No video

Logam Tanah Jarang Indonesia, Harta Karun Ataukah Kutukan? Kenapa Mineral Rare Earth Begitu Istimewa

  Рет қаралды 245,431

Builder ID - Ade Bagus

Builder ID - Ade Bagus

Күн бұрын

Logam tanah jarang atau rare earth saat ini menjadi komoditas penting di dunia, terutama sebagai bahan baku untuk produk industri berteknologi tinggi hingga alat sektor pertahanan.
rare earth element (REE) adalah 17 unsur kimia yang terjadi bersama-sama dalam tabel periodik, terletak di tengah tabel periodik (nomor atom 21, 39, dan 57-71). Golongan ini terdiri dari itrium dan 15 elemen lantanida (lantanum, cerium, praseodymium, neodymium, promethium, samarium, europium, gadolinium, terbium, dysprosium, holmium, erbium, thulium, ytterbium, dan lutetium).
Mengutip Science History, logam-logam ini memiliki sifat fluoresen, konduktif, dan magnet yang tidak biasa.
www.builder.id...
/ adebagus.id
/ adebaguskusuma
#logamtanahjarang
#rareearth
#potensilogamtanahjarang
#hargalogamtanahjarang

Пікірлер: 663
@wongdeso5374
@wongdeso5374 2 жыл бұрын
Maaf sedikit melenceng dari topik....😀agar jangan banyak menhayal...😂Mustahil indonesia bisa kaya raya makmur model negara seperti Arab saudi , Kuwait , Qatar , atau Russia atau lelucon Brunai negara kecil kenapa ?....itu udah dari sononya dari Tuhan YME begitu.....tapi indonesia mirip China atau India ..yaitu unggul jumlah penduduk yang luar biasa...banyak. Indonesia memang kaya sumber daya alam tapi tidak kaya banget ....beberapa sumber daya malah sangat terbatas ini penting agar anda tidak lupa diri dan tidak menghayal ketinggian...😂... Dari 10 negara sumber daya alam terbesar di Dunia indonesia tidak masuk ini datanya dan saya masukan jumlah penduduk ini penting sekali karena faktor jumlah penduduk inilah negara tidak bisa makmur meskipun kaya sumber daya alam..!!! Nomor 1 Russia total kekayaan alam $ 75 triliun , penduduk 146 juta Nomor 2 Amerika Serikat total kekayaan alam $ 45 triliun , penduduk 332 juta . Nomor 3 Canada , total kekayaan alam $ 35 triliun , penduduk 38 juta . Nomor 4 Arab saudi total kekayaan alam $ 34 triliun, penduduk 35 juta. Nomor 5 Venezuela total kekayaan alam $ 29 triliun , penduduk 50 juta. Nomor 6 Brazilia , total kekayaan alam $ 25 triliun , penduduk 212 juta . Nomor 7 Cina , total kekayaan alam $ 22 triliun , penduduk 1.430 juta. Nomor 8 Australia total kekayaan alam $ 19 triliun , penduduk 31 juta . Nomor 9 Iran total kekayaan alam 18 triliun , penduduk 81 juta. Nomor 10 India total kekayaan alam $ 15 triliun , penduduk 1.410 juta . Mungkin indonesia nomor 14 dengan total kekayaan alam $ 5 triliun , kekayaan terbesar adalah Kayu-kayuan hutan, penduduk 274 juta. Kami sertakan jumlah penduduk karena jumlah penduduk penting kadang kekayaan alam besar tapi penduduk besar sedikit manfaatnya buat penduduk atau tidak bisa di andalkan untuk kemakmuran rakyat ...seperti cina dan india dan indonesia mirip dua negara ini ...🙂😂 mirip jumlah penduduk besar tapi sumber daya alam biasa saja. Jadi gimana.. Indonesia...?..solusinya pembangunan industrialisasi seperti dua negara ini .
@adebagus
@adebagus 2 жыл бұрын
Apik iki, tak pin biar bnyak yg baca..
@beritaseadanya8799
@beritaseadanya8799 2 жыл бұрын
Kekayaan alam banyak melimpah tapi SDMnya nggak mampu Karena nggak ada riset untuk penelitian tsb dan memproduksi nya sendiri
@beritaseadanya8799
@beritaseadanya8799 2 жыл бұрын
@@adebagus iya om apick om
@beritaseadanya8799
@beritaseadanya8799 2 жыл бұрын
Juga yang menjadi kendala adalah lingkungan karena setelah menemukan hasil tambang otomatis lokasi yg di tambang merubah kontur peta tsb. Apa lagi orang atau penambang yang tidak bertanggung jawab tidak memikirkan akibat selesai dari penambangan. Denah lokasi lingkungan berubah apakah air yg mengalir menuju tempat atau saluran nya belum lagi pencemaran limbah berbahaya polusi udara dll.
@wongdeso5374
@wongdeso5374 2 жыл бұрын
Silahkan -silahkan saudara..🙂🙏
@ukmkotabandung3609
@ukmkotabandung3609 2 жыл бұрын
Logam Tanah Jarang. Thorium (Th) unsur yang termasuk dalam kumpulan Rare earth / logam tanah jarang , sering di sengaja setiap berita atau jurnal ilmiah, thorium selalu tidak dicantumkan dalam unsur unsur terkandung dalam logam tanah jarang ,padahal thorium bagian dari unsur togam tanah jarang , kenapa hal ini di lakukan ? Karena begitu berharganya Thorium yang terkandung di dalam logam tanah jarang . Thorium adalah energi utama dari sumber energi yang ada di dunia . Thorium sangat efektif dan efesien dari sumber energi yang di ketahui saat ini di dunia . Bisa menghasilkan energi tuk pembangkit listrik , Kapal laut sangat besar . Bersyukur kembali ,Alhamdulillah thorium sangat berlimpah di alam bumi Pertiwi NKRI , bahkan belum digunakan oleh negara negara barat di karenakan kelangkaannya . Apalagi di infokan lumpur Lapindo adalah lumpur kadar tinggi dari logam tanah jarang . Nama lain dari thorium adalah sumber energi nuklir hijau . Karena dunia barat takut akan kebangkitan sumber energi Indoneia dengan thorium ,mereka selalu mencegah dengan slogan di larang mengembangkan nuklir dengan alasan di waspadai pembuatan bom nuklir . Kenapa dunia barat ,takut Indonesia maju dengan energi Thorium ? Sebab nuklir thorium berbeda dengan sumber nuklir mereka yang dari bahan uranium ,bahkan diperkirakan cadangan tambang Thorium 4× lebih besar dari Uranium di bumi Pertiwi ini ,ini jumlah yang berlimpah . Logam tanah jarang langka, karena letaknya jauh di dalam tanah maka biaya tambang penggaliannya sangat mahal . Beda di Indonesia, lumpur Lapindo sangat banyak mengandung logam tanah jarang ,keluar dengan sendirinya terus menerus ,jadi istilahnya tinggal mengambil di atas tanah , tanpa biaya pengeboran . Pertanyaannya apakah yang menjadi pembeda antara bahan nuklir berbasis uranium dan thorium? Thorium merupakan bahan bakar yang yang memilki densitas energi terpadat. Alhasil 1 ton thorium yang hanya sebesar bola basket dapat menjadi bahan bakar pembangkit listrik berdaya 1,000 MW selama 1 tahun. Bandingkan dengan uranium : thorium = 200 : 1 ,maknanya daya 200 gram uranium sebanding dengan daya 1gram thorium , Sangat Fantastis ! , atau sebanding daya energi panas batubara yang membutuhkan 3,5 ton. - dan yang lebih menggembirakan bahwa Indonesia memiliki cadangan thorium untuk 1.000 tahun.(ini belum masuk hitungan lumpur Lapindo ). Majulah Indonesia , hanya oleh Pemimpin yang Amanah pada Pancasila & UUD45 ,jujur , Aamiin Semangat ….
