Momen Puluhan Biksu Thudong Tiba di Borobudur Usai Berjalan dari Thailand

  Рет қаралды 493,321

KOMPASTV DEWATA

KOMPASTV DEWATA

Жыл бұрын

MAGELANG, KOMPASTV - Rombongan biksu Thudong akhirnya tiba di Candi Borobudur, Magelang, pada Kamis (1/6) sore.
Para biksu datang dengan mendapatkan pengawalan.
Biksu dari asal sejumlah negara tersebut berjalan kaki dari Thailand ke Candi Borobudur untuk peringati Waisak.
Saat tiba, para biksu langsung lakukan puja bakti, maskara, meditasi, dan dilanjutkan dengan pradaksina mengelilingi stupa induk Candi Borobudur.
Salah satu biksu yang merupakan asal Indonesia mengatakan para biksu tersebut merasa sedih dan terharu bisa tiba di Candi Borobudur.
Perjalanan mereka di Indonesia diwarnai sikap toleransi lintas agama, seperti misi yang para biksu itu bawa.
Para biksu rencananya akan ikuti prosesi Waisak di Candi Borobudur.
Video Editor: Vila Randita
Baca Juga Biksu dan Umat Buddha Gelar Pradaksina di Candi Borobudur di www.kompas.tv/regional/412291...
Artikel ini bisa dilihat di : www.kompas.tv/video/412319/mo...

Пікірлер: 628
@aisyahfitrihastutiwidodo2427
@aisyahfitrihastutiwidodo2427 Жыл бұрын
Jadi bisa ngerti dan maklum kan, kenapa pemerintah membuat peraturan terbaru di tahun lalu tentang Candi Borobudur supaya lebih dibatasi jumlah pengunjung yg naik hanya yg utk beribadah saja dan utk kepentingan studi..supaya kelakuan orang2 yg dulunya sering merendahkan candi Borobudur seperti naik2 kaki ke stupa, sembarangan coret2 / vandalisme, bahkan sampe bikin rusak bangunan candi, dan tidak menganggap bahwa ini adalah tempat ibadah umat Buddha..tidak akan terulang kembali. Ngliatnya pun seneng bgt, Bhikku2 dan umat Buddha lain, bisa khusyuk beribadah di Candi Borobudur ini 🥹 Terima kasih buat pemerintah yg membuat peraturan utk membatasi jumlah pengunjung naik ke atas stupa, demi melindungi tempat ibadah saudara2 kita umat Buddha, sekaligus menjaga warisan budaya yg sudah diakui dunia dan UNESCO sbg World Heritage ❤ Kalo ngga dijaga dgn aturan baru kmrn, masyarakat pasti msh seenaknya aja memperlakukan candi Borobudur milik kita layaknya bangunan wisata biasa 😢 Mari skrg kita fokus membuat Candi Borobudur menjadi tempat ibadah utama umat Buddha sedunia dgn meng upgrade fasilitasnya dan menjaga kebersihannya supaya bs menjadi daya tarik wisata alam maupun wisata religi👍😊 Mantap ga tuh, Indonesia dgn umat Muslim terbesar sedunia, menjaga dan merawat warisan kèbudayaan serta pusat agama Buddha terbesar dan tertua sedunia... 🥹 Baru mbayanginnya aja udh terharu bgt..That's the meaning of tolerance, jd manusia yg bermanfaat bagi manusia lain, hablum minannas nya lgsg bisa kepake bgt buat dipraktekin. Karena walaupun kita bukan saudara dalam keyakinan, tapi kita adalah saudara dalam kemanusiaan.. ❤
@mistytan5086
@mistytan5086 Жыл бұрын
❤❤❤ setuju
@FlyHighx7
@FlyHighx7 7 ай бұрын
Iya betul candi Borobudur bukan sekedar candi tpi juga sebuah tempat suci bagi para leluhur umat buddha Hindu nusantara
@MentallyStrongg
@MentallyStrongg Жыл бұрын
As a Buddhist from Thailand, I would like to thank the Indonesian Government and the people of Indonesia for welcoming Buddhists from Thailand and around the world. We are friends...
