ORANG INDONESIA GAMPANG KENA HOAX & PENIPUAN? | Geolive Bedah Medis

  Рет қаралды 68,322

Geolive

Geolive

4 жыл бұрын

Kasus-kasus penipuan dan penyebaran hoax di Indonesia seringkali membuat orang bingung. Karena bentuk tipuannya dianggap konyol, misalnya yang belakangan booming adalah psikolog palsu dan ustadz yang ngaku-ngaku S3 Vatikan.
#BedahMedis yang dipandu oleh dokdes Ryu Hasan kali ini akan mengupas cara kerja #OtakManusia dan kenapa kita rentan menjadi korban #HoaxDanPenipuan.
Connect with dokdes RYU:
/ ryuhasan
/ ryuhasan
Connect with GEOLIVE:
/ geoliveid
/ geoliveid
___
ORANG INDONESIA GAMPANG KENA HOAX & PENIPUAN? | Geolive Bedah Medis

Пікірлер: 359
@GEOLIVEindonesia
@GEOLIVEindonesia 4 жыл бұрын
So, seru gak niih #BedahMedis kali ini? Let us know enaknya bahas apa di episode-episode berikutnya! 😁
@andyhermada3533
@andyhermada3533 4 жыл бұрын
Hubungan sains dan religion atau malah sains vs religion? Mohon pencerahan oleh dr ryu 😊
@nadineastharella2031
@nadineastharella2031 2 жыл бұрын
Hanya orang berpikiran secara _"Logika"_ yg bisa luput dari kekonyolan !!!
@Youka.channell
@Youka.channell 2 жыл бұрын
Kak boleh bahas dong awal mula puasa dilakukan pada siang hari. Tujuannya apa. Terimakasih.
@abdur1300
@abdur1300 4 жыл бұрын
Otak kebanyakan manusia indonesia, dan manusia di negara berkembang lain, beda dengan otak masyarakat Barat. Orang indonesia sejak kecil tidak tahu sama sekali tentang cara berlogika, cara mencari kebenaran, dan otak orang indonesia tidak didesain untuk mencari kebenaran dan wawasan melalui jalan ilmiah, bukan mrk tidak bisa, tapi lebih kepada kultur sosial masyarakat yang membuat otak manusia indonesia tidak bs beradaptasi dengan lingkungan ilmiah dan kebenaran yg valid. lebih suka memanjakan mata, telinga, dan lebih suka nge ngosip/ngomongin orang demi kepuasan personal semata. Bagi org indo membaca adalah hal yg sangat membosankan karena tidak menghadirkan kepuasan indera, terutama kepuasan visual (ciri2 kepuasan yg banyak dicari masyarakat negara berkembang, dan masyarakat di asia pd umumnya) emosi, perasaan, prasangka, dan unsur2 fanatisme masih menjadi makanan sehari2 masyarakat kita, apalagi budaya malas membaca tambah memperparah keadaan.. Di bangku sekolah manusia indonesia tidak diajarkan tata cara berlogika dan berpikir yg baik dan benar sesuai kerangka2 ilmiah, lebih diajarkan sopan santun dan nilai2 agama, tapi disisi lain kemampuan otaknya untuk mencapai kebenaran ilmiah dan aturan2 argumentasi yg baik sangatlah lemah, makanya mudah sekali terkena hoax, mudah terprovokasi, dan mudah terpancing emosi.. Pengabaian yg luar biasa terhadap sains dan wawasan duniawi salah satu faktornya, kultur manusia indonesia terlalu santai dgn kehidupan, tidak memiliki rasa ingin tahu yg kuat terhadap segala sesuatu, bodohnya dgn ketidaktahuannya itu mrk malah merasa benar sendiri, dan menyalahkan orang lain yg tdk sesuai dengan pemikiran mrk
@Iqbaludens
@Iqbaludens 4 жыл бұрын
the inferiority complex is so strong in this comment.
@thebluesumba8691
@thebluesumba8691 4 жыл бұрын
Zack 691 : sepakat 👍
@fiamolight6155
@fiamolight6155 4 жыл бұрын
Eh tapi di Indonesia ada loh yg hafidz Qur'an Berarti tidak semua org indo malas membaca
@ruiazalea8076
@ruiazalea8076 4 жыл бұрын
fiamo light bener kok Indo darurat membaca. contoh kecil aja jarang banget pas nonton youtube baca deskripsi vidionya jadinya ya pada suka ngasal klo komen.
@bal5007
@bal5007 4 жыл бұрын
@@Iqbaludens truth hurts lol, this aint inferiority chief he speaking some facts, smfh.
