Tutorial Waypoint Drone Fimi X8 SE Untuk Pemetaan (Aerial Mapping)

  Рет қаралды 7,039

YatnovzSky News

YatnovzSky News

3 жыл бұрын

Tutorial Waypoint Drone Fimi X8 SE Untuk Pemetaan (Aerial Mapping)
Video ini adalah video tutorial step by step cara membuat foto udara dengan menggunakan drone Fimi X8 SE. Untuk membuat foto udara dengan Fimi X8 SE kita memanfaatkan fitur terbang cerdas WAYPOINT. Apa saja yang perlu Anda ketahui untuk membuat foto udara dengan drone Fimi X8 SE? Tonton ya sampai habis.
Kalau merasa video ini bermanfaat, silahkan like dan subscribe channel, karena akan ada lagi seri video yang berkaitan dengan pemetaan dengan drone (drone mapping) menggunakan Fimi X8 SE.
Video terkait drone mapping Fimi X8 SE:
Video Tutorial Waypoint Drone Fimi X8 SE:
• FIMI X8 SE WAYPOINT TU...
Video Tutorial Waypoint in Flight Drone Fimi X8 SE:
• Step by Step Fimi X8 S...
Percobaan pertama membuat foto udara dengan drone Fimi X8 SE:
• Cara Membuat Foto Udar...
Hasil pengolahan foto udara percobaan pertama:
• Hasil Pengolahan Foto ...

