Рет қаралды 1,422
Kali ini aku masak menu 2T "Telor Tempe" dengan bahan yang mudah di dapat dan pastinya enak banget.
📌 Menu 2T " Telor Tempe"
Bahan bahan :
6 butir telor
Tempe
Cabe hijau besar
Bumbu halus :
Kemiri
Bawang merah
Bawang putih
Daun jeruk
Daun salam
Kunyit bubuk
Ketumbar bubuk
Penyedap rasa
Gula merah
Garam
Micin
Santan bubuk
Merica bubuk
Selamat mencoba semuanya 🫰🥰