Unraveling the Secrets of Gods' Sacred Water in Jolotundo Water Temple

  Рет қаралды 888,674

ASISI Channel

ASISI Channel

Күн бұрын

️➡️Support ASISI channel: trakteer.id/asisichannel
☕Thanks for the support: Servant of God, Marsana Windhu, Irman Galih Prihantoro, Rama Wijaya, Prayogo, Ami Sebastian, and friends who do not wish to be named.
️➡️Do not quote/copy scripts/text. Images, and videos, either partially or wholly without the permission of ASISI Channel.
⭐Video Recommendation:
1. Mythology of the Archipelago Temple Essence: Samudramantana & Mahameru Displacement: • Mitologi Esensi Candi ...
2. Candi Kidal: From the Anusapati Murder to the Proclamation of Indonesian Independence: • Candi Kidal: Pembunuha...
3. Kadewaguruan: Ancient Javanese Folk Education: • Kadewaguruan: Pendidik...
4. Hemisphere: The Most Exotic, Erotic, and Magical Temple at the Feet of the Pilgrimage: • Belahan: Candi Paling ...
🤝Let's Be Friends Also at:
IG: / asisichannel
Facebook: / asisichannel
️➡️Contact assisi.channel@gmail.com for:
- cooperation/sponsorship promotion of historical sites in your area
- product placement / ad placement for your brand in the ASISI video
- recommend resource persons in your area
️➡️ Table of Contents:
00:00 Prologue.
00:43 The bloom of the Isyana dynasty
02:18 Jolotundo Landing Iconography
08:54 Maharaj Airlangga's Place of Prayer
10:15 Locations of the Hermitage of King Udayana From Bali
11:36 The glorious footsteps of King Makutawangsawardhanna
14:41 Hermits in the Land of the Gods
16:18 Symbol of the Competition of the Two Great Javanese Houses
17:31 Epilogue
JOLOTUNDO'S APPLICATION
The Jolotundo Petirtaan is thought to be the oldest temple in East Java, based on the engraving of the year numbers on the back of the building, namely 899 Saka or 977 AD. The reliefs found in the Jolotundo temple along with the findings of metal plates bearing the names of Dewi Isana and Agni illustrate that This temple has a Hindu style. The results of Stuterhim's research revealed that in this lightning there used to be a shower similar to the shape of Mount Penanggungan which was surrounded by eight lower peaks which had a symbolic meaning as a replica of Mahameru. According to Bosch, the story reliefs contained in the Jolotundo temple consist of 16 panels. In which panels 1-13 are taken from the Mahabharata, while panels 14-16 contain stories from the Khatasarisagara book.
It turns out that there are many unique facts of Indonesian history that deserve our attention, of course with a new perspective. For example, about the Hindu-Buddhist kingdom in Indonesia, the Hindu-Buddhist kingdom in the archipelago, ancient Javanese philosophy, ancient Javanese philosophy, and even the habits of the Javanese in ancient Javanese culture, both in the form of writing and temples.
Some of the illustrations that we use are taken from several historical films of the Indonesian nation. By studying this, we know that there is a possibility of Indonesian culture going global because it has an interesting uniqueness, so that Indonesia will be more glorious as explained by Surya Majapahit in the ancient times, which can be seen from its heritage temples.
History not only displays unique facts, but also interesting Indonesian culture. For example, temple architecture and so on. The history of the world and the history of the archipelago always presents interesting stories and stories of the past, although sometimes they are mixed with myths and legends of the archipelago. That's Indonesian culture.
There are still many historical events in the archipelago that we can bring up in unusual and unique angles, please press like, comment, and of course subscribe so that you too follow our interesting study of history. And the unique thing about the mysterious temples in the list of temples in Indonesia and the kings of Java.
#petirtaanjolotundo #jolotundo #asisichannel #jolotundotrawas #penanggungan #airjolotundo #wisatatrawas #cintacandi #telisikcandi #canducandi #jawakuno #majapahit #trawas

Пікірлер: 1 800
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Jadi, Anda tim Airlangga, Udayana, atau Makutawangsawardhana? Dlm hal pembangun Petirtaan Jolotundo, tentunya :)
@saithan66613
@saithan66613 Жыл бұрын
Tim hore aja mas..
@dwiabadichannel2988
@dwiabadichannel2988 Жыл бұрын
Saya jadi tim penyimak penjelasan sajalah,biar lebih jelas dan ngga asal ambil kesimpulan sendiri
@ermafebriyanti4101
@ermafebriyanti4101 Жыл бұрын
Rumahkuiuuuuuu ❤️❤️❤️
@paramesvari_Yasovarmadevi
@paramesvari_Yasovarmadevi Жыл бұрын
Lebih condong ke makutawangsa dulu mas, sambil baca2 refrensi dan nunggu penelitian mutakhir dulu 🤭
@titissan7921
@titissan7921 Жыл бұрын
makutawangsawardhana
@marthaandriastuti155
@marthaandriastuti155 Жыл бұрын
Terima kasih Pak Asisi. Sudah beberapa video saya putar di kelas. Murid saya memberi apresiasi luar biasa untuk video Bapak. Makin cinta budaya bangsa 🇮🇩🇮🇩🇮🇩
@pahlawanbertopeng7563
@pahlawanbertopeng7563 Жыл бұрын
termasuk tugas literasi anak2 saya bu martha...