@zaskizaski6673
@zaskizaski6673 2 жыл бұрын
Pengetahuan dan Wawasan Panjenengan tentang Thorium memang 👍👍👍👍👍. Thorium sendiri memang 👍👍👍👍👍. Belum lagi unsur yang lain.
@wawankebumen1989
@wawankebumen1989 Жыл бұрын
Yg pnting ilmuwan, teknologi n praktisi n industri hrs sgra bertindak.....jgn sampe terlmbt.....😊
@ukmkotabandung3609
@ukmkotabandung3609 Жыл бұрын
@@wawankebumen1989 Yap, Anda benar sekali apalagi menuju reaktor listrik tenaga Thorium , tapi kita bisa ambil alih teknologi dengan Rusia ,sebab Rusia sangat berminat membangun reaktor thorium di Indonesia . Sangat baik kerjasama dengan Rusia di tingkatkan lagi, roadmap for development of bilateral cooperation in the sphere of nuclear fuel cycle between Rosatom fuel compant TVEL dan Batam . Sejauh ini Alhamdulillah para ahli Indonesia sudah dapat memurnikan Thorium hingga 99% , kondisi ini sudah layak tuk export thorium . Bagaimana cara nya ? Antara lain ,.... Proses Sederhana Pengambilan Thorium Ultra Murni dari biji/logam tanah jarang : Thorium adalah elemen terkait yang penting dalam bijih tanah jarang dan juga merupakan bahan bakar nuklir yang penting. Metode yang paling efisien untuk memulihkannya dari larutan asam sulfat tanah jarang adalah dengan ekstraksi pelarut dengan ekstraktan amina primer N1923. TBP adalah ekstraktan tradisional untuk pemurnian lebih lanjut dari thorium yang diekstraksi. Namun ada beberapa masalah dengan TBP seperti kelarutan dalam air yang tinggi dan mekanisme ekstraksi yang rumit. Beberapa sistem ekstraksi telah dikembangkan untuk mengatasi kesulitan ini. Proses untuk memulihkan dan memurnikan oksida thorium dari larutan berair yang mengandung thorium dengan ekstraksi cair-cair ( Christensen dan Prater, 1960). Prosedurnya meliputi: (1) pelindian bahan bijih dengan asam klorida; (2) mengekstraksi torium dengan organofosfat yang dipilih dari gugus yang terdiri dari asam mono-heptadesil-ortofosfat, asam 2,6,8-trimetilnonil-ortofosfat, asam 2-monotridesik-ortofosfat, dan asam 5-etilnonil-ortofosfat; (3) menggosok kotoran dengan asam klorida; (4) pengupasan sebagian thorium dengan asam sulfat dan pengupasan lengkap thorium dengan larutan alkali karbonat; dan (5) mengendapkan torium dengan asam oksalat dan mengkalsinasinya menjadi torium oksida. Torium kemurnian tinggi (99,99%) diperoleh.( √ ). Majulah Indonesia , hanya oleh Pemimpin yang Amanah pada Pancasila & UUD45 ,jujur , Aamiin Semangat ….
@wawankebumen1989
@wawankebumen1989 Жыл бұрын
@@ukmkotabandung3609 dlu aq bc di koran.....ada ilmuwan kita yg bljr di usa.....lalu cba bwt spt yg anda sebut....tp itupun spt diawasi oleh pemrintah usa....krn mrk kuatir....klo kita dpt material lain di luar itu....klo gak slh itu tulisan dahln iskan....lupa thn brp....😊
@ukmkotabandung3609
@ukmkotabandung3609 Жыл бұрын
@@wawankebumen1989 Ya , USA itu itu tidak mau Indonesia maju dengan Thorium ,sebab USA sendiri tidak punya dan belum bisa membuat reaktor Thorium ,baru Rusia yang sejauh ini berhasil uji coba ,sudah di terapkan pada kapal pemecah es dan kapal selamnya .
@daniellay5395
@daniellay5395 2 жыл бұрын
Serba salah sebenarnya dengan adanya pertambangan, tingkat ekonomi sebuah daerah pasti akan naik, tapi potensi kerusakkan lingkungan juga akan otomatis rusak. Semoga kedepannya ada teknologi dan sda yang maju dan memadai sehingga kerusakkan lingkungan bisa diperbaiki selain meningkatnya pertambangan 👍🏻👍🏻
@galeririfai
@galeririfai 2 жыл бұрын
dilema
@wongdeso5374
@wongdeso5374 2 жыл бұрын
Sumber daya alam terbesar indonesia mungkin senilai total $ 5 triliun sebagian besar terkonsentrasi adalah hutan kayu-kayuan tropis dan lautan kaya ikan beserta habitatnya . Sayang semua itu hampir musnah hilang.
@indriyatiindriyati6504
@indriyatiindriyati6504 2 жыл бұрын
Area pertambangan tidak akan rusak kalau lokal dengan kearifannya mengelola tambang rakyat yg diregulasi pemerintah agar pejabat rakus tidak menjualnya ke aseng dan mengeruk tanpa rasa cinta terhadap tanahnya. Maklum aseng.
@kapurbaroes3729
@kapurbaroes3729 2 жыл бұрын
sebenarnya kalau lingkungan rusak, ga perlu di restorasi dengan bantuan manusia juga bakal secara alami kembali kesemula. bumi itu bisa recovery dengam sendiri, cuma karena manusia terlalu cepat ngerusak akhirnya recovery alam tadi sedikit melambat. yg rugi sebenarnya bukan bumi, tapi manusianya yg rugi, karena sda di kuras terlalu cepat. akhirnya pasokan jadi semakin terbatas.
@wongdeso5374
@wongdeso5374 2 жыл бұрын
@@kapurbaroes3729 dengan jumlah penduduk yang 275 juta nomor 4 dunia namun sumber daya alam hanya tinggal $ 2 triliun , indonesia bisa masuk negara sumber daya alam sedikit , hutan tropis hilang , ikan rusak hilang di laut.
@hasyimalydrus7465
@hasyimalydrus7465 2 жыл бұрын
Mantap....bermakna lapindo adalah harta yg tidak ternilai harganya...semoga NKRI melahikan generasi2 yg cerdik dan mampu mengolah kekayaan buminya tanpa camur tangan negara luar.... Dengan demikian rakyat akan lebih makmur....
@endingspot2095
@endingspot2095 2 жыл бұрын
Ulasannya sdh sekelas media kek cnn dg tim yg banyak,,detil presisi
@oziejowo6701
@oziejowo6701 2 жыл бұрын
ini mah lebih detail dari cnn ini kalau ada ulasan vidionya kelasnya dwinovasi
@hasanmiftahul4810
@hasanmiftahul4810 2 жыл бұрын
@@oziejowo6701 ù
@nokbatik7201
@nokbatik7201 2 жыл бұрын
Hanya membaca
@kurnia5860
@kurnia5860 2 жыл бұрын
Bagus banget risetnya, cocoknya admin pegang jabatan memimpin pengembangan science & technology di indonesia, bukan kaleng2
@umararif1991
@umararif1991 2 жыл бұрын
Up
@slametsugiono7368
@slametsugiono7368 2 жыл бұрын
"Mengutip"dr laman...😌😌😌
@outerspace8158
@outerspace8158 2 жыл бұрын
@@slametsugiono7368 motivasinya bagus buat indonesia
@AkuDewe-rw2qw
@AkuDewe-rw2qw 2 жыл бұрын
Pencerahan yang luar biasa, tekun menyimak InsyaAlloh makin banyak wawasan...👍
@yuswandarining8700
@yuswandarining8700 Жыл бұрын
Itu bukan kutukan tp rezeky dr Allah yg baru terungkap skrg. Semoga Indonesia menjadi negara yg maju dan bs meningkatkan derajat rakyatnya dr sabang sampai merauke serta bs membantu negara yg tertindas kyk palestina.
@mirzalfuadi2059
@mirzalfuadi2059 2 жыл бұрын
Mantappp bang penjelasannya. Sayangnya Indonesia blm memiliki teknologi yg efisien n mumpuni dalam mengolah biji tanah jarang menjadi logam LTJ, padahal sisa-sisa produksi timah (yg mengandung LTJ) dah ditumpuk bertahun2 PT.Timah Tbk, belum tau mau diapain.
@fauziyahya9973
@fauziyahya9973 2 жыл бұрын
Batu Caves HADIR !!! AKU sangat suka dengan mesej KAMU.. Begini caranya untuk menjawab kemelut persoalan ini. NEGARA akan sentiasa memantau aktiviti yang dijalankan oleh PT. Timah Tbk. Dan PT. Timah Tbk mestilah mematuhi peraturan yang ditetapkan oleh NEGARA. NEGARA ada kuasa, berkuasa dan menguasai segala perkara. Mari menyonsong DAULAH KHILAFAH ISLAMIYYAH ALA MINHAJ NUBUWWAH # institusi politik agung ummat islam : demi maruah = kita bersama
@fauziyahya9973
@fauziyahya9973 2 жыл бұрын
Agak-agak 'kamu'..Tbk itu apa ???
@bambangirawan6011
@bambangirawan6011 2 жыл бұрын
@@fauziyahya9973 bicara apa kamu ini ga jelas 🤔
@sutediheriyonoBaladMaUng
@sutediheriyonoBaladMaUng 2 жыл бұрын
Tidak ada teknologi efisien untuk mengolah LTJ, china, eropa, amerika juga masih susah mengolah ini tapi karena penting untuk industri IT jadinya terus berusaha. Teknologi pengolahannya masih mahal, masalahnya orang INDONESIA itu tdk tekun dan ulet utk urusan yg mahal2 dan tidak mudah/tidak suka melihat POTENSI KE DEPANNYA.
@jonisantoso2963
@jonisantoso2963 2 жыл бұрын
@@fauziyahya9973 setahu saya,tbk iyu perusahaan yg sdh go publik,mudah2 an bener😀😀
@andrikurniawan6459
@andrikurniawan6459 Жыл бұрын
Berdoa untuk kebaikan NKRI. Allahumma shali wa salim wa barikh ala Sayyidina Muhammadin wa'ala ali Sayyidina Muhammadin fil awwalin wal akhirin wa fil mala'il a'la ila Yaumiddin.
@djokowasono2905
@djokowasono2905 Жыл бұрын
Smoga anak2 muda yg cerdas trtarik dg bidang ini. Demi ms depan
@khykmatiarbandaso7541
@khykmatiarbandaso7541 2 жыл бұрын
Abis baca threat pemindahan alat2 science dngan cara 'gotong royong' dari Lembaga Eijkman oleh BRIN yg alatnta mahal, sensitif serta jumlahnya hitung jari di Indonesia dgn 'hanya' memakai mobil kijang, gak heran utk tau cadangan dan pengembangan LTJ di Indonesia jalannya masih sangat-sangat panjang.
@antibuzzer9663
@antibuzzer9663 2 жыл бұрын
Sdh dibantah ketua BRIN, tapi ketua brinnya tdk paham juga rupanya, makanya asal mangap dan bantah saja. Infonya pimpinan brin tdk bermental riset tapi kumpulan para feodal yg gila hormat dan tumpul otak litbangnya (pernah muncul diberita rasanya tapi lupa berita dimana). Maka jangan harap banyak dgn brin saat ini
@Grand97
@Grand97 2 жыл бұрын
Luar biasa penjelasan anda Sy mudah mencernanya Maju terus builder id
@PropertiDong
@PropertiDong 2 жыл бұрын
Setuju ... 👍
@boomcars681
@boomcars681 2 жыл бұрын
Menurut saya Indonesia akan maju ketika biaya pendidikan murah dari SD sampe universitas (para pejabat Indonesia sekarang tidak sadar akan pentingnya pendidikan, wakil rakyat yang bukan expert tapi yang bisa mempolarisasi masyarakat#kapan Indonesia akan maju)
@aveil5525
@aveil5525 2 жыл бұрын
Ga bakal maju , SDM rendah gitu , untuk mau jadi negara maju setidaknya harus bisa mengembangkan teknologi sendiri dan tdk tergantung dgn negara lain
@sofyanhadi1522
@sofyanhadi1522 2 жыл бұрын
BETUL... INDONESIA HARUS MENGUASAI TEKHNOLOGI EKSTRAKSI MACAM MACAM SDA .. TERUTAMA MINERAL LOGAM IKUTAN... !
