No video

5 Prinsip Pembelajaran Dalam Kurikulum Merdeka dan Contoh Penerapannya

  Рет қаралды 6,141

Kompetensi guru

Kompetensi guru

Жыл бұрын

Prinsip pembelajaran adalah landasan berpikir, landasan berpijak dengan harapan tujuan pembelajaran tercapai dan tumbuhnya proses pembelajaran yang dinamis dan terarah. Dalam penerapan kurikulum merdeka guru perlu memahami 5 prinsip pembelajaran sehingga proses pembelajaran dapat terlaksana dengan baik. Adapun 5 Prinsip tersebut adalah sebagai berikut:
1. Pembelajaran dirancang dengan mempertimbangkan tahap perkembangan dan tingkat pencapaian peserta didik saat ini, sesuai dengan kebutuhan belajar, serta mencerminkan karakteristik dan perkembangan peserta didik yang beragam sehingga pembelajaran menjadi bermakna dan menyenangkan
2. Pembelajaran dirancang dan dilaksanakan untuk membangun kapasitas untuk menjadi pembelajar sepanjang hayat
3. Proses pembelajaran mendukung perkembangan kompetensi dan karakter peserta didik secara holistik
4. Pembelajaran yang relevan, yaitu pembelajaran yang dirancang sesuai konteks, lingkungan, dan budaya peserta didik, serta melibatkan orang tua dan komunitas sebagai mitra;
5. Pembelajaran berorientasi pada masa depan yang berkelanjutan
5 Prinsip pembelajaran dalam kurikulum merdeka perlu dipahami guru sehingga tidak salah memberi tindakan pembelajaran bagi peserta didiknya.
#5 prinsip Pembelajaran #Kurikulum Merdeka
Tonton vidio kurikulum merdeka : / @sentrakompetensi

Пікірлер: 12
@patriciamenge8407
@patriciamenge8407 Жыл бұрын
Liar niasa keren Pak.smoga semua guru change their mind sto get the good this program to help the students to get their future❤🎉
@user-pe3vv7zj2q
@user-pe3vv7zj2q Жыл бұрын
Terimakasih pak ilmunya.sangat membantu
@sentrakompetensi
@sentrakompetensi Жыл бұрын
Terakasih bapak, semoga sukses.
@budimanman5032
@budimanman5032 Жыл бұрын
Nyimak...
@sentrakompetensi
@sentrakompetensi Жыл бұрын
Melalui email pak. Terimakasih
@srirahayu-ss8ze
@srirahayu-ss8ze Жыл бұрын
Terimakasih atas informasinya 🙏
@sentrakompetensi
@sentrakompetensi Жыл бұрын
terimakasih ibu Sri, sehat selalu
@ustadzzaini3733
@ustadzzaini3733 Жыл бұрын
trimah kasih pencerahannya ilmuny semoga jadi ilmu yg manfaat
@sentrakompetensi
@sentrakompetensi Жыл бұрын
Terimakasih pak Ustadz Zaini, sukses dan sehat selalu pak Ustadz
@refnitaanwar4391
@refnitaanwar4391 Жыл бұрын
Terima kasih ilmunya pak, mohon izin boleh minta filenya pak
@sentrakompetensi
@sentrakompetensi Жыл бұрын
Terimakasih ibu Refnita, sehat selalu. PPT nya bisa di donload di www.jontarnababan.com/2022/10/5-prinsip-pembelajaran-kurikulum-merdeka-dan-contoh-penerapannya.html
@lindiawatihj.lindiawati3965
@lindiawatihj.lindiawati3965 Жыл бұрын
Terima kasih pa, izin download PPT nya..,
Rangkuman Kurikulum Merdeka
26:28
SENTRA KOMPETENSI
Рет қаралды 4,4 М.
CARA MELAKUKAN ASESMEN PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P-5)
27:24
Bony Just Wants To Take A Shower #animation
00:10
GREEN MAX
Рет қаралды 5 МЛН
A little girl was shy at her first ballet lesson #shorts
00:35
Fabiosa Animated
Рет қаралды 20 МЛН
Magic trick 🪄😁
00:13
Andrey Grechka
Рет қаралды 31 МЛН
Konsep dan Penerapan Disiplin Positif Di Sekolah
22:04
SENTRA KOMPETENSI
Рет қаралды 2,4 М.
TUTORIAL PENYUSUNAN CP, TP, DAN ATP KURIKULUM MERDEKA
32:53
BDK Jakarta
Рет қаралды 7 М.
Implementasi Asesmen Berdiferensiasi Dalam Kurikulum Merdeka
17:59
SENTRA KOMPETENSI
Рет қаралды 5 М.
PERBEDAAN DISCOVERY, INQUIRY, PBL, & PJBL (MODEL PEMBELAJARAN)
11:47
Aplikasi e-Rapor Kurikulum Merdeka Jenjang SD, SMP, SMA, SMK, SLB dan PKBM
14:39
Cara Menentukan KKTP Pada Kurikulum Merdeka
27:26
SENTRA KOMPETENSI
Рет қаралды 175 М.
7 game pembuka kelas
11:09
Inspirasi Guru
Рет қаралды 732 М.
Bony Just Wants To Take A Shower #animation
00:10
GREEN MAX
Рет қаралды 5 МЛН