Panen Air Hujan ala India Selamatkan Pohon Langka, Indonesia Perlu Contoh! | DW Ecofrontlines

  Рет қаралды 319,951

DW Indonesia

DW Indonesia

Күн бұрын

Ketika hutan-hutan di kaki pegunungan Himalaya mulai meranggas akibat kekeringan, sejumlah pegiat lingkungan di utara India menggali lubang di lereng-lereng bukit untuk menampung air hujan. Metode sederhana ini tidak hanya ampuh melindungi kelembapan tanah, tetapi juga mendorong kembalinya pohon-pohon langka yang nyaris punah. Bagaimana caranya? Simak video #EcoFrontlines berjudul "Panen Air Hujan ala India Selamatkan Pohon Langka, Indonesia Perlu Contoh!" berikut ini. #penghijauan
Suka dengan video ini?
Ayo berlangganan: / dwindonesia
Informasi lainnya dari DW Indonesia:
Instagram: / dw.nesia
Facebook: / dw.indonesia
Twitter: / dw_indonesia
Website: www.dw.com/id
Inovator: www.dw.com/id/...
#DWInovator
Tertarik ingin berdiskusi tentang topik iptek di grup inovator?
Gabung di / 569122020135718

Пікірлер: 315
@DWIndonesia
@DWIndonesia Жыл бұрын
Sahabat DW, adakah cara lain untuk panen hujan yang kamu ketahui?
@rudiwahyudi2047
@rudiwahyudi2047 Жыл бұрын
Sumur Anies 😂
@elganda86
@elganda86 Жыл бұрын
@@rudiwahyudi2047 masuk pak Eko hehe
@blackangel2374
@blackangel2374 Жыл бұрын
@@rudiwahyudi2047 opini sya..sumur resapan/bio pori itu sebenar nya bagus,tp ga ngefek banyak kalau hanya buatan pemprov DKI. harus nya di bikin peraturan bahwa setiap gedung maupun rumah tinggal di DKI harus bikin bio pori mandiri.
@rudiwahyudi2047
@rudiwahyudi2047 Жыл бұрын
@@blackangel2374 ya betul bukan dipinggir jalan tiap 3 meter 😀
@blackangel2374
@blackangel2374 Жыл бұрын
@@rudiwahyudi2047 nahh itu..yg ada bikin bahaya,bahkan udh makan korban
@kartinimajdi5092
@kartinimajdi5092 Жыл бұрын
Aku menerapkan ini hampir 7 tahun lamanya taman belakang rumahku, dan alhamdulillah apapun tanaman yg aku tanam selalu subur karena air tanah tercukupi bahkan di musim kemaraupun tanaman masi memiliki kecukupan air apalagi kami tinggal dilingkungan perumahan padat, Aku jg menerapkan zero waste jd yg aku buang hanya sampah plastik yg tidak layak pakai
@ahmadhasif979
@ahmadhasif979 Жыл бұрын
Bagus sekali!! Boleh tanya dimana tuan/puan tahu belajar perkara ini ada permaculture atau lain saya ingin belajar juga
@kartinimajdi5092
@kartinimajdi5092 Жыл бұрын
Hanya belajar dari berbagai vlog pertanian di youtube cara manfaatkan lahan dan program zero waste, jadi aku terapkan sebisa mungkin dan disesuaikan dg kemampuan diri sendiri,karena jika perumahan padat pasti suhunya sangat panas tanpa ada sirkulasi udara yg baik,, hasilnya rumah jadi adem dan segar, kita dapat memanen tanaman buah dan sayur sehat serta kuantitasnya lebih besar dan lebih baik dari yg dijual dipasaran.
@jonathansukanto6799
@jonathansukanto6799 Жыл бұрын
​@@ahmadhasif979 .
@susantibr8187
@susantibr8187 3 ай бұрын
​@@kartinimajdi5092 Super
@noviaputri6954
@noviaputri6954 Жыл бұрын
Di indonesia tidak kekurangan air,tapi kekurangan orang yg peduli terhadap lingkungan. Lihatlah sekarang,tidak ada air sungai yg bisa dikonsumsi.
@RizaOriga
@RizaOriga Жыл бұрын
Yes
@user-uv1hs7qe2p
@user-uv1hs7qe2p Ай бұрын
Plus buangvsampahbswmbaranganbdi mana mana
@BaDumTss13
@BaDumTss13 12 күн бұрын
Apakah dari anda sendiri sudah peduli lingkungan?
@noviaputri6954
@noviaputri6954 12 күн бұрын
@@BaDumTss13 lakukan mulai dari diri sendiri.
@husnimubarok3562
@husnimubarok3562 Жыл бұрын
Tehnik ini juga dipakai di malaysia saat awal tanam dibukit di perkebunan kelapa sawit sehingga kadang kita temukan genangan air disana padahal kalau tak ada lubang saat hujan air akan terus lari kebawah,shg dg itu air akan meresap kedalam tanah menciptakan kelembaban bagi akar anak pohon sawit disekitarnya.air itu juga dimamfaatkan untuk keperluan air semprot pump disekitarnya.
@anaklanang8160
@anaklanang8160 Жыл бұрын