@Domland1
@Domland1 2 жыл бұрын
Trus semangat pak, konten seperti ini yg sifatnya informatif dan edukatif yg harus diperbanyak. Salut buat bapak💪👏
@pengamatmiliterabalabal7019
@pengamatmiliterabalabal7019 2 жыл бұрын
Berkah buat cangkang siluman IFX kedepannya .. jgan di expor mentahnya, buat industrinya dr hulu sampai hilir dan expore produk jadinya..
@zeevelinn
@zeevelinn 2 жыл бұрын
Tenang lagi lumpur Lapindo lagi dikejar Bu sri
@NugrohoSantoso-vx9lq
@NugrohoSantoso-vx9lq 2 жыл бұрын
Nggak salah ni gw subscribe channel ini dari 6bulan yg lalu. Emang mantap deh. Maaf jika barusan subs, baru tau chanel ini tahun lalu
@Pemoeja_Hoejan
@Pemoeja_Hoejan Жыл бұрын
lumpur lapindo = rare earth ,serta mengandung lithium,dll yg sngat di buru negara" besar di dunia, terhampar luas ratusan hektar, walopun masih di rahasiakan pemerintah dr thun 2009 ,di balik bencana psti ada keberkahan,. semoga tidak jatuh ke tangan yg salah, sehingga masyarakat indonesia khususnya sidoarjo jawa timur dpt menikmati harta karun trsbut guna mengangkat perokonomian mensejahterakn kehidupan mereka... amin
@dianjunaedi2595
@dianjunaedi2595 Жыл бұрын
Amin yra
@andreaswarjito6543
@andreaswarjito6543 2 жыл бұрын
Bekerjasamalah yg saling menguntungkan, negara yg mau berbagi teknologi, bukan menguras sda.
@samsamijan9029
@samsamijan9029 2 жыл бұрын
teknologi tinggi si luar menghabiskan ratusan triliun buat penelitian,, puluhan tahun,, itupun belum tentu berhasil.. sekalinya berhasil teknologinya di kasih begitu aja.. kayaknya nggk mungkin.. pasti mereka ingin untung se besar besarnya
@fika9988
@fika9988 2 жыл бұрын
Jk technology ekstrasi tdk segera diterapkan di indo , maka logam tanah jarang nya di embat negara lain buat di ekstrasi di negara nya sendiri
@harry2herna
@harry2herna 2 жыл бұрын
Kak, buat istilah ilmiahnya, cantumkan aja di teks pada layar, supaya kami gak bengong. Maju terus bikin pinter orIn.
@MasKurLa
@MasKurLa 2 жыл бұрын
Ada di deskripsi
@dwinur733
@dwinur733 2 жыл бұрын
Saya cukup mengerti karena sudah di pelajari di study KIMIA UNSUR...
@proboratmono4636
@proboratmono4636 2 жыл бұрын
Luar biasa ulasan dan wawasan anda.lanjutkan 👍👍👍
@murble1784
@murble1784 2 жыл бұрын
Trimakasih atas Informasi dan ilmu yg bermanfaat
@kurniasw
@kurniasw 2 жыл бұрын
Ralat 7.45 kandungan LTJ dalam mineral monasit sekitar 60%, lainnya Th sekitar 4%, U sekitar 1000 ppm dan posfat 30 %
@ivonhiero1676
@ivonhiero1676 2 жыл бұрын
Kalo mau nambang di daerah Lapindo, emang juga udh rusak lingkungan nya tdk bisa dihuni lagi...
@leonardsubastian6209
@leonardsubastian6209 2 жыл бұрын
@@ivonhiero1676 harga tanah per meter mahal, blm mslh lingkungan debu, kebisingan n lalu lintas.
@zaskizaski6673
@zaskizaski6673 2 жыл бұрын
@@ivonhiero1676 Kok tahu Mas? Sungguh jeli. Saya pernah tinggal seputaran situ.
@goodgame5316
@goodgame5316 Жыл бұрын
Cantumkan sumber dong
@mamansupratman9658
@mamansupratman9658 2 жыл бұрын
Mudah mudahan Rakyat Indonesia bisa menikmati hasilnya bukan hanya sekedar hitung hitungan saja
@minhui8817
@minhui8817 2 жыл бұрын
China tdk hanya dominan tanah jarang tp logam pengolahan 80 produsen dunia,jk mengurangi export nya maka pasokan turun nya akan tergganggu.
@ekowijaya2533
@ekowijaya2533 2 жыл бұрын
Alhamdulillah sangat.bermanfaat untuk menambah pengetahuan lanjutkan teruus
@baeyukz90
@baeyukz90 Жыл бұрын
Tanah jarang merupakan bahan salah satu khususnya bahan untuk pembuatan body mesin yg sangat ringan serta jeniusnya sperti bayangan,hampa kebal panas kalau terkena sinar matahari,,,makanya bagi yg sudah mengerti pengolahannya harganya sangat mahal khususnya China&Amerika karna untuk pembuatan alat militer khususnya,,,
@supriantoebrex6947
@supriantoebrex6947 2 жыл бұрын
Mantep min, oasis buat kedangkalan ilmuku yg hanya S1,: SD, bagai bisa sekolah lagi trikasih bang ilmunya👍👍👍
@intrickchannel7705
@intrickchannel7705 Жыл бұрын
Bg ini diangkat lagi logam tanah jarang, info terbaru ada kerjasama pembangunan PLTT (Pembangkit Listrik Tenaga Thorium) di Indonesia
@rwisnubroto
@rwisnubroto 2 жыл бұрын
Semua ciptaan Tuhan pasti ada manfaatnya, sedangkan yang terkutuk itu hasil buatan manusia karena dimanfaatkan untuk keburukan.
@fauziyahya9973
@fauziyahya9973 2 жыл бұрын
Sama-sama.. Batu Caves HADIR !!! MAJU TERUS 'donk',.. didalam mencerdaskan minda anak bangsa. Ayat terakhir video..# memang bener DONK. Sudah sampai masanya..LTJ dijadikan produk asasi, nilai tambah & hilirannya,.. diciptakan oleh Putra-Putri bangsa Indonesia sendiri. Mari menyonsong DAULAH KHILAFAH ISLAMIYYAH ALA MINHAJ NUBUWWAH # institusi politik agung ummat islam
@adesaung5988
@adesaung5988 Жыл бұрын
Logan tanah jaram....saya sdah ollah th 2004.. itu sangat mudah dan ga perlu biaya besar...dan bisa jadi jenis logam murni saya uji hasilnya malah jadi torium ...tinggal ngubah jenis mau jdi apa...ritium torium rodium emas perak nikel platinum dan bisa di cairankan jadi auranium sampe 21jenis logam...itu logam nya sangat kuat tahan panas...setiap daerah indonesia ada gunung api disitulah logan tanah jarang ada...jelaskan pulo sumatra &jawa yg terbanyak lgm tnah jarang diseluruh dunia...di dua pulo itu gudangnya harta dunia...sampe skrang logam torium yg saya ollah seberat 2kgs masih disimpan......