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sami-sami Bu Martha. Wah, boleh tahu video apa saja dan murid2 Bu Martha di jenjang pendidikan apa? 🙏
@putuneeyangsuro7263
@putuneeyangsuro7263 Жыл бұрын
@@ASISIChannel Coba Pak ke magetan ada pertitaan dewi sri,, candi sadon,, arca ganesha rambut gimbal,, sendang kamal
@riyadiyadi6813
@riyadiyadi6813 Жыл бұрын
@@putuneeyangsuro7263 @ asisi....mohon di survei..... Tq.....pasti menarik sekali
@endiribowo3786
@endiribowo3786 Жыл бұрын
Mantab pak.. Smoga anak muda tau tentang nenek moyang nya sangat hebat...aalam sehat pak
@endiribowo3786
@endiribowo3786 Жыл бұрын
Iniloh nama nya yotouber, menceritakan jelas,tajam secara ilmiah. Mantab bisa dipahami... Salam budaya. Sehat slalu mas asisi,,,kita indonesia
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Salam budaya, Kak Endi. Terima kasih apresiasinya. 🙏
@ariwidianto6504
@ariwidianto6504 Жыл бұрын
historic eduvloger
@jejakmelangkah4807
@jejakmelangkah4807 Жыл бұрын
Memang benar air jolotundo itu benar² jernih saya pernah simpan air jolotundo selama setahun dan air itu tetap jernih tanpa berlumut sama sekali dan saat di minum pun tidak berubah rasanya. Salam rahayu mas asisi Salam dari krian sidoarjo jawa timur 🙏🏻
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Salam rahayu ugi, Mas. Juga untuk teman-teman di Krian. 🙏
@misiyoarthada
@misiyoarthada Жыл бұрын
Mojokerto kota salam
@jejakmelangkah4807
@jejakmelangkah4807 Жыл бұрын
@@misiyoarthada salam rahayu mas 🙏🏻
@misiyoarthada
@misiyoarthada Жыл бұрын
@@jejakmelangkah4807 iya
@indiramargareta1205
@indiramargareta1205 Жыл бұрын
Loh sepengalaman. Saya masih simpan di galon airnya. Udah dua tahun lebih tetap sama. Dingin, sejuk tak berlumut
@realmetambakromo7158
@realmetambakromo7158 Жыл бұрын
Negara besar harus menghargai warisan leluhur bangsanya,, karna sejarah adalah jatidiri BANGSA,, terima kasih ASISI, Rahayu,
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak 🙏
@khoirulaziz1319
@khoirulaziz1319 Жыл бұрын
Saya sering kesitu.. refreshing dari hiruk pikuk kerjaan, menikmati jernihnya air jolotundo.. dan yg paling saya suka saat saya kesitu sering mendengar cerita baik dari orang lokal maupun dari pengunjung, tentunya mengenai petirtaan jolotundo, asyik dan menambah pengetahuan (meskipun saya juga meyakini cerita yg saya peroleh sendiri 😊).. Apapun itu kita punya jejak riwayat leluhur yg hebat, mari kita teruskan semangat beliau dan menjadi lecutan semangat untuk diri kita terus berkarya.. Kita hebat, kita bisa.. salam rahayu.. 😊
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Salam rahayu juga, Mas Khoirul. Terima kasih sudah sharing di sini 🙏
@iwakalbus3970
@iwakalbus3970 Ай бұрын
Halo, kak. Saya dari Temanggung, Jateng ada rencana ke situ. Bisa share apakah ada terminal bis di daerah sekitar situ? Atau mngkin harus naik angkutan apa gtu menuju lokasi tsb. Terimakasih banyak ya ❤
@ekaprasetiawan4392
@ekaprasetiawan4392 Жыл бұрын
PERJALANAN BUMI PERTIWI SANGAT BANYAK MENCERITAKAN SEJARAH- SEJARAH PERADABAN YG SANGAT MENARIK UNTUK DI ULAS SAYA YG SEBELUMNYA HANYA TAU CANDI BOROBUDUR & CANDI PRAMBANAN DENGAN MELIHAT CHANEL Asisi ini SAYA JADI TAU BETAPA BERAGAMNYA CANDI & CERITA DI BALIK MEGAHNYA CANDI- CANDI DI NUSANTARA SALAM RAHAYU OM. Asisi Mugi mugi di paringi sehat Lancar rejeki🙏 Agar trus menggali Sejarah di Nusantara
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Rahayu juga, Kak Eka. 🙏
@Bintang-kf2zm
@Bintang-kf2zm Жыл бұрын
Mas Asisi sedikit masukan mas,, untuk menampilkan foto arkeolog lokal seperti Pak Lutfi,, biar generasi remaja mengenal arkeolog dalam negri! Ya saya penggemar arkeolog pak Lutfi saya suka nonton BPCB.. trimaksih mas
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sami-sami 🙏
@eddisoni3561
@eddisoni3561 Жыл бұрын
Akhirnya ada edisi special khusus bahas Petirtaan..... Admin Pernah merasa Tertantang gak...Buat treking Gunung PENANGGUNGAN ....sekalian menjelaskan sejarah Dan kegunaan Ratusan CANDI 2 kecil di GUNUNG PENANGGUNGN
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Ya tertantang. 🙏
@eddisoni3561
@eddisoni3561 Жыл бұрын
@@ASISIChannel di tunggu hasil kajianya Boss...
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Semua ada gilirannya, yang penting sabar... ASISI memprioritaskan candi-candi yg aksesnya mudah dulu. Yang di gunung-gunung, bisa kapan-kapan entah kapan 😄
@indrasetyawan114
@indrasetyawan114 Жыл бұрын
Banyak pabrik pabrik air mineral yg terkenal ada di pasuruan. JOLOTUNDO tidak kemana mana. tpi air tanah terkandung disekitar daerahnya ada dimana mana bahkan hampir seluruh indonesia. Joss mas ASISI🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Yup. Benar, Mas Indra. Salam budaya 🙏
@glpromozar2986
@glpromozar2986 Жыл бұрын
Di daerah pasuruan yg lebih banyak pabrik air mineral...
@suryanisuryani5709
@suryanisuryani5709 Жыл бұрын
Mata pelajaran yg paling ku suka adalah sejarah.,cita2 pengen jadi sejarahwan pun kandas krn gk ada biaya.tapi sekarang bisa belajar sejarah bersama mas Asisi. Asisi channel memang memperkaya perspektif saya.terimakasih mas Asisi 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Hehehe. Belajar sejarah bisa di mana pun dan kapan pun. Salam budaya, Kak Suryani 🙏
@nyomanpaneca752
@nyomanpaneca752 Жыл бұрын
Belajar terus Sur
@dewisafira2016
@dewisafira2016 Жыл бұрын
Nonton iklan dulu ... Sukses Terus buat tim ASISI. yg ditunggu tunggu akhirnya di upload juga akhirnya penirtaan JOLOTUNDO
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Terima kasih doanya, Kak Safira. 🙏
@taufikinfinity8235
@taufikinfinity8235 Жыл бұрын
Setiap nonton ASISI chanel dan berbagai ulasan tentang sejarah bangsa kita ini, saya merasa bangga jadi bagian dari bangsa yang besar dan luhur ini. Terimakasih mas Asisi. Salam dari Riau.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Mas Taufik. Salam dari kami untuk sobat-sobat di Riau. 🙏
@brigitapudjodarminto942
@brigitapudjodarminto942 Жыл бұрын
Nama beliau mas Sakakala..
@jennimadina9407
@jennimadina9407 Жыл бұрын
Masya Allah cantik negeriku Nusantara indonesia
@tiarsaketut6204
@tiarsaketut6204 Жыл бұрын
Sehat selalu mas dan tim asisi chnl. Terus ungkap sejarah nusantara dengan bukti2 kitab dan prasasti sehingga tdk ada yg mengklaim terutama dari manusia2 budak dunguo mabok aseng asing. Rahayu 🙏
@endiribowo3786
@endiribowo3786 Жыл бұрын
Salam sehat pak ketut.. Salam kenal dari kabupaten malang
@hermientridayanti265
@hermientridayanti265 Жыл бұрын
@@endiribowo3786 q
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih doanya, Kak Tiarsa. Yuk kita jaga kanal ini supaya tetap positif dan dalam koridor sejarah klasik. 🙏
@darnopurworejo506
@darnopurworejo506 Жыл бұрын
Betapa..masyarakat di masa itu...Tanah Jawa..telah maju...luhur..budayanya telah tinggi .