@DwiAhmadza
@DwiAhmadza 4 жыл бұрын
"Manner itu utk menyampaikan ketidakbenaran" skrg saya paham maksud rocky gerung "sopan santun itu identik dengan kebohongan"
@dennismorgen8989
@dennismorgen8989 4 жыл бұрын
orang Indonesia gampang kena tipu ? , Tahukah kamu bahwa algoritma media sosial seperti Facebook , KZbin , Twitter , Instagram , dkk . Tidak di desain untuk menciptakan perubahan , Media sosial mempelajari aktivitas penggunaannya dan berusaha menampilkan lebih banyak hal yang di sukai seseorang dan lebih sedikit menampilkan apa yang tidak disukainya . Ini di sebut dengan personalisasi konten . Ketika user mengklik sebuah konten , algoritma media sosial tsb akan berusaha lebih banyak menampilkan hal yang serupa , dan seterusnya sampai sebagian besar saran konten nya berisi hal yang itu itu aja . Akibatnya , penonton akan melihat hal yang itu-itu aja , dan konten kreator akan mendapatkan penonton yang itu itu aja . Algoritma Media sosial tidak di desain untuk memperluas sudut pandang , tapi mempersempitnya . Ini menjadikan media sosial sebagai alat yang buruk untuk menciptakan perubahan .
@danang324
@danang324 4 жыл бұрын
Ada suatu dilema tersendiri kenapa Algoritma media sosial dibuat seperti itu. Di lain sisi perusahaan medsos menginginkan pengguna untuk tetap betah terhadap media sosial buatannya yaitu dgn Algoritma yang mempelajari kebiasaan dan aktivitas pengguna. tapi disamping itu membuat pengguna terpaku terhadap informasi yang itu-itu saja. Manusia hanya akan melihat sesuatu yang disukainya meskipun itu salah itulah kenapa medsos di desain seperti itu
@lorenzonatanael3179
@lorenzonatanael3179 4 жыл бұрын
Kalau mau berubah itu berawal dari diri sendiri, jgn bergantung dari algoritma medsos. Secanggih dan sebagus apapun algoritma medsos, kalau tdk ada kemauan untuk berubah ya percuma. Lagipula algoritma medsos itu diluar kendali kita, yg bisa kita kendalikan adalah perkataan, pikiran, dan perbuatan kita. Jadi intinya kalo mau berubah ya kemauan itu harus datang dari dalam diri sendiri.
@anggamoore5039
@anggamoore5039 4 жыл бұрын
Mungkin lebih simplenya itu pengaruh filter bubble yg ditrrapkan oleh media sosial
@anggamoore5039
@anggamoore5039 4 жыл бұрын
Mungkin lebih simplenya itu pengaruh filter bubble yg ditrrapkan oleh media sosial
@lokanantazain
@lokanantazain 4 жыл бұрын
Echo Chamber
@idontthinkso2431
@idontthinkso2431 4 жыл бұрын
Gampang pula bikin hoax dan dipercaya sendiri. Bikin hoax sendiri, dipercaya sendiri, maksa orang buat percaya juga sampai lupa kalo tadinya cuma hoax bikinan dia sendiri.
@rafiwij
@rafiwij 4 жыл бұрын
yang kayak gini seharusnya dishare orangtua di grup wa
@rino1268
@rino1268 4 жыл бұрын
Kalau di grup WAnya mayoritas punya tipikal otak konfirmasi. Orang (tipikal otak konspirasi) senang dikasi berita irrasional, pas dikasih yang rasional gini cenderung resah/kesal.
@rafiwij
@rafiwij 4 жыл бұрын
@@rino1268 merasa offended mungkin atau beritanya nggak relate. yang biasanya mudah diterima itu biasanya berita dengan judul yang mengandung unsur religion, politik. dan tentunya klikbait. yang dishare soalnya judulnya aja, bukan isi beritanya
@SheetFiber
@SheetFiber 4 жыл бұрын
beginian yakin ini pasti banyak yg kontra hahaha
@bosbanon3452
@bosbanon3452 4 жыл бұрын
@@rino1268 orak konfirmasi apa ya🤔 saya.ngak tahu , saya bukan kontra komentar anda hanya tanya
@rafiwij
@rafiwij 4 жыл бұрын
@@bosbanon3452 mksudnya orang konspirasi mungkin, soalnmya kalimat selanjutnya membahas tentang orang yg suka dgn konspirasi di grup WA
@HizkiaTheMusicMan
@HizkiaTheMusicMan 4 жыл бұрын
tapi kadang butuh juga teman2 yang irasional tadi. Supaya kami kaum rasional punya bahan mengghibah
@banggop8417
@banggop8417 5 ай бұрын
Mangkane goblok
@margaastajaya
@margaastajaya 4 жыл бұрын
Nah kan, ini dokter yang ngomong lho ya........ Jadi kalo ada orang yg sok tahu mengasosiasikan bencana alam/wabah virus dengan hal-hal yang ghaib/khayalan berbasis suatu buku jadul jangan dipercaya. Bahkan buku jadulnya pun tinggalkan saja karena memang tidak rasional dan tidak berdasar fakta.