@alsad5882
@alsad5882 27 күн бұрын
Apakah candi Borobudur bakal menjadi pusat ibadah agama Budha kah seperti Ka'bah di Arab saudi
@agungpermana6247
@agungpermana6247 Жыл бұрын
Tanda bahwa Nusantara adalah pusat peradaban dunia ,bagi semua agama dan kepercayaan
@rosyatiochie7804
@rosyatiochie7804 Жыл бұрын
Terharu bgt y.. Ibaratkan klo umat Islam qt k Mekah jln kaki.. Inspirasi sx 😢
@andylee2450
@andylee2450 Жыл бұрын
Saya punya sodara yg bekerja di Thailand,saya di kasih tau lewat video call,orang tahiland pda nangis terharu melihat warga indonesia menyambut 32 biksu dengan baik dn toleran,
@lilylily8136
@lilylily8136 Жыл бұрын
Leluhur kita juga dr sini, bukti ada nya borobudur, sebelum islam masuk Indonesia, jd saling menghormati
@tpadma1684
@tpadma1684 Жыл бұрын
Terharu , mereka tidak muda tapi berhasil menempuh perjalanan yang jauh - semoga sehat selalu para Bhikhu , jayalah Indonesia 🙏🙏
@tjiptaditjiptadi6122
@tjiptaditjiptadi6122 Жыл бұрын
Inilah tanda tanda... Kebesaran dan Kejayaan Serta Kehebatan Para Leluhur kita..akan Kembali lagi... Seperti Dahulu... Percayalah... Percayalah Percayalah... Hukum Alam Semesta Adalah Diatas Segala Galanya.. Salam Bahagia Borobudur... Merupakan Wujud dari Simbol Kebesaran Kekuatan dan Keagungan Alam Semesta... Meskipun Berusaha Dimusnahkan oleh Tangan Tangan ✋✋ Jahat.. Borobudur Semakin Indah Semakin Mempesona Semakin Gagah Dan Semakin Menarik Untuk Didekati oleh Siapa pun.... Salam Rahayu..
@ucuaha9768
@ucuaha9768 Жыл бұрын
Sangat bangga dengan Borobudur..luar biasa nenek moyang kita
@marzukihutabarat7092
@marzukihutabarat7092 Жыл бұрын
Terima tangan terbuka biksu dari tailand ofecial tim nas tailand lihat ini..
@albertprasetyo6846
@albertprasetyo6846 Жыл бұрын
Ya bener, asal mula Nusantara 👍❤
@Shin_Think23
@Shin_Think23 Жыл бұрын
Malaysia bangga dng kebasaran mahawngsa melyu. Borobudur n gunung padang nya katny bukti kebsran bngsa melyu malay 😊
@tonpan6535
@tonpan6535 Жыл бұрын
​@@Shin_Think23 we are javanese not malay
@dorikmaks5118
@dorikmaks5118 Жыл бұрын
@@Shin_Think23 borobudur ga da sangkut pautnya sama melayu
@filykm2127
@filykm2127 Жыл бұрын
Perjuangan mereka luar biasa , ikut terharu walaupun saya muslim , semangat untuk para biksu salam toleransi 💪💪💪💪🤝🤝🤝
@kani1863
@kani1863 Жыл бұрын
Apa yg mereka perjuangkan??🙂 Apa manfaatnya bagi 270 juta rakyat indonesia??
@yoiibensu7274
@yoiibensu7274 Жыл бұрын
Kocak kocak masih aj teriak" toleransi dari jaman dulu emang toleransi bos ga usah pake teriak teriak
@filykm2127
@filykm2127 Жыл бұрын
@@yoiibensu7274 kata siapa masih banyak orang yg rasis , ,, dan belum sadar kalo hidup toleransi itu lebih indah dan damai
@yoiibensu7274
@yoiibensu7274 Жыл бұрын
@@filykm2127 dmn ??? Lapor presiden donk 🤭
@SiJackSamuderaIndonesia
@SiJackSamuderaIndonesia Жыл бұрын
Wah ada gerombolan kampret munafiqun 212.. ckck turunan Abu jahal 😌
@wowonkristina3958
@wowonkristina3958 Жыл бұрын
Semoga warga masyarakat dan pemerintah Thailand melihat bagaimana kami warga negara Indonesia menerima para bikhu itu kami cinta damai karena kita semua mahluk Tuhan sama dihadapan nya. Toleransi, santun, ramah itulah Indonesia.
@wiwiastuti2717
@wiwiastuti2717 Жыл бұрын
Bukan cuma Thailand, malesiya, Singapura, dlll
@zezo0142
@zezo0142 8 ай бұрын
Iya, jangan terlalu mengesankan tapi bukti nyata. Kalo sudah, pertahankan!