Пікірлер: 52
@eddymulyadi3769
@eddymulyadi3769 2 ай бұрын
Mantap Bang Vidionya
@yudaharibuana
@yudaharibuana 3 жыл бұрын
Mantapp bang, terimakasih videonya, saya akan coba segera.
@BangDent
@BangDent 3 жыл бұрын
Pegambilan video di udara yg pas dn bagus luarbiasa tip nya kawan
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
Terima kasih kawan 🙏😊
@winqaswal
@winqaswal 2 жыл бұрын
Chanelnya ok
@Ayaqute
@Ayaqute 3 жыл бұрын
Butuh kesabaran memang untuk mendapat hasil yg di inginkan, btw good job aerial mapping 👍
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
Iya biar dapet overlap foto yg pas..thanks sobat sdh mampir 🙏😊
@rullymuchlifanbakti3645
@rullymuchlifanbakti3645 3 жыл бұрын
Mantap bang Yatno,👍👍👍 dengan tutorial ini, semoga pix4d mau menambahkan fimi x8 se sebagai Salah satu drone pemetaan, bagi Saya tutorial dari bang Yatno sangat membantu di pemetaan...good job bang kerennnnn, semoga sehat selalu Amin 🙏
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
Terima kasih 🙏😊 Iya ya semoga ada pihak ketiga yg mau bikin aplikasi utk pemetaan dgn drone Fimi x8 se. Jadi bisa bersaing sama dji hehe... Terima kasih juga doanya 🙏😊
@warkopfiloskopi7593
@warkopfiloskopi7593 Жыл бұрын
Terima kasih bang tutorialnya,bermanfaat bgt buat pemula kaya saya
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews Жыл бұрын
sama2 Bang 🙏
@nathan_tel7763
@nathan_tel7763 Ай бұрын
Min, setelah melalukan pemetaan dan sudah ada hasil dari pemetaan tersebut. Untuk penentuan / mengetahui jarak antar titik ke titik lain nya bgmn ya min...? Mohon pencerahan. Saya juga pengguna fimi X8 se 2023
@WRB461
@WRB461 Жыл бұрын
Info yang sangat bermanfaat.. Bang itu pas mulai apa langsung foto otomatis.. Apa di tekan foto ?
@bertusappiappi5413
@bertusappiappi5413 Жыл бұрын
Maff bang mau tanya ole baru aj punya drone. apka pas kita terbangkang drone datang sama waifi di aktifkn
@herrykiswanto1210
@herrykiswanto1210 Жыл бұрын
bang, coba mapping pakai autel nano + bisakah..? rencana mau ambil itu unit, jika bisa gas nih, terima kasih bang
@aufaanugerah6478
@aufaanugerah6478 3 жыл бұрын
Sayang ya fimi blm ada aplikasi pihak ke 3 yg khusu buat mapping drone, kalau dji kan sdh ada jd enak
@tahirtaura4698
@tahirtaura4698 10 ай бұрын
mau tanya mas , kalau pemotretan udara dengan metode manual seperti ini tanpa gcp apakah hasil foto koordinatnya sama dengan di google earth?
@hayatudin71
@hayatudin71 2 жыл бұрын
Untuk mode waypoint pemetaan, apakh jenis drone ini tetap melanjutkan waypoint x pada saat lost signal?
@DjemiFinz
@DjemiFinz 3 жыл бұрын
Mantap mas👍 Ngomong2 harga drone fimi x8 se sekarang berapa ya mas? Belinya dimana?
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
Terima kasih 🙏 😊 Harga baru sekitar 7,6 juta. Beli di Hugo store. Ini distributor Fimi Indonesia..toko onlinenya ada.. Ada garansi 1 thn.
@denerrover3478
@denerrover3478 3 жыл бұрын
Muito bom. A imagem de satélite abre em local que não há internet?
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
Thank you...You must first turn on the internet so that the map opens. after that you can switch to airplane mode
@denerrover3478
@denerrover3478 3 жыл бұрын
@@YatnovzSkyNews OK... e qual o alcance máximo deste plano de vôo utilizando os waypoints?
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
@@denerrover3478 max range waypoint 1000 meters. But you can create over 1000 meters.
@denerrover3478
@denerrover3478 3 жыл бұрын
@@YatnovzSkyNews Obrigado... quero comprar o Fimi X8 para realizar mapeamentos na agricultura. Depois fazer o processamento no Agisoft Metashape. Você já realizou este tipo de mapeamento? Como você relaciona a altura do drone com a velocidade e com o tempo de captura das fotos?
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
@@denerrover3478 yes, I made a drone mapping with fimi x8 se with agisoft metashape. You can watch the videos in this play list: Fimi X8 SE Drone Mapping: kzbin.info/aero/PLmQ76iLw6-Y-qxubO-F8QnPEFTfhzY4pr
@raihanrezky2568
@raihanrezky2568 3 жыл бұрын
Pake hp apa
@jony3009
@jony3009 Жыл бұрын
Problemnya: Jarak maksimal waypoint ini hanya 1 km.. Bagaimana solusi agar waypoint bisa melebihi 1 km??
@vlognyaocal3309
@vlognyaocal3309 2 жыл бұрын
tanya, dalam tutorial kan drone menghadap ke satu arah ya, ketika melewati jalur drone bisa maju, geser, mundur dengan arah drone yang tetap. apa ada alasan khusus ? jika arah drone saya putar mengikuti arah rute, apa berdampak ? terima kasih sebelumnya.
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 2 жыл бұрын