@muhammadfakhrurrozi9613
@muhammadfakhrurrozi9613 4 жыл бұрын
Menurut KBBI, Rasional = "menurut pikiran dan pertimbangan yang logis; menurut pikiran yang sehat; cocok dengan akal;", *hanya menambahkan :)
@fraenlyian6313
@fraenlyian6313 4 жыл бұрын
When "Common sense," it's not "common" in our society. XD Mostly religious people is be praised (the majority religion), instead humanity becomes second. People easy to judge and easy to believe in something without looking to the entire fact.
@dedikpurwanto9842
@dedikpurwanto9842 4 жыл бұрын
Maybe...just maybe...Religion is biggest hoax in this world.
@miladiyahbariqoh9118
@miladiyahbariqoh9118 4 жыл бұрын
@@dedikpurwanto9842 "Berita palsu/bohong yang bertahan dalam jangka waktu yang sangat lama, dan dipercayai oleh jutaan umat manusia, itu adalah agama"- Yuval Noah Harari (21 lesson for 21st century)
@fraenlyian6313
@fraenlyian6313 4 жыл бұрын
@@dedikpurwanto9842one of my favorite philosophy quotes I read recently, is the "Trilemma" (Epicurus, 341-270 SM). "Is God willing to prevent evil, but not able? Then he is not omnipotent. Is he able, but not willing? Then he is malevolent. Is he both able and willing? Then whence cometh evil? Is he neither able nor willing? Then why call him God?"
@fraenlyian6313
@fraenlyian6313 4 жыл бұрын
​@@vinooniv5378 Keadilan (Justice)? Secara KBBI, keadilan (adil) adalah tidak berat sebelah atau tidak memihak. Oxford Dictionary, "Justice" adalah kualitas dalam bersikap adil dan masuk akal. Lucunya banyak orang sering menggunakan kata "tidak adil" hanya karena perasaannya merasa seperti itu, tanpa memberikan bukti dan penjelasan. disini saya akan sedikit memberikan argumentasi saya tentang keadilan secara hukum (koreksi jika saya salah). Data dari FBI Crime Report, menunjukan bahwa terjadi tingkat penurunan kejahatan dalam 25 tahun di Amerika baik untuk total crime maupun crime rate (total crime adalah jumlah kejahatan dan crime rate adalah angka kejahatan per 100000 penduduk). Meskipun datanya fluktuaktif, namun terjadi tingkat penurunan kejahatan. secara logika berarti implementasi hukum dan keadilan berjalan dengan baik, bukan? untuk di Indonesia, Data dari BPS dengan publikasi "Statistik Kriminal 2019" menunjukan terjadi penurunan yang cukup baik selama 3 tahun terakhir baik dari crime rate maupun total. Di jaman yang canggih saat ini, dengan perkembangan media sosial yang sangat pesat, informasi gampang sekali beredar. Sehingga ketika terjadi "ketidakadilan" maka seringkali menjadi viral hingga diusut sampai diadili secara hukum. Kesimpulannya, perkembangan ilmu pengetahuan saat ini dan 20-50 tahun yang lalu berpengaruh terhadap keadilan.
@fraenlyian6313
@fraenlyian6313 4 жыл бұрын
​@@drteritori Dude, please look at the context of what I'm replied to. Ok, i'll try my best to answer this. 1. Saya tidak sedang dalam posisi untuk mempromosikan rezim manapun, sehingga argumentasi yang saya berikan tidak menjurus kedalam politik. secara data dari BPS (kalau setidaknya anda baca dulu apa yang ditulis disitu XD) tingkat kriminal disini mengalami penurunan dalam artian violence maupun non violence. kalau ditelusuri dari tahun- tahun sebelumnya juga data-datanya seperti itu. Untuk pelanggaran HAM itu kasusnya beda lagi, sehingga argumentasi saya sebelumnya hanya menjelaskan bahwa jika kita bandingkan kondisi saat ini di tahun 2020 dengan 20-50 tahun lalu, apakah menurut anda saat ini jauh lebih buruk atau lebih baik? Apakah keadilan disaat ini mengalami kemunduran pergerakan? don't cherry pick my the facts. 2. Ya memang masih banyak kasus-kasus (dalam hal ini pelanggaran HAM) yang belum diselesaikan oleh pemerintah, bahkan ada yang sudah berlarut selama berpuluh-puluh tahun. saya belum mempelajari tentang itu dan tidak mempunyai background dalam hal ilmu hukum maupun sospol. tapi bagi saya, itu adalah PR bagi pemerintah untuk menyelesaikannya. karena sampai kapanpun persoalan2 tersebut pasti diingat masyarakat.