@bejoteyuzz
@bejoteyuzz Жыл бұрын
Terima kasih buat banser NU... Yg telah merubah penilaian dunia ttg Islam NUsantara yg sangat toleran dan cinta damai..... Banser NU....penjaga NKRI 👍👍👍
@wawankebumen1989
@wawankebumen1989 Жыл бұрын
Tp kadrun tdk spt mrk.......😆😆😆😆😆😆😆😆😆😆😆😆😆😆
@arakadarnya
@arakadarnya Жыл бұрын
AKOWKOWAKOWKWOKOWKOOKAWKWAOKOWAOWKAKW PANSER
@KenzuWidiantoro
@KenzuWidiantoro Жыл бұрын
Suatu perjuangan yang luar biasa... Hanya orang2 pilihan yg mampu melakukannya... Terharu....
@TaribunsTV
@TaribunsTV Жыл бұрын
Momen puluhan biksu tiba di Borobudur, mantap sekali lah, keren
@jrobikoh3449
@jrobikoh3449 Жыл бұрын
Ikut terharu semoga segera terbebas dari penderita batin dan jasmani, semoga semua makhluk bahagia
@bralbrol1334
@bralbrol1334 Жыл бұрын
Alhamdulillah.. semoga para biksu yang hadir diberi kesehatan dan panjang umur. Salam hangat & sejahtera❤
@cahayaterang2386
@cahayaterang2386 Жыл бұрын
IKUT TERHARU MELIHAT MASYARAKAT JATENG BERTOLERANSI AGAMANYA SANGGAT TINGGI
@halimjoz3376
@halimjoz3376 Жыл бұрын
Itu karena jateng jauh dari habib jadi2 an si bahar sundel dan lainnya
@kasatrioninggusti5915
@kasatrioninggusti5915 Жыл бұрын
@@halimjoz3376 karena para ulama Jateng seperti habib Luthfi,habib syech asegaf,alm mbah Maimun Zubair,alm Mbah Dimyati dll sangat menjunjung tinggi toleransi.. insyaallah Jateng aman dan gak akan terhasut masalah penggorengan agama tertentu..
@om.gembul
@om.gembul Жыл бұрын
bukan jateng doang bung, jakarta dan jabar juga toleransi tinggi karena dari awal mereka jalan kaki di indonesia mulai dari jakarta sampai ke jateng itu banyak yg menyambut.. mereka yg intolerant itu para bangsat yg baru datang setelah di negaranya gak laku lalu mau ngacak2 indonesia yg dari dulu tolerant.. mereka tau kalo literasi kebanyakan org indo itu paling bawah makanya mudah di hasut dengan isu2 yg mereka bawa
@sukmawijaya5166
@sukmawijaya5166 Жыл бұрын
Bekasi, Karawang, Subang, Pamanukan, Indramayu, Cirebon itu Jawa Barat.
@supriyatisuryanto6292
@supriyatisuryanto6292 Жыл бұрын
​@@kasatrioninggusti5915 33òppòolli
@ahmadwirowiro6635
@ahmadwirowiro6635 Жыл бұрын
Sy bangga dan sangat terharu..❤❤❤ dengan keragaman di indonesia
@sriminggat8276
@sriminggat8276 Жыл бұрын
Candi borobudur juga menunjukkan peninnggalan leluhur yg sangat tinggi peradapan agar tahu anak cucu mengakui betapa pandaiy leluhur kita
@gentarbos3818
@gentarbos3818 Жыл бұрын
leluhurnya siapa.nabi muhamammad saw saja blm ada.borobudur sdh ada.borobudur itu peninggalan nabi sulaiman as.
@dickywiijaya4146
@dickywiijaya4146 Жыл бұрын
​@@gentarbos3818 Nabi Sulaeman itu penganut Budha ya.😂😂 😂😂😂😂
@MisterOjongono
@MisterOjongono Жыл бұрын
Asmong kabeh.
@achmadkhoiri4248
@achmadkhoiri4248 Жыл бұрын
Subhanallah sungguh aku sangat bangga kepada beliau para biksu Semoga para biksu semuanya diberikan keselamatan kesehatan keberkahan panjang umur amiiiiiiin
@pramedihidayat3971
@pramedihidayat3971 Жыл бұрын
Amat banggalah dan terharu bagamaimana nenek moyang kita yang terdahulu telah memciptakan dasar keabadian demi para umatnya kususnya dan rakyat indonesia umumnya. Semogà juga NKRI dapat menerangi umat diseluruh dunia.
