MOTRET MINI SOCCER DENGAN LENSA EF 24-70MM, EF 50MM, EF 100MM MACRO, EF 70-200MM | CANON EOS R6

  Рет қаралды 7,345

Bodelicious

Bodelicious

11 ай бұрын

Asalamualaikum dan Salam Sejahtera
Pada video ini sy menunjukan penggunaan lensa 24-70mm, lensa 50mm, lensa macro 100mm, dan lensa tele 70-200mm untuk memotret mini soccer serta teknik pemotretan pada kondisi minim cahaya/lowlight.
Semoga bermanfaat.
bode

Пікірлер: 96
@Vlogdbphotographer
@Vlogdbphotographer 10 ай бұрын
Nyimak om
@dennyprawoto7956
@dennyprawoto7956 10 ай бұрын
Terimakasih pak informasi
@bodelicious4398
@bodelicious4398 9 ай бұрын
Semoga bermanfaat.
@user-pm6ri5oi1d
@user-pm6ri5oi1d 5 ай бұрын
Keren Pak
@bodelicious4398
@bodelicious4398 5 ай бұрын
Terima kasih, dan semoga bermanfaat.
@Tedytie
@Tedytie 10 ай бұрын
mantab bgt om Bode lensa2 ring merah nya.. 😍😍, selalu memukau om.. asik juga ya motret olahraga.. 🥰
@bodelicious4398
@bodelicious4398 10 ай бұрын
Tks, mas Tedy 🙏🏻.... btw, sy liat ada di yutub bule vlogging street foto di jepang pakai lensa 800mm😳😳 Kayanya kita juga perlu sekali² bikin terobosan di jkt street foto pakai teleskop 😂
@Tedytie
@Tedytie 10 ай бұрын
@@bodelicious4398 wkakwkawk, blum pernha coba 800mm , wakwkkw kalo pake teleskop motretnya ke arah jendela2 apartemen ya om sapa tau dapet bonus.. 😂😂
@bodelicious4398
@bodelicious4398 10 ай бұрын
@@Tedytie 😂😂😂😂😂😂😂
@fahroelilham944
@fahroelilham944 3 ай бұрын
😂😂😂​@@Tedytie
@anessurahman8845
@anessurahman8845 11 ай бұрын
om .bikin konten cara editing foto sepak bola . di LR di HP biar tajemnya ga pecah n smoot . . thanks om .
@DAYATANTISFAMILY
@DAYATANTISFAMILY 10 ай бұрын
Setuju
@imammaulana5186
@imammaulana5186 2 ай бұрын
Setujuu bgt
@IndraSyafri-yh5zw
@IndraSyafri-yh5zw 5 ай бұрын
Punya dana sekarang 6jt om. Udah bisa belum buat mulai motret mini soccer om
@Negii
@Negii Ай бұрын
Spil kamera dan merek lensa nya bang🙏
@adelbertuskolo4522
@adelbertuskolo4522 6 ай бұрын
Om apakah om bukah klas online untuk belajar fotografi?
@wildankusuma7824
@wildankusuma7824 2 ай бұрын
Kalau kameranya pakai apa om?
@jadigini6808
@jadigini6808 9 ай бұрын
subscrep ni om. btw, itu lensa 70200 nya f 2.8 atau 4.0 om???
@bodelicious4398
@bodelicious4398 9 ай бұрын
Tks 🙏🏻...di video ini sy pakai 70200 yg f/2.8
@hanlearn
@hanlearn Ай бұрын
Pak mohon izin bertanya, untuk tamron 18-300 mm f3.5-5.6 kira kira sudah mencukupi untuk kegiatan sepak bola? Dipasangkan dengan zv e10 apakah cocok walaupun tanpa evf, terimakasih
@bodelicious4398
@bodelicious4398 Ай бұрын
Dari segi jangkauan, 18300 cukup ideal utk motret sepak bola, namun dgn catatan utk motret dalam kondisi cahaya yang sangat terang, karena dengan bukaan f/3.5-5.6 ( variable aperture) tentunya akan ada keterbatasan ketika motret pada kondisi lowlight ( mendung, sore, malam, dan indoor) dipasangkan dgn zve10 sah-sah saja tergantung kenyamanan kita saja, namun motret subjek bergerak seperti sport melalui lcd ( tanpa view vinder) menurut sy pribadi akan kurang nyaman dan cenderung sulit dan kasian mata kita bisa juling.