@darnopurworejo506
@darnopurworejo506 Жыл бұрын
Ini akan menambah rasa memiliki...handarbeni..menumbuhkan cinta tanah air...tidak salah jika Indonesia menempati peringkat pertama..dunia wisata..apalagi..jika jalan2 nya sudah bagus..baik jalan tol maupun jalan menuju obyek wisata sudah bagus...
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih, Kak Darno, atas narasinya. Salam budaya 🙏
@darnopurworejo506
@darnopurworejo506 Ай бұрын
Setiap kali videonya diputar...dan ber ulang ulang mestinya...tapi rasa hatiku masih ingin berkata ..tetap saja ada rasa kagum bangga...dan betapa...betapa....betapa...jika berada di tempat tempat peninggalan..candi candi..petirtaan..atau bangunan lingga Yoni...bangsaku ..nenek moyangku...dulu kehidupan rakyatnya sudah ada aturan yang baik...kedamaian di masyarakat bawah...kini tugas kita menikmati..menjaga...menggunakan rawat baik baik.
@yudhydharmawan7506
@yudhydharmawan7506 Жыл бұрын
Keren Mas Asisi....sy pernah kesini, tempatnya menyiratkan kedamaian dan bila kita renungkan banyak pelajaran filosofi yang bisa kita dapatkan. Thanks atas closing statementnya yang mengingatkan bahwa keabadian terkait dengan legacy bagi generasi berikutnya....
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih, Mas Yudhy. Ternyata Anda merasakan hal yang sama yang kami rasakan. Salam budaya 🙏
@pendekarompong5804
@pendekarompong5804 Жыл бұрын
@@ASISIChannel di Dieng Wonosobo jg ada sumur jolotundo om, apakah hanya sama namanya saja atau ada hubungannya dg candi2 di Dieng?
@janvanwelvaart8334
@janvanwelvaart8334 Жыл бұрын
Nusantara di abad antiquity & medieval memang memiliki banyak tempat suci yang dipercaya para leluhur 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
yup
@saroniperforasi7785
@saroniperforasi7785 11 ай бұрын
Iya jaman dulu juga banyak agama yaitu islam.. Hindhu.. Budha dan lain nya tapi.. Meski begitu Hindu dan Budha adalah agama resmi di masa itu.. Karna sebagian besar penduduk nya lebih banyak memeluk ajaran Hindu Budha..maka dari itu Hindu Budha jadi agama resmi di masa itu...Makanya raja jawa dulu memerintah kan para resi dan darmayasa membangun tempat" suci di lereng"gunung termasuk penangungan.. Dan di segala penjuru tanah jawa makanya jangan heran banyak tersebar bangunan" suci di tanah jawa.. Para resi dan darmayasa lah yang membangun nya atas perintah raja jawa Majapahit ... di jaman singasari juga banyak candi..tapi tak sebanyak di era majapahit bangunan tempat suci di bangun tersebar di berbagai penjuru tanah jawa.... Nah...Tapi yang selalu dalam pertanya an saya.. Kita banyak temukan bangunan suci candi piramida.. Gapura pintu masuk ke tempat suci.. Gapura pintu masuk wilayah krajaan Majapahit.. Pertanya an nya di mana letak istana Majapahit yng sebenar nya... Yang Sampai sekarang masih jadi misteri.. Keberadaan nya..
@BungAndreas21
@BungAndreas21 Жыл бұрын
Belakangan saya jarang menonton konten mas Asisi karena kesibukan pekerjaan, tapi sekalinya nonton kontennya tidak pernah mengecewakan malah semakin menarik.. sya akan selalu support meskipun masih sebatas like,komen dan share🙏🏼😅🔥
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih untuk semua supportnya, Mas Andreas. 🙏
@paramesvari_Yasovarmadevi
@paramesvari_Yasovarmadevi Жыл бұрын
Tahun lalu kesini buat tambahan data skripsi sama pak Ismail Lutfi, karena beliau Dospem ketiga saya, dan benar seperti yg mas Asisi bilang kalau beliau membantah korelasi jolotundo dengan Airlangga. Saya juga cenderung setuju dengan pendapat mas Asisi mengenai jolotundo dan korelasi nya dengan makutawangsa, karena lebih mendekati berdasarkan uraian prasasti, dan juga tahun pembuatan. Selain itu gaya seni dan langgam dari bangunan juga menunjukkan gaya seni yg sama dengan ditambah di Bali di pura pusering jagat yg menggambarkan kisah samudera manthana.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih, Kak, sudah sharing pengalamannya bersama Pak Lutfi. Salam hangat dari kami 🙏
@ulvanurchasanah4726
@ulvanurchasanah4726 Жыл бұрын
Yang saya kagum dari setiap videonya adalah ; mas asisi bisa menggambarkan secara jelas relief yang sudah rusak.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih, Kak Ulva. Saya gambarkan biar teman-teman tidak bingung. 🙏
@muhammadsyamsulanam7259
@muhammadsyamsulanam7259 Жыл бұрын
Jolotundo airnya dingin banget dan bener-bener seger🌟
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Yup. Bener banget, Mas Syamsul 🙏
@dejask
@dejask Жыл бұрын
Jolotundo 🙏 saya Sudah membuktikan kemanjuran tirta nya
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Mantap, Mas. Seger ya airnya saat diminum. 🙏
@dejask
@dejask Жыл бұрын
@@ASISIChannel thn 90 akhir saya masalah di lidah saya, seperti gumplan darah mati, naah saat itu saya sedang jalan ke area trowulan, dan ada kerabat yg memperhatikan saya kesusahan makan, dia tanya itu kenapa? saya bilang ada masalah di lidah saya , ada luka dan benjolan berwarna merah, nah kerabat saya bilang ya udah coba besok jalan2 ke penanggungan nanti mandi dan kumur2 di jolotundo, saya balik tanya apa itu jolotundo , dia jawab tempat pemandian raja, dan dia saran kan utk mandi dan kumur2 sebwlum matahari terbit.
@dejask
@dejask Жыл бұрын
setelah sampai lokasi saya berdoa dan lagi mandi di pancuran, saat kumur2 masih belm terasa apa2 , nah setelah selesai mandi , dan naik ke atas saya mwrasa ada sesuatu di mulut, dan ternyata , gumpalan / benjolan di lidah saya lepas dan luka di lidah lsg rapat sembuh, ayah dan beberapa orang yg lihat juga kaget,
@gusdobol9825
@gusdobol9825 Жыл бұрын
Gk bsa komen apa2, hnya selalu kagum dg Konten sejarah asisi chanel ❤️❤️❤️ mantab
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih, Mas. 🙏 Salam budaya.