@rzd_id
@rzd_id 4 жыл бұрын
Tolong video ini jangan pernah dihapus/private ya mbak Cania, suatu saat akan saya gunakan sebagai materi pengajaran buat anak-anak
@fahripurnama5287
@fahripurnama5287 3 жыл бұрын
Di download trus bungkus plastik biar ga keujananan,,🤭
@ade6453
@ade6453 4 жыл бұрын
Fenomena Hoax bukan hanya fenomena spesifik di Indonesia saja. Ini fenomena yang dimiliki oleh semua manusia terlepas dari kewarganegaraannya.
@Hasannn82
@Hasannn82 4 жыл бұрын
Video yang sangat cocok untuk di-share ke grup keluarga.
@reyzalmysterio
@reyzalmysterio 4 жыл бұрын
Gak bakal ditonton
@yudhaprasastya4205
@yudhaprasastya4205 4 жыл бұрын
"kamu kalo ngambil barang nanti dosa lho. GAK BERMANFAAT ITU!!" Hahahahahahaha..... Emang bener sih nakut2in pake "dosa" itu gak bermanfaat sama sekali, buktinya makin ke sini orang makin gak takut sama "dosa" kok hahahaha...
@dekypratama303
@dekypratama303 4 жыл бұрын
takutnya cuma ama 1 yaitu babi ..... ntah di pikiran terdalam babi ini sudah jadi "hal yg paling menakutkan".
@donyzubizareta5428
@donyzubizareta5428 4 жыл бұрын
Konsep dosa ada dalam agama, dan itu cara manusia zaman dulu dalam mengenalkan prinsip prinsip moralitas. Dan tanpa disadari kehidupan kita sekarang ini terselamatkan dengan konsep seperti itu.
@regitazsalsabilaofficial9438
@regitazsalsabilaofficial9438 4 жыл бұрын
Bukan cuma "dosa", dilarang, nggak boleh, dan jangan pun bukannya ditinggalin malah tetap dilihat/dilakukan karena rasa penasaran
@Pupuzela
@Pupuzela 4 жыл бұрын
Ka Nia, tolong tanyain ke beliau: dr. Ryu Hasan ada ga cara untuk mematahkan statement _“It is easier to build strong children than to repair broken men.”_ ― *Frederick Douglass* Soalnya kalau saya artikan statement di 12:03 itu, perlu adanya panutan atau kebiasaan yang diajarkan. Jadi, untuk si anak yang ada di cycle itu, gimana caranya untuk mematahkan cycle tersebut?. _(Ini subject pertanyaannya mengarah ke anak)_ Terlintas saya berpikir, bagaimana bisa cara seseorang di masa dewasa yang neuroplasticity-nya rendah dibanding anak-anak harus melalui solusi yang sama? _(Ini subject pertanyaannya mengarah ke orang tua)_
@Sanggara888
@Sanggara888 3 жыл бұрын
klo di tanya yg lebih mudah ya lebih mudah build strong children. tapi perlu di ingat repairing broken man ngga mustahil , bisa kalo usaha.
@sahatapurba6699
@sahatapurba6699 4 жыл бұрын
Betul. Dan kebodohan adalah musuh bersama yang harus diperangi lebih dahulu.
@bambangontowiryo1693
@bambangontowiryo1693 4 жыл бұрын
Hai bagus sekali temanya, saya sependapat bahwa melatih otak emosi perlu dengan latihan, tidak dengan pendidikan. Saya melihat di sekitar saja contoh2nya. misal : seseorang tetap makan2an berlemak, juga pola hidup tak sehat seperti merokok alkohol, begadang dll. Seberapa tinggi pendidikan nya ataupun pengalamannya tetap otak emosinya yang lebih menguasainya, padahal dia sudah mengetahui secara rasional bahwa kebiasaan2 tersebut adalah kurang sehat.
@arrahman9161
@arrahman9161 4 жыл бұрын
Clear ya. Manusia Indonesia memang kebanyakan ingin kebenaran yang absolut. Apalagi ajaran agama sangat punya andil besar dalam hal itu. Ya tujuannya kaya dr. Ryu jelaskan, untuk bertahan hidup. Namun konsekuensinya kita sebagai manusia tidak akan maju sebagai manusia dan berbangsa.
@coality
@coality 4 жыл бұрын
Kadang bingung standar maju itu apa? Kalau yang bikin itu manusia, ya balik lagi manusia itu pakai otak emosi juga hehe
@arrahman9161
@arrahman9161 4 жыл бұрын
@@coality kasih aja standar maju manusia itu bisa meng abstraksi kan macam persoalan dan masalah otak emosi bisa di simpan baik2 dalam lemari kalo otak rasional sudah mendominasi. Caranya gampang, banyak baca dan diskusi.