kalau dijakarta Sumur Resapan.. supaya air Hujan Ditampung didlm tanah sehingga gak langsung mengalir ke laut.. dan Berguna Disaat Musim kamarau dan penurunan Permukaan tanah diDKI
@doraceli7527
@doraceli7527 Жыл бұрын
Tp bikin sumur resapan paling efektif di lahan yg masih ada tanah nya, bukan yg sudah beraspal. Jd hrus di liat lagi area yg mau dibuat sumur resapan
@madurabonsai648
@madurabonsai648 2 ай бұрын
Katanya banyak yang di tutup
@kurniawanindra9078
@kurniawanindra9078 2 ай бұрын
​@@doraceli7527dibikin resapan, krn tanahnya ga bs serap hujan, baik aspal atau beton. kalo masih tanah ga perlu sumur, dibikin berkontur dan ditanam pepohonan cukup efektif resapanya
@fikrifirmansyah3812
@fikrifirmansyah3812 2 ай бұрын
​@@kurniawanindra9078masalah nya yg buat sumur resapan di bawah jalan itu mikir nya gimana? Buat jalan baru saja tanah nya harus dipadatkan dulu agar stabil
@hobbydanalamlestari2144
@hobbydanalamlestari2144 2 ай бұрын
Betul, ide brilian 👍🏻
@Diankhoir.07
@Diankhoir.07 Жыл бұрын
INDONESIA sudah mulai dulu min. Makanya main ke desa atau bisa juga ke daerah lamongan. Sebagian masyarakatnya banyak pakai air HUJAN untuk memasaknya. Pakai sistem TANDON. Jadi kalau ada HUJAN otomatis air sdh masuk dalam TANDON melalui talang² air. Sistem seperti masih bs d katan KOTOR. Masih butuh d olah lg.
@sururidoank4995
@sururidoank4995 Жыл бұрын
Kalo tandon kayaknya beda fungsi, mungkin lebih tepatnya "terang" , bnyak d ladang², btw, aq paciran 😁.
@sakajamil-ng8kq
@sakajamil-ng8kq Жыл бұрын
Bener nih..... di rumah orang tua saya di daerah gresik juga gitu.... sulit air, jadi di setiap rumah pasti ada "jublang" kolam buat nampung air hujan.... difungsikan untuk mandi, mencuci dll....., untuk air minum biasanya di tampung di gentong-gentong besar untuk dipakai di musim kemarau.....
@susantibr8187
@susantibr8187 3 ай бұрын
Embung maksudnya ya?
@fakeyutub3157
@fakeyutub3157 3 ай бұрын
@@susantibr8187 ya benar
@rafarz7660
@rafarz7660 3 ай бұрын
Beda konsepnya, kalau pakai tandon itu betul betul menampung air hujan untuk dikonsumsi. kalau ini menampung air hujan untuk diresapkan ke dalam tanah, bukan untuk konsumsi
@ahmadhasif979
@ahmadhasif979 Жыл бұрын
Di afrika (burkina faso jika tak silap) ada sosok nama YALUBA SAWADOGO dia menggali lubang2 pada musim hujan dan di letak tinja lembu hewan yg mgkin ada benihan tumbuhan, maka dapat hasil kan HUTAN baru dan pohon membantu lagi penyerapan air meningkatkan PARAS AIR TELAGA bisa untuk bercucuk tanam kembali
@acokcho9550
@acokcho9550 Жыл бұрын
yacouba sawadogo
@qyok
@qyok Жыл бұрын
Seharusnya sekalian dijelaskan bahwa ini untuk hutan bukan untuk tanah yang sengaja untuk teras sering yang memang menolak genangan air agar tidak terjadi longsor 😭😭😭
@ahmadhasif979
@ahmadhasif979 Жыл бұрын
Dalam Permaculture dia buat SWALE kerjasama dengan pokok(pohon) maka air tidak BERGENANG terus serap ke tanah mengisi air bawah tanah menyebab muncul mata mata air alami
@yasi9170
@yasi9170 Жыл бұрын
Plis tambahin tanda baca
@yudistirasugiatmodjo
@yudistirasugiatmodjo Жыл бұрын
sebenarnya kaya begini sudah byk diterapkan di daerah perkampungan indonesia..cuma beda nya g kesorot kamera 1.2.3 action.
@ivanaryo1658
@ivanaryo1658 Жыл бұрын
Kawasan kebun teh puncak wajib dibuat ini Tanah kebun teh terlihat tidak mampu menyimpan air Jd air bakal langsung menuji sungai dan bermuara di teluk jkt
@ibnufajar412
@ibnufajar412 Жыл бұрын
Di indonesia ada dimana mana ini. Terbuat dari cekungan aspal jalan yang berlubang... Sengaja dibuat agar bisa menampung air hujan. Agar aspal tetap dingin
@PoPodkay
@PoPodkay Жыл бұрын
hahahahahaha
@GoGreenYes
@GoGreenYes Жыл бұрын
Semoga semakin banyak yang merawat dan melestarikan hutan. Supaya tercipta ekosistem yang baik antara manusia dan alam
@azmyaprojectt3148
@azmyaprojectt3148 Жыл бұрын
Di Pulau madura disebut Embung..banyak dibuat utk menampung hujan..krn sebagian wilayah madura sulit air bersih