@srimurniati02murniati94
@srimurniati02murniati94 Ай бұрын
Bagi saya yg sdh tua sdh capek pergi2 lihat chanel. ASISI rasanya spt ber Wisata Sejarah didampingi oleh pemandu yg sangat paham banget Terimakasih saya seneng banget
@imkeinda
@imkeinda Жыл бұрын
Kata yang paling menyedihkan kalau bapak membahas sebuah situs yaitu "raib" "hilang" "dijarah" 😔 Sehat dan semangat pak dalam berbagi ilmu
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Hehehe. Terima kasih, Kak Windasari, untuk doa dan semangatnya. 🙏
@hudapikatan
@hudapikatan Жыл бұрын
Kalau dilihat mungkin hanya Bangunan Petirtaan untuk bersuci sebelum memasuki area suci Karesian Pawitra. Dari motif ukirnya khas Kediri, Biasanya sering kesini Sendiri atau bersama keluarga, ambil airnya juga.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Betul, Mas Huda. Kalau menengok goa Selomangleng, Kediri, pasti melihat kemiripannya juga pada reliefnya. Makasih, Mas Huda. Salam budaya. 🙏
@firmanhidayat8270
@firmanhidayat8270 Жыл бұрын
Dulu waktu SMA sempat kesini buat mandi dan minum air di jolotundo..waktu itu gak tau sejarahnya, cuma tau itu dibangun prabu Airlangga..kata satpam disana
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Segar ya, Mas Firman, airnya. 👍
@firmanhidayat8270
@firmanhidayat8270 Жыл бұрын
@@ASISIChannel seger...maklum di pegunungan, tapi skrg baru tau..klu kandungan mineral no 2 di dunia setelah air zamzam
@ariesetyan2105
@ariesetyan2105 Жыл бұрын
klo saya dlu thn 2003 waktu kesitu pernah dpt cerita dari pak di seorang arkeolog dari kota batu. bahwasanya arca yg ada di tengah itu di bawa ke museum nasional jakarta ...
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Arcanya memang sudah raib, Kak Arie 🙏
@dawsdaws4620
@dawsdaws4620 Жыл бұрын
Bila melihat Asisi chenel tentang pembangunan sejarah/prasejarah tak pernah utuh...... Tapi.......yg membuat heran kenapa justru orang Belanda/orang2 asing yg memperdulikan tentang pembenahi peninggalan2 prasejarah Nusantara.......??? Contoh ," candi BOROBUDUR,PRAMBANAN dan banyak candi2 yg dibenahi dgn Bangsa lain......apalagi peninggalan yg lainnya berupa senjata( keris,tombak,arca yg masih utuh dll.....) itu berada diluar Negeri Eropa..... Biarpun Bangsa Eropa( Portugal,Belanda,Inggris dll....) yg pernah menjajah Indonesia mulai dari pembangunan dan alat2 persenjataan pada masanya selalu diamankan oleh bangsa lain.......sebab apa......??? Dan yg lebih heran lagi......begitu runtuhnya MAJA PAHIT tak pernah ada candi2 dan arca........apa yg terjadi dgn runtuhnya MAJA PAHIT.......??? Dan lebih parah lagi selama runtuhnya MAJA PAHIT Bangsa Indonesia selalu mudah dijajah Bangsa2 lain,sebab musababnya apa.......??? Kenapa jamannya MOJO PAHIT kebelakang kerajaan lainnya tak pernah dijajah oleh bangsa lain........??? Jadi membuat pertanyaan2 yg lebih kritis dan miris perlu diungkapkan biar tak ada kekeliruan/kebohongan dan ini bukan masalah mana yg benar dan mana yg salah,tapi perlu perenungan dan penghayatan yg terdalam biar kita bisa SADAR DIRI......perlukah kita mengenal lebih dalam kebudayaan sendiri......??? Perlukah kita mencintai KEBUDAYAAN NUSANTARA sendiri.......??? Sadarkah kita yg selalu membanggakan KEBUDAYAAN Bangsa lain.........??? Perlu diingat........!!! KEBUDAYAAN sebagian dari kehidupan kita Bangsa Indonesia dan selalu menjujung tinggi KEBERADABAN NUSANTARA......... Salam BUDAYA NUSANTARA JAYA......SATU RASA BERJUTA JUTA JIWA.........🙏🙏🙏
@candraguna809
@candraguna809 Жыл бұрын
rumput tetangga lebih hijau di banding rumput di pekarangan sendiri. Dg kata lain...belanda tdk memiliki hal semacam ini. Itu wajar sekali jika belanda heran penasaran bercampur kagum. Begitu juga sebaliknya kita yg di nusantara akan heran penasaran dan kagum melihat bangunan2 megah zaman dulu yg ada di daratan eropa.....
@dawsdaws4620
@dawsdaws4620 Жыл бұрын
Pihak Asisi chenel berani nggak mengungkap permasalahan yg sebenarnya.........??? Bila berani dgn cara," DAWU E ATI JEJEG JUJUR LELAKUNE ",...........dan KEBANGKITAN akan terjadi dan terwujud KEBUDAYAAN yg di BUDI DAYAKAN dengan BERADAB.........
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Wow. Begitu banyak pertanyaan yang mesti ditemukan jawabannya. Perlu perenungan yang lebih dalam. Salam budaya, Kak. Terima kasih sudah sharing kegelisahannya. 🙏
@dawsdaws4620
@dawsdaws4620 Жыл бұрын
@@ASISIChannel maaf.....g gelisah kok,cuma........SADAR DIRI dgn asal usul kita,sebab tanpa KEBUDAYAAN Bangsa Indonesia tak ada...... dan tak terjadi apa apa............ Maaf........merepotkan........🙏🙏🙏
@raflisugita5075
@raflisugita5075 Жыл бұрын
Semoga kedepannya lebih banyak lagi bahas sejarah" Dari peninggalan para leluhur agar generasi selanjutnya bisa menjaganya dan bisa menjadikan ilmu pengetahuan untuk kedepannya dan menambah wawasan pengetahuan
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Pokoknya dukung terus ya, Kak Rafli. Salam budaya 🙏
@raflisugita5075
@raflisugita5075 Жыл бұрын
@@ASISIChannel siap kak pasti, semoga kedepannya bisa ke daerah lain juga ya kak biar lebih banyak tau lagi peninggalan sejarah di Indonesia
@bagusechanel5318
@bagusechanel5318 Жыл бұрын
Ini chanel yang luar biasa! Harusnya generasi muda Indonesia lebih banyak belajar dan mencintai dari chanel ini. Sungguh kerja keras team yang hebat bisa MENAMPILKAN dan membawakan dengan sangat nyaman dimata dan telinga👍👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih, Mas Baguse. Salam budaya dari kami 🙏
@zaenalarifin6769
@zaenalarifin6769 Жыл бұрын
Izin selalu memutar Vidio mas, Salam dari BATAM. tidak lama lagi tembus 1 juta SUBSCRIBE
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Terima kasih, Mas Zaenal. Salam balik untuk teman-teman di Batam. 🙏
@pahlawanbertopeng7563
@pahlawanbertopeng7563 Жыл бұрын
terimakasih mas asisi.., tugas literasi anak2 saya banyak dari channel ini
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sami-sami... maksudnya tugas literasi itu apa ya mas?