@syariefahmad5147
@syariefahmad5147 Жыл бұрын
Tanah jarang itu mrpkan logam yg sangat berguna bgi industri berbagai sektor. Utk itu maka lgm tanah jarang mrpk harta karun bgi negara yg memilikinya dg jml banyak.
@Dhana61232
@Dhana61232 2 жыл бұрын
Kalau lihat video2 dari channel ini aku semakin merasa bertambah kaya, padahal aku orang miskin di tanah kaya yang tidak sadar tanahku ini kaya. Bodohnya aku.
@panjoel-bh6fb
@panjoel-bh6fb 2 жыл бұрын
Indonesia memiliki mineral minasit sangat tinggi Pengelolaannya gak bileh exspor bahan mentah atau investasi asing Tapi dari mineral itu harus dibuat bentuk barang Seperti bisa di buat batre dan dijual barangnya bukan menjual bahan mentahnya dan dikelola langsung oleh BUMN bukan investor swasta asing
@nyomansuhardana5530
@nyomansuhardana5530 Жыл бұрын
Indonesia masih hrs belajar banyak berbagai Teknologi..
@meong6809
@meong6809 2 жыл бұрын
Bisa jadi kutukan bila melihat sosiopolitik dan SDM saat ini, tapi kalau belajar dari China sebagai pemilik tanah jarang terbesar dunia saat ini, mungkin bisa menjadi harta karun bagi negara 🙏
@ayungsukanto8462
@ayungsukanto8462 2 жыл бұрын
Jangan ntar klo sama cina, banyak yang kebakaran jenggot....
@rommele1134
@rommele1134 2 жыл бұрын
@@ayungsukanto8462 Betul itu .
@evavx6702
@evavx6702 2 жыл бұрын
@@ayungsukanto8462 dahlah makin males sih ketemu org paling suci kyk mereka Tinggal nunggu bom waktu aja biar bangsa ini jadi bangsa pengemis ggegara pola pikir mereka
@dony5665
@dony5665 2 жыл бұрын
Kerja sama dgn ras yg tamak dan pedit ngapain.. G ada ntar kita di atur
@kurnia5860
@kurnia5860 2 жыл бұрын
Ga apa sama china atau siapapun asal ingat kata dahlan iskan biar mereka pintar tapi kita jangan bodoh
@gidionfrengky5460
@gidionfrengky5460 2 жыл бұрын
Menurut riset BPPT kan potensi logam tanah jarang (Ltj) bekas endapan lumpur di sidoarjo yg jumlahnya besar Itu ,ini menurut penelitian mengandung unsur LTJ, tp Indonesia belum memiliki technology untuk memProsesnya...
@wardoyosapitu3423
@wardoyosapitu3423 Жыл бұрын
hrs partner 💖 cara dg negara2 lain...jgn profokasi anak muda dg khilafah akhirnya saling hujat abisin energi tk ada manfaatnya..bljr teknologi..kmbangin potensi
@SunZiqOfficial
@SunZiqOfficial 2 жыл бұрын
Wow fantastis
@naryosunaryo1814
@naryosunaryo1814 Жыл бұрын
ayoo bangkit generasi milenial untuk membangun negeri tercinta dengan SDA yang melimpah, kalau memang lumpur lapindo harta kita, mari kita kelola sebaik baiknya untuk kemakmuran bangsa KIndonesia
@yusseriabuhassanasshaari8287
@yusseriabuhassanasshaari8287 Жыл бұрын
Indonesia bakal menjadi negara no 3 terkaya dlm Dunia sedikit masa lagi.
@adebagus
@adebagus 2 жыл бұрын
Download Buku Potensi Logam Tanah Jarang Hasil Kajian dan Riset Kementrian ESDM silahkan klik www.builder.id/download-buku-... Siapa tahu bermanfaat buat kawan-kawan...
@beritaseadanya8799
@beritaseadanya8799 2 жыл бұрын
O tanah jarang kie tanah asing tho.saya kira tanah nya namanya tanah jarang
@komeratparewa400
@komeratparewa400 2 жыл бұрын
Tolong di Bahas battery jenis baru yang menggunakan aluminium yang cocok dengan Indonesia karena punya deposit aluminium yang banyak : kzbin.info/www/bejne/opmpg6uonrqIsKs
@beritaseadanya8799
@beritaseadanya8799 2 жыл бұрын
Mungkin kita bisa mengetahui struktur warna mineral type dan ciri ciri batuan atau tanah tersebut. Mungkin nggak di sangka kita jalan jalan ke bukit atau pegunungan kita tersandung tanah jarang kan bisa kita tambang kan
@syaifulbachri8879
@syaifulbachri8879 2 жыл бұрын
Dimana sy bisa belajar mengetahui tanah jarang ?
@sirdani2909
@sirdani2909 2 жыл бұрын
Dikalteng sekarang sudah naik harga nya, perkilo nya mencapai 22rb untuk grade atas atau yg berwarna merah,, untuk yg hitam & hitam manis 7-9rb/kg..
@zulverditriharimurti2756
@zulverditriharimurti2756 Жыл бұрын
yang lain pada bersorak2 karena indonesia punya banyak tanah jarang..tp kok saya malah ngeri ya...mungkin saya terlalu primitif untuk ini semua..ya doa saya semoga langit tetap biru dan digunakan dgn baik secukup nya untuk kebaikan alam semesta..
@sarahcesar5813
@sarahcesar5813 2 жыл бұрын
Academically smart explanation... 👍🙏👍
@darwisemi2128
@darwisemi2128 11 ай бұрын
Terima kasih penjelasannya...