@Creator_ndeso92
@Creator_ndeso92 8 ай бұрын
Oiya om.. Kalo mode AF nya yang apa ya ? Yg face tracking ato yg zona ? Untuk motret sport / sepakbola.. Mkshhh..
@bodelicious4398
@bodelicious4398 7 ай бұрын
Pakai af face tracking juga gak masalah 👍🏻👍🏻, namun saran sy aktifkan juga zona af nya supaya area fokus dibatasi dan titik fokus tidak berpindah kemana² bila ada pemain/subjek lain yang melintas atau masuk kedalam frame.
@DAYATANTISFAMILY
@DAYATANTISFAMILY 10 ай бұрын
Bang bisa bantu review dan tutorial untuk foto sport bola kaki dengan kamera canon Eos M5 dengan lensa 55-200mm. Saya lagi belajar dan kebetulan itu kamera saya
@bodelicious4398
@bodelicious4398 9 ай бұрын
Kalo sy dapat pinjaman unit eos m5 insyaallah sy buatkan video reviewnya. Namun pada dasarnya setingan di setiap kamera semuanya sama, dan yg terpenting utk kamera sensor Apsc speerti eos m5 harus dikalikan dgn 1.6, sehingga dgn lensa 55250 nilai shutter minimumnya adalah 1/400 detik untuk menghindari risiko camera shake.
@DAYATANTISFAMILY
@DAYATANTISFAMILY 9 ай бұрын
@@bodelicious4398 klo dengan lensa 55200 gimana bang.banyak hasil foto saya itu blur sehingga jelek menurut saya.kemudian saya susah sekali cari titik fokusnya
@fahroelilham944
@fahroelilham944 3 ай бұрын
​@@bodelicious4398 maksud dikalikan 1.6 itu apakah Aperture nya Bang?
@bodelicious4398
@bodelicious4398 3 ай бұрын
@@fahroelilham944 bukan aperturenya, tapi focal lenghthnya yg dikalikan 1.6 ( camera Apsc type canon ) Misalnya lensa 70-300mm.. maka lensa tsbut panjangnya ekuivalen atau sama dengan lensa 112-480mm.
@bodelicious4398
@bodelicious4398 3 ай бұрын
@@DAYATANTISFAMILY foto jelek seperti apa? Motretnya pagi, siang ato sore, atau malah indoor)?? secara spek lensa 55200 tidak tergolong sgai lensa cepat ( fast lens ) karena aperturenya yang variabel ( berubah secara otomatis ketika di zoom in) kalo gak salah bukaannya sekitar f/5.6 maksimumnya. Lensa bukaan kecildan kelas entry level juga berpengauh terhadap kepekaan dalam mencari titik focus.
@anassalayubi4704
@anassalayubi4704 8 ай бұрын
Sigma 70-200mm 2,8 apo dx hsm. apa canon 70-200mm 2,8 markII ,pilih mana om?
@bodelicious4398
@bodelicious4398 8 ай бұрын
Menurut sy 70200 mkii canon lebih tajam.
@Nduts93
@Nduts93 10 ай бұрын
Bang rekomendasi kamera sport photografi yg bagus dong, dana 15-20jt,,
@bodelicious4398
@bodelicious4398 10 ай бұрын
Canon 7d mafk ii dan Sony a7 iii 👍🏻👍🏻
@Nduts93
@Nduts93 10 ай бұрын
Terima kasih banyak bang🙏🏻🙏🏻🙏🏻
@famypaanazmi5632
@famypaanazmi5632 10 ай бұрын
salam bang.. sy dari malaysia.. canon 80D dan lens 75-300mm bgus kah bang?