@pahlawanbertopeng7563
@pahlawanbertopeng7563 Жыл бұрын
tugas menulis harian mas asisi untuk jenjang SD tapi saya mengutamakan menulis tentang sejarah terutama sejarah nusantara
@purwatiambar2639
@purwatiambar2639 Жыл бұрын
Terimakasik Bapak ASISI.... sudah tayang kembali sejarah Nusantara yg sangat luar biasa semoga generasi" selalu semangat untuk cari tahu dan belajar sejarah" Nusantara 🙏🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak Ambar. 🙏
@bngpi3430
@bngpi3430 Жыл бұрын
Kita masih di indonesia...yuk teman teman kita nonton asisi chanel.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Yuuk!
@heddysetya
@heddysetya Жыл бұрын
Keagungan Bangsa Jawa yang tidak tertandingi, bahkan bisa menguasai sebagian besar bangsa2 kepulauan di Asia Tenggara sampai sekarang.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Salam budaya, Kak Heddy. Terima kasih pendapatnya. 🙏
@thiszaky1101
@thiszaky1101 Жыл бұрын
Sebagai akamsi lereng gunung arjuno,saya ikut bangga dan patut di apresiasi untuk selalu membuka wawasan perihal sejarah nusantara khususnya di pulau jawa.Salam lestari
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Salam lestari, Kak Zaky 🙏
@yossiefadlila3265
@yossiefadlila3265 Жыл бұрын
Viewer yang belum subscribe wajib subcribe ..karna channel ini sungguh menyajikan konten yang sangat lengkap, melalui kajian mendalam dan detail...#selalu menunggu kehadiran Asisi Channel..😍
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Semoga demikian. Terima kasih, Kak Yossie. Salam budaya dari kami 🙏
@hendraprayudha2024
@hendraprayudha2024 Жыл бұрын
Tidak bisa berkomentar banyak, setidaknya situs ini masih memberikan manfaat yang baik bagi pengunjungnya, tetap bersikap jujur apa adanya dengan sumber yang ada dan tidak berspekulasi dengan imajimasi liar.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Mantap nian narasinya. Terima kasih, Mas Hendra. Salam budaya 🙏
@prasajareligi
@prasajareligi Жыл бұрын
Mantap ASISI terimakasih atas pengetahuan barunya🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak Prasaja 🙏
@fitriatulfahrinawati3924
@fitriatulfahrinawati3924 Жыл бұрын
Serasa ikut tour 🥰, terimakasih informasinya team Asisi 🙏, utk bekal pengetahuan anak bangsa sehingga dpt terjaga kearifannya di generasi ke generasi, semoga tambah sukses channelnya 👍
@endiribowo3786
@endiribowo3786 Жыл бұрын
Jelas serasa ikut..
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Terima kasih untuk doanya, Kak Fitriatul Fahrinawat. 🙏
@kunkbali8908
@kunkbali8908 Жыл бұрын
ASISI Channel emangTop👍👍👍Luar Biasa 💯✔️ Salam Budaya, semoga semua team asisi C. sehat selalu Dan Semoga tambah sukses RAHAYU🙏 ❤️🇲🇨🇲🇨🇲🇨💞
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Terima kasih doanya, Kak 🙏
@jantisusanto9836
@jantisusanto9836 Жыл бұрын
Alhamdulillah.. Terobati rasa rindu akan Jolotundo tempat kami inisiasi Kemah Keakraban Antropologi.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Syukurlah, Kak Janti, jika video kami bisa mengurai kenangannya. 🙏
@arifgvr4665
@arifgvr4665 Жыл бұрын
Terima kasih om tentang narasi yg penuh misteri dan sejarah tempat bersejarah..
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak Arif. Salam budaya 🙏.
@mustofamuhammad7029
@mustofamuhammad7029 Жыл бұрын
Yesss Jolotundo, ini salah satu yg saya tunggu2 selain petirtaan candi belahan
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Mantap, Mas Mustofa, pecinta Jolotundo nih. 👍
@ibumuibumuibumu3089
@ibumuibumuibumu3089 Жыл бұрын
Indah, Pernah mandi di sana dan perjalanan yg seru.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Yup. Hawanya pun segar 🙏
@ojanodonk1848
@ojanodonk1848 Жыл бұрын
Terlepas dr tim mananya, saya lbh mengapresiasi apa yg leluhur wariskan seperti petirtaan jolotundo, beliau adalah org yg pemikirannya jauh dr kita, dan sangat memikirkan manfaat untuk generasi penerusnya. Terlepas agamanya apa, pahala pasty mengalir untuk beliau2. amin
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Mantap narasinya dan pandangan jernihnya 🙏
@hammanabdurrofiq337
@hammanabdurrofiq337 Жыл бұрын
Kenapa ya ketika mendengar kisah sejarah dari Asisi , kok rasanya saya pernah hidup di jaman itu ? Ukiran kuno dan beragam keris pusaka seumur umur belum pernah menyentuhnya ,tapi sepertinya sesuatu yg pernah mengisi hidup saya.
@liliessijeuni7774
@liliessijeuni7774 Жыл бұрын
Mungkin njenengan titisan mas.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Pengalaman yang unik, Mas Hamman 🙏
@akuRakpopo45
@akuRakpopo45 Жыл бұрын
Begitu luhurnya para pendahulu kita, sayangnya kita tidak bisa menjaganya dg baik
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Salam budaya, Kak Umar. Salam budaya. 🙏
@indiramargareta1205
@indiramargareta1205 Жыл бұрын
Datang kesini adem sekali, suasana sejuk. Datang kesini tidak sengaja, pas jalan jalan ke seputaran Mojokerto. Ternyata benar benar luar biasa sekali. Berasa sekali nyamannya. Pas di petirtaan penasaran, kenapa ada banyak orang yang datang pas pulang pada bawa air Petirtaan dalam galon. Lalu karena penasaran, saya juga bawa 2 galon ukuran 10 Literan. (Kebetulan di tempat itu tidak bisa akses internet jadi tidak bisa cari tahu tentang petirtaan) Sesampainya di bawah, saya buka google tentang petirtaan ini. Ternyata air di pertirtaan dianggap air terbaik kedua seperti diterangkan dalam video. Sesampainya di rumah, satu galon saya rebus untuk air minum sesaat setelah sampai. Sementara galon yang satunya tetap saya biarkan sampai sekarang tanpa sengaja (lupa tidak saya gunakan). Air tersebut saya taruh di dapur (Di dalam kabinet dapur). Dan sampai saat ini sudah sekitar 2 tahun lamanya. Anehnya air dalam galon tidak berlumut, tidak berbau dan tidak berubah warna. Air tetap jernih, adem. Tidak ada bau plastik selayaknya air yang tersimpan lama di wadah plastik. Setahun lalu saya cerita sama teman perihal keanehan air tersebut. Karena air yang tersimpan lama biasanya akan tumbuh lumut atau bau plastik atau bau apek karena tertutup rapat rentang waktu lama. Lalu teman saya bilang, coba biarkan saja selama mungkin. Sekarang sudah 2 tahun lebih air tersebut di galon. Dan masih sering saya cek, saya buka untuk melihat lumut atau bau. Dan sampai saat ini belum berlumut. Luar biasa sekali.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Mantap. Terima kasih, Kak Indira, sudah sharing pengalamannya yang unik di sini 🙏
@rizalfanzuhri5522
@rizalfanzuhri5522 8 ай бұрын
Merinding..
