MELIHAT BENTENG FORT ROTTERDAM MAKASSAR DARI DEKAT

  Рет қаралды 273

AYA CHANNEL VLOG

AYA CHANNEL VLOG

Күн бұрын

#makassar #bentengfortrotterdam #sejarahindonesia
Fort Rotterdam atau Benteng Ujung Pandang (Jum Pandang) adalah sebuah benteng peninggalan Kerajaan Gowa-Tallo. Letak benteng ini berada di pinggir pantai sebelah barat Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
Benteng ini dibangun pada tahun 1545 oleh Raja Gowa ke-9 yang bernama I manrigau Daeng Bonto Karaeng Lakiung . Awalnya benteng ini berbahan dasar tanah liat, namun pada masa pemerintahan Raja Gowa ke-14 Sultan Alauddin konstruksi benteng ini diganti menjadi batu padas yang bersumber dari Pegunungan Karst yang ada di daerah Maros. Benteng Ujung Pandang ini berbentuk seperti seekor penyu yang hendak merangkak turun ke lautan. Dari segi bentuknya sangat jelas filosofi Kerajaan Gowa, bahwa penyu dapat hidup di darat maupun di laut. Begitu pun dengan Kerajaan Gowa yang berjaya di daratan maupun di lautan.[1]
Nama asli benteng ini adalah Benteng Ujung Pandang, biasa juga orang Gowa-Makassar menyebut benteng ini dengan sebutan Benteng Panyyua yang merupakan markas pasukan katak Kerajaan Gowa. Kerajaan Gowa-Tallo akhirnya menandatangani perjanjian Bungayya yang salah satu pasalnya mewajibkan Kerajaan Gowa untuk menyerahkan benteng ini kepada Belanda. Pada saat Belanda menempati benteng ini, nama Benteng Ujung Pandang diubah menjadi Fort Rotterdam. Cornelis Speelman sengaja memilih nama Fort Rotterdam untuk mengenang daerah kelahirannya di Belanda. Benteng ini kemudian digunakan oleh Belanda sebagai pusat penampungan rempah-rempah di Indonesia bagian timur.
Sekitar 200 tahun Belanda menggunakan benteng ini sebagai pusat pemerintahan, ekonomi dan berbagai macam aktivitas.[2] Pada 1937 kepemilikan Benteng Rotterdam oleh Dutch Indies Goverment diserahkan kepada Fort Rotterdam Foundation.[2] Benteng ini terdaftar sebagai bangunan bersejarah pada 23 Mei 1940.[2]
Di kompleks Benteng Ujung Pandang kini terdapat Museum La Galigo yang di dalamnya terdapat banyak referensi mengenai sejarah kebesaran Makassar (Gowa-Tallo) dan daerah-daerah lainnya yang ada di Sulawesi Selatan. Sebagian besar gedung benteng ini masih utuh dan menjadi salah satu objek wisata di Kota Makassar.

Пікірлер
TAHUN - TAHUN PENTING DALAM SEJARAH ARSITEKTUR KOTA MAKASSAR
14:35
Catatan Kaki Kita
Рет қаралды 40 М.
Random Emoji Beatbox Challenge #beatbox #tiktok
00:47
BeatboxJCOP
Рет қаралды 58 МЛН
Hoodie gets wicked makeover! 😲
00:47
Justin Flom
Рет қаралды 80 МЛН
2 MAGIC SECRETS @denismagicshow @roman_magic
00:32
MasomkaMagic
Рет қаралды 32 МЛН
amazing#devil #lilith #funny #shorts
00:15
Devil Lilith
Рет қаралды 18 МЛН
La Galigo Museum Peninggalan Belanda di Makassar
17:34
Duduk Dulu
Рет қаралды 1 М.
Ibu Nia dan Bapak Nia Telah Pulang Ke Rumah
21:34
Hasnul Fakhri
Рет қаралды 6 М.
MENGENAL SEJARAH BALLA LOMPOA KERAJAAN GOWA-TALLO
7:08
Nat Geo Indonesia
Рет қаралды 33 М.
The Grandsons of Prince Diponegoro with Bugis Makassar Blood
11:42
ismail isolle
Рет қаралды 9 М.
Palestine 🇵🇸 Ramallah Palestine Walking Tour | Palestine Today | فلسطين رام الله
45:48
TUJUAN PERTAMA DI MAKASSAR, ZIARAH KE MAKAM PANGERAN DIPONEGORO
12:35
Ganjar Pranowo
Рет қаралды 158 М.
Random Emoji Beatbox Challenge #beatbox #tiktok
00:47
BeatboxJCOP
Рет қаралды 58 МЛН