@bodelicious4398
@bodelicious4398 10 ай бұрын
Alaikuumsalaam, eos 80d dan 75300 tentu bisa untuk sport 👍🏻👍🏻, namun tentunya 75300 bukanlah lensa cepat ( fast lens with large aperture ), bagus untuk memotret pada kondisi terang seperti pagi, siang dan menjelang sore, namun untuk malam hari sebaiknya tidak memakai shutter speed yang terlalu tinggi.
@luthfiarifien
@luthfiarifien 4 ай бұрын
Pak bagaimana dengan canon eos 5d mark ii dan lensa 70- 200mm f2.8 ? Apakah sudah aman untuk minisocer malam hari
@bodelicious4398
@bodelicious4398 4 ай бұрын
Sy ada bikin video review khusus utk eos 5d ii juga di channel ini 👍🏻👍🏻, 5d ii cukup layak utk motret sport, namun salah satu kekurangannya pada Af continuousnya ( servo) yang tidak terlalu cepat utk motret subjek bergerak, dan akan berpengaruh juga bila motret mini soccer di malam hari (low light) terutama kalo kualitas pencahayaan lapangannya jelek/tidak terang. dan dgn lensa 70200 f/2.8 masih bisa terbantu, namun perlu diingat juga sensor 5d ini sudah teknologi 11 tahun lalu yang tentunya kemampuan iso tingginya tidak sama seperti kamera teknologi baru.
@anakbejo1836
@anakbejo1836 11 ай бұрын
Belum di buatkan yang cara potret pakai hp iPhone sport sepak bola gini, riquest nya Uda lama nungguin video caranya 🙏🙏
@bodelicious4398
@bodelicious4398 11 ай бұрын
Untuk saat ini sy tidak bisa bikin konten tersebut, karena utk motret sport tetap akan lebih maksimal dan nyaman dgn menggunakan kamera interchange-able lens seperti dslr ataupun mirrorless dengan fitur view finder. dengan kamera smartphone tetap bisa tapi tentu akan sulit utk mengikuti subjek yg bergerak seperti sport, motret pakai lcd tentunya kalah cepat dgn view finder dan juga kasihan mata kita bisa juling.
@anakbejo1836
@anakbejo1836 10 ай бұрын
Gak PP mas walaupun gak sebagus pakai DSLR , banyak yang pengen pakai hp tuh bisa foto sport sepak bola Apa pakai lensa tambahan gitu 🙏
@jogjaloverschannel
@jogjaloverschannel 5 ай бұрын
Halo pak.. salam kenal... mo tanya pak .. kalo apsc Canon untuk sport fotografi ... rekomend apa ya ... terimakasih...
@bodelicious4398
@bodelicious4398 4 ай бұрын
Alaikuumsalaam, salam kenal juga. Utk body apsc khusus sport favorit sy pribadi ada beberapa yg sy rekomendasikan... eos 7dii, 7d, 70d, 80d, 90d, dan eos m6 dan eos m6 ii.
@jogjaloverschannel
@jogjaloverschannel 4 ай бұрын
@@bodelicious4398 terimakasih pak.. Ini mau gasss.. Sukses selalu ya pak... 7dmark2:70-200
@bodelicious4398
@bodelicious4398 4 ай бұрын
@@jogjaloverschannel Semoga terbantu 👍🏻👍🏻
@ggchanel517
@ggchanel517 7 ай бұрын
Om Kalo foto bola hasipnya ada yg gelap dan terang itu gmn om
@bodelicious4398
@bodelicious4398 7 ай бұрын
Dalam motret sport ( terutama pakai mode servo/afc ) dalam beberapa frame akan ada yg berbeda gelap dan terang, karena pada dasarnya sumber cahaya lampu/matahari akan terjadi fluktuasi ( naik-turun ) makanya akan terjadi perbedaan exposure di setiap framenya.