@flowerparadox2644
@flowerparadox2644 4 жыл бұрын
Im simple person, i see dr. Ryu, i click
@laga_wijaya
@laga_wijaya 4 жыл бұрын
nunggu banget penjelasan ilmiah dari dokdes, makasih dok
@ernawatierna3343
@ernawatierna3343 2 жыл бұрын
Wah, bener2 baru denger istilah otak emosi. Selama ini yg sy tahu, kalau otak ya otak saja, berkaitan dgn hal2 yg rasional. Kalau emosi ya menyangkut perasaan. Tp kalau dibilang bhw mns lbh banyak menggunakan otak emosi, mmg benar. Sy tinggal di kota yg tidak menarik buat saya. Akibatnya, berbulan2 stres, sodara2. Padahal, kota ini tk penularan covid nya tergolong rendah, suplay sinar matahari bs saya akses sepuasnya, kehidupan masy relatif adem2 saja, fasumnya juga lengkap, rumah nyaman. Tapi sy nggak betah euy.
@Erikodiony
@Erikodiony 4 жыл бұрын
Dokter nyambil filsafat Rasionalitas,. 🙏🙏 proud of you !
@DaffaASani
@DaffaASani 4 жыл бұрын
Gundulmu filsafat rasionalitas. Bukan ttg filsafat ini blok.
@anindyawicaksono6938
@anindyawicaksono6938 4 жыл бұрын
aku suka nih ngangkat tema kebodohan masyarakat, negara gak maju bukan karna hanya pemerintahannya aja tapi karna masyakatnya ya so so lah jdi gampang di akalin wkwkwkwkw
@alfannafla5154
@alfannafla5154 4 жыл бұрын
Konten Bagus, Pemateri Bagus, Materi Bagus, sayangnya viewernya dikit, tapi gpp, wajarnya gitu klo di KZbin, tetap semangat Dok dan GeoLive 🔥
@Dragoonoar
@Dragoonoar 4 жыл бұрын
ane menganggap diri ane sebagai orang yang gak gampang termakan hoaks tapi efek sampingnya ya ane cenderung ekstrim pesimis, kasar/cold, negative thinking, materialis, dan trust issue sama orang ane sampe gatau harus gimana
@guasyiza6081
@guasyiza6081 2 жыл бұрын
Itulah pentingnya suatu kepercayaan bro.., agar bertumpu pada suatu kekuatan tanpa batas(god) agar tidak mnjadi orang yang lemah& Positive *because what u believe is what is will be...
@TheGaunmalam
@TheGaunmalam 4 жыл бұрын
waduh telat nonton sampe 4 hari, keren nih Ryu Hasan objektif, padat, jelas gak kerasa hampir 15 menit kayak 2 menit aja, gak kalah keren Geolive pilihan ilustrasinya Pogba
@lpicasso1965
@lpicasso1965 4 жыл бұрын
Mantap pemaparannya, definitely worth to watch
@johanaryanto9122
@johanaryanto9122 4 жыл бұрын
Terima kasih atas konten yang sangat berkualitas dan bermanfaat. Sukses selalu
@ZuhalMuchlis
@ZuhalMuchlis 4 жыл бұрын
Saya suka dokter sarkas gini. Cuma orang tertentu yg paham bahasanya
@yuhihe
@yuhihe 4 жыл бұрын
Kebodohan manusia selalu berulang, ini pentingnya belajar sejarah untuk mengurangi kesalahan konyol.
@darrenaronofsky5953
@darrenaronofsky5953 4 жыл бұрын
Ada org bijak yg bilang gini "who cannot remember the past, will condemn to repeat it"
@darrenaronofsky5953
@darrenaronofsky5953 4 жыл бұрын
Dan soekarno mengerti betul akan hal ini....JASMERAH
@Naz-kt7pn
@Naz-kt7pn 4 жыл бұрын
Video yg sangat bagus...👍👍👍
@coupleheart5823
@coupleheart5823 4 жыл бұрын
Kita masih stuck di dark age. Gak kebayang kalo rata2 populasi dunia punya kecerdasan setara orang2 indonesia. Teknologi bisa mundur 1000 tahun.
@therewillbeasianbetterthan9810
@therewillbeasianbetterthan9810 4 жыл бұрын
Tapi manusia tanpa kebohongan, peradaban tidak akan semaju ini
@miracledezwijger1500
@miracledezwijger1500 4 жыл бұрын
So blessed to find this channel
@kaptennolheng1608
@kaptennolheng1608 4 жыл бұрын
4:40 agreed pak..manusia indonesia lebih percaya info yg bersifat otoritas..
