Eps 255 | PENJAJAHAN BUDAYA ARAB ATAS BUDAYA JAWA

  Рет қаралды 184,428

guru gembul

guru gembul

3 жыл бұрын

Apakah berlebihan menyebut Arab sedang melakukan arabisasi di wilayah wilayah islam? Itu fakta, datanya banyak dan jelas terlihat. Sebagian mengira ekspansi budaya ini adalah bagian dari wujud Islam dan inilah yang menjadi kerancuan fatal. Video kali ini akan menjelakan soal itu terapi agar tidak luas kita batasi hanya pada sisten penamaan, mohon disimak sampai tuntas.
Silahkan kunjungi medsos saya.
vt.tiktok.com/ZSQmLqbp/
gurugembul?igsh...
untuk donasi di channel ini bisa disalurkan melalui rekening berikut :
saweria.co/donate/gurugembul
#namajawa
#arabisasi

Пікірлер: 3 200
@tjoey2112
@tjoey2112 3 жыл бұрын
Benar pak Guru, memang Islam itu datang bukan utk menghapus budaya yg ada tetapi hanya menghapus kesyirikan saja. Tapi kadang orang yg masuk Islam dan menjadi fanatic yg biasanya mewajibkan utk menjadi ke arab araban.
@gurugembul
@gurugembul 3 жыл бұрын
saya juga ingin berkontribusi menghapuskan kemusyrikan
@D_unikzona
@D_unikzona 3 жыл бұрын
betul banget.. krna walisongo pun masih mnggunakan alat dari suku jawa biar budaya tdk hilang.
@Rinka17
@Rinka17 3 жыл бұрын
@@D_unikzona masalahnya, zaman sekarang sedikit-sedikit syirik
@tjoey2112
@tjoey2112 3 жыл бұрын
@@gurugembul , setuju pak Guru
@tjoey2112
@tjoey2112 3 жыл бұрын
@@Rinka17 , bukan begitu saudara, para ulama menjelaskan kesyirikan di “perilakunya” bukan menuduh “pelaku” karena pelaku masih bisa sadar dan kembali kejalan Allah, tapi kelakuannya tetap harus di kritik utk kejelasan.
@attractivesetting8129
@attractivesetting8129 3 жыл бұрын
Setiap ada usaha untuk memisahkan budaya arab dengan agama islam, dengan tujuan memurnikan islam sebagai agama, bukan budaya. maka kita akan dikafirkan, ini bukti nyata islam sedang mengalami kebekuan, terlalu banyak dihias sampai keindahanya sulit dilihat.
@RachmadaniFAG
@RachmadaniFAG 3 жыл бұрын
Makanya dulu pas Bu Mega mengutip perkataan bapaknya bung karno yang bilang jadi orang Islam jangan jadi orang arab gue mah santai2 aja ga kepanasan kayak kubu sana😂.
@kadrunnazareth5913
@kadrunnazareth5913 3 жыл бұрын
@@RachmadaniFAG maksudnya?
@naikdaun2715
@naikdaun2715 3 жыл бұрын
Well said 👍
@24_m.nurafrizal48
@24_m.nurafrizal48 3 жыл бұрын
@@kadrunnazareth5913 jadi orang islam nggak harus jadi orang arab,budaya kita kan juga banyak yang baik dan mengapa nggak dijaga saja?. begitu maksudnya
@bagasnugroho1019
@bagasnugroho1019 3 жыл бұрын
@@RachmadaniFAG setuju, tapi kalimat itu rada bahaya kalo kita gk faham agama secara mendalam🙏
@nkrtzd99
@nkrtzd99 3 жыл бұрын
*Sing wong Jowo ojo nganti ilang Jawa ne..* Saya masih bersyukur bisa memegang teguh prinsip Jawa & budaya Jawa yang Islami yaitu Budaya Kejawen.. Kejawen adalah hasil dari akulturasi antara Budaya Jawa Kuno dan Agama Islam (Wali Songo/Kanjeng Sunan Kalijaga) dan tidak condong ke kiri maupun ke kanan. Salam Rahayu 🙏
@YU-gj9sz
@YU-gj9sz 3 жыл бұрын
Sulit di pahami oleh orang awam tapi didesa saya ada wali Allah di jaman dulu ya kuburan nya ada beliau yang mendirikan dan menamakan desa yang saya tinggali, beliau waliyullah tapi kejawen
@tututsari4632
@tututsari4632 3 жыл бұрын
Salam Rahayu itu apa ya? Sering lihat orang komen apa saja, ntar ditutup salam Rahayu
@tututsari4632
@tututsari4632 3 жыл бұрын
Setahuku orang Jawa kalo salam Kulo nowon
@xyns5800
@xyns5800 3 жыл бұрын
emak orang jawa,tpi saya ngerti bhs jawa tapi ngomong nya gak bisa soalny gk bisa logat nya
@antontanjung9322
@antontanjung9322 3 жыл бұрын
Emang raja raja Jawa itu turunan siapa
@sr3821
@sr3821 3 жыл бұрын
Nama Tionghoa Indonesia juga sangat unik, misalnya Michael Sanjaya Tan. Michael = Ibrani Sanjaya = India Tan = Cina (marga) Nama Batak juga unik, misalnya: Boris Thomson Manulang. Boris = Rusia Thomson = Inggris Manulang = Batak (marga) Di Indonesia, semua jadi ras pelangi 😁
@nikonasution3230
@nikonasution3230 3 жыл бұрын
Sigit Prasetyo Sinombing nama Jawa Batak😂
@kindraspberry76
@kindraspberry76 3 жыл бұрын
@Crossfaith Spirituality hmm... Iya sebagian keliatannya, temen2 saya yg orang batak pun nama depan sama tengahnya banyak yg nama Inggris sama Spanyol
@orarow9817
@orarow9817 3 жыл бұрын
Woi... ada 400an marga di Sumatera.
@ahmadjauhari5569
@ahmadjauhari5569 3 жыл бұрын
@@nikonasution3230 🤣🤣🤣🤣🤣🤣
@softwanmunawar4309
@softwanmunawar4309 2 жыл бұрын
@CSTV Luhut Binsar Panjaitan the original name of batak 😁😄
@wisnuwijayanto1988
@wisnuwijayanto1988 3 жыл бұрын
Saya bahagia dengan konten ini. Saya berharap video ini menjadi awal bangkitnya kesadaran orang Indonesia akan budaya tradisionalnya sendiri...
@adiwijayantomsf1685
@adiwijayantomsf1685 3 жыл бұрын
Weittsss.. Ketemu sesama klan Wijayanto nih... Salam kenal
@galunglukis
@galunglukis 3 жыл бұрын
Budaya tradisional yang mana?
@RivanFagli
@RivanFagli 3 жыл бұрын
@@galunglukis tradisi lokal di indonesia g cuman jawa
@supermom7407
@supermom7407 3 жыл бұрын
Wisnu itu budaya india 😆😆
@abbymba9141
@abbymba9141 3 жыл бұрын
Cocok emang,nama sampean wisnu..tuhan nya agama hindu😁😁 makanya alergi ama yg berbau arab ya mas??
@swarno71
@swarno71 3 жыл бұрын
Beragama Apapun Boleh tapi jangan tinggalkkan Root dan Culture Kita. Karena dari sinilah Kita berasal dan dikenal. Saya yakin dan percaya setiap daerah mempunyai nama nama yang baik, hanya karena faktor bahasa yg membuatnya susah dipahami artinya.
@sr969
@sr969 2 жыл бұрын
@Beholdthehandbeholdthenail sama aja sih sebelum ada islam, indonesia mengadopsi tradisi hindu. Apa-apa ala india. Akhirnya banyak orang india yang mengira nama indonesia itu sebenernya dari nama india, dan walaupun org indonesia jelas2 muslim dibilang org hindu yg belum terbuka hatinya... jadi ya..
@cexcaffeineaddict
@cexcaffeineaddict 2 жыл бұрын
@Beholdthehandbeholdthenail itu fpi sama hti
@JongHyunSM
@JongHyunSM 2 жыл бұрын
@@sr969 ini hoax atau ada jurnalnya? Hoax terbesar yang tidak pernah tertangkap datangnya dari berbagai pendapat dalam buku yang tidak pernah dijurnalkan atau dibuktikan
@sr969
@sr969 2 жыл бұрын
@@JongHyunSM main aja ke video borobudur atau prambanan, banyak kok orang india pake bahasa inggris komen kek gitu. Ngapain pake jurnal2an, orang ketemu sama org indianya aja bisa 🤣. Mungkin karena di india nama hindu cuma dipakai org hindu, muslim india pakai nama arab. Mereka heran di indonesia kalau bikin nama seenak hati, pake nama muhammad krisna aja kaga ada yg peduli.
@JongHyunSM
@JongHyunSM 2 жыл бұрын
@@sr969 ya biasanya pake bahasa itu sesuai tertulis di buku a, buku b, tapi kagak pernah dibuktikan, padahal bukan ngomong agama ya konteksnya budaya, kenapa menjadi tabu sekali ngomongin jurnal soal kitab suci
@mahesajenar301
@mahesajenar301 3 жыл бұрын
Bung Karno menyadari hal itu, sehingga mengingatkan bangsa Indonesia untuk bersyukur & menjaga budaya luhur bangsa, ( mungkin, misalnya beragama Islam tidak harus dg nama Arab, beragama Hindu tak harus dg nama India, beragama Kristen tak harus dg nama Yahudi).
@zhafranzaidanchannel1153
@zhafranzaidanchannel1153 2 жыл бұрын
Soekarno juga nama panjang nya Ahmad Soekarno
@joyosukandar2705
@joyosukandar2705 Жыл бұрын
@@zhafranzaidanchannel1153 itu cuman tambahan dari orang maroko& mesir
@kikiriski6017
@kikiriski6017 2 жыл бұрын
Yah memang salahsatu penyakit kronis bangsa ini adalah minim literasi dan menolak keras literasi. Saya senang dengan pembahasan ini, sangat setuju bahwa dewasa ini kita menyerap mentah" budaya arab dengan dokrin agama bukanya tidka baik atau apa cuman kita harus bisa membedakan mana budaya mana agama.