@volleyballSukabumi
@volleyballSukabumi 11 ай бұрын
Om kalo hasil jepretan suka d edit dulu tdk, edit nya pake apk apa om
@bodelicious4398
@bodelicious4398 11 ай бұрын
Yes,👍🏻👍🏻 tentu diedit terutama kalo kita pakai format raw. sy pribadi pakai light room dan photoscape, dan jaman sekarang dgn adanya teknologi kamera digital dan software editing tentunya setiap fotografer bisa melakukan editing versi sendiri, tidak seperti jaman dulu kita bawa negatif film ke lab dan kemudian diproses edit oleh operator lab yang kadang hasilnya tidak sesuai dgn yg kita harapkan.
@volleyballSukabumi
@volleyballSukabumi 11 ай бұрын
@@bodelicious4398 mantap om penjelasannya, trimakasih om sudah menjawab pertanyaan nya
@hehsann
@hehsann 11 ай бұрын
Pas motret di video itu pakau body apa om??
@bodelicious4398
@bodelicious4398 11 ай бұрын
Di video ini sy motret pakai body canon eos r6 dan sony a7riii dgn adapter lensa.
@hehsann
@hehsann 11 ай бұрын
Om lensa 70-200 yang bisa buat video lensa merek apa ya?
@bodelicious4398
@bodelicious4398 11 ай бұрын
Senua merek bisa 👍🏻👍🏻
@hehsann
@hehsann 11 ай бұрын
Yang autofokus bisa cepet apakah lebih ke 70 200 sony gm om??
@bodelicious4398
@bodelicious4398 11 ай бұрын
@@hehsann iya, sony juga cepat af nya 👍🏻👍🏻
@AhmadArrafi
@AhmadArrafi 3 ай бұрын
Kamera 200d aman ga om untuk mini soccer malam hari?
@bodelicious4398
@bodelicious4398 3 ай бұрын
Secara spek eos 200d termasuk kamera entry level, dan juga bisa utk motret sport, namun karena speknya bukan utk sport tentunya juga ada kekurangannya, Performa iso nativenya cukup tinggi, dan bila dipasangkan dgn lensa cepat ( fast lens ) seperti 70200 aakan lebih maksimal hasilnya terutama utk kondisi lowlight speerti malam hari, namun juga kekurangannya adalah sensornya yg cepat panas bila motretnya terlalu lama ( misalmya motret 2 pertandingan secara beruntun) sehingga performa kamera akan melambat .
@sultanivanhabibillah7261
@sultanivanhabibillah7261 11 ай бұрын
berarti ideal nya mini soccer 70-200mm ya om
@bodelicious4398
@bodelicious4398 11 ай бұрын
Iya, 70200 jangkauannya menurut sy paling ideal dan juga dengan aperture besarnya akan sangat membantu dalam kondisi minim cahaya/lowlight. dan tentunya pilihan lain juga banyak yg juga bagus seperti 70300 terutama utk motret dalam kondisi cahaya yg berlebih seperti di pagi dan siang hari.
@sidiqhariadi7913
@sidiqhariadi7913 2 ай бұрын
assalamualaikum om, mautanya klau kamera canon m5 + lensa canon 70-200 2.8 non IS apakah cukup untuk foto sport, contohnya foto orng jogging. Atau yg bukaan F4 bgmnana yah antara 2 lensa itu, terimakasih om
@bodelicious4398
@bodelicious4398 2 ай бұрын
Alaikuumsalaam. M5 dan 70200 f/2.8 juga bisa dan cukup untuk motret sport, terutama dgn fitur af tracking yg sangat membantu dalam memotret subjek bergerak. Kualitas f/2.8 yg non is dan f/4 sama bagus ketajamannya, tapi kalo sy pribadi akan pilih yang f/2.8 karena bukaan besarnya juga sangat membantu untuk motret dalam kondisi low light.
@sidiqhariadi7913
@sidiqhariadi7913 2 ай бұрын
@@bodelicious4398 kalau lensa fix 135mm f2, gimana om untuk foto2 orng saat event lari
@bodelicious4398
@bodelicious4398 2 ай бұрын
@@sidiqhariadi7913 135 lensa bagus dan juga bisa utk sport, cuma saja focal lengthnya gak fleksibel karena gak bisa di zoom in/out, tapi hal ini tentunya km sendiri yg tau kondisi lapangannya tergantung jarak subjeknya seberapa jauh dari spot kita memotret.