@umararif1991
@umararif1991 2 жыл бұрын
Bang, Tolong bahas tentang pasir sirkon. D kalteng pasir sirkon melimpah
@sidhitejomoyotjahyadi797
@sidhitejomoyotjahyadi797 2 жыл бұрын
Potensi keuangan iya, Tp potensi kerusakan n masalag lain juga iya. Mulai dri iritasi kulit, gangguan syaraf hingga masalah jantung krn ekskavasi ini. Bahkan China maupun USA masih bergulat dengan ini. silahkan baca2 dokumen di harvard ttg rare earth utj komentar sy ini. Hati2 ama Hitman Economic System, by John Perkins. Smua dibuat seolah2 penting dan harus segera. Padahal masalah dibalik itu jauh lbh beasar daripada Uang yg ditawarkan. 🙂
@cocorambo1
@cocorambo1 2 жыл бұрын
CHEMISTRY .. INDUSTRIAL COMPONENTS AND OTHERS
@yoyoksutiono7716
@yoyoksutiono7716 2 жыл бұрын
Rare earth melimpah di indonesia, sebenarnya berkah untuk bangsa, persoalannya adalah regulasinya LTJ tidak jelas, Coba saja ke kemeterian ESDM apakah LTJ dapat di mohon manjadi IUP pertambangan jawabnya nggak boleh. Harus lelang, sementara lelang juga gak punya kepastian hukum yg jelas, Jika di lelang berapa sumber daya LTJ terukur dan Belum lagi jika konsesi LTJ masuk dalam Kawasan Hutan, hal ini akan menjadi rumit apakah dgn Lelang secara otomatis Negara melepaskan kawasan Hutan ? ? ? Rock Bearing LTJ tersebar di Sulawesi dan Kalimantan, Monazite di Bangka hanya tailing namun demikian BUMN belum maksimal dalam mengelola monazite ( Cerium, Lantanum, Neodynimum, Thorium). Mengapa tidak memggerakan sektor swasta untuk memberi intensif guna mengeksplorasi dan mengektraksi LTJ. Rutile,ilmenite dan PGE juga ada di bumi Nusantara Why Regulation.....??? Once again regulation my country😂😂😂 Absurdly
@arsybainalhaq2181
@arsybainalhaq2181 2 жыл бұрын
Memang iya regulasinya sekarang menuju kesana tapi apakah ada pihak swasta atau BUMN yang memulai untuk menambang logam ini? Saya rasa belum ada yang jadi masalah itu pemerintah kurang mengkaji dan meriset tentang logam tanah jarang ini dan potensi² itu cuma dalam itungan kasar belum di teliti lebih lanjut sehingga membuat pihak BUMN dan swasta menjadi ragu karena investasi untuk penggalian logam ini sangat besar biayanya serta membutuhkan teknologi.tinggi dalam pengolahannya. Jadi intinya pemerintah kurang serius dalam mengkaji dan meriset LTJ ini.
@yoyoksutiono7716
@yoyoksutiono7716 2 жыл бұрын
@@arsybainalhaq2181 Bangsa kita punya Kreativitas yang tinggi, Yakin lah bahwa kita mampu mengelola Reaources LTJ, Pengetahuan tentang LTJ tidak hanya di akademik dan badan riset govermwnt. Kapan kita menjadi bangsa yang maju dan Mandiri jika negaranya tidak pernah memberikan fasilitas dan kesempatan untuk sektor swasta melakukan ekplorasi dan eksplotasi. Negara dalam hal ini ambigu. Ore Laterite LTJ mudah di diskripsi dan sangat mudah di ekploitasi di bandingkan jika ore LTJ terjebak dalam batuan Beku dan Batuan Metamorf. Contoh Laterite Bauksite di Kalbar atau Laterite Nikel di sulawesi yang sampai detik ini di produksi dan menjadi bergaining bagi bangsa kita, pak de jokowi dgn bangganya berani gak ekspor bahan baku ke negara laen. Saya bangga dgn Mr. Presiden namun demikian para menteri yg membidangi resources punya baleid laen, bukan utk bangsa dan negaranya. Saya punya data base tentang LTJ, ore Litium dan ore Hematite serta Magnetite (Fe2O3 diatas 73 %), Ilmenite ( Titanium ore 48%) in Kalimantan. Keberadaan ore sdh jelas tinggal negeri ini mau gak berbenah dan bermartabat demi bangsanya.
@arsybainalhaq2181
@arsybainalhaq2181 2 жыл бұрын
@@yoyoksutiono7716 tidak hanya riset akademik atau government? Terus pihak mana yg mau mengkaji? Terus yakin cuma moda kreativitas tanpa di imbang ilmu pengetahuan? Kesempatan untuk riset swasta udah terbuka tapi apakah ada swasta yg mau riset atau menggali tanpa kejelasan sumber dayanya intinya bukan masalah siapa yg riset tapi sudah saya sebut di atas yg jadi masalah itu kejelasan sumber dayanya dan data yg anda sebutkan itu belum tentu benar² akurat karena saya tau untuk riset ini perlu alat geologi yg canggih dan memang iya masalah perijinan untuk logam ini belum jelas serta belum ada UU atau peraturan yg spesifik mengatur tentang logam ini dan langkah yg paling benar menurut saya adalah menggandeng pihak asing entah itu memberi izin asing,join production,atau kerjasama teknologi.dan menurut saya wajar² logam ini tidak di eksekusi karena secara nilai ekonomis lebih tinggi nikel dan batu bara bagi Indonesia ditambah Pemerintah sekarang punya ambisi jadi produsen batrai dunia.
@yoyoksutiono7716
@yoyoksutiono7716 2 жыл бұрын
@@arsybainalhaq2181 tidak hanya itu....artinya ada kalangan profesional dan praktisi yang mampu bukan nir akademik dan goverment, Pemerintah dan Akadamik harus bergandengan tangan dan bahu membahu dalam azas kemanfaatsn untuk bangsa. Bicara Data tergantung sampai sejauh mana anda memahami mineral LTJ itu sendiri. Jika kran ekplorasi LTJ di buka dan regulasinya di atur perusahaan lokal banyak yg berminat di sektor ini, Bahkan Bakri Group saja sampai lnvestasi ke Afrika. Satu Perusahaan Swasta nasional Oil and Gas dan telah memiliki tambang emas yang tidak bisa saya sebut dalam konten ini juga berminat dalam Investasi mineral LTJ, namun demikian apa mau di kata jika mindset bangsa kita hanya tergantung dan tergantung. Riset atau ekplorasi Mineral LTJ tidak boleh dilakukan jika belum mengantongi izin dari ESDM, riset LTJ yang mana yang sdh di buka ? JIKA ANDA MELAKUKAN EKPLORASI DI DALAM KAWASAN HUTAN ITU di anggap illegal. Jikapun kita joint dgn asing dalam melakukan ekplorasi itu pun pilihan dan tetap mengacu pada Nawa Cita nya Pak de Jokowi.
@northeart2838
@northeart2838 2 жыл бұрын
INTINYA GK SEMUDAH OMONGAN KALIAN. AS AJA MSH BLM NGIKUTIN CINA, APALGI INDONESIA. TNYKAN PDA BANGSA KITA SNDRI PDA SUKA KREATIF DAN BLJR HAL BARU.