@unityindiversity6046
@unityindiversity6046 2 жыл бұрын
Nama kamu riski itu bahasa arab. Ganti paijo. Gak logis orang kayak kalian. Biarlah orang ngasih nama anaknya apa aja yang penting maknanya bagus. Ga usah diLabeli kearab araban atau kebarat baratan.
@cangcimen6659
@cangcimen6659 2 жыл бұрын
Bedanya budaya arab dan agama islam apa, saya butuh pencerahan
@elktron5862
@elktron5862 Жыл бұрын
@@cangcimen6659 jika agama itu adalah ajaran contohnya seperti cinta nabi Muhammad, Al-Qur'an yang terlihat nya ke Arab Araban. Sedangkan budaya arab adalah contohnya seperti nama yang ke Arab Araban, selalu pakai gamis, berbicara ke Arab Araban atau semua itu ke Arab Araban lah.padahal sebenernya ke Arab Araban itu bukan berarti sebenarnya keislaman dia semakin kental.
@saya6306
@saya6306 Жыл бұрын
@@elktron5862 begitu juga nasrani om.
@elktron5862
@elktron5862 Жыл бұрын
@@saya6306 maksudnya.
@ArifinPutraSolo
@ArifinPutraSolo 3 жыл бұрын
Keresahan saya selama ini, akhirnya dibahas. Nuhun Kang Guru 🙏🙏
@hilmyvaza8123
@hilmyvaza8123 3 жыл бұрын
Logic orang indo Orang arab = orang islam Budaya arab = budaya islam Bahkan ada lagu arab diputer ada aja yg nyaut aaamiiin...😂
@sultanbaguspermadi1137
@sultanbaguspermadi1137 3 жыл бұрын
Accurate banget
@awisujawi4715
@awisujawi4715 3 жыл бұрын
Itu yg level beginner Yg mau belajar ngaji ya tidak seperti itu
@hilmyvaza8123
@hilmyvaza8123 3 жыл бұрын
@@awisujawi4715 iyasih, gak semuanya begitu
@vivaforever3181
@vivaforever3181 3 жыл бұрын
Ha..ha...apapun menyangkut arab pasti d anggap baik n saleh...
@ristuwahyustiawan
@ristuwahyustiawan 3 жыл бұрын
Jadi keingat lagu dari sabyan gambus yang banyak ngira kalau sholawat dan ndak boleh dinyanyikan di sembarang tempat
@Iiamli007
@Iiamli007 Жыл бұрын
Saya SANGAT BANGGA menjadi murid SANG BUDDHA yang mengajarkan utk tetap setia pada akar dan identitas budaya sendiri, tidak doktrin utk jadi India utk umat Buddhis.
@user-yq9ln2yy6j
@user-yq9ln2yy6j 11 ай бұрын
Orang budha di Indonesia toleran tapi di negara yang mayoritas budha mereka membunuh saudara2 kami umat Islam... Di thailand dan myanmar umat Islam diperlakukan tidak adil...
@perkelallbase1912
@perkelallbase1912 5 ай бұрын
​@@user-yq9ln2yy6j komenan ini sebelum terungkapnya pengungsi Rohingya sekarang jadi rese sejak November 2023
@bhaktiportal1001
@bhaktiportal1001 Ай бұрын
​@@user-yq9ln2yy6jdi indonesia pun kaum minoritas merasakan seperti itu, jadi lebih baik berkaca dulu
@cipongolangel8975
@cipongolangel8975 Ай бұрын
@@bhaktiportal1001 coba jelaskan.... dan detail contohnya....
@bhaktiportal1001
@bhaktiportal1001 Ай бұрын
@@cipongolangel8975 1. pembubaran ibadah di lampung dan padang 2. kesulitan mendirikan gereja di cilegon 3. penyerangan klenteng di kediri 4. pembubaran secara paksa acara bakti sosial yang digelar gereja katolik santo paulus pringgolayan, bantul. oleh front jihad islam 5. pembubaran acara kebaktian di sabuga bandung oleh ormas pembela ahlu sunnah 6. penyerangan gereja menggunakan molotov di samarinda, anak jadi korban 7. pastor gereja di medan nyaris jadi korban bom bunuh diri saat memimpin misa 8. pemaksaan penggunaan jilbab terhadap siswi non muslim di SMK "NEGERI" Padang 9. sebagian besar sekolah "NEGERI" di indonesia hanya mampu menyediakan pelajaran agama islam. akibatnya non muslim di suruh keluar kelas saat pelajaran agama
@kikisetiawan9973
@kikisetiawan9973 2 жыл бұрын
Barat - Abraham Arab - Ibrahim Indonesia - Baim Barat - Joseph Arab - Yusuf Indonesia - Ucup Barat - Samuel Arab - Ismail Indonesia - Mail
@rullynurzaman5683
@rullynurzaman5683 Жыл бұрын
Ralat bro: Ismail - ismael (barat)
@Bokasah
@Bokasah 3 жыл бұрын
Soal nama sih yang paling kuat ciri rasanya itu tentu orang Sunda. Nama dari bangsa manapun, nama Arab kek, nama Barat kek, nama Rusia, nama Jawa, Nama Batak, Ambon, apapun kalau diulang bunyinya pasti terasa Sunda. Misal : Dindin Komarudin Maman Usman Aam William Toto Suharto Ibing Sihombing Cecep Gorbachev Aji Sangaji Uta Momota Dsb.
@pujagustya5900
@pujagustya5900 3 жыл бұрын
Mang cecep gorbcahev mamang saya yang pernah jualan cilok di moscow
@DorksSemarangSejati
@DorksSemarangSejati 3 жыл бұрын
nama Sunda yang kearab-araban: Zamzam Nurzaman Asep Saepudin
@lemagnifique1573
@lemagnifique1573 3 жыл бұрын
Ahmad Dinejad
@sultanaditia3985
@sultanaditia3985 3 жыл бұрын
Bangga sebagai bangsa USA (Urang Sunda Asli)
@nyxhiiragi3659
@nyxhiiragi3659 3 жыл бұрын
Hey jangan melupakan nama Asep 😁
@waldiysihombing2726
@waldiysihombing2726 3 жыл бұрын
gak cuma indonesia si, 70/100 umat islam dunia diluar arab mengikuti konteks penamaan arab, bedanya mungkin indonesia lebih gampang menerima menyerap semua budaya arab tanpa berpikir bahwa budi itu juga nama islami seperti yg pak guru bilang, btw terimakasih lagi pak guru, anda adalah yg selalu menyalakan berpikir kritis dalam diri saya.
@agd7305
@agd7305 Жыл бұрын
Mungkin karena Jawa, Sunda, dll. tidak memakai marga/fam pada penamaan seseorang. Identitas etnis bisa tidak terlihat dari nama seseorang jika nama lengkapnya tidak ada unsur etnisnya sendiri. Berbeda dengan etnis2 lain yg menggunakan marga/fam, se-arab2-nya atau se-barat2-nya nama mereka, identitas etnis melalui nama tidak hilang.
@notoriousboy3397
@notoriousboy3397 3 жыл бұрын
Untung kalau masyarakat daerah saya yaitu NTT mempunyai marga dan merupakan hal yg kurang baik jika memakai nama tanpa marga, jadi meskipun perkembangan jaman tetap pesat tp tradisi leluhur tetap dipegang teguh
@LandeHDX
@LandeHDX 3 жыл бұрын
Bukan cm NTT kali pakai marga
@agustriyanto1904
@agustriyanto1904 3 жыл бұрын
sekarang banyak toko agama, yg menyinggung nama marga ! karena Nabi aja istri & anak anak nya ga pakai nama turunan ayah ! makan nya banyak batak islam & ambon islam kehilangan marga Family !
@fadlinatha.a6222
@fadlinatha.a6222 2 жыл бұрын
Apa itu marga? Salam dari orang jawa. Jujur gw masih bingung nenek buyut dari ayah gw dari gunungkidul apa ngak.
@dimasdwiz98
@dimasdwiz98 2 жыл бұрын
mangstaaabbbb
@tandoroaji9383
@tandoroaji9383 Жыл бұрын
@@agustriyanto1904 Agus triyanto kan juga TURUNAN NABI ADAM kan sprt saya😂
@i-glow4126
@i-glow4126 3 жыл бұрын
Ingat nama temanku "Ngaripin", yaitu versi lidah jawa untuk Arifin. "Dul Kemat" utk "Abdul Ahmad". Btw, sy lebih suka versi lokalnya..😀
@nurarifin2210
@nurarifin2210 2 жыл бұрын
Temenku namanya rudi ,,panggilan tarjo 😂😂😂 ( nama bapaknya )
@adiwijaya2199
@adiwijaya2199 2 жыл бұрын
@@nurarifin2210 😂😂😂
@ahmadsyaifuddinm3162
@ahmadsyaifuddinm3162 2 жыл бұрын
Kek org madura🗿
@avanabdinul1449
@avanabdinul1449 2 жыл бұрын
@@ahmadsyaifuddinm3162 .
@iwanpije9167
@iwanpije9167 2 жыл бұрын
@suburberkahemc1360
@suburberkahemc1360 3 жыл бұрын
Guru gembul telah merekonstruksi pemikiran saya! Sudut pandang saya kalah total! Kalah referensi banyak saya.. ❤️❤️ Love guru endut
@muktilite523
@muktilite523 Жыл бұрын
tp guru gembul tdk lebih luas pengetahuanya drpd sy. krn sy mayoritas paham apa yg d omongkan alias bukan pengetahuan yg baru bgi sy. tp justru mlh sy bs melakukan koreksi 🤣🤣🤣🤣
@elqudwachannel7574
@elqudwachannel7574 Жыл бұрын
@@muktilite523 ditunggu essay-nya kang
@pasukangapok18
@pasukangapok18 3 жыл бұрын
Perspektif yang menarik benar juga sih seislami apapun nama orang jawa tetaplah orang jawa mereka memegang agama ditangan kanan dan budayanya ditangan satunya itulah mengapa orang jawa terlihat santai dalam menjalankan agamanya dibanding orang sumatra atau kalimantan apapun agama yg dianutnya.