@gongyunghoon3231
@gongyunghoon3231 Жыл бұрын
Oalah pantes, waktu ke Madura pas ziarah ke makam mbah Kholil. kok banyak banget kaya kolam tapi ngga ada isinya
@racknock3189
@racknock3189 Ай бұрын
Harusnya begitu.. bahwa air hujan ditabung dulu di dalam tanah, tidak langsung mengalir ke laut melalui sungai. Di wkwkwkwkland banyak perkebunan/persawahan dijadikan perumahan dengan pekarangan dan jalan perumahan dicor beton, air hujan tidak dapat menyerap ke dalam tanah, mengalir ke tempat yg lebih rendah melalui selokan, gorong2, sungai dan akhirnya ke laut, fatalnya sungai2 di wkwkwkwkland banyak yg mengalami penyempitan dan pendangkalan, sehingga panen banjir di saat musim hujan dan debit air sungai yang berkurang drastis saat musim kemarau, disitulah awal bencana, saat musim hujan kebanjiran saat kemarau kekeringan dan juga mengalami penurunan muka tanah karena air dalam tanah juga mengalami penurunan.
@user-lk2cl6pj4g
@user-lk2cl6pj4g Жыл бұрын
Kayaknya almhm bapakku jg seperti itu deh. Sepertinya Indonésia udh menerapkan sistem seperti ini, tp banyak yg mengabaikan alhasil generasi penerusnya gk tau dan semakin lama hilang menganggap gk pernah seperti ini
@blacklight9861
@blacklight9861 Жыл бұрын
Bedanya orang Indonesia hampir kebanyakan kurang kepedulian kepada kelestarian hutan tapi klo soal mengekploitasi jgn ditanya padahal metode spt itu sudah ada sejak lama di Indonesia hanya saja bedanya diterapkan diperkebunan pribadi itulah yang membedakan kita dengan orang luar. Klo orang luar yg mencuat itu rasa pedulinya kepada hutan dan ekosistem hutan tapi klo kita yg mencuat justru penebangan dan pembakaran hutan. Semoga kita peduli pada alam bumi tempat kita berpijak.
@ScarLion97
@ScarLion97 Жыл бұрын
Orang Indonesia memang nomor 1 kalau soal ketamakan. Akupun malu lahir sebagai orang Indonesia, tapi yah apa boleh buat ...😢
@blacklight9861
@blacklight9861 Жыл бұрын
@@ScarLion97 tidak semua, yg baik kita tiru yg buruk kita jauhi dan jgn dicontoh. Tetap bangga sbg bangsa Indonesia yg baik dan berbudi pekerti luhur biarlah yg tamak menuai hasilnya kelak. Selamatkan generasi muda dari kehancuran akhlak dan moral di era serba bebas ini.
@ScarLion97
@ScarLion97 Жыл бұрын
@@blacklight9861 walaupun ngga semua, nyatanya jauh lebih banyak perusak daripada pemelihara...
@blacklight9861
@blacklight9861 Жыл бұрын
@@ScarLion97 ya begitulah. Makanya belum layak Indonesia mendapatkan gelar negara maju krn yg maju dia sendirian sementara rakyatnya msh berada digaris kemiskinan. Semua disulap jd modern tp hanya masyarakat tertentu yg menikmati. Itulah realita kehidupan yg perlu kesadaran dan kesabaran sepenuhnya. ✊☝️
@PoPodkay
@PoPodkay Жыл бұрын
kalian ini kelamaan hidup di kota aja... yang merusak lingkungan emang banyak, tapi yang melestarikan lebih banyak cuma ga keliatan aja. Kalo ada yang terawat pasti gaakan kepikiran itu ulah manusia, sedangkan yang rusak udah pasti ulah manusia
@TheAljohani
@TheAljohani Жыл бұрын
Di Yogyakarta khususnya daerah atas yang kering banyak lubang lubang seperti ini. Kalau di kampus saya di sekaran yang gersang, karena taman sehingga yang dipakai adalah lubang biopori dan embung untuk rekreasi.
@irawanirawan3422
@irawanirawan3422 Жыл бұрын
Cocok untuk tanah cadas ,tandus dan bebatuan, kalau tanah gembur bahaya, bisa menimbulkan tanah longsor.....seperti di jawa barat yg sering longsor itu diantaranya karena tanah gembur dan curah hujan tinggi, akhirnya longsor....
@banangradja60
@banangradja60 Жыл бұрын
Idenya benar² bagus..pohon mendapat air dan tanah menjadi subur..!!..hasil manusia mendapat makanan dan keuntungan..!!
@vccjohnn329
@vccjohnn329 Жыл бұрын
Di tmpat saya bkerja(perusda perkbunan tlogo) , sudah menerapkan tehnik ini sejak dulu, dsni kami mnyebutnya gondang-gandung
@christiliaprawitasari324
@christiliaprawitasari324 Жыл бұрