Рет қаралды 56,969
Gladi kotor terus dilakukan menjelang puncak peringatan HUT TNI Ke-79 di Silang Monas Jakarta.
Kali ini arak-arakan Kendaraan tempur digelar dalam Parade Alutsista sejumlah 1000 lebih di Monas dalam mematangkan persiapan acara tanggal 5 Oktober 2024.
Siapapun pasti akan bangkit rasa patriotisme melihat kehadiran TNI hadir dengan begitu wibawanya lengkap bersama kendaraan tempur dan seragam lengkap.
Negara butuh pertahanan yang kuat demi menjaga kedaulatan NKRI, TNI Jaya di darat, laut, dan Udara.
#huttni #military #monas #viralvideo #tank #tankleopard #tni #prabowosubianto