@petasanChanel
@petasanChanel 3 жыл бұрын
Salman Al jogajawi personil Sheila on 7 sampe ganti nama ke Arab araban. Maher athuwalubi orang Sumatra Juga ganti nama. Bukan suku masalahnya, tapi ideologi Agama apa yg dia anut.
@kangmas1980
@kangmas1980 3 жыл бұрын
Sumbar slur, paling parah fanatiknya 😂
@pasukangapok18
@pasukangapok18 3 жыл бұрын
@@petasanChanel pengecualian memang selalu ada bang saya hanya membicarakan pola perilaku masyarakat jawa secara umum
@petasanChanel
@petasanChanel 3 жыл бұрын
@@pasukangapok18 Iya bang, kalo sya menjelaskan sekedar apa yg saya pahami tentang sekte salafi Wahabi Dan khilafah saja. Kurang lebih nya saya mohon maaf
@zhar_eng8765
@zhar_eng8765 3 жыл бұрын
@@pasukangapok18 orang Jawa islam nya yang membuat negara ini ada. Bukan Islam nya orang suku pedalaman.saking majunya peradaban jawa.
@curiousone842
@curiousone842 3 жыл бұрын
17:19 budaya itu pasti berubah... tetapi perubahan itu akan disesuaikan dengan kebutuhan masyarakat daerah setempat
@emileadiwinata9457
@emileadiwinata9457 3 жыл бұрын
Masih bagus dibanding nama keluarga Belanda. Ada Van der Swan (dr Angsa), Van den Brug (dr Jembatan), Van den Broek, dsb. Tadinya sekadar lelucon saat orang Belanda ditanya nama keluarga oleh penjajah Perancis. Lah....nempel terus smp saat ini. 🤭😄😁
@solichinbardjo6808
@solichinbardjo6808 2 жыл бұрын
🇱🇺😃😃 ma Kasih baru tahu, nama2 belanda begitu lucu
@ariyeni7313
@ariyeni7313 3 жыл бұрын
Nilai nilai islam ada pada setiap diri manusia yg berketuhanan, apapun nilai itu disebutnya.
@gurugembul
@gurugembul 3 жыл бұрын
pas
@devaryoyacob2847
@devaryoyacob2847 3 жыл бұрын
Termasuk nilai2 teror..🖐🏼🖐🏻
@lol-om5di
@lol-om5di 3 жыл бұрын
@@devaryoyacob2847 kristen TOLOL 😂😂
@boomer8760
@boomer8760 3 жыл бұрын
Liat deh 2 orang bocil yang tidak tenag dalam brpikir
@bocilepep3684
@bocilepep3684 3 жыл бұрын
@@boomer8760 🤣🤣🤣
@malaskomen9204
@malaskomen9204 3 жыл бұрын
Wah mantap guru penjelasannya Jadi kita sebenernya gk perlu takut dgn penjajahan budaya asing Karna sejati budaya dr dulu sampe sekarang selalu berubah/ber evolusi mengikuti perkembangan jaman Malahan dgn masuknya budaya asing tsb dan diserap hal itu menjadi kekayaan tambahan budaya kita Toh nilai dasar budaya kita gk akan pernah hilang dgn masuknya budaya asing tsb Justru masuknya budaya asing tsb, semakin menyempurnakan budaya kita Sebab masuknya budaya asing tsb hanya mengambil nilai2 baiknya saja dan yg jelek dibuang Islam versi walisongo yg masuk di Jawa juga sudah di edit Di sesuaikan dgn kebudayaan kita Dulu sewaktu jaman mbah saya doa2 islami semuanya kebanyakan pake basa jawa Cuman sekarang2 ajh gara2 pengaruh pendiri ormas NU yg keturunan arab Memasukan nilai2 arabisasi secara lebih kuat Contohnya dimana doa2 diharuskan/diwajibkan menggunakan bahasa arab Saya dulu berpikir kenapa harus maksa banget doa itu harus pake bahasa arab Apa seolah2 basa arab derajatnya paling tinggi sementara basa Jawa kebalikannya Kan aneh, tp ternyata arabisasi sekarang ini menguat karna dipengaruhi pendiri ormas islam yg dr keturunan2 arab Padahal dulu kaya jaman walisongo penyebar islam di Jawa banyak dr pribumi Jd nilai2 ke arab2 an nya gk di masukan di jaman dulu tp lebih ke nilai islaminya
@gurugembul
@gurugembul 3 жыл бұрын
ini komen yg muncul setelah selesai nonton pidio
@yuvensiusful
@yuvensiusful 3 жыл бұрын
Pernah dengar sih. Katanya bahasa arab adalah bahasa yg di pake di surga. Bener gak sih? Kapan mereka ke surga?
@boyboy-xr9uj
@boyboy-xr9uj 3 жыл бұрын
@@yuvensiusful coba tanya orang yg pernah ke surga
@awisujawi4715
@awisujawi4715 3 жыл бұрын
@@yuvensiusful searching saja di google ada hadits Rasulullah shallallahu alaihi wa salam yg mengabarkannya... Soal percaya atau tidak itu tergantung keimanan
@hakamal-asyam3709
@hakamal-asyam3709 3 жыл бұрын
@@awisujawi4715 hadits dhaif itu, gaada asalnya bahkan ada ulama yang mengatakan hadits palsu
@airinsidau2896
@airinsidau2896 3 жыл бұрын
Muka jawa. tp disapa : umi, abah, abi.. Dlm nisan tulisan : akhmad bin Tilan.
@arsyapermana1
@arsyapermana1 2 жыл бұрын
😂
@bintangbintang4022
@bintangbintang4022 2 жыл бұрын
Jadi sedih... Otak Indonesia masih banyak yg gaptek
@abubakarhabibie_
@abubakarhabibie_ 3 жыл бұрын
Nama saya Abubakar Biasanya dipanggil Habibie Bapak turunan Arab-Yaman (dari datuk buyut bapak saya) Ibu saya keturunan suku Bugis, Kaili dan Kulawi (Sulawesi) Saya lahir di Kota Palu tapi Bapak saya dan ibu saya lahir di tanah Kulawi, Sulawesi Tengah Kami keluarga perawakan Arab, Muslim dan hidup rukun aman dan damai di tempat dimana mayoritas masyarakatnya beragama Nasrani.. Saya punya keluarga yang beragama Nasrani karena nenek buyut dari ibu saya muallaf, kami tinggal di satu atap yang sama, makan makanan yang sama, hidup bersama dan Alhamdulillah tdk pernah ada konflik perihal agama.. kami hidup rukun walaupun berbeda keyakinan dan berbeda asal usul😂 Sekedar berbagi kebahagiaan kecil saja🙏🏽
@didikkwok
@didikkwok 3 жыл бұрын
Akhirnya ada yang menyuarakan tentang hal ini. Lain kali tolong juga disuarakan tentang cara berbusana. Salut Guru Gembul
@RBayuRamdhani
@RBayuRamdhani 3 жыл бұрын
Setujuuuu
@ridwanmijen8505
@ridwanmijen8505 3 жыл бұрын
Riskan gelod online kawan. 😂😂😂😂
@jonathanadityagumelar53
@jonathanadityagumelar53 3 жыл бұрын
up
@kindraspberry76
@kindraspberry76 3 жыл бұрын
interesting
@failedindonesianpainter6539
@failedindonesianpainter6539 3 жыл бұрын
Ralat pak nama saxon itu dari kata sachsen, sebuah nama daerah di jerman tempat asal muasal bangsa inggris yg berasal dari suku jermanik (sebelumnya tanah inggris sudah diisi oleh suku-suku kelt) en.m.wikipedia.org/wiki/Saxons
@jimmyjim5yearsago376
@jimmyjim5yearsago376 3 жыл бұрын
Di video ini kayaknya emang banyak tidak akurat
@argaandri1077
@argaandri1077 3 жыл бұрын
Juga Anglo dari suku yg bernama angles,
@ilhamtanjung6054
@ilhamtanjung6054 3 жыл бұрын
Up, harus diralat, biar ngk cocoklogi
@ivannbesti1231
@ivannbesti1231 3 жыл бұрын
Pin
@ayufitriey1332
@ayufitriey1332 3 жыл бұрын
Di videonya kan sudah muncul buku-buku yg dipakai acuan oleh pak guru.
@keydead7750
@keydead7750 3 жыл бұрын
Betul sekali Pak Gembul, next episode mohon bahas mengapa banyak bahasa daerah di Indonesia ini punah?
@sigaretkretektangan571
@sigaretkretektangan571 3 жыл бұрын
Budaya itu akan selalu berubah namun tetap menyesuaikan dengan kebutuhan masyarakat yang mendiami wilayah tempat budaya itu tercipta. Yaa masuk akal, gak cuma nama. Bahkan kuliner pun adalah cerminan dinamisnya suatu kebudayaan. Tidak hanya penamaan seseorang, tapi juga nilai filosofis yang turut serta dalam lahirnya kuliner.
@ninabobo4749
@ninabobo4749 3 жыл бұрын
Biasanya orang-orang Flores menggunakan metode penamaan yg unik. 1. Nama depan biasanya menggunakan nama baptis (bagi kristiani). 2. Nama tengah biasanya menggunakan bahasa doa bernuansa Latin yang kemudian menjadi nama panggilan. 3. Nama akhir biasanya wajib menggunakan nama leluhur atau nama marga. Mungkin ini saja dari saya, terimakasih.
@boncabelvl3041
@boncabelvl3041 3 жыл бұрын
Apa kah bobo nama marga😅
@ninabobo4749
@ninabobo4749 3 жыл бұрын
@@boncabelvl3041 bisa saja BOBO adalah salah satu nama leluhur seseorang
@boncabelvl3041
@boncabelvl3041 3 жыл бұрын
@@ninabobo4749 ohh kirain lagu alay untuk tidur
@KutuFilm
@KutuFilm 3 жыл бұрын
apakah pak guru tidak berniat membahas Godzilla vs kong dalam kajian sejarah? contohnya kemunculan makhluk raksasa di zaman nabi (katanya ada)
@ichlalsulbulqiah1974
@ichlalsulbulqiah1974 3 жыл бұрын
Dulu udah bahas Leviathan, tapi kalo bahas siapa itu Goliath mungkin menarik
@ussr-kv7it5ck3p
@ussr-kv7it5ck3p 3 жыл бұрын
Wkwkwk saae bang vid kmrn gugel bhs kingkong di channel kutufilm
@wibunolep8062
@wibunolep8062 3 жыл бұрын
Wih kemarin di gibahin langsung nongol
@Baipro
@Baipro 3 жыл бұрын
Habis upload langsung nonton guru gembul ya bang?
@trisetyotrisetyo7900
@trisetyotrisetyo7900 3 жыл бұрын
Bang @KutuFilm kira2 kenapa ya bang Indonesia tidak buat film tentang monster raksasa kaya Godzilla gitu tapi yg jadi karakter modelnya Komodo..., "Komodo vs Godzilla"...😀😀😀
@budihartono4657
@budihartono4657 3 жыл бұрын
saya teringat dengan perkataan mendiang kakek saya, dia penganut kejawen dan tergolong orang sakti dan ini yang dikatakan kakek saya ditahun 2000, saya artikan dalam bahasa Indonesia "Negara ini kedepan akan menghadapi tantangan jati diri di era milenium ini, bangsa ini sudah tidak bisa lagi mempertahankan budaya lokal asli dan lebih mengelu2kan budaya arab dan orang arab melebihi dari apapun dan menjadikan bangsa ini akan dikepung dengan budaya arab sehingga membuat bangsa ini kehilangan tepo sliro atau tenggang rasa dan unggah ungguh serta budaya jawa asli tidak dilirik lagi kemudian ditinggalkan, sehingga membuat nalar tidak jalan dan kedepannya kurang dari 100 tahun bangsa ini akan mengalami huru hara nasional akibat dijajah dari arab dan budaya arab (mabuk agama tak bisa membedakan mana budaya dan nilai2 agama). Namunitu permulaan dari bangsa ini untuk dimurnikan dan kembali ke jalan sang RATU ADIL dari TIMUR.
@ramawahyudi2221
@ramawahyudi2221 3 жыл бұрын
Rahayu, semoga kita semua kuat menjalaninya🙏
@ranggalathmllo8784
@ranggalathmllo8784 3 жыл бұрын
Budaya timur : Husein bin Ja'far Budaya barat : Usain bold
@repairmen7323
@repairmen7323 3 жыл бұрын
klarifikasi: *kalian kalau komen tonton dulu sampai akhir, jangan mengambil kesimpulan di tengah video* guru gembul tidak bermaksud menjelek"an org yg menamai anak dgn ke arab"an, krn memang pada dasarnya org jawa itu suka mengambil budaya yg baik tp juga ada yg dipertahankan,, dan lagi budaya itu tidak ada yg baik atau yg buruk, budaya itu sesuai dgn lingkungan dan kebutuhan masyarakatnya...
@muhammadnabil2027
@muhammadnabil2027 3 жыл бұрын
setuju
@ReadOne
@ReadOne 3 жыл бұрын
kebiasaan nitizen +62, ditelen mentah"
@misheyla783
@misheyla783 3 жыл бұрын
yoa
@yoyoyo5480
@yoyoyo5480 3 жыл бұрын
Guru gemblung sukanya nama"Paul Thomas,Jhon,😂😂😂😂topengnya sih pake kupluk,,,,GK heran masih cucunya mantan itu sih,,,,
@misheyla783
@misheyla783 3 жыл бұрын
@Beholdthehandbeholdthenail hooo, yg w tau sh kenapa al-qur'an pake bajasa arab karena bahasa arab tuh luas, makanya pake arab
@elangputih5755
@elangputih5755 3 жыл бұрын
Orang jawa itu sgt kreatif..bisa mengambil sisi baik agama atau budaya bangsa lain dan memodifikasinya jadi ajaran baru yg lebih sempurna...lihat ajaran islam kejawen..atau ajaran kejawen itu sendiri yg merupakan gabungan kapitayan,hindu,budha dan islam...itu semua menunjukkan orang jawa cerdas secara spritual dan emosional..makanya orang jawa dimanapun tempat bisa adaptasi dan membaur dgn budaya lain tanpa harus kehilangan sisi diri sejatinya...
@maesskell
@maesskell 3 жыл бұрын
tapi ya gitu , dianggep bid'ah krn ga sesuai "syariat" "islam".
@muhamadfauzi282
@muhamadfauzi282 3 жыл бұрын
Ribut soal budaya siapa yg paling baik maka hasilnya semakin ribut 🤣🤣🤣
@petasanChanel
@petasanChanel 3 жыл бұрын
Menurut saya sih ga begitu, kebetulan aja waktu itu yg menyebarkan agama Islam di jawa ulama waliyullah yg sufi ,yg metode dakwah Nya mirip orang NU. Coba yg nyebarin dakwahnya ala salafi Wahabi dan kaum khilafah.budaya lokal setempat bisa di berangus bro ga ada toleransi,harus ke Arab araban. Coba aja cek pengikut salafi
@elangputih5755
@elangputih5755 3 жыл бұрын
@@petasanChanel knpa para wali hanya butuh waktu 30 tahun saja mengislamkan seluruh pulau jawa..menurut ahli sejarah ajaran hindu dan budha itu hanya dianut dan berkembang di kalangan kerajaan saja.. sementara rakyat jelata jawa itu agamanya kapitayan yg mirip dgn ajaran islam dimana Tuhan itu tan keno kinaya opo..Tuhan itu tdk bisa dibayangan dan digambarkan..makanya sunan giri menyebut rakyat jawa itu sebenarnya sudah islam tp hanya belum mengucapkan kalimat syahadat saja...maka dibikinlah sakaten...jd rakyat jawa itu punya prinsib sendiri soal spritual yg lebih tinggi dr hindu dan budha..jd tdk mudah menaklukkan spritual orang jawa...skrng yg paham betul spritual orang jawa malah orang belanda..di universitas laden lengkap literatur dan naskah spritual jawa..soal islam yg kadrun itu lihat jumlah mereka cuma berapa bentar lg jg akan tobat mereka ke ajaran hakekat islam yg sebenarnya..
@petasanChanel
@petasanChanel 3 жыл бұрын
@@elangputih5755 Saya setuju, tapi kapitayan bukan hanya ada di Jawa dan ironisnya sekarang mungkin hampir punah. Kalo Anda pernah merantau ke Kalimantan,justru di Kalimantan malah masih ada sampai sekarang, walaupun KTP nya mungkin Kristen karena pengaruh politik era Suharto. Coba aja cek khususnya Dayak ma,anyan di Kalteng. Karena saya banyak kawan orang sana.
@pitoyolelono3408
@pitoyolelono3408 3 жыл бұрын
🙏 Mugi budaya Jawi sami lestantun maleh.. tembang tembang Asma kang Luhur mbikak jagad Pasuryan Jati.. wonten ing BUMI PERTIWI ingkang sami kito tresnani LAN kita LAN kita uri uri .. 🙏 Rahayu Rahayu Rahayu.. jiwo Jawa Jawi nyawiji dadi siji.. sumebar Cahyo kang sejati✨🌏🧘🦋🌳🌳🌳🌳🌳🦋 😁 Kaserat saking asma Sugeng pitoyo.bocah kang seneng lelana .
@satriyowib
@satriyowib 3 жыл бұрын
Mbah saya namanya dolah, akulturasi dari kata daulah, abdullah, orang jawa memang fleksible dan dapat menyesuaikan dengan budaya apapun..
@maldini2668
@maldini2668 3 жыл бұрын
Mari kita budayakan menonton sampai habis baru berkomentar.
@dengozo2012
@dengozo2012 3 жыл бұрын
Ini saya sepakat, banyak orang2 zaman sekarang kalo namanya tidak terdengar canggih ga PeDe padahal kasian anaknya. Ada yg dikasih nama seperti nama karakter game tanpa tahu arti nama yg dipake itu apa dan yg lucu lagi disambung sama nama Jawa dan Arab kan gokil, tetangga saya juga ada yg ikut nama latin disambung rusia dan arab. kalo denger nama lengkapnya ya geli aja di kuping. saya pribadi karena berdarah indonesia timur makanya nama saya bernuansa latin sekali, pun demikian anak2 saya. Tapi arti dari nama kami maknanya doa2 baik semua, dan secara tradisi kami menggunakan nama leluhur2 kami, dengan tujuan tetap mengingat leluhur dan sebagai bentuk penghargaan, nama keluarga (marga) pun juga disematkan karena di indonesia timur hal ini penting. barulah kami kasih nama tengah atau memilih nama baptis (kalo Kristiani) yg disepakati kedua orang tua. semoga yang pada denger konten ini, kalo ngasi nama anaknya jadi lebih bijak. Kalo mau nama arab ya arablah , nama latin juga gpapa, nama Indonesia ya sok aja gpapa, yg penting tidak perlu dicampur2 biar ga jadi aneh.
@petasanChanel
@petasanChanel 3 жыл бұрын
Setuju bro, sepakat.
@ninabobo4749
@ninabobo4749 3 жыл бұрын
Biasanya orang-orang Flores menggunakan metode penamaan yg unik. 1. Nama depan biasanya menggunakan nama baptis (bagi kristiani). 2. Nama tengah biasanya menggunakan bahasa doa bernuansa Latin yang kemudian menjadi nama panggilan. 3. Nama akhir biasanya wajib menggunakan nama leluhur atau nama marga. Mungkin ini saja dari saya, terimakasih.
@fuadhamdani
@fuadhamdani 3 жыл бұрын
Klo di jawa ada istilah keboten jeneng atau keberatan nama kaya orng biasa di kasih nama ningrat atau penyakitan biasanya namanya di ganti mereka biasanya meminta nama ke pemuka agama atau tokoh masyarakat setempat lalu di berilah nama nama kaya solihin,abudalah,ahmad dll yg kebanyakan dari bahasa arab dan al quran mulailah sejak saat itu nama nama org jawa berkiblat pada nama nama arab pemebrian guru guru mereka atau tokoh agama
@chaserbaamalch757
@chaserbaamalch757 3 жыл бұрын
Beralasan "Canggih" dan "modern" padahal ya di barat sana nama itu udah lama dipake 😂
@tukiminblt0994
@tukiminblt0994 3 жыл бұрын
Salah satu hak anak adalah diberi nama yg baik. Dalam budaya jawa nama punya 3 makna. Asmo kinaryo jopo ( nama sebagai obat ). Asmo kinaryo dongo ( nama sebagai doa ). Asmo kinaryo tengoro ( nama sebagai penanda )
@agungchannel9442
@agungchannel9442 3 жыл бұрын
Ini penyebab budaya Indonesia punah 😭 sedih banget, Untung aja Bali masih pegang budayanya sendiri di bangun oleh leluhurnya pada jaman dulu dan tidak ikut budaya asing walaupun udah masa modern
@arthursan345
@arthursan345 3 жыл бұрын
Itulah hebatnya budaya bali sampai sekarang bali menjadi ikonik budaya indonesia untuk menarik perhatian turis asing , ngeri loh sampai buat orang asing tergagum sma budaya bali
@opangciracas9736
@opangciracas9736 3 жыл бұрын
Masa
@billykaparang4146
@billykaparang4146 3 жыл бұрын
Benar skali bang dimana orang bali apapun agamanya pasti awalnya adanya wayan made komang ketut itu pakta karna ada tetanga saya agama kristen ada juga islam ada juga hindu namanya ada marga balinya makanya gampang bisa ketahui pasti ada wayan made dllnya
@amiami8550
@amiami8550 3 жыл бұрын
Temanku islam tapi namanya Made Keren kan
@wedasantika6079
@wedasantika6079 3 жыл бұрын
Jangan sampe Bali juga kena arabisasi 😥 Ntar turis2 WNA jadi cabut dari Bali.
@saidindraswara3555
@saidindraswara3555 2 жыл бұрын
Bener banget Guru, Kalau di Jawa dulu ada 2 nama, Asma Timur (nama kecil), Asma Sepuh (nama tua), belum lagi Asma Nunggaksemi (nama yg dulu ada digunakan lagi), Namaku kecil bahasa arab, tapi aku suka pakai nama Said Indraswara (nama Jawa) saat kumpul dengan orang baru atau menggunakan nama Padmanagara (bunga bangsa/asma nunggak semi)
@hankysusanto8349
@hankysusanto8349 3 жыл бұрын
Tak hanya budaya arab, tp juga budaya barat. Mulai punah budaya indonesia 😓
@ikhsan1987
@ikhsan1987 3 жыл бұрын
orang barat namnya diambil dari nama nama ibrani
@rikisurya9047
@rikisurya9047 3 жыл бұрын
@felix ff5575 menarik
@sheptian69
@sheptian69 3 жыл бұрын
lagu gadis baliku wk wk
@bondrewd504
@bondrewd504 3 жыл бұрын
Klo ngomongin keaslian, budaya Indonesia terutama jawa sejatinya udah punah. Yg sekarang ada adalah sisa" dari hindu-buddha yg berasal dari India.
@Aggna_re
@Aggna_re 3 жыл бұрын
Yah kalo punah ciptain budaya baru aja wkwkwk
@ahamkautsar7614
@ahamkautsar7614 3 жыл бұрын
Aslinya orang tua niatnya menamakan anak sesuai dg kata2 atau kalimat dalam alQuran yg dinilai baik arti dan maknanya. Tapi kadang orang tua hanya asal menamakan tanpa meminta bantuan pada orang yg ahli AlQuran atau yg ahli dibidang nahwu shorof bhs arab. Lebih parahnya lagi mereka mencari nama2 tsb di internet yg mana setelah dikaji maknanya banyak yg aneh2
@ahamkautsar7614
@ahamkautsar7614 3 жыл бұрын
@Beholdthehandbeholdthenail ngawurnya udah setadium 4 😂😂😂
@angelicamartacahyaningtyas9083
@angelicamartacahyaningtyas9083 2 жыл бұрын
@Beholdthehandbeholdthenail habis makan sayur kecubung bang?
@hendrasalim9657
@hendrasalim9657 2 жыл бұрын
budaya jawa yg indah , harmonis, damai lebih baik dari budaya luar yg kaku , gersang suka konflik.
@fadhilreyhan1847
@fadhilreyhan1847 Жыл бұрын
kata guru gembul, budaya enggk ada yang lebih baik dari yang lain, budaya jawa sama arab sama sama baik, asal dimana budaya itu tumbuh..
@ksasagara6696
@ksasagara6696 Жыл бұрын
Semua budaya ada plus minus nya keles :D
@pawonabilawa2919
@pawonabilawa2919 11 ай бұрын
Sebelum datang belanda, jawa itu suka berperang juga. Jangankan dengan yg luar jawa, seperti contoh mataram menyerang madura. Bahkan dengan sesama jawa pun sering berperang, misalnya kediri dengan singashari, majapahit dengan kediri, majapahit dengan tuban, dll
@mebyu7372
@mebyu7372 5 ай бұрын
​@@pawonabilawa2919betul,malah ketika Orang padang gurun alias arab muslim sudah bersatu dalam 1 pemerintahan orang orang Nusantara masih saling bunuh bunuhan
@yofaru
@yofaru Жыл бұрын
Sangat mencerahkan sekali tuan guru gembul... . .. . Matur nuwun...
@agusfamily5547
@agusfamily5547 3 жыл бұрын
Ayo kita mulasi gerakan pake nama jawa/ nama lokal sesuai daerah masing"
@hatjeehat
@hatjeehat 3 жыл бұрын
Setiap saya menonton guru gembul, iq saya bertambah 999+
@dzak1ng886
@dzak1ng886 3 жыл бұрын
Awoakwoakwom sama cuk
@abiyyupanggalih854
@abiyyupanggalih854 3 жыл бұрын
haiahia mantap
@sr3821
@sr3821 3 жыл бұрын
Dapat point: Intelligence: +99 Magic: +50 😁
@attractivesetting8129
@attractivesetting8129 3 жыл бұрын
iya, saya suka cara kamu bilang iq saya nambah, itu lebih baik, tapi... banyak yang bilang saya bertambah ilmunya, padahal ilmu, dengan pengetahuan/wawasan itu beda, kalau kita dapat pengetahuan maka kita cuma tau hasil dari sesuatu saja, kalau dapat ilmu, kita tidak hanya dapat hasil dari sesuatu saja, namun juga proses dan tata cara bagaimana hasil tadi bisa diperoleh. nah gugem itu berwawasan luas, dia memaparkan hasil hasil penelitian, hasil teori, dsb namun beliau mungkin jarang sekali memaparkan tata cara seperti rumus dalam bahasan bahasanya. Maka yang kita dapat dari gugem itu wawasan, pola berpikir,pengetahuan (akhirnya ngaruh ke iq)... namun bukan ilmu --tapi segala sesuatu itu kan ilmu? iya memang segala sesuatu itu ilmu, BIla Dilelajari, bukan hanya sekedar diketahui.o
@SNJ19
@SNJ19 3 жыл бұрын
😀
@KangMas-HSS
@KangMas-HSS 3 жыл бұрын
Menjadi tragis karena pada kenyataannya mereka yg salah kaprah hingga keArab araban! Dan hal ini sering terjadi karena benturan perbedaan "makna" bahasa lokal masing2 yg tak bisa dihindarkan. Salah satu contoh, seorang teman namanya Kusnadi, ketika dia harus berada di tengah orang2 arab (krn mnjd TKI) harus dipanggil nama Hussin, sebab "Kuss" itu konotasi bahasa yg sering buat umpatan negatif (vagina). Padahal nama Kusnadi untuk orang jawa kan baik/ islami! Intinya krn sikond yg extrim yg mungkin menjadikan budaya dipertaruhkan.
@ahmadmuhammad6748
@ahmadmuhammad6748 Жыл бұрын
Belum ada yang ke arab araban yang ada yang kebaratnaratan dan kejawajawaan
@junergi
@junergi 3 жыл бұрын
Mantap pak guru👍, yang dapat sy pahami, nilai agamanya tetap kita ambil, tapi budayanya tidak harus, karena kita punya budaya luhur nusantara yang harus dilestarikan, koreksi jika salah
@haryantoayung2913
@haryantoayung2913 Жыл бұрын
Yang meng-koreksi elo yang salah...
@junergi
@junergi Жыл бұрын
@@haryantoayung2913 nggak jelas lo 😊
@ppkhkecamatanmirit7157
@ppkhkecamatanmirit7157 3 жыл бұрын
Barat diruwat,arab digarap,jowo digowo#caknun
@baper2696
@baper2696 3 жыл бұрын
arab di ruwat. barat di garap. jowo di gowo
@namasaya8963
@namasaya8963 3 жыл бұрын
arab diruwat. barat di garap. jowo di gowo
@agnesnug407
@agnesnug407 3 жыл бұрын
Arab diruwat.. Barat digarap.. Jowo digowo..
@primodelax9833
@primodelax9833 3 жыл бұрын
Jowo dijogo Arab dibarat Garap diruwat
@abiyyupanggalih854
@abiyyupanggalih854 3 жыл бұрын
joss
@sammynasery2228
@sammynasery2228 3 жыл бұрын
Di budaya jawa ada istilah "kabotan jeneng" (namanya terlalu berat) jadi nama2 jawa yg bagus2 kadang di ganti dengan yang lebih sederhana kalau waktu kecil sakit2tan, mungkin itu juga penyebab nama2 jawa luntur
@mudiaojrahar3588
@mudiaojrahar3588 3 жыл бұрын
Bisa jadi.. tapi banyak kok namanya yang bagus (kedengaran keren/ berunsur asing) waktu sakit malah diganti jadi nama Jawa yang sederhana sepeti "Paijo", "Sukiman", "Martono" dan lain lain
@sr3821
@sr3821 3 жыл бұрын
Waduh, kalau dengar orang namanya Julio Cesar, mungkin langsung ganti nama ya 😁
@massondy
@massondy 2 жыл бұрын
Budaya jawa tdk hendak menolak budaya manapun, tetapi justru berusaha mengawinkan budayanya sendiri dengan budaya asing yg datang. Sehingga, arus budaya tetap diikuti dg tdk kehilangan jati diri sebagai orang jawa. Orang jawa mengenal istilah: Jowo digowo, arab digarap, barat diruat 🙏
@suro_adipuro
@suro_adipuro 10 ай бұрын
Leres mase , gk cuman Jawa tapi semua yg berhubungan dngn islam ya pasti sedikit banyak bakal di pengaruhi dngn budaya Arab , lagian Jawa selama masih jawanai bakal selaras kok dngn Islam karna budaya Jawa nggak berbanding terbalik dngn budaya islami
@dimasagungsaputra5323
@dimasagungsaputra5323 3 жыл бұрын
Merasa tersindir karena memberikan nama anak dengan mengandung jawa, islam (lebih ke arab), dan nama bapaknya, tapi ya gpp yg penting artinya baik 😂
@gurugembul
@gurugembul 3 жыл бұрын
yg pnting baik
@adiwijayantomsf1685
@adiwijayantomsf1685 3 жыл бұрын
Anak2 yang lahir Tahun 80 an namanya masih Jawa banget.... Dulu Teman saya masih Banyak yg namanya: Slamet, Wawan, Fajar, Eko, Bambang, Sigit
@dimaskurnianto1132
@dimaskurnianto1132 3 жыл бұрын
Padahal nama wawan, sigit, fajar masih keren kok. Itu ciri khas bangsa.
@dimaskurnianto1132
@dimaskurnianto1132 3 жыл бұрын
@@hidayat5931 orang tionghoa pun nama marganya ada bau jawa kayak santoso, tanumiwijaya, soedibyo dll. Lalu kenapa orang jawa asli malu pakai nama aroma jawa ?
@hindu_sanatanadharma
@hindu_sanatanadharma 3 жыл бұрын
Fajar nama arab. Saya ada teman orang pakistan namanya fazar
@ardijoko6835
@ardijoko6835 3 жыл бұрын
@@hindu_sanatanadharma nama Asli jawa ya Paiman, Sukirno, Sumardi
@vlogdesa3309
@vlogdesa3309 3 жыл бұрын
Poniran,marinah,paijem,sutikno,sukijan,darsono,tukitan,paejan,paero,paeso,parman,paeman,sutijah,purwanto,tarsemi
@radenronggo1837
@radenronggo1837 2 жыл бұрын
dari video diatas bisa diambil kesimpulan budaya asli orang jawa itu budaya tidak punya pendirian...
@kangkimin886
@kangkimin886 2 жыл бұрын
Jangan gitu bro... Ntar ada yg ngajak ngopi baru keder
@misterx3770
@misterx3770 2 жыл бұрын
Emang, semua hasil serapan bangsa luar
@emeraldaxx8631
@emeraldaxx8631 2 жыл бұрын
Kita semua kan tidak ada yang original
@fluffycute9564
@fluffycute9564 2 жыл бұрын
Suka style halaman depan youtube nya Guru Gembul, simpel, agak² naive tapi selalu berhasil bikin ketawa
@TRADINGFOREXUNTUKPEMULA03
@TRADINGFOREXUNTUKPEMULA03 Жыл бұрын
Dalam bahasa jawa ada kalimat "Mikul Dhuwur Mendem Jero" merupakan peribahasa Jawa. Di mana jika diterjemahkan dalam bahasa Indonesia artinya, "Mengangkat tinggi, Mengubur dalam". Peribahasa ini kurang lebih memiliki makna menjunjung tinggi derajat orangtua dan menutupi kekurangan/aib keluarga. Lebih luas lagi, bisa diartikan bahwa orang jawa yang telah memahami falsafah jawanya akan melestarikan hal-hal yang baik dan akan menghilangkan hal-hall yang buruk di kehidupan sehari-harinya. Kurang lebihnya seperti itu🙏
@rtgafandi0019
@rtgafandi0019 3 жыл бұрын
Guru bahas tentang perbandingan sistem kuliah/universitas Indonesia dan dunia, agar bagi yang belum kuliah punya sedikit bayangan
@wisnuwicaksono4846
@wisnuwicaksono4846 3 жыл бұрын
Nah nah objektivatas sangat diperlukan. Karena jati diri itu penting. Suarakan terus pak guru. Joss👍
@dapurmasakankentang4414
@dapurmasakankentang4414 3 жыл бұрын
Kereeen Guru Gembul....wawasanmu sangat tinggi dan dimengerti....Cerdas sekali..... BLJAR DEH SM BPK.INI BIAR PINTER.....ENGGA JD KEBLINGER ....KYK SEKARANG...INI.
@yudistiroadinugroho5840
@yudistiroadinugroho5840 3 жыл бұрын
3:52 contoh konkrit bahwa bahasa Arab tidak senantiasa bernilai Islami.
@jushangatpresent
@jushangatpresent 3 жыл бұрын
Di era globalisasi interaksi antar budaya itu sangat kuat sekali. Dan banyak sekali budaya masuk ke Indonesia melalui Film2 dan antraksi seni seperti India melalui film Bollywood, Korea melalui KPOP, Warisan Budaya Barat Eropa yang berabad-abad menjajah Indonesia. Arab masuk ke Indonesia dengan penyebaran Agama Islam. Sangat sulit membedakan mana syariat Islam dan mana Budaya Arab. Mengapa lebih Konsen ke Arab bang? yang sulit dibedakan dibanding budaya bangsa lain yang sdh masuk ke Indonesia. Padahal mudah membedakan mana budaya Indonesia/Jawa dengan budaya India, Korea, Barat....
@adirahadian3371
@adirahadian3371 3 жыл бұрын
Lestarikan Kebudayaan sebagai ciri bangsa, kebudayaan sendiri bermula dari perenungan,, banyak nilai nilai filosofi kebaikan mengenai tata cara berkehidupan. Agama berisi nilai juga tuntunan, tujuan agama cuma satu, terciptanya tatanan baik dan keselarasan, tanpa kekacauan, dalam Islam tujuan utama memperbaiki perilaku antara manusia dengan manusia, manusia kepada TUHAN. kenapa ada istilah "Agama dan kebudayaan", sejatinya keduanya berjalan beriring berdampingan. Sukses selalu Pak Guru, Barokallah
@rakibarliana4958
@rakibarliana4958 2 жыл бұрын
Lanjut terus pencerahannya kang. Bangsa ini haus & lapar pencerahan. Oleh karena itu dibutuhkan orang orang yg bisa memberikan pencerahan. Agar menjadi cerah, terang benderang. Jangan gelap melulu. Salam 🙏
@dhamma6335
@dhamma6335 2 жыл бұрын
Kdg agak aneh org tua ngasih nama anak dlm bhs arab yg terdengar "agak pasaran" Krn saking miripnya kdg saya manggilnya ketukar, yg biasanya diakhiri huruf A untuk nama anak perempuan : Ayla, Kayla, Nayla, Azwa, Nazwa, Syahwa, Shalwa dll.., lalu nama yg laki laki huruf N : Rayhan, Rayyan, Royyan, Reyhan, Rihan dll.., atau nama anak barat: Michael, Lukas, Robert, Tomy, Jeanny, Clara, Bella dll, padahal bnyk nama anak yg unik baik berisi doa dan harapan yg bs diambil dr bahasa daerah dr suku ia berasal, sblm ada pengaruh Hegemoni Arab dan Barat di Indonesia, maka dulu ada istilah "Hegemoni Jawa" contohnya dlm pemberian nama anak, konon apabila anak ingin diterima sbg PNS, TNI atau abdi negara dijaman pak Soekarno dan Soeharto maka apapun sukunya berilah nama anakmu menyerupai nama Jawa, jd agak aneh bl org Dayak, Aceh, Melayu, Flores dll diluar suku jawa sebagian namanya kayak org Jawa, nama anak khas Indonesia pun tak kalah bagus seperti: Budi, Bayu, Agus, Doni, Heru, Mandala, Wati, Tri, Ani, Lisma, Fatma dll ..
@pedangcahayakemilau3770
@pedangcahayakemilau3770 3 жыл бұрын
Back G30 septembar : warga tionghoa change your name
@sr3821
@sr3821 3 жыл бұрын
Jadinya nama berbau Indonesia, walaupun kadang-kadang agak aneh kalau diamati secara seksama 😁 Tan => Tanuwijaya Chen => Chendra, Chendana
@idrusmuhammad1211
@idrusmuhammad1211 3 жыл бұрын
@@sr3821 orang Thionghoa meski namanya Sugiono the legend juga ketahuan dr tampangnya 😂
@sr3821
@sr3821 3 жыл бұрын
@@idrusmuhammad1211 Sugiono bukannya orang Jepang ya? 😁
@hayaanastasya5944
@hayaanastasya5944 3 жыл бұрын
Mungkin karna biar lebih mudah beradaptasi dengan lidah orang indonesia
@TimeTravelOfficial
@TimeTravelOfficial 3 жыл бұрын
Wellcome,, Tim Time Travel Indonesia ke Pajajaran, Kerajaan Pantai Selatan dll...