@naniksugiarti1621
@naniksugiarti1621 Жыл бұрын
Dengan yang berbeda agama kita bisa bertoleransi, dengan yang seagama yang berbeda pendapat pasti kita bisa lebih bertoleransi, toleransi itu 😍💓
@haditama3811
@haditama3811 Жыл бұрын
Harusnya begitu, tapi...
@gehangehan540
@gehangehan540 Жыл бұрын
​@@haditama3811 yg mengoreng agama islam keresten dan hidu budha itu pendatang dri yaman yg mengadu domba
@AgusArza-ce2yv
@AgusArza-ce2yv Жыл бұрын
@@haditama3811 tapi apa.. buktinya hanya di Indonesia agama lain bebas beribadah.. rumah agama jg ada di mn2, sadar lah jng sok terdzolimi. Lihat negara lain yg Islam minoritas pasti di kucilkan ..
@alipatra3027
@alipatra3027 Жыл бұрын
Kita mesti bngga mmpnyai Bangunan yg sngt Agung yg ada di Negara kita Indonesia
@dewanaamir8101
@dewanaamir8101 Жыл бұрын
Jawa Tengah memang gurunya toleransi dari dulu. Ini yang harus membuat para pimpinan provinsi-provinsi kurang toleran berguru ke sini. Ingat Borobudur jadi bikin ingat Pak Jacob Oetama, bos besar Kompas Grup.
@candrasoni1389
@candrasoni1389 Жыл бұрын
Harusnya Amien Rais malu, janji jalan Jogja Jakarta saja nggak dipenuhi, ini para biksu sudah banyak yang tua , jalan kako dari Thailand sampai Borobudur saja sanggup, mana janjimu mbah
@soedyhartinirusaji2433
@soedyhartinirusaji2433 Жыл бұрын
Diihh...masih ingat aja sih dikaw sm janji seseorang.....
@budiarto4761
@budiarto4761 Жыл бұрын
Amin Rais tykang nggedabrus kok dipercaya....😅😅😅
@candrasoni1389
@candrasoni1389 Жыл бұрын
@@budiarto4761 wkwkwk
@candrasoni1389
@candrasoni1389 Жыл бұрын
@@soedyhartinirusaji2433 ya dong
@sriyononono1173
@sriyononono1173 Жыл бұрын
Jamgan di sangkut sangkutkan kasihan mbah rais,beda jauh lah bhiksu tudong sdh berhasil melepas kebahagian duniawi,sedang m rais msh ingin di agung agungkan.
@yetimardhaleni7293
@yetimardhaleni7293 Жыл бұрын
Indonesia penuh beragam budaya dan toleransi antar agama
@tionovrianto2842
@tionovrianto2842 Жыл бұрын
Masyaallah , sama seperti kita orang muslim yg menangis saat melihat ka'bah 😢
@nooranakesumasari8238
@nooranakesumasari8238 Жыл бұрын
Terimakasih pada tokoh lintas Agama yg.mengawal.mereka....dan juga masyarskat yg menyambutnya...
@cakeblues
@cakeblues Жыл бұрын
Saya muslim, saya turut bahagia untuk mereka
@hayanengtyaz599
@hayanengtyaz599 Жыл бұрын
senang sekali melihat persatuan Dan kesatuan sambutan damai ditanah airku tak membedakan satu sama lain karna semua sama. ciptaan Allah 🙏
@daridari3038
@daridari3038 Жыл бұрын
Perjuangan mereka luar biasa begitu jauh di tempuh degan jalan kaki sampe ke Indonesia borobudur. Hebat semoga mereka sehat selalu
@samsulprasetyo9223
@samsulprasetyo9223 Жыл бұрын
Masarakat Indonesia yg mayoritas muslim sangat baik dgn tangan terbuka menyambut para biksu dngan ramah. sementara di Myanmar dan India para biksu serta pengikutnya memusuhi orang² islam bahkan tindakan mereka sangat Radikal dan anarkis!!
@irfansastrowihardjo3630
@irfansastrowihardjo3630 Жыл бұрын
Karena Hindu Budha sudah lebih dulu mengakar di Indonesia sebelum Islam menyebar di Nusantara agama Hindu Budha lah yg lebih dulu dianut warga Nusantara
@BISMARA524
@BISMARA524 Жыл бұрын
Multi budaya, multi agama, multi etnis Indonesiaku.❤🙏
@laurentyudi3128
@laurentyudi3128 Жыл бұрын
Salam damai nusantara..semoga srmua mahluk berbahagia..,terima kasih para biksu yg berjuang .