@ganzgear6667
@ganzgear6667 Жыл бұрын
Ekstraksi logam tanah jarang berdampak buruk bagi lingkungan, ada kolam khusus pencucian menggunakan bahan kimia. Jika salah, akan menguap ke udara, dan akan meresap kedlm air tanah
@pettertesla2741
@pettertesla2741 2 жыл бұрын
Terimakasih kawan atas informasinya..
@donyrodiar1368
@donyrodiar1368 Жыл бұрын
Thanks for your information
@ekosumargo9458
@ekosumargo9458 2 жыл бұрын
Ringkas, jelas dan kereeen 👍👍👍
@zainalkoto4380
@zainalkoto4380 9 ай бұрын
Sifat orang orang Indonesia masih banyak (mau kerja tapi malas ribet dan mikir). Jika masih bisa beli untuk apa ribet dan repot buat sendiri, begitulah kebanyakan cara pikir orang Indonesia,
@ekojohni5300
@ekojohni5300 2 жыл бұрын
Mantaaap ....ilmunya
@ekodidik7928
@ekodidik7928 2 жыл бұрын
Tapi pengetahuan teknologi masyarakat blm nyampai. Pemerintah blm berani mandiri masih takut embargo emerika
@munibalfaro1717
@munibalfaro1717 2 жыл бұрын
Mantap
@sridewisaibnarti2557
@sridewisaibnarti2557 2 жыл бұрын
0:48 gadogadolinium
@mustakimjon6310
@mustakimjon6310 2 жыл бұрын
Mungkin kita bangga dengan ditemukannya logam tanah jarang. Tapi di negeri kita belum bisa dan belum punya alat untuk mengobati logam tanah jarang. Dan alatnya juga pasti mahal.
@ekaputra1976
@ekaputra1976 Жыл бұрын
Bapak ini sangat cerdas patas diangkat jdi mentri tegnologi
@umarubaidulloh3932
@umarubaidulloh3932 Жыл бұрын
Jangan mau dibodohi oleh barat... Dari nikel ktk di export raw material hanya 40T setelah di olah dismelter dan di export nilainya 465T pertahun. Indonesia potensial menjadi negara kaya dan maju
@TargetOperasiBos
@TargetOperasiBos 2 жыл бұрын
Min.. Set up dong yg bagus.. Biar keliatan sangat pro.. Jujur saja penjelasan ny sudah sgt rapi dan tidak melenceng kmna mana.. Ngalir enak dengernya, masukan saja bukan kritik ya min 🔥
@indrabayu7037
@indrabayu7037 Жыл бұрын
terima kasih
@andrikurniawan6459
@andrikurniawan6459 Жыл бұрын
Maju NKRI Allahumma shali wa salim wa barikh ala Sayyidina Muhammadin wa'ala ali Sayyidina Muhammadin fil awwalin wal akhirin wa fil mala'il a'la ila Yaumiddin Allahumma shali wa salim wa barikh ala Sayyidina Muhammadin wa'ala ali Sayyidina Muhammadin fil awwalin wal akhirin wa fil mala'il a'la ila Yaumiddin
@eshaalula9328
@eshaalula9328 Жыл бұрын
Kebanyakan Elit Politik sibuk mengejar kedudukan dg program memperkaya diri, tidak Instropeksi diri mampukah dirinya memimpin Negara Besar dan kaya ini. Kalau tidak hati hati dan Memenejemen negara ini dg baik dan hati hati akan habis kekayaan alam Indonesia di geroti bamgss lain,smoga Alloh melimdungi Negara ini. Amiiin.
@eshaalula9328
@eshaalula9328 Жыл бұрын
Bangkitlah, dan berhentih, serta taubat jangan berfikir linier spt dulu sdh bukan zamannya.
@bastianweei975
@bastianweei975 2 жыл бұрын
Tks Bang Ade, mencerahkan :)
@sodiqhariyanto8705
@sodiqhariyanto8705 2 жыл бұрын
Orang baru tahu sekarang....Di Pulau Belitung Dari dulu sudah Ada Logam Tanah Jarang karena tidak Ada teknologi Tanah Jarang belum dikelola lagi ...
@iwanbudiman9296
@iwanbudiman9296 2 жыл бұрын
Jika China saja tidak mau membagi teknologi LTJ ke kita, apalagi negara2 Barat...mereka lebih pelit lagi kalo buat urusan seperti itu.
@jacktasman9853
@jacktasman9853 2 жыл бұрын
Apa akalmu mahal?
@habib-irsyad214
@habib-irsyad214 2 жыл бұрын
Berarti selama ini di freeport export bauksit dll ada kandungan tanah jarang?
@fahmiidrisgah
@fahmiidrisgah 2 жыл бұрын
Kalau teknologi cara penggunaan dan pemanfaatannya material ini masih dikuasai negara asing akhirnya Indonesia hanyalah sebagai penambang saja...
@ananto_kusumo
@ananto_kusumo Жыл бұрын
ternyata ada jg yng sudah komen . . . bagaimana dng thorium ga ada yng nyebut2 bahan ini . . . Yng penting2 jarang disuarakan . (memang di ind masih kekurangan peneliti yng mnjangkau masadepan) . . .
@Hady_septirah313
@Hady_septirah313 Жыл бұрын
seneng saya penjelasannya jadi ingat masa sekolah yang nggak serius ,nyesel
@InternetGratisTerbaru
@InternetGratisTerbaru 2 жыл бұрын
Chanel nya mantap banget,
@riantodavekhan
@riantodavekhan Жыл бұрын
Aku suka channel ini edukatif
@sadboykota421
@sadboykota421 2 жыл бұрын
Cina keren banget sumpah
@angelmatamahal5838
@angelmatamahal5838 2 жыл бұрын
Dikira emas (harta karun) padahal itu kan ujian,,,, yang akan membawa petaka,,, itu penguat bumi,,, seperti ibarat manusia bangun rumah (adat jawa) di beri emas di bagian molo /tiang atap biar kuat,kadang manusia serakah ditutupi sihir,,, yang akibatnya petaka
@sentotdj6215
@sentotdj6215 2 жыл бұрын
Kenapa logam tanah jarang dibilang kutukan ? Bukan kutukan dong, karena melalui jenis logam ini akan membawa Indonesia menjadi negara maju. Jokowi tepat dalam memilih partner kerja utk menjadi Indonesia maju yaitu Tiongkok.
@teseractteseract7797
@teseractteseract7797 2 жыл бұрын
Mungkin next periode bsa d pertimbangkan, klo sekarang fokus cari aman dulu, agar supaya bs tetap berlangsung di periode selanjutnya🤭😆
@jeckovlog5907
@jeckovlog5907 2 жыл бұрын
favorite chanell
@masakinstant
@masakinstant 2 жыл бұрын
btw, mardigu itu pernah bahas rare earth, dan perusahaan dia katanya bisa ekstrak, dan lebih maju dari teknologi tiongkok, nah beneran atau sekedar ngomong?
@ikhsanpirdaus4556
@ikhsanpirdaus4556 2 жыл бұрын
Itu omong kosong keknya bro
@fidelcastro1424
@fidelcastro1424 2 жыл бұрын
Kalau katanya gw bisa bilang juga
@oldspaper
@oldspaper 2 жыл бұрын
terkesan halu sih kalau ga ada bukti sama aksi
@billjobs7549
@billjobs7549 2 жыл бұрын
BULLSHIT ngakak dia ngaku gitu😂😂😂 skelas US aja kalah puluhan thn technology nya dbanding china, nah dia ngaku lbh maju dri china? pke logika sndiri bro
@masakinstant
@masakinstant 2 жыл бұрын
punya teknologi rare erth tapi jualannya parfum dan motivasi, juga mie kekinian.
@masbro7613
@masbro7613 2 жыл бұрын
Tanah jarang yang dimaksud di sriwijaya yaitu ,kertas kertas di dalam bank namanya uank dan mesin menejemen bank,gitu ?
@orangkecil99
@orangkecil99 2 жыл бұрын
Kerusakan lingkungan dan habitat demi kemajuan teknologi
@dianjunaedi2595
@dianjunaedi2595 Жыл бұрын
Ayo Indonesia bikin smelter untuk mengolah bahan mentah menjadi barang jadi agar kita bisa menjadi negara kuat dalam hal ekonomi.
@marineengine9866
@marineengine9866 2 жыл бұрын
Indonesia punya apa pun tidak ada gunanya kalau tidak bisa di kelola sendiri
@fajarhendri7584
@fajarhendri7584 Жыл бұрын
Demi apa di Gali di tambang , coba kita berpikir panjang demi kelangsungan hidup .. tanah yang subur mengandung besi tembaga dll .. kalau di ambil apa gk lama kelamaan akan menyebabkan tandus dan kekeringan modar lah kita
@capal.nippon
@capal.nippon 2 жыл бұрын
berasa dikampus belajar geologi
@novelbawazir7879
@novelbawazir7879 2 жыл бұрын
BYangkan berapa ton yg terbawa saat ekspor batubara unsur yang menempelnya uda dapat d extraksi oleh china , ayoo indonesia banguuuun bikin tehnologi pengekstraksian unsur atom 👍👍👍
@leekhongheng513
@leekhongheng513 2 жыл бұрын
Indonesia gandeng. As , Amerika sendiri tdk mampu olah tanah , As , Impor dari China jika putuskan xkport tanah jarang. As mati kutu. Mana ada negara yg bisa olah tana jarang yg satu ini. Kecuali. China sendiri. Byk orang tdk tau dikira gampang. 👈👍🙏
@unitedbyron6554
@unitedbyron6554 2 жыл бұрын
Betul sekali, makanya jangan mau kerjasama dgn Amerika, bakal dikadalin seperti Freeport.
@sonic77
@sonic77 2 жыл бұрын
Bagus informasinya
@tetensyamsulhuda584
@tetensyamsulhuda584 Жыл бұрын
Tentu nya harta Karun lah, kalau kita punya peralatan utk mengolah nya serta SDM yg mumpuni
@budiyono5794
@budiyono5794 2 жыл бұрын
Boyolali nyimak mass....👍
@maspikosanov5543
@maspikosanov5543 2 жыл бұрын
Harus segera direalisasikan, efisiensi untuk kemakmuran indonesia, supaya tidak perlu impor minyak terus, mending uangnya untuk fasilitas rakyat yang lain.
@rikodanama9309
@rikodanama9309 2 жыл бұрын
Mantapp, gw sneng dngernya
@riezmaneggi3202
@riezmaneggi3202 Жыл бұрын
Kemarin ada video yg menjelaskan tentang potensi LTJ yg ada pada lumpur LAPINDO,. kenapa ini tidak masuk dalsm riset..?
@stritedifakedebong4483
@stritedifakedebong4483 10 ай бұрын
Boro-boro mikir Tanah Jarang, paling kita mikirnya, bagaimana caranya kekuasaan tetap berada dalam cengkraman
@luarbiasawaras8700
@luarbiasawaras8700 2 жыл бұрын
kenapa disebut tanah jarang? karena kandungannya sangat jarang didalam tanah, walaupun diseluruh dunia ada tapi kandungnya cuma rendah sekali, jadi ketika ditambang , hal ini harus dilakukan dg mencampur sejumlah besar tanah dengan berbagai zat asam dan bahan kimia lain, melahirkan material berupa tanah beracun dalam jumlah besar, saat ini china memutuskan untuk menambang mineral tanah jarangnya secara besar besaran dan menjadi eksportir nomor satu didunia, china tidak peduli lingkungannya akan rusak karena penambangan ini, eropa dan amerika kemudian menghentikan penambangan tanah jarangnya dan memilih membeli dari china, amerika dan eropa tidak mau menganggung kerusakan lingkungannya demi penambagan mineral tanah jarang ..... jadiiiiii ......kalau indonesia memutuskan untuk menambang tanah jarangnya, lebih baik dipertimbangkan lebih matang lagi, bisa menunggu teknologi yg lebih ramah lingkungan tersedia, atau lebih baik fokus pada pengolahan tanah jarang import menjadi produk yg lebih berguna .... seperti yg dilakukan amerika dan eropa, sambil menjaga lingkungannya semaksimal mungkin
@haditjandradjaja8403
@haditjandradjaja8403 2 жыл бұрын
CHANNEL INI JAUH LBH BERMANFAAT DPD CHANNEL SI BOTAX.....
Cara China Mengolah Logam Tanah Jarang Menjadi Magnet Terkuat
8:05
Mimpi Indonesia Jadi Bandar Senjata
8:01
CNBC Indonesia
Рет қаралды 223 М.
Пройди игру и получи 5 чупа-чупсов (2024)
00:49
Екатерина Ковалева
Рет қаралды 4,4 МЛН
Kind Waiter's Gesture to Homeless Boy #shorts
00:32
I migliori trucchetti di Fabiosa
Рет қаралды 16 МЛН
Inside Iran: The proxy war on the brink of erupting | Four Corners
46:29
ABC News In-depth
Рет қаралды 933 М.
PARA ILMUWAN TERKEJUT!! TIDAK ADA YANG SEPERTI INI DALAM MATEMATIKA!!
14:51
CIA Mencuri Kapal Selam Rusia, Operasi Penipuan Tebesar..!
9:51
Builder ID - Ade Bagus
Рет қаралды 45 М.
Potassium Metal From Bananas!
22:30
Cody'sLab
Рет қаралды 6 МЛН
Пройди игру и получи 5 чупа-чупсов (2024)
00:49
Екатерина Ковалева
Рет қаралды 4,4 МЛН