@upto_u510
@upto_u510 2 жыл бұрын
Pencerahan yg baik sekali, cukup menarik , mnambah wawasan👍👍
@andabelumberuntung4388
@andabelumberuntung4388 3 жыл бұрын
nama orang jawa di pedesaan yg lahir sebelum th 80an banyak yg mirip nama ibunya..contoh: ratiman,ratimin,ratinah ibunya bernama ratimi,..sarno,sario,sarmin ibunya bernama sarmi..khususnya daerah jawa ngapak
@foyoukumarang2464
@foyoukumarang2464 3 жыл бұрын
Sanskrit name : *exists Javanese : "That's cool name, I'll name my descendant with that name"
@indramuhammad1942
@indramuhammad1942 2 жыл бұрын
pake nama bangsa austronesia aja biar nasionalis
@indramuhammad1942
@indramuhammad1942 2 жыл бұрын
Gak papa juga pake nama bangsa lain asal jangan terlalu fanatik ke budaya atau budaya di samaratakan dengan agama itu zalah
@riniserayu3802
@riniserayu3802 3 жыл бұрын
Baguslah ada Chanel ini supaya wawasan lebih luas
@idmarilamri6398
@idmarilamri6398 3 жыл бұрын
Ini adalah sesuatu yang tidak pernah terpikirkan karena udah terbiasa sejak saya kecil hahaha
@nayramada6622
@nayramada6622 3 жыл бұрын
Betul sekali, sesuatu yg dimasyarakat sebenarnya tidak pernah jadi masalah, malah diangkat sebagai penjajahan, ini dan itu padahal di masyarakat itu hal-hal yang bukan masalah sama sekali
@yogisetiawan9126
@yogisetiawan9126 3 жыл бұрын
Klau mnurutku sebagai muslim ya gak usah sok sokan mengharam haramkan budaya jawa atas nama agama islam contoh ada klompok yang mengsirikkan keris dan kuda lumping bahkan berusaha menghilangkannya atas nama syareat ya gk usah begitulah biarkan itu tetap ada budaya tersebut selama kegiatannya positif gak mrugikan orang lain. Jadi gak usah kora koar sok sokan hancurin keris triak allahukbar ini sirik dll Jangan lah mrusak citra islam islam itu agama yg mnjunjung toleransi contoh para wali di masa lalu mana ada yg hancurin gamelan dan keris gak ada bahkan ritual sesajen aja di ganti tumpengan nasi kuning
@aditiaputrakurniawan7173
@aditiaputrakurniawan7173 3 жыл бұрын
Pada kenyataannya memang keris yg ada d nusantara ini syirik semua. Dan kuda lumping syirik juga. Jadi ini kritik juga buat orang nusantara. Bahwa syirik harus d tinggalkan. Kalo kerisnya ga masalah. Tarian kuda lumping jg ga masalah. Tp kl udah sampe makan beling baru masalah.
@Ilham-lm1eu
@Ilham-lm1eu 3 жыл бұрын
@@aditiaputrakurniawan7173 orang dulu masih mau menghargai Beda dengan sekarang Dulu Mereka masuk dengan damai Jadi islam banyak di indonesia Kalo masuk secara brutal mah beda crita
@algoritma6633
@algoritma6633 3 жыл бұрын
Iya seharusnya pelacuran, miras, dll gk usah di ilangin. Bahkan dulu mungkin nabi muhammad gk usah diutus jadi nabi, karena agama islam kan menjunjung toleransi. Budaya jahiliah tidak perlu dihapus juga, karena intoleran yg ngehapus.
@funabyss4488
@funabyss4488 3 жыл бұрын
kuda lumping itu emang syirik karena sebelum dimulai penari harus kerasukan dulu
@maiyt2292
@maiyt2292 2 жыл бұрын
@@funabyss4488 gak bodoh tau dari mana ente
@salwakafkanafisa2733
@salwakafkanafisa2733 5 ай бұрын
kunci klw kita baik pasti baik yg kita dapat kalau sifat kita buruk pasti buruk yg akan di dapat.
@kangkimin886
@kangkimin886 2 жыл бұрын
Lagi nge-tren aja sekarang, pak... Ga tau lah ntar nge-tren apa lagi...
@nurdhienln
@nurdhienln Жыл бұрын
Di Kupang NTT, kalau jadi mualaf malah ganti atau pakai nama jawa. Soalnya sepengetahuan mereka orang jawa banyak beragama Islam jada nama jawa adalah nama Islam
@ricosutoro
@ricosutoro Жыл бұрын
Hahaha , contoh nama Jawa di NTT gimana gan?
@vlogvanjava2860
@vlogvanjava2860 3 жыл бұрын
Ya tapi kalo gaada nama arab di Indonesia, ga ada meme "kimi no namae wa? UDIIN!" Dong
@vlogvanjava2860
@vlogvanjava2860 3 жыл бұрын
Awokawok pak guru tau memenya
@verasavirasavira3222
@verasavirasavira3222 2 жыл бұрын
ajaran islam kita patuhi kita pakai tp kl budaya dn adat istiadat nusantara jgn kita tinggalkan ,budaya dn adat istiadat nusantara itu sangat baik karna bs menjalin kerukunan dn kedamaian jg sling menghormati sesama gx ada fanatik antar budaya atau agama ,budaya dn adat istiadat nusantara itu 👍,,,,yg terpenting ht dn jiwanya jg akhlaknya baik dlm kehidupan untuk mengerti tuhan dn diri sendiri ,jg orang lain ,supaya kita bs saling menghormati sesama dlm kerukunan dn dlm kedamaian dlm menjalankan kehidupan ini, ciptakan kedamaian kerukunan dn kedamaian di muka bumi ini amin ya robb
@guruhonor
@guruhonor 2 жыл бұрын
Benar sekali pak guru, makanya kepribadian jawa juga semakin lama semakin hilang..👍👍👍
@juliansaja347
@juliansaja347 3 жыл бұрын
Coba kaji sejarah suku Sunda, Kang. Bagaimana sampai terkontaminasi suku lain. Dari budaya, bahasa dll-nya.
@luck13strike29
@luck13strike29 2 жыл бұрын
Menurutku semua org yg sudah memiliki akal sehat berhak memilih budaya yg dianut. Semua bebas ber ekspresi. Org lahir jawa, ingin berbudaya melayu ya silahkan, org sunda pengen berbudaya kebarat2an ya silahkan. Jangan meromantiskan sejarah dan membebani org dengan sejarah utk ditanggung anak cucu dibmasa depan. Sejarah sebagai guidlines org2 dimasa saat ini dan masa depan. Masalah problem yg dihadapi pun juga tidak seratus persen sama dengan masa lalu, sehingga kultur pun bisa berbeda di masa depan.
@omiwankchanel9301
@omiwankchanel9301 2 жыл бұрын
Luar biasa Sangat mencerahkan..... 👍👍👍👍
@gofharsr4464
@gofharsr4464 Жыл бұрын
Mantab analisa dan penjelasannya..matur nuwun pak Guru..
@bazo8478
@bazo8478 3 жыл бұрын
Karena di Indonesia itu segala yang berbau arab dianggap pasti islam padahal kan belom tentu. Penyakit inferiority complex bangsa ini dari dulu gak sembuh-sembuh, heran
@trievaanjastuti602
@trievaanjastuti602 3 жыл бұрын
.......bukan inferior lebih tepatnya ikut trend dekade. Liat aja nama anak jaman 2000.
@antonsubagio4249
@antonsubagio4249 3 жыл бұрын
@@trievaanjastuti602 bisa jadi karena perkembangan teknologi informasi. Dimulai dari pemberian nama anak mengikuti sinetron yang sedang trending 😄, di mana pada waktu itu mayoritas setiap rumah sudah punya TV.
@nurulanwar1928
@nurulanwar1928 3 жыл бұрын
Komen antum jg jd ngga relevan, karena nama ente jg nama Arab
@fadlinatha.a6222
@fadlinatha.a6222 2 жыл бұрын
@@nurulanwar1928 saya baru tau keongmania bahasa arab
@nurulanwar1928
@nurulanwar1928 2 жыл бұрын
@@fadlinatha.a6222 7 bulan baru komen ,ya dia udah ganti nama KZbinnya. Wkwkwkwk
@firmanbudiwicaksono1822
@firmanbudiwicaksono1822 3 жыл бұрын
Nama orang Jawa jaman mbah2 saya juga sebenarnya bahasa Arab wkwkwk Badelan (Fadlan), paijah (Faizah), kasiran (katsiran), kamsiatun (khomsatun) dll dsb
@vlogdesa3309
@vlogdesa3309 3 жыл бұрын
Arab yg dijawakan..melebur
@virtuokid1505
@virtuokid1505 3 жыл бұрын
Bahkan bahasa Jawa yg banyak menggunakan huruf vokal "O", itupun karena pengaruh bahasa Arab
@chaserbaamalch757
@chaserbaamalch757 3 жыл бұрын
Kalau di Sunda dibikin semacam rima: Aep Saepulloh, Kokom Komariah, Ipah Saripah, Ikin Sodikin, Didin Saepudin, dll 😁
@sr3821
@sr3821 3 жыл бұрын
@@chaserbaamalch757 Ada nggak yang namanya Cecep Gorbachep atau Ice Juice? 😁
@lospecados1018
@lospecados1018 3 жыл бұрын
@@sr3821 pedro supedro,ujang markujang
@iamsonedisoncahaya4845
@iamsonedisoncahaya4845 3 жыл бұрын
9:10 Nama saya: Iam sonedi soncahaya. Saya tidak tahu mengapa ayah saya menamai saya demikian mungkin ayah saya terinspirasi dari surat An-Nur: 35 yang berbunyi “Allah (pemberi) Cahaya (kepada) langit dan bumi. perumpamaan cahaya-nya adalah: seperti sebuah relung yang tak tembus, yang di dalamnya terdapat pelita. pelita itu di dalam kaca, (dan) kaca itu bagaikan bintang yang berkilauan, yang dinyalakan dengan minyak dari pohon yang diberkahi, (yaitu) pohon Zaitun yang tumbuh tidak Timur dan tidak pula Barat, yang minyaknya (saja) hampir-hampir menerangi, walau tak tersentuh api. Cahaya di atas cahaya. Allah membimbing siapa yang dia kehendaki pada cahaya nya, dan allah membuat perumpamaan-perumpamaan bagi manusia, dan allah Maha Mengetahui segala sesuatu.”