@Zadrach9
@Zadrach9 Жыл бұрын
Ikut terharu dan bangga...indah dalam perbedaan
@muhamadghifari2915
@muhamadghifari2915 Жыл бұрын
Semoga ini jadi pelajaran di negeri konflik myanmar,bagaimana cara kami negara dengan mayoritas muslim meperlakukan saudara kami dari agama lain.
@pudentdensi7935
@pudentdensi7935 Жыл бұрын
Teeimakasih Tuhan para Biksu sudah tiba...saya terharu....❤❤
@hantubadung7965
@hantubadung7965 Жыл бұрын
Alhamdulillah...Segala puji Bagimu ya Allah....tetap semangat ya !!! Inilah yg bikin org asing bangga dgn NKRI...!!!!
@muhammadrehanfareza6509
@muhammadrehanfareza6509 Жыл бұрын
Santun...toleran..ramah adalah kekayaan rakyat Indonesia yg tidak dimiliki negara lain diseantero dunia
@user-qf6sm6jd1l
@user-qf6sm6jd1l Жыл бұрын
Santun, ramah, toleran dengan orang asing, dengan sesama bangsa sendiri sangar, kasar, menang sendiri, sombong angkuh itulah Indonesia sebenarnya mf itu pendapat saya😊
@asrhylarifintase3265
@asrhylarifintase3265 Жыл бұрын
​@@user-qf6sm6jd1l itu hanya segelintir orang bro banyak kok org baik
@progresorboncos9263
@progresorboncos9263 Жыл бұрын
​@@asrhylarifintase3265cuma FPI dan HTI kayanya soalnya sesama muslim aja di bilang kafir kalo gak sependapat sama mereka
@kili-kilipancng9499
@kili-kilipancng9499 Жыл бұрын
Mungkin dulu jawa kuno juga saling berkunjung biksu2nya...😊
@hendriknaghata3212
@hendriknaghata3212 Жыл бұрын
Konon zaman dahulu banyak bhikkhu dari negeri yang jauh datang ke nusantara untuk belajar ajaran Buddha.
@taufiqgunawan3105
@taufiqgunawan3105 Жыл бұрын
Selamat.. Selamat.. Selamat untuk para biksu thudong telah sampai di Borobudur.. Selamat berziarah dan doakan lah NKRI tetap damai dan tetap bersatu dalam keberagaman nya.. 🥲🙏🙏🙏
@frengkycom7011
@frengkycom7011 Жыл бұрын
Terharu,, toleransi nya Jawa tengah
@AbuHafshUmar
@AbuHafshUmar Жыл бұрын
Alhamdulillah yang telah memberikan kami hidayah menjadi seorang Muslim dengan kemuliaan beribadah dan menyembah hanya kepada Allah ta'ala Dzat yang menciptakan,mengatur alam semesta, mengatur Rizki makhluknya dan menghidupkan dan mematikan. Kami berlindung dari segala jenis kesyirikan kepada Allah ta'ala.
@linadiana5127
@linadiana5127 Жыл бұрын
Semangat para biksu, berdoa lah dan nikmati keindahan candi Borobudur dan keramahan bangsaku Indonesia
@rosiherawati4658
@rosiherawati4658 Жыл бұрын
Semoga indonesia tetep damai rukun antar agama,suku,ras,budaya dan negara juga rakyat nya d jauhkan dr marabahaya.. Salam toleransi dari bandung JABAR
@waginemridho6689
@waginemridho6689 Жыл бұрын
Aamiin
@ariefpoedjo7213
@ariefpoedjo7213 Жыл бұрын
Misi yg mulia ,semoga kelak Borobudur bisa jadi pusat peribadatan utk agama Budha di seluruh dunia ,
@yudistirajatirogo9315
@yudistirajatirogo9315 Жыл бұрын
Ini tamparan keras bagi mereka bangsa kita yg sll mempelajari... Menganut budaya nenek moyang bangsa lain... Sementara bangsa lain berkiblat di nenek moyang kita.
@hendyvanruslan7897
@hendyvanruslan7897 Жыл бұрын
Terharu melihatnya.... Damai di bumi,damai di hati Selamai Hari Raya Waisak... 🙂
@careoflife7720
@careoflife7720 Жыл бұрын
Dahulu kala mereka belajar di Sriwijaya tentang Agama Budha. Tidak heran jika sekarang BOROBUDUR jadi tempat beribadah agama Budha secara internasional.. Semoga Allah memberikan kemudahan kelancaran
@umich1984
@umich1984 Жыл бұрын
Salam toleransi bapak bikshu dan bapak banthe fari ksmi rakyat indonesia
@agusdwiyanto5406
@agusdwiyanto5406 Жыл бұрын
Itulah Indonesiaku yang penuh toleransi.