@racariadi408
@racariadi408 4 жыл бұрын
Lngsung subcribe geolive.. sangat mendidik dan menambah pengetahuan
@nugrohoprastyoutomo1709
@nugrohoprastyoutomo1709 Жыл бұрын
Dengan begini saya menjadi lebih kafir dan ke atheisan saya meningkat . Alhamdulillah .
@hanifibrahim2896
@hanifibrahim2896 4 жыл бұрын
Mantap pak dokter...bismillah bisa lebih cerdas
@yosoka7131
@yosoka7131 4 жыл бұрын
Oke...saya tau jawaban knp saya sering merasa berbeda dari kebanyakan manusia lainnya...ternyata nenek moyangku bisa selamat saat lihat harimau di dlm semak tsb.
@SheetFiber
@SheetFiber 4 жыл бұрын
hahahahahaha
@harlem_s
@harlem_s 4 жыл бұрын
selamat kita masuk kedalam 2% nya
@asewasew3510
@asewasew3510 4 жыл бұрын
Terima kasih ilmunya
@zakyazhar661
@zakyazhar661 4 жыл бұрын
baru masuk logika, pantes keseluruhan berita tentang corona isinya angka kematian dibanding info yang Edukatif
@pigletpaw7231
@pigletpaw7231 4 жыл бұрын
Dear geolive, bahas tentang insecurities dalam segi bedah otak dong. Makasih.
@alsimanche
@alsimanche 4 жыл бұрын
Orang indo mah apa2 kalo udah dibungkus agama, yoowesss aja lah....wkwkwkwk walau pada akhirnya malah ketipu
@stanley4028
@stanley4028 4 жыл бұрын
gue melatih rasionalitas gue dengan selalu menonton Geolive.semoga tercerahkan!
@arkresjp8566
@arkresjp8566 4 жыл бұрын
asli keren dok ... 👍
@hanifibrahim2896
@hanifibrahim2896 4 жыл бұрын
Bismillah indonesia bisa jadi lebih cerdas
@LukmanSantoso13
@LukmanSantoso13 4 жыл бұрын
Setuju dok, anak2 tidak trlalu butuh les b.inggris, matematika dll, tapi ajarkan mereka nilai2 kebaikan agar kelak mereka tidak menjadi orang yg pintar dalam mencuri uang rakyat,,
@ritorito7967
@ritorito7967 4 жыл бұрын
Untuk survive maka kita perlu fleksibel menghadapi masyarakat irasional. Adaptasi adalah sifat dasar makhluk hidup
@phimolenacukh
@phimolenacukh 4 жыл бұрын
Orang yg percaya dukun: Dukun A nggak manjur pindah ke dukun lain Ilmu pengetahuan: Teori A terbantahkan pindah ke teori lain Lihat, kita punya semangat yang sama! 😆
@syarifht5929
@syarifht5929 4 жыл бұрын
Orang yg skeptic *grab a popcorn*
@reyzalmysterio
@reyzalmysterio 4 жыл бұрын
Ilmu pengetahuan terbukti bekerja.. Dukun?
@eliteglobal3391
@eliteglobal3391 4 жыл бұрын
Teori yg lama tidak pernah benar" di tinggalkan, karna ilmuan tidak percaya pada kebenaran mutlak ,dalam ilmu pengetahuan selalu ada ruang untuk perbaikan. sebesar besarnya ide/gagasan akan tumbuh lebih besar kalau terus menerima kritik yg konstruktif
@NudiaMuntaza
@NudiaMuntaza 4 жыл бұрын
Ini bagus bangeet!!!
@ulfahp4647
@ulfahp4647 4 жыл бұрын
Nice dok!!
@SIPIL_JANGAN_DIPUKUL
@SIPIL_JANGAN_DIPUKUL 4 жыл бұрын
This video deserve more viewers :)
@nurhasanabdillah7237
@nurhasanabdillah7237 4 жыл бұрын
Jika agama, kepercayaan, budaya, spiritual yang sangat dekat dengan masyarakat Indonesia yang mana mengajarkan tentang kebenaran yang sifatnya haqiqi. Tapi tidak dibarengi dengan pendidikan penalaran kritis yang mumpuni contohnya seperti di Eropa dengan pendidikan filsafat sejak dini. Maka jadinya seperti itu, mempercayai suatu hal sebagai haqiqi, tanpa jalan kritis dan logis yang mengikuti. Ya lihat aja, banyak yang merasa paling iman. Beda kitab aja ga pernah, baca buku ahsudahlah, apalagi filsafat gak diajarkan disekolah. Berharap kritis? Skeptis? secara menyeluruh dimasyarakat? Ya susah bundaa..
@nurhasanabdillah7237
@nurhasanabdillah7237 4 жыл бұрын
Bedah* kitab (maap typo)
@fmismyhero
@fmismyhero 3 жыл бұрын
6:15 harusnya yg menciptakan "konspirasi" bukan "konfirmasi" keliru dikit dokdes and still AWESOME as always :)
@danibernadus
@danibernadus 4 жыл бұрын
Dr Ryu bahas tentang wabah dong pls.
@bambangnewstv2050
@bambangnewstv2050 3 жыл бұрын
asyik juga
@zamfany2716
@zamfany2716 4 жыл бұрын
Mantap keren slur 👍
@dewantaraaliefbudhiantono9409
@dewantaraaliefbudhiantono9409 4 жыл бұрын
Mantep dokdes 😂
@padimenguningofficial337
@padimenguningofficial337 4 жыл бұрын
Hoax yg terjadi di Indonesia justru tanda keberhasilan pendidikan Indonesia. Memang selama ini pendidikan atur untuk untuk seperti itu kog.
@sasukeuchiha1718
@sasukeuchiha1718 3 жыл бұрын
Gak membahas manusia indonesia, tapi manusia secara umum
@DanteGondrong
@DanteGondrong 4 жыл бұрын
Keren 👍🙏
@leonegainsomnia5440
@leonegainsomnia5440 4 жыл бұрын
benar skali pak dokter...
@YanNgau-vz2dt
@YanNgau-vz2dt Ай бұрын
Trimks dokter
@alfanhilmi1574
@alfanhilmi1574 4 жыл бұрын
menarik dok
@diankurniasari6404
@diankurniasari6404 4 жыл бұрын
Sampek ta catet dok 😁,
@hardarmy2379
@hardarmy2379 4 жыл бұрын
Pengalihan Isu pun hal yg sgt mudah dilakukan dinegeri tercinta ini dgn bumbu Heboh dan Viral
@rizkyaprastiwi9836
@rizkyaprastiwi9836 4 жыл бұрын
Sumpah, got a new perspective 💕
@adlinaisl558
@adlinaisl558 4 жыл бұрын
Intinya adalah latihan rasionalitas...
@herwansaputra4080
@herwansaputra4080 4 жыл бұрын
Chaaakkkzzzz~ utk 01:43
@dimas5620
@dimas5620 4 жыл бұрын
oof, here we go again, kembali ke kolom yg penuh hal2 irasional
@ainunyaman7016
@ainunyaman7016 4 жыл бұрын
msh bnyak percaya gosip, sgala sesuatu itu tdk luput dr perhitungan, pengukuran, pngamatan, dan logika, jk mengabaikanya tentu akan mudah termakan hoax
@fauziyyahnahda3026
@fauziyyahnahda3026 4 жыл бұрын
I see dokdes i click
@rahmattrisandy6206
@rahmattrisandy6206 4 жыл бұрын
Kerennn bagettt
@oraapic
@oraapic 4 жыл бұрын
Wkwkwkwwk ini pas pulang kerja dari pabrik sampai rumah mikir tentang emosi manusia, nemu jawaban nya disini 🤣😆😁
@alviandan4380
@alviandan4380 4 жыл бұрын
DOKDES TERBAEKKK
@wisangputra1568
@wisangputra1568 Жыл бұрын
emang bener sih. kebenaran itu menyakitkan
@lenlenlen228
@lenlenlen228 4 жыл бұрын
sumpah ini menarik.
@agusjae9535
@agusjae9535 3 жыл бұрын
Lebih mudah menipu orang, daripada meyakinkan orang klo dia telah tertipu..
@eldreikamal9338
@eldreikamal9338 2 жыл бұрын
Oleh menyangka2.
@yurisabrori
@yurisabrori 4 жыл бұрын
Cobak ikut lelang resmi negara KPKNL. Biar tau "penipuan"
@Lucky_2109
@Lucky_2109 4 жыл бұрын
Thanks doc fixing my brain
@Se7en398
@Se7en398 4 жыл бұрын
Without a doubt.
@kalleanka7741
@kalleanka7741 4 жыл бұрын
Sebenarnya ada hoax terbesar yg menjebak banyak manusia di seluruh jagat raya ini. Ini karena seperti yg Pak dokter jelaskan otak kita tidak rasional. Guess you self apa itu.
@donyjoe4456
@donyjoe4456 4 жыл бұрын
Betul, makanya sy tdk percaya yg namanya agama, agama apapun.
@KMD_700k
@KMD_700k 4 жыл бұрын
Percaya dgn channel horor juga termasuk min. Percaya dgn anak indigo, percaya penampkan hantu di youtube yg hasil editing.
@hardianaestde1046
@hardianaestde1046 4 жыл бұрын
Hahah
@edisuryanto8564
@edisuryanto8564 3 жыл бұрын
Allohumma sholli ala sayyidina Muhammad
@mnfatah2887
@mnfatah2887 4 жыл бұрын
Irrasional dibarengi denial defense mechanism. Sungguh sangat manusiawi sekaliii...