@joepret4321
@joepret4321 Жыл бұрын
Terimakasih asasi,semakin cinta sejarah,budaya indonesia
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak. 🙏 Senang mendengar tumbuhnya rasa cinta pada budaya bangsa. 🙏
@orizasativa-1959
@orizasativa-1959 Жыл бұрын
Wuih merinding lihat video ini. Saya dan suami tiap bulan purnama pasti kesini
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Wow, mantap ya jika tiap bulan ke sana. 👍
@dian_teguh_n
@dian_teguh_n Жыл бұрын
Wow peradapan indonesia masa lampau sungguh menakjubkan
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Salam budaya, Kak Dian. 🙏.
@jhonykucai114
@jhonykucai114 Жыл бұрын
Terimah kasih buat asisi chanel yang telah menyuguhkan cerita sejarah menambah wawasan beberapa yang belum kami ketahui...
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak Jhony 🙏
@lutfirachman1061
@lutfirachman1061 Жыл бұрын
Mengagungkan sekali ! Semoga kapan hari saya bisa ke sana. Menyelami masa lalu di atas guyuran air amerta sanghyang. Pasti rasanya menyegarkan. Saya sangat senang melihat konten2 narasi kesejarahan dari mas Asisi. Pandangan2 ny lurus berdasar fakta2 sejarah dan dari sumber2 utama primer. Tidak seperti di tempat saya, tatar Sunda yg kehidupan sejarah masa lalu raja2 saya, terutama Pajajaran Sunda hari ini di jejal oleh narasi2 keislaman yg sama sekali tidak ada bukti. Raja2 kami sering sekali di sangkakan beragama muslim, bergelar syech, bergelar habib dan segala rupa hal2 yg berbau ke arab araban. Padahal jelas raja2 Sunda menganut kepada Sanghyang Wisnu, Indra, dan Siwa. Dan tidak sedikit masyarakat ny yg percaya omong kosong itu. Mohon maaf sedikit keluar dari topik konten pembahasan. Sekali lagi saya sangat kagum dengan kehidupan sejarah masa lalu dari kerajaan2 di timur Jawa sana. Thank you mas Asisi.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Mas Lutfi. Terima kasih sudah menumpahkan beban perasaan di sini. Salam budaya 🙏
@ketutaryawan1940
@ketutaryawan1940 Жыл бұрын
Mungkin sengaja dikaburkan. Tapi kebenaran akan tetap menjadi kebenaran...
@hirwankuardhani8948
@hirwankuardhani8948 Жыл бұрын
Saya senang dg tautan ini, menambah wawasan. Dan untuk mahasiswa saya di bidang Seni pertunjukan bisa menjadi sumber ide penciptaan seni.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Mantap, Kak Hirwan. Salam budaya 🙏
@Bintang-kf2zm
@Bintang-kf2zm Жыл бұрын
Air jolotundo perlu di teliti biar bisa bersaing dengan air di Australia.. seenggak nya kalo tidak ke- 2 air terbaik di dunia ya Jd ke-3 terbaik lah..
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Hehehe. Mantap pendapatnya. 🙏
@aryadimitry9980
@aryadimitry9980 Жыл бұрын
Sedari awal saya sdh menduga bhw petirtaan ini merupakan tempat utk bersuci sebelum memasuki area karesian sekaligus pemujaan yg posisinya di atas dari petirtaan jolotundo tsb. Saya bisa mngatakan area karesian dan pemujaan karena banyak terdapat candi yg tersebar di lereng gunung Penanggungan dan yg masih tampak sempurna adalah candi kendalisodo. Memang hal ini perlu pendalaman riset dan kajian arkheologi, histori hingga anthropologi untuk semua situs2 yg tersebar di lereng gunung Pawitra ini. Saya juga ingin mengajak team Asisi utk mengkaji situs yang ada di gunung Arjuno via Purwosari, disana saya di melihat sendiri ada tangga kuno yg terbuat dari batu di tengah kebun kopi yang dimana saya mengetahuinya dari kawan seorang Pemangku dari Nganjuk ketika kami berjiarah bersama di gunung Arjuno. Saya curiga klo tangga tsb bagian dari pertirtaan megah karena terdapat 2 mata air yg hingga kini masih mengalir. Selain itu posisi diatasnya dari situs tsb yg jaraknya 2 jam perjalanan terdapat situs candi Makutoro, yg dimana posisi atas Candi Makutoromo tsb terdapat candi Sepilar dengan pilar mini sebanya 3 buah dengan anak tangga yang dikanan kirinya terdapat arca2 dwarakala...salam 🙏😊
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Gunung-gunung memang suci, Kak Arya, dalam pandangan masyarakat klasik. Terima kasih untuk infonya. Btw, saat ini kami masih fokus pada situs/candi yang mudah diakses. Salam budaya, Mas 🙏
@soffanputranto
@soffanputranto Жыл бұрын
Akhirnya ke jolotundo mas.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Betul, Mas Soffan. 🙏
@tatiananikensari5310
@tatiananikensari5310 Жыл бұрын
"keabadian bukan tentang hidup selamanya tapi sebuah keputusan dan tindakan nyata untuk berarti dalam jatah hidup yang singkat ini..." 👍 banget
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih, Kak Niken, sudah menyimak hingga akhir 🙏
@dimassusetyo2180
@dimassusetyo2180 Жыл бұрын
Lebih baik telat daripada g nonton sama sekali.... Asisi pancen jos
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Maturnuwun, Mas Dimas. Salam budaya 🙏
@christianprayoga685
@christianprayoga685 Жыл бұрын
Ini nih yang selalu saya tunggu-tunggu, salam dari kendari🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih, Kak Prayoga. Salam balik dari kami. 🙏
@junior123hujunggaluh9
@junior123hujunggaluh9 Жыл бұрын
*mari bekerja untuk keabadian* #air surga dari bumi ibu Pertiwi #petirtaan jolotundo 🦈🙏🐊
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Mari bekerja untuk keabadian. Terima kasih, Kak 🙏
@H2O5519
@H2O5519 Жыл бұрын
Oke mas asisi, gak pengen buka trip buat travelling sejarah? Setiap pembahasan asisi tuh bikin pengen main ke situs2nya 😂
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Gak 😄 Anggap aja video-video ASISI tur virtual ya
@cakpiichannel555
@cakpiichannel555 Жыл бұрын
Mantab pak asisi edukasinya... coba di daerah sumber suko lewat pasuruan, di sana banyak sumber2 air dan pertitaan blm diketahui, krn sumber suko itu jalur pendakian le arah gunung penanggungan...🙏🙏🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Saya sudah mendengarnya, Cak Pi'i. Salam budaya dari kami. 🙏
@cakpiichannel555
@cakpiichannel555 Жыл бұрын
@@ASISIChannel injeh salam budaya pak asisi...🙏🙏🙏
@banhasirlumbanraja7015
@banhasirlumbanraja7015 Жыл бұрын
Luar biasa sebenarnya Nusantara dgn peninggalan yg kita lihat....terbanyang klu kerajaan kerajaan itu msh jaya sampai sekarang.... Indonesia Nusantara jd negara Adi daya didunia 👍... makasih ASISI Channel dah memberikan informasi yang sangat penting untuk generasi selanjutnya 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak Banhasir 🙏. Yuk menjaga dan mencintai cagar budaya bangsa kita, agar menjadi warisan bagi generasi mendatang 🇮🇩. Sekaligus sebagai bagian dari jati diri baangsa. Salam budaya dari kami semua 🙏🙏.