@sudarniray675
@sudarniray675 Жыл бұрын
SELAMAT DATANG DI CANDI BOROBUDUR BHANTE BHANTE TERKASIH. SEHAT SEHAT SELALU NGGIH👍👍👍🙏🙏🙏❤️❤️❤️
@frusthneverdie2292
@frusthneverdie2292 Жыл бұрын
Kaki kaki yang sudah tidak muda lagi mreka berjalan dari Thai sampai ke Borobudur Indonesia itu wow.. Amazing
@RUDIGAMING01
@RUDIGAMING01 Жыл бұрын
Itulah INDONESIA yg dengan Rasa Toleransi yg Tinggi.
@henandriekwantyowibawa2794
@henandriekwantyowibawa2794 Жыл бұрын
Damai selamat bersama ,salam berbudaya🌺
@srihairnisucipto8812
@srihairnisucipto8812 Жыл бұрын
Ilmu kesabaran akn mendapatkan apa yg mereka ingnkan itulah sosok seorang bikshuyg sabar dan tawakl lanjut pak bikshuku kami siap membantu mu
@zhiageming2544
@zhiageming2544 Жыл бұрын
Saya sangat bangga masih Ada Umat Islam yg turut serta berlaku baik.menghormati umat agama lain..bukti bahwa Islam Rohmatan Lil Alamin..
@iwankurniawan9846
@iwankurniawan9846 Жыл бұрын
Puji Tuhan...sudah sampai Borobudur dalam keadaan sehat dan tiba tepat dibtanggal 1 Juni yg merupakan hari lahirnya Pancasila. May God Bless Indonesia..Amen😇🙏🇮🇩🇮🇩❤️❤️🙏🙏😇
@yudistirajatirogo9315
@yudistirajatirogo9315 Жыл бұрын
Sampai segori kuat tekat para biksu berjalan kaki dari negaranya krn ingin ke tempat ibadah paling agung dan suci SAMBARA BUDURA. Saya islam salut.. Terharu
@eddyg5016
@eddyg5016 Жыл бұрын
Serasa nostalgia diera nenek moyang dulu. Masa jayanya Nusantara dibandingkn yg skrg
@Sugiono-bf5oy
@Sugiono-bf5oy Жыл бұрын
Inilah yang di namakan bertoleransi antar agama. Semoga Alloh SWT selalu melindungi kita semua ❤
@BMeet-Creations
@BMeet-Creations Жыл бұрын
Ikut bangga dan terharu juga
@juwito9586
@juwito9586 Жыл бұрын
Mereka para biksu sangat terharu mendapatkan penyambutan dari saudara saudara kita di Indonesia dari segala umat beragama yang ada di Indonesia.. perbedaan adalah anugerah Tuhan yang maha esa
@felixjlimoa
@felixjlimoa Жыл бұрын
Dengan ini, sy berharap pemerintah setempat bisa mempromosikan Borobudur lbh sbg t4 suci agama Buddha, ketimbang sbg t4 wisata belaka.
@budiman8345
@budiman8345 Жыл бұрын
Satu kata Indonesia luar biasa ...🤝👍🙏
@aranesapa8930
@aranesapa8930 Жыл бұрын
SALAH SATU KEINDAHAN NEGRI KITA ADALAH TOLERANSI NYA JADI PERTAHANKAN ITU
@sayidap6591
@sayidap6591 Жыл бұрын
Bila negara mayoritas muslim. Insyaallah masyarakat non muslim dijamin keselamatan dan keyakinannya.........
@aikokagawa754
@aikokagawa754 Жыл бұрын
Semoga para bikhu 2 diberikan tempat untuk istirahat yang layak, konsumsi dan akomodasi selama menjalankan ritual ibadah nya. Setelah selesai semua semoga kembali ke Thailand, Singapura dan Malaysia, bikhu2 dapat biaya transportasi gratis. Dan selamat kembali ke rumah mereka masing2
@mirandananda6932
@mirandananda6932 Жыл бұрын
Hidup ini selalu mejaga kebersamaan walau beda keyakinan
@sunyotopurwadi3820
@sunyotopurwadi3820 Жыл бұрын
Bravo Indonesia.