@ariefibrahim8062
@ariefibrahim8062 3 жыл бұрын
Lebih emotional gampang di bohongi, ditipu.....!
@chandrapurba7547
@chandrapurba7547 4 жыл бұрын
Bukan cuma orang Indonesia, seluruh dunia
@nervitaralin3533
@nervitaralin3533 4 жыл бұрын
I'm lucky i'm one of the view to watch this.. contoh irasional yg aku temui. grup kluarga share lambe turah dan gossip news ttg dorce jadi supir bangkrut pengen duit raffi, sy kasih link video youtube nya rans tidak ada yang mau nonton. Padahal bisa konfirmasi dengan mata dan telinga sendiri.
@tukangbaksodgnwalkietalkie5264
@tukangbaksodgnwalkietalkie5264 4 жыл бұрын
Gimana harusnya menyikapi overload informasi soal covid-19 dari sudut pandang neurosains?
@guasyiza6081
@guasyiza6081 2 жыл бұрын
Rasional: segala yang telah ada/apa adanya.. Nalar:kemampuan untuk berfikir(imajiner) terhadap suatu yang memungkinkan... Sistem berfikir manusia: hal yang paling memungkinkan untuk survive pada( danger situation ) +dan apa yang orang beragama percayai pada agamanya maka itulah yang baginya "Rasional" , jujur td sempat bingung😅
@kentony2759
@kentony2759 4 жыл бұрын
Pendidikan di indonesia terlalu di ajarkan hafalan bukan bernalar dan berpikir.
@sonma7332
@sonma7332 4 жыл бұрын
lah pemuka agamanya aja ngajarin untuk tidak berlogika kan si anu pernah ngomong cukup yakin dengan kitab suci *tiiit* tidak perlu lagi menggunakan logika
@fiamolight6155
@fiamolight6155 4 жыл бұрын
Yg mana? Kitab suci kan banyak
@imsama6666
@imsama6666 4 жыл бұрын
@@fiamolight6155 Mksd dia Alquran
@wonderwomen448
@wonderwomen448 4 жыл бұрын
Aku sih punya prinsip 1 aja dimana itu terlalu bagus untuk menjadi kenyataan untuk hidup kita,percayalah itu penipuan
@umi_itulaut
@umi_itulaut 2 жыл бұрын
"Dunia penuh dengan orang- orang yang gak rasional" 😅
@ahmadr582
@ahmadr582 4 жыл бұрын
6:13 kayaknya maksudnya yang konspirasi deh bukan konfirmasi. Ketuker kayaknya Pak Dokdes
@cecylpuspita
@cecylpuspita 4 жыл бұрын
orang yang mudah tertipu akan tertipu lagi
@blackribbon4576
@blackribbon4576 4 жыл бұрын
WOY KENAPA VIDEO KYK GINI GAK TRENDING: TERJAWAB DI VIDEO INI XD
@kaptennolheng1608
@kaptennolheng1608 4 жыл бұрын
Td udah di sampaikan klo orang2 lbh nyaman dengan berita irrasional dibanding dgn rasional..
@helldronez
@helldronez 4 жыл бұрын
org org malah nonton atta bledek wkwkwkkw channel irasional
@ukhilgo
@ukhilgo 4 жыл бұрын
Gampang tertipu Dan karna Banyak penipu Itu baru sinkron... 😂
@weenoe8194
@weenoe8194 4 жыл бұрын
latar belakangnya sperti gambar terpasang yg ternyata mgkn aslinya green sreen ,apakah aku terlalu rasional? tp da keuntungannya sndiri klo bnyk org yg irasional wkwk
Mengulik Fenomena PEDOFILIA | Geolive Bedah Medis
16:20
Geolive
Рет қаралды 31 М.
НРАВИТСЯ ЭТОТ ФОРМАТ??
00:37
МЯТНАЯ ФАНТА
Рет қаралды 7 МЛН
How Many Balloons Does It Take To Fly?
00:18
MrBeast
Рет қаралды 184 МЛН
Best Toilet Gadgets and #Hacks you must try!!💩💩
00:49
Poly Holy Yow
Рет қаралды 12 МЛН
DOCUVLOG: Formula Jitu Menipu Orang Indonesia!
18:06
Ferry Irwandi
Рет қаралды 461 М.
Bahagia Itu Tidak Sederhana - dr. Ryu Hasan
1:02:42
Cania Citta
Рет қаралды 162 М.
DIALOGUE NEGATIVE with RYU HASAN : OPORDOSIS
1:03:01
ABU MARLO
Рет қаралды 26 М.
НРАВИТСЯ ЭТОТ ФОРМАТ??
00:37
МЯТНАЯ ФАНТА
Рет қаралды 7 МЛН