@taufikrahman3990
@taufikrahman3990 2 жыл бұрын
Islam tidak pernah membatasi budaya asal budaya tersebut tidak mengandung kesyirikan....
@IMADUDDINISME
@IMADUDDINISME 3 жыл бұрын
Bagaimana dengan Achmad Aidit berubah nama menjadi Dipa Nusantara aidit
@iwayanwinaja5596
@iwayanwinaja5596 2 жыл бұрын
Teruskan kejayaan Nusantara 👍👍👍
@nengahwana3187
@nengahwana3187 Жыл бұрын
Nama Pak Guru Gembul sangat enak, dapat dari mana pak.
@ayanoyon614
@ayanoyon614 3 жыл бұрын
Aswatama semakin merajalela, Tetep lestarikan seni tradisi budaya dan spiritualitas nusantata
@muznimubarak144
@muznimubarak144 2 жыл бұрын
Disekitar kampungku dulu sudah ada perbedaan nana2 anak orang jawa. Yang ayahnya mondok mesantren dan dekat dgn para kyai, anak2nya berubah jadi keislaman. Seperti Muhlisin, Muzaki, Kholidin, Muhaimin dsb.. Dan yg masih bertahan dgn kejawennya akan memberi nama Salijo, Sugito, Suroto, Prayitno dsb... Itu yang saya tau dulu
@fctono5251
@fctono5251 3 жыл бұрын
Aku muslim namaku tetap jawa tetap manggil emak,bapak ke orang tuaku
@Sound_of_Nature_999
@Sound_of_Nature_999 Жыл бұрын
Kalau skrg ummi abi.
@negeribertuah1579
@negeribertuah1579 3 жыл бұрын
Pak Guru tolong bahas terkait asal usul nenek moyang orang Indonesia. Tentang teori nenek moyang orang Indonesia adalah dari yunan pak guru
@robbyahmadmuzani
@robbyahmadmuzani 3 жыл бұрын
ini udh pernah dibahas
@Sheeees
@Sheeees 3 жыл бұрын
Udah pernah di bahas
@yudiono_ae
@yudiono_ae 2 жыл бұрын
Punten Pak Guru Agresi Budaya melalui nama di Jawa fasenya 1. Budaya Hindu (abad 5-7); 2. Budaya Arab (oleh Sultan Trenggono); 3. Budaya Jawa (untuk orang² Tionghoa). untuk memperkaya kosa kata bahasa Sansekerta, Arab dan Jawa (jawa kawi) mungkin bagus nama² pake budaya² tersebut. Di Jawa pernah ada etika dimana memberikan nama Arab tidak boleh jika tidak tau maknanya.. Namun untuk menjaga identitas keislamannya tidak sedikit yg asal comot dari Al-Quran tanpa tau artinya hanya sekedar untuk mendapatkan nama panggilan yang keren contohnya pernah ada orang dengan nama SYAITON panggilannya ITON. Pengambilan nama panggilan yg keren mulai muncul sejak Tahun 1990an ketika Sinetron mulai masuk di TV dan di tonton oleh masyrakat termasuk di Jawa.. Maka dari itu dilingkungan kami sekarang anak bayi perempuan sudah tidak ada lagi nama² asli Jawa seperti, PAIJEM, PAIRAH, SUKINI, SUMIRAH, PARINAH dan Nama² Jawa lainnya.. Itulah parahnya Budaya Selebritas yg masuk.. Sekarang marak pula tentang Budaya korea, kemungkinan bisa saja ada nama PAK NJING SU asal nama dari PARK JI SUNG. Terima Kasih Pak Guru mudah²an dengan Video ini kami orang Jawa bisa Percaya diri lagi jika menggunakan nama Jawa. Pengalaman Pribadi, saya waktu masih kuliah pernah ikut rapat forum Ormas Tariqoh, semua perserta dipanggil dan disematkan kata "Kyai" didepan namanya, bagi saya aneh saja kalo jadinya Kyai Yudiono, dalam bantin saya mungkin kata yg palinh tepat buat saya adalah Dukun Yudiono hehe.. Dari situlah saya maklum dengan adanya orang² Jawa dengan nama Arab.. Hehe.. Punten pak Guru..
@edisusapto910
@edisusapto910 2 ай бұрын
Kita secepatnya berkumpul, yg perlu dipersiapkan, salah satunya, mumbuat do,a do,a yg banyak dan yg berbahasa asli Jawa, kedua, segera di bentuk di masing masing dusun, di ajarkan protokoler asli Jawa, kedua syarat itu mampu membendung kearaban!
@dionnotary
@dionnotary 3 жыл бұрын
Dulu di Jawa ada nama kecil, nama tua, dan paraban tapi sekarang kayaknya dah hilang.
@TheBimas2000
@TheBimas2000 3 жыл бұрын
Gw masi ngalamin tapi bener udh sangat luntur.
@pikachunesia
@pikachunesia 3 жыл бұрын
Paraban saya masih sampai setua ini... Sial 😂
@hidayatsupriatna753
@hidayatsupriatna753 3 жыл бұрын
@@pikachunesia paraban kunaon
@darkprincewuruk
@darkprincewuruk 3 жыл бұрын
nama tua sudah hilang sih, ada yang coba dilestarikan tapi biasanya di desa desa gitu. soalnya ribet juga kalau pake nama tua semtnara nama ktp kan ya nama pas lahir.
@juwandijuan9159
@juwandijuan9159 3 жыл бұрын
14:30 Husein : kusen Ahmad : Amad Solihin : liin Mubarok : Barok entahlah 16:05 bruakakakakkk Azan magrib
@Almabruri.
@Almabruri. 2 жыл бұрын
Ahmad itu bukan jadi amad kisanak tapi jadi mamat
@sukamtosukamto8976
@sukamtosukamto8976 Жыл бұрын
Dulu waktu saya ngaji, kalau namanya bukan arab nanti tidak dipanggil Tuhan di akherat. Itulah salah satu cara menghilangkan nama jawa secara pelan2
@mariaannainditahernawati7132
@mariaannainditahernawati7132 4 ай бұрын
dan jika narasi tsb terus ada tanpa ada yg membantah ataupun meralat sudah pasti akhirnya byk yg percaya itu benar nggak heran jika nama2 anak sekarang makin aneh apalagi nama utk anak perempuan kok mirip semua ya
@rikirianto3030
@rikirianto3030 8 ай бұрын
Penjelasan GG memang membuat saya tertampar dan seakan membuka cakrawala berpikir saya yg tertutup dan terkadang cenderung merasa paling benar. Betapa malunya saya kepada diri sendiri mendengarkan penjelasan GG. Intinya sebenarnya dalam Islam kita bebas memberikan nama dari bahasa apa saja kepada anak kita asalkan memiliki makna yg baik, alias tidak terbatas pada nama arab saja. Terimakasih pencerhannya GG
@rezarm3689
@rezarm3689 3 жыл бұрын
Akhirnya dibahas jga..heran dgn orang bangga bet dengan budaya ngarab..hahaaaa
@mustafakamal5049
@mustafakamal5049 3 жыл бұрын
Ya gitulah, Aseng dipuja lokal dijatuhkan
@rezarm3689
@rezarm3689 3 жыл бұрын
A. R. Madani bedanya orang yg bangga dengan budaya asia timur dan budaya barat adalah mereka TIDAK mengkafirkan, membid'ahkan bahkan menghalalkan darah orang lain walaupun dalam agama yang sama wekawekawekaweka
@rezarm3689
@rezarm3689 3 жыл бұрын
@@gung9598 Blom pernah liat orang pake jeans batik mengkafirkan, membid'ahkan, halal darah..saaee ente bang hahahaaa... Cukup dari ane yaa..No Debat!
@Jumalan_Miekka
@Jumalan_Miekka 3 жыл бұрын
Ngasih nama Arab bermodal google translate:🤣 Reshatu Alshabab Rashiqa
Eps 334 | WANITA BERHIJAB. SYARIAH ISLAM ATAU TRADISI ARAB?
17:24
guru gembul
Рет қаралды 230 М.
We Got Expelled From Scholl After This...
00:10
Jojo Sim
Рет қаралды 47 МЛН
Как быстро замутить ЭлектроСамокат
00:59
ЖЕЛЕЗНЫЙ КОРОЛЬ
Рет қаралды 14 МЛН
Super gymnastics 😍🫣
00:15
Lexa_Merin
Рет қаралды 100 МЛН
Eps 303 | APAKAH TRADISI ARAB MERUSAK AGAMA ISLAM?
16:04
guru gembul
Рет қаралды 135 М.
Eps 308 | KENAPA POLPOT MELAKUKAN GENOSIDA PADA RAKYAT KAMBOJA?
19:52
SABDA PALON NAYAGENGGONG: PEMBELAH MASYARAKAT JAWA - Jasmerah
20:31
KONSPIRASI GELAR HABIB - FORBIDDEN CONVERSATION WITH GURU GEMBUL
22:40
Forbidden Questions
Рет қаралды 463 М.
EDISI FULL DAGING SEMUA! BORIS KAGUM SAMA ISI KEPALA GURU GEMBUL!
36:02
KUY Entertainment
Рет қаралды 907 М.
Eps 142 | GAMBARAN NERAKA DALAM AGAMA AGAMA KUNO
18:29
guru gembul
Рет қаралды 108 М.
Eps 249 | FPI ADALAH PKI MASA DEPAN ?
16:27
guru gembul
Рет қаралды 115 М.
We Got Expelled From Scholl After This...
00:10
Jojo Sim
Рет қаралды 47 МЛН