Saya blm coba kalau drone diputar arahnya. Tapi sepertinya kecil efeknya ke hasil foto kamera drone. Efek lain Kalau diputar arah drone ya jadi ada kerjaan lagi mutar2in drone. Padahal gak usah diputar2 mudah buat kita.
@kirimdata6515
@kirimdata6515 Жыл бұрын
Apa tidak ada aplikasi seperti fix4d atau drone deploy yg compatibe sama fimi x8
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews Жыл бұрын
tidak ada gan..blm ada aplikasi yg support utk fimi
@Ragenugrohochannel
@Ragenugrohochannel 2 жыл бұрын
kalau saya tarik kesimpulan untuk mendapatkan overlap 60%, di ketinggian 100m divideo sekitar 40m, apakah harus kita tentukan lagi overlapnya, atau langsung kita buat waypoint berdasarkan data pengalaman divideo ini yaitu langsung kita set way poin 1 ke way point 2 dengan jarak 40m???
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 2 жыл бұрын
Langsung saja gan seperti petunjuk di tutorial ini 😊
@lutfisetiawan2318
@lutfisetiawan2318 3 жыл бұрын
Bang, ini bisa untuk fimi a3?
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
Gak bisa karena fimi A3 gak ada fitur waypoint
@BokbokMan
@BokbokMan 3 жыл бұрын
Cara ngubah gambar peta nya bang supaya kelihatan rumah nya gimana bang?
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
Hidupkan dulu internetnya sampai kelihatan rumah di map. Setelah itu pindah ke mode pesawat.
@payunghujan1758
@payunghujan1758 2 жыл бұрын
Itu jarak tiap point ke point yg di tikin kan 100 itu akurat?
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 2 жыл бұрын
Kurang lebih saja
@619dreams
@619dreams 3 жыл бұрын
Bang, saya sudah berhasil buat peta drone dgn luas sekitar 8 ha, dpt 262 foto dan d proses sekitar 4 jam di agisoft metashape, sebenarnya dari segi kualitas gambar itu bagus bang, tp yg jadi masalah d foto yg sudah d render, jalan yg yg harusnya lurus jadi melengkung bang😁, itu kira yg jadi masalah dmn ya bang, mohon pencerahannya?, Hihi
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
Selamat ya sudah berhasil 👍👍👍😀 Hasil render saya juga belum sempurna. Masih ada yg penyok2 haha.... Mungkin quality-nya dinaikkan jadi high. Tapi konsekuensinya bisa tambah lama. Atau masalahnya mungkin karena overlap foto kurang. Nanti bisa coba lagi jangan luas2 dulu biar gak lama prosesnya 😊
@619dreams
@619dreams 3 жыл бұрын
@@YatnovzSkyNews nah yg saya itu kemaren kualitasnya saya buat highest bang, 😁, nanti d coaba lagi lah...., Hehe
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 3 жыл бұрын
Ok sip 👍
@hayyalalfalah82
@hayyalalfalah82 2 жыл бұрын
di agisoft bisa dipilih fotonya yg lurus.
@hendieardiansa9281
@hendieardiansa9281 2 жыл бұрын
pengambilan gambar untuk pemetaan itu manual atau otomatis?
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews 2 жыл бұрын
Otomatis gan. Ada penjelasan cara setting pengambilan foto otomatis di video.
@suryocahyonostone
@suryocahyonostone Жыл бұрын
Permisi bang, saya mau bertanya nih.. Ketika saya melakukan pemetaan dengan drone fimi X8, pada titik point 6 drone saya stuck (tidak berjalan), akan tetapi tetap melakukan pemotretan..Sehingga saya harus keluar dari mode waypoint dan drone auto balik. Kira2 itu kenapa ya bang..?dan apa solusi nya biar tidak terjadi lagi seperti itu..?
@YatnovzSkyNews
@YatnovzSkyNews Жыл бұрын
Coba cek bang apakah di poin 6 ada input yg memerintahkan drone hover? atau apakah di poin 6 ada kendala dengan sinyal?
@suryocahyonostone
@suryocahyonostone Жыл бұрын
@@YatnovzSkyNews Sepertinya tidak ada perintah hover dan terkendala dengan sinyal bang, karena saya lakukan itu dengan sinyal GPS bagus.. Kemudian saya coba lagi siih tadi, dan berhasil.. Takutnya terulang lagi, sehingga harus takedown dan melanjutkan progress pemetaan yang terkendala. cuma saya penasaran aja sih bang..
Fimi X8 Grey Terbang Maiden Di Kuntum Farmfield
23:48
Cgit Einsteins
Рет қаралды 63 М.
Задержи дыхание дольше всех!
00:42
Аришнев
Рет қаралды 3,7 МЛН
Пранк пошел не по плану…🥲
00:59
Саша Квашеная
Рет қаралды 7 МЛН
Useful gadget for styling hair 🤩💖 #gadgets #hairstyle
00:20
FLIP FLOP Hacks
Рет қаралды 10 МЛН
sjrc f22s long range yang bikin panik (kirain udah good bye)
20:04
Pilot Nekat Toboali
Рет қаралды 1,9 М.
sjrc f22 S2 pro plus. tes jarak ril. tanpa edit.
20:11
Fimi X8 Pro Test Terbang Drone Baru
29:28
Cgit Einsteins
Рет қаралды 30 М.
Part.2 Cara Terbang Pemetaan Dengan Litchi Eksekusi Pemetaan
12:02
Ngeluyur BarengISTRI
Рет қаралды 9 М.
Belajar Menerbangkan drone FIMI X8 SE 2022 V2
9:36
TOYS and EXPERIMENT
Рет қаралды 17 М.
Fimi X8 SE 2020 Mapping Tutorial + Tutorial singkat agisoft
8:34
Fedryan Rinaldi
Рет қаралды 6 М.
REVIEW JUJUR : DRONE XIAOMI FIMI SE 2022  ||  YAKIN SEBAGUS DJI ?
30:36
andrea ramadhan
Рет қаралды 36 М.