@yazidishom2440
@yazidishom2440 Жыл бұрын
Semarang kota hadir. Sudah menunggu lama video terbaru
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Njih, Mas Yazid. Makasih banyak sudah sabar menanti. Salam budaya 🙏
@hahahaha4471
@hahahaha4471 Жыл бұрын
Chanel yg slalu d tunggu unggahanya...🫰 Trimakasih hu...🙏 Semoga perjuangan mengenalkan sejarah kepada generasi sekarang bisa menularkan mental leluhur terhadap generasi sekarang hu...🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Terima kasih, Kak. 🙏
@wahyuutomo47
@wahyuutomo47 Жыл бұрын
Dari bumi Ngapak eks karesidenan Banyumas, hadir setia dan nyimak selalu sbg sarana terbaik utk menemaniku tugas mlm ini, sukses terus ASISI Chanel ✋👍👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Terima kasih untuk doanya, Mas Wahyu. Salam untuk teman-teman di sana 🙏
@Creativ_DIY
@Creativ_DIY Жыл бұрын
Wah sangat luar biasa bang.. saya sangat suka dengan arkeologi.. tentang candi.. petirta an.. bahkan sejarah mistis gunung gunung. Mantap bang..
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih, Bang. Salam budaya 🙏
@marsanawindhu2326
@marsanawindhu2326 Жыл бұрын
Trima kasih mas Asisi...jejak pentirtaan dan relief dan lain-lain benda mati peninggalan masa silam di tangan mas Asisi menjadi 'hidup kembali', segar dan kami dibawa ke masa lampau utk menemukan pesan, makna bg generasi sekarang dan mendatang. Tks mas ...terus menginspirasi.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sami-sami Mas... Makasih ya sudah selalu mensupport ASISI :)
@Niat-Ngaji
@Niat-Ngaji Жыл бұрын
Luar biasa mas .narasi terakhir sangat dalam...salut
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak Effen. Salam budaya 🙏
@arimudayanti3794
@arimudayanti3794 Ай бұрын
Bangkitlah dan lestarikan budaya peninggalan asli leluhur Nusantara , inilah kehebatan para leluhur Nusantara yg selalu mengandung arti dan makna , jgn mau di rusak dan di kuasai oleh budaya asing , budaya asing TDK ada jalan ceritanya di tanah Nusantara Rahayu Rahayu Rahayu. 👏👏
@ekobodyrepair3328
@ekobodyrepair3328 Жыл бұрын
Sehat2 selalu sekeluargo nggeh Mas. Agar bisa tetap nguri uri budoyo. 🙏🤲
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Meturnuwun, Mas Eko, untuk doanya 🙏
@agussupatno8308
@agussupatno8308 Жыл бұрын
Mkin cinta sjrh deh kalo dosenny gini 😍
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Hehehe. Maturnuwun, Mas Agus. 🙏
@kurniawidiatmoko9407
@kurniawidiatmoko9407 Жыл бұрын
Bapak saya pernah bawa satu derigen dari situ Sam. Dari sejak saya SMP sampe lulus kuliah endapan dan lumut pun tidak ada ... Trakir di minta sodar buat melimbang mata yg sakit ..
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Wow. Makasih sudan sharing pengalaman dan kesaksiannya. 🙏
@kurniawidiatmoko9407
@kurniawidiatmoko9407 Жыл бұрын
@@ASISIChannel 🙏 sami2 sam
@indahyanti3277
@indahyanti3277 Жыл бұрын
Jolotundo matur nuwun🙏🏻😍💝😇 mksih mas Asisi mliht konten" ini sprti nonton film kolosal kebesaran nenek moyang😃👍🏻👍🏻 goodluck🌈✨🙏🏻😁
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak Yanti. Salam budaya dari kami 🙏
@garudaisme_ina
@garudaisme_ina Жыл бұрын
Akhirnya membahas tentang pertirtaan jolotundo. Saya pernah ke sana airnya sangat sejuk entah kenapa seperti beda dengan sumber air lainya
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Betul, Kak, sejuk dan segar 🙏
@tarsintarzan2345
@tarsintarzan2345 Жыл бұрын
Menguak keajaiban air para dewa sangat diyakini para penganut agama Hindu
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Air adalah elemen terpenting dalam kehidupan. Salam budaya, Kak. 🙏
@ewidchannel1832
@ewidchannel1832 Жыл бұрын
matur sembah nuwun pak Asisi ...ikut belajar Junior 👍🙏🏻🇮🇩..Jolotundo untuk Udayana
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih, Kak, untuk pendapatnya. 🙏 Salam budaya.
@ewidchannel1832
@ewidchannel1832 Жыл бұрын
@@ASISIChannel 👍👍🙏🏻🙏🏻🇮🇩
@vikadesschanel2784
@vikadesschanel2784 Жыл бұрын
Seakan-akan kita diajak menelusuri lorong waktu keRibuan tahun yg lalu... Terima kasih kak Asisi
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak Vika 🙏 Salam budaya.
@norotafia271
@norotafia271 Жыл бұрын
Hadir. Syukurlah sudah pernah kesana, dan pengen kesana lagi,
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Iya benar, Kak, tempat itu bikin kangen. 🙏
@ervansantoso2429
@ervansantoso2429 Жыл бұрын
Salam Rahayu 🙏 Alhamdulillah sejarah petirtaan jolotundo sudah dibahas,jadi tambah banyak wawasan soal petirtaan jolotundo... matur suwun massehh 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak Eryan 🙏
@dustfilter7001
@dustfilter7001 Жыл бұрын
Satu satunya channel yg sangat mencintai leluhur bangsa ini 🙏 Sisanya entahlah sdh belok ke leluhur negara Asing
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sampai sejauh ini belum ditemukan bukti yang menegaskan pihak asing membelokkan sejarah kita. 🙏
@dustfilter7001
@dustfilter7001 Жыл бұрын
@@ASISIChannel bukan membelokan sejarah mana ada says bilang bgitu 🙏
@bangrio5157
@bangrio5157 Жыл бұрын
Saya baru tau kalau ada pentirtaan secanggih dan sebesar itu. Indonesia itu hebat terimakasih tim Asisi
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Bang Rio 🙏
@mustaqimalhilal4907
@mustaqimalhilal4907 Жыл бұрын
Epilog mas asisi gak pernah gagal 👏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih, Mas Mustaqim. Salam budaya dari kami 🙏
@RielGontai
@RielGontai Жыл бұрын
Luar biasaa... kejayaan budaya Indonesia dr Sabang sampai Merauke..tak ternilai harganya.. Ayoo Bg.. bikin content kawasan percandian Muata Jambi terluas se Asia Tenggara dg 88 buah Menapo/ Candi didalamnya.. Sterima kasih. Bg.. kerreen. 🙏🙏😎👍👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih 🙏. Salam budaya, Kak Riel.