@deniseminies7208
@deniseminies7208 Жыл бұрын
Pasti mereka juga terharu banget lihat candi Borobudur yg begitu besar. Selama sering bolak balik Thailand, ak blum prnh lihat candi yg begitu besarnya kayak candi borobudur d sana. Tp klo komplek candi yg luas mereka punya ada d Ayuthaya.
@eframsoepriyadi3419
@eframsoepriyadi3419 Жыл бұрын
Sulit di gambarkan semangat dan iman para Bhante..dg nempuh jalan sangat jauh...Ribuan km Semoga diberkati dan Diterangi selalu perjalanan memulyakan Nya❤👍🙏
@mohammadlukman6169
@mohammadlukman6169 Жыл бұрын
semoga tahun depan laku thudong setelah dr singapore terbang ke indonesia timur, via lombok,bali, jatim, jateng..
@roslian4219
@roslian4219 Жыл бұрын
Mereka sangat khushuk dng ajaran agamanya, salut 👍👍👍😇
@rinirini7165
@rinirini7165 Жыл бұрын
Indonesia makin hari makin di kenal Dunia,,, aku bangga menjadi anak Indonesia,,,
@alexhandrias4106
@alexhandrias4106 Жыл бұрын
aq lbih bangga mlihat kmu ikut bangga
@oyosunaryo422
@oyosunaryo422 Жыл бұрын
Respect, respwct, respect.
@riantodavekhan
@riantodavekhan Жыл бұрын
Hebatnya bangsa kita biksu dari Thai land rela ibadah di borobudur mereka jln kaki luar biasa
@yushendrik7736
@yushendrik7736 Жыл бұрын
Indonesia Memanusiakan Manusia......Toleransi Beragama.....Bhineka Tunggal Ika.....
@tyllariani1117
@tyllariani1117 Жыл бұрын
Hebat...hebat....Indonesia damai dan toleransi...
@NotasiFender-bc8yh
@NotasiFender-bc8yh Жыл бұрын
Tekad untuk mencapai penerangan sempurna jauh lebih sulit ...dgn menjalan kan setapak demi setapak mereka mewakili keteguhan niat ketulusan mereka..memberi sebuah contoh kepada kita bahwa kesabaran,keteguhan dan niat adalah yg utama untuk mencapai penerangan sempurna dgn membawa tekad untuk tidak terlahir lagi ke dunia,surga,neraka atau pun alam lainnya ..semoga para biksu dan semua mahluk bs mencapai penerangan sempurna terlepas dari roda samsara putaran kehidupan
@desaksuprabawati5864
@desaksuprabawati5864 Жыл бұрын
Selamat datang para bante dari Thailand dlm memperingati perayaan Vaisak...semoga selalu sehat dan diberi kekuatan. 🙏🙏
@spajichannel5055
@spajichannel5055 Жыл бұрын
Sangat salut dan penuh haru kepada para Biksu..🙏🙏 Tapi sayang vidio ini sangat pelit dan pelit durasi..
@dosmalginting9900
@dosmalginting9900 Жыл бұрын
Doa saudara ini membawa adem tentram mahluk roh Tuhan
@yudibertus9743
@yudibertus9743 Жыл бұрын
Borobudur sdh saatnya dijadikan tempat ibadah bagi umat Buddha di seluruh dunia seperti Mekkah.
@annayuliana2299
@annayuliana2299 Жыл бұрын
Luar biasa ya Para Biksu ,berjalan dari Thailan sampai Candi Borobudur..dan masyarakat Indonesia,menyambut dengan ramah,baik,toleransi ,
@sopranginanjar7382
@sopranginanjar7382 Жыл бұрын
Jangan sedih para Biksu Tetap Kuat👍👍🇮🇩Anda semua Bukan melakukan Perlombaan tapi anda sedang melaksanakan tugas suci menurut keyakinan Anda.Semoga doa Anda untuk Indonesia damai terwujud🇮🇩🇮🇩🤲🤲
@sumariyonoponisih1967
@sumariyonoponisih1967 Жыл бұрын
Om namah budaya semoga yang maha suci melindungi biku di beri anugrah kesehatan
@agungnugroho6167
@agungnugroho6167 Жыл бұрын
Semoga hidayah menyapa kita dan mereka di penghujung usia...sehingga perjalanan jauh mereka di dunia tidak sia sia...aamiin yaa Rabbal'alamiin
@ajengid
@ajengid Жыл бұрын
Alhamdulillah, ikut lega akhirnya para Biksu sampai Candi Borobudur dengan selamat.
@tsaleewo7569
@tsaleewo7569 Жыл бұрын
Semoga candi borobudur tetap terawat dan makin dikenal dunia
@alsad5882
@alsad5882 27 күн бұрын
Bs g sih candi Borobudur itu jad kabahnya org2 budha
@Dnsddnsd
@Dnsddnsd Жыл бұрын
Ikut terharu akhirnya mereka sampai juga dengan selamat dan sehat.. alhamdulillah..
@vanillasweetchoco
@vanillasweetchoco 5 ай бұрын
Nusantara sebelum muncul Indonesia emang awalnya menganut agama Hindu-Buddha, yang lalu seiring berjalannya zaman dipengaruhi oleh 'orang luar' yang membawa dan menyebarkan peradaban Islam.
@daknofficial3223
@daknofficial3223 2 ай бұрын
lu sekolah kagak?
@wijayasalim8244
@wijayasalim8244 Жыл бұрын
Indonesia mencapai kejayaan , kemajuaan pesat, dikagumi, diseganin bangsa2 Asia lain masa hindu budha.
@kadekdharma1639
@kadekdharma1639 Жыл бұрын
Terimakasih bante sdh bersedia ke Indonesia. Semoga mahluk berbahagia. Saya titip utk mendoakan Timnas Thailand agar bsa lebih sabar dan legowo menerima medali perak.
@gepeng2854
@gepeng2854 Жыл бұрын
Ehh kok nyerempet....
@wajarsaja271
@wajarsaja271 Жыл бұрын
Hahahahaaa bisa aje. Salam NKRI
@welcome3933
@welcome3933 Жыл бұрын
Ini sifat dan budaya asli rakyat Indonesia yang ramah dan spontan penuh cinta kasih.
@manchanel1188
@manchanel1188 Жыл бұрын
Jadi teringat waktu kecil dengan film kera sakti bersama gurunya dan sodara sodaranya mencari kitab suci. Perjalanan biksu ini sampai ke candi Borobudur mengisahkan hal itu.
@JongHyunSM
@JongHyunSM Жыл бұрын
"Kelak setelah 500 tahun masyarakat melupakan ajaran leluhur, maka akan kembali lagi ajaran leluhur"
@SandraSandra-ic9vy
@SandraSandra-ic9vy Жыл бұрын
Gk usah rasis
@JongHyunSM
@JongHyunSM Жыл бұрын
@@SandraSandra-ic9vy usah
@auahgelap432
@auahgelap432 Жыл бұрын
Pasti mereka seneng bgt dengan agama nya . karna bisa Jumpa dgn Leluhur nya . salam toleransi 🙏
@BangFarelHidayatOfficial17
@BangFarelHidayatOfficial17 Жыл бұрын
Indah & damai nya kebersamaan dan toleransi. Seperti kalam nya imam Ali bin Abi Thalib, mereka yg seagama dengan mu adalah saudara dalam keimanan, dan yg tidak seagama dengan mu adalah saudara dalam kemanusiaan.
@sutoto2261
@sutoto2261 Жыл бұрын
Para bhikku memberi teladan kpd kita semua akan arti cinta dan kasih ( damma dan sila) kpd sesama manusia. inilah contoh kepribadian manusia seutuhnya.
Пробую самое сладкое вещество во Вселенной
00:41
Vivaan  Tanya once again pranked Papa 🤣😇🤣
00:10
seema lamba
Рет қаралды 15 МЛН
Универ. 10 лет спустя - ВСЕ СЕРИИ ПОДРЯД
9:04:59
Комедии 2023
Рет қаралды 2,6 МЛН
Which one of them is cooler?😎 @potapova_blog
00:45
Filaretiki
Рет қаралды 10 МЛН
Puluhan Biksu Thudong Gelar Puja Bakti Di Candi Borobudur
5:11
METRO TV
Рет қаралды 2,5 М.
Sejarah IKN Nusantara & Ambisi Tersembunyi Jokowi
8:02
YPM Journey
Рет қаралды 58 М.
Pemugaran Candi Borobudur 1973-1983, dan Peresmian Prasasti Tokoh dan Tenaga Pemugar
9:56
Mahkamah Rakyat Luar Biasa Gugat Jokowi, Ngabalin: Rakyat Yang Mana?
12:55
Kompas TV Sukabumi
Рет қаралды 90 М.
PERJALANAN BIKSU DARI THAILAND  MENUJU CANDI BOROBUDUR | MENGENAL THUDONG
10:53
Пробую самое сладкое вещество во Вселенной
00:41