@sidiqhariadi7913
@sidiqhariadi7913 2 ай бұрын
@@bodelicious4398 terimakasih pencerahnnya om
@SHketapang
@SHketapang 2 күн бұрын
Lensa apa yang cocok buat sony a7iii, kebutuhan untuk potret sepakbola
@bodelicious4398
@bodelicious4398 Күн бұрын
@@SHketapang saran sy pilih 70200mm f/2.8, cocok utk segala kondisi lapangan.. lap. Besar, mini, dan futsal oke semua 👍🏻👍🏻, terutama pada pemotretan kondisi low light/ minim cahaya.
@SHketapang
@SHketapang 23 сағат бұрын
@@bodelicious4398 terima kasih sarannya om
@bodelicious4398
@bodelicious4398 13 сағат бұрын
@@SHketapang semoga bermanfaat.
@iqbalsyam-lg5cs
@iqbalsyam-lg5cs 7 ай бұрын
Assalamualaikum om, mau nanya untuk foto mini soccer bagusnya lensa canon 70-200 F2.8 atau lensa 135mm f2 🙏
@bodelicious4398
@bodelicious4398 7 ай бұрын
Alaikuumsalaam, lensa 70200 dan 135 bagus jangkauannya utk mini soccer, terutama bukaan f/2 sangat bagus utk motret di kondisi lowlight. Namun menurut sy pribadi tentunya lensa zoom 70200 akan lebih nyaman dan fleksibel utk motret sport.
@arisabidin6206
@arisabidin6206 7 ай бұрын
​@@bodelicious4398 klo pake canon rf 24 - 105mm gmn om?
@bodelicious4398
@bodelicious4398 7 ай бұрын
@@arisabidin6206Rf 24105 yang f berapa? secara jangkauan 24105 juga cukup nyaman utk motret mini soccer cuma saja kalo yg f/4 harus menaikan iso yg sangat tinggi karena aperturenya variabel sehingga ketika pada jangkauan 105mm maka harus pakai iso yg sangat tinggi atau kontrol shutterspeed, jangan terlalu tinggi.
@arisabidin6206
@arisabidin6206 7 ай бұрын
@@bodelicious4398 iya yg f4
@arisabidin6206
@arisabidin6206 7 ай бұрын
@@bodelicious4398 camera nya canon eos r10
@teddysoedirasuperscooterbo4358
@teddysoedirasuperscooterbo4358 16 күн бұрын
Om,mau tanya, lensa 18 200mm canon apakah bisa diandalkan untuk foto futsal dimalam hari? Minta masukan dan resepnya om agar hasilnya bagus. Terima kasih
@bodelicious4398
@bodelicious4398 16 күн бұрын
@@teddysoedirasuperscooterbo4358 secara jangkauan 18200 cukup ideal utk motret futsal, namun lensa tsb aperturenya variabel yg akan berubah kalo dizoom in, dan juga ketajamannya menurut sy gak tajam pada posisi 200mm. 18200 tetap bisa utk motret futsal, namun tentunya harus kontrol shutter speed nya jangan terlalu tinggi/cepat supaya cahaya yg masuk bisa lebih banyak.
@teddysoedirasuperscooterbo4358
@teddysoedirasuperscooterbo4358 15 күн бұрын
@@bodelicious4398 lalu idealnya untuk 18 200 di speed brp om agar hasilnya baik?
@bodelicious4398
@bodelicious4398 15 күн бұрын
@@teddysoedirasuperscooterbo4358 idealnya starting pointnya dari ¹/200 detik berpatokan dari focal length lensa terpanjang (200mm) Pakai bodinya apa? Full frame ato apsc? Karena kalo pakai bodi apsc maka 200mm x 1.6 = 320mm maka startnya harus diatas ¹/300 detik ( minimum)
@teddysoedirasuperscooterbo4358
@teddysoedirasuperscooterbo4358 14 күн бұрын
​@@bodelicious4398masih apsc om, baik om, terima kasih atas info dan sarannya
@bodelicious4398
@bodelicious4398 13 күн бұрын
@@teddysoedirasuperscooterbo4358 Sama-sama, dan semoga terbantu.