@vidszz.
@vidszz. Жыл бұрын
Pernah tinggal deket situ pas ngerjain proyek di kawasan nip....hawanya adem
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Mantap. Hawanya memang sejuk. 🙏
@spectakulinerchannel9433
@spectakulinerchannel9433 6 ай бұрын
Setelah menua saya sadar & semakin cinta pada karya agung nenek moyang yg begitu luhur, semua karya bangunannya begitu menyatu dengan alam, Indonesia negeri berbudaya luhur, Marilah kita jaga sikap luhur para tetuah kita 🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩
@ilikrustini7432
@ilikrustini7432 Жыл бұрын
Asisi... hadir ini...chanel kesayangan... bagai di dogengi tapi sejarah nyata di Nusantara... ketika mendengarmu.. hati ini haru... bangga... berbaju heroik...nusantara... love love love forever ..hatur nuhuuun akhirnya tahu tahu .ttg patirtan jolotundo dg patirtan belahan...makasih Asisi chanel adalam Rahayi wilujeng terus berkarya ...smg jeberkahan bersama Asisi dan team...❤🙏🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sami-sami, Kak, untuk segala apresiasinya. Salam budaya dari kami 🙏
@pakbachtiar2625
@pakbachtiar2625 Жыл бұрын
Sebagai pemilik yang sah bisakah pemerintah Indonesia meminta kepada pemerintah Belanda agar arca2 dan situs2 asli yang sekarang disimpan di museum Belanda kita minta kembali seperti hal nya keris Pangeran Diponegoro yang dikembalikan ke Indonesia yg dibawa langsung oleh raja Belanda saat berkunjung ke Indonesia diterima di istana Bogor oleh presiden Jokowi.
@yulijirolu906
@yulijirolu906 Жыл бұрын
Terima kasih Mas Asisi untuk penjelasan yang detil tentang Petirtaan Jolotundo dan ajak kami jalan2 ke sana walau virtual. Ikut menebak ya, mungkin dibangun oleh Makutawangsawardhana, karena Udayana meraja di Bali dan saat itu Airlangga terlalu muda untuk membangun petirtaan. Nek ra lho.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih, Kak Yuli, untuk pendapatnya. Sama dengan pendapat saya 🙏
@arumhandayani3577
@arumhandayani3577 Жыл бұрын
Asisi Chanel Kereeeeeeennnnnnn...... 🥰🥰🥰🥰🥰🥰
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih 🙏. Salam budaya, Kak Arum.
@surjana7790
@surjana7790 Жыл бұрын
Semoga informasinya sangat bermanfaat dapatkan kami ingat sepanjang masa saya Surjana suka sejarah
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih, Kak. 🙏
@rujilatulfajriyah4136
@rujilatulfajriyah4136 Жыл бұрын
Jika masa lalu kita menemukan prasasti untuk mengungkap sejarah masa lalu, maka ini vidio2 Asisi ini akan menjadi bentuk lain dari kata " Prasasti " Dalam arti prasasti untuk anak anak kita generasi masa depan . Untuk mas Asisi dan crew semoga semangat dan sehat selalu aamiin.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Terima kasih untuk doanya, Kak Rujilatul. 🙏
@srianjar3849
@srianjar3849 Жыл бұрын
Mas Asisi tolong dong buatkan sejarah senjata api di Nusantara🙏 dari invasi mongol ke jawa sampai sekarang🇮🇩
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
🙏
@wangunjogja9149
@wangunjogja9149 Жыл бұрын
Chanel paling edukatif dikemas ringan Dan edukatif..... Sabbe satta bagvantu sukhi tatta.....
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Maturnuwun untuk apresiasinya 🙏
@wangunjogja9149
@wangunjogja9149 Жыл бұрын
Sami² Mas dan Mbk..... Kabari mz klo mau Eksplore Candi Gedong Songo ke atas....heheheh klo ke jogja mampir saja mas...ke gubug saya...heheheh
@arimudayanti3794
@arimudayanti3794 Ай бұрын
Inilah kehebatan warisan para leluhur asli Nusantara , dimana ada peninggalan para leluhur Nusantara di situ akan menjadi pariwisata dunia karna selalu mengandung arti dan makna Rahayu Rahayu Rahayu
@Kenarok27
@Kenarok27 Жыл бұрын
"Bekerja untuk keabadian " joss mantap
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih, Kak Suprayitno. 🙏 Yuk bekerja untuk keabadian.
@okasaraswati156
@okasaraswati156 Жыл бұрын
Team Asisi, anda seperti drama korea yang saya tunggu setiap minggu. Sukses selalu team.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih, Kak Oka, 🙏 Wah kita sama-sama penyuka drakor.
@yudiaricakgandos
@yudiaricakgandos Жыл бұрын
Alhamdulillah sudah beberapa kali mandi di petirtaan Jolotundo ,, tempat nya asri, airnya jernih , salam Rahayu Mas Asisi 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Rahayu ugi, Mas Yudi. 🙏
Как быстро замутить ЭлектроСамокат
00:59
ЖЕЛЕЗНЫЙ КОРОЛЬ
Рет қаралды 7 МЛН
it takes two to tango 💃🏻🕺🏻
00:18
Zach King
Рет қаралды 28 МЛН
TANGAN TANGAN TERPILIH 2   MBAH WAGIYO
29:55
bpcb jateng
Рет қаралды 207 М.
The Secret History of Ratu Boko Site (Near Prambanan Temple Jogja)
22:36
Gunung Wukir Temple, Mystery of Sanjaya, & Mecca of Ancient Java
20:02
Wow! Various Majapahit legacies for Islamic kingdoms in Indonesia
22:14
Asal Usul Kediri | Cerita Rakyat Jawa Timur | Kisah Nusantara
18:32
Gromore Studio Series
Рет қаралды 1,5 МЛН
Revealing the Mysterious Origins of Gajah Mada at Singosari Temple, Malang
18:21
Daily Meals of Majapahit Kings and Commoners which Exists Until Today
20:05
Как быстро замутить ЭлектроСамокат
00:59
ЖЕЛЕЗНЫЙ КОРОЛЬ
Рет қаралды 7 МЛН