@Den_Furqon
@Den_Furqon 9 ай бұрын
RF 50mm F1.8bisa gak om buat Badminton?
@bodelicious4398
@bodelicious4398 9 ай бұрын
Bisa banget 👍🏻👍🏻
@Den_Furqon
@Den_Furqon 9 ай бұрын
@@bodelicious4398 wah berarti masuk all arround juga ya om, terima kasih infonya om bode 🙏. Ini saya sepertinya mau pakai Eos R buat Sports Fotography, karena merasa cocok dan enak pegangannya drpd Eos R8. Menurut om Bode bagaimana, sudah cukup kah Eos R tsb?
@bodelicious4398
@bodelicious4398 9 ай бұрын
@@Den_Furqon secara umum lensa 50mm sangat berguna utk motret dalam kondisi lowlight karena aperturenya yg besar, terutama juga utk sports indoor kaya badminton. Cuma saja 50mm utk badminton jaraknya gak bisa terlalu dekat. Eos r maupun r8 sama bagusnya, bahkan eos rp pun juga bagus utk sports
@Den_Furqon
@Den_Furqon 9 ай бұрын
@@bodelicious4398 baik om, bukankah kemampuan Burst Eos RP hanya 5fps om? Seberapa penting penggunaan burst dalam sports photography?
@bodelicious4398
@bodelicious4398 9 ай бұрын
@@Den_Furqon betul, eos rp continuos drive nya gak terlalu cepat Tapi sy pribadi sudah coba langsung, dan menurut sy cukup baik utk motret sport, dan kekurangannya buat sy eos rp kapasitas baterainya yg gak terlalu besar. Sy pribadi gak terlalu mengandalkan burst mode pada sport, dan juga burst mode bukan jaminan utk foto bagus, namun kemampuan kita dalam mengantisipasi pergerakan subjek jauh lebih penting. 👍🏻👍🏻
Tips & Trick Memotret Olahraga
6:02
CanonIndonesia
Рет қаралды 35 М.
Они так быстро убрались!
01:00
Аришнев
Рет қаралды 2,4 МЛН
Survive 100 Days In Nuclear Bunker, Win $500,000
32:21
MrBeast
Рет қаралды 117 МЛН
Ouch.. 🤕
00:30
Celine & Michiel
Рет қаралды 28 МЛН
Jepretan Fotografer Jalanan, Manjakan Para Sport Enthusiast
10:26
The Best Starting Lens for Sports Photography
7:22
Jack Beasley
Рет қаралды 53 М.
Street Photography with a Canon 50mm F1.8
7:37
Thomas Ware
Рет қаралды 76 М.
TUTORIAL FOTOGRAFI - SUKAN BOLA SEPAK
7:01
Xpert Lines
Рет қаралды 51 М.
I Only Had 2 Hours to Photograph This Incredible Location
15:09
Thomas Heaton
Рет қаралды 17 М.
Mulai 2 Jutaan! Rekomendasi Lensa Canon RF Murah 2024!
8:59
Pricebook
Рет қаралды 1,5 М.
Jual Foto Sport Di FotoYu Bisa Dapat Sejutaan Sehari‼️
19:57
Daily Street Project
Рет қаралды 7 М.
Lensa Tele Canon 70-200mm f4 L USM indonesia, Lensa tele seharga motor
7:57
Escuadrat Indonesia
Рет қаралды 66 М.
Lensa Sapu Jagad Ini Harganya di Bawah 2 Juta
10:39
Bima Adhitya
Рет қаралды 5 М.
Kamera Murah Buat Street Photography!!! | Lumix GX85 Indonesia
10:04
Они так быстро убрались!
01:00
Аришнев
Рет қаралды 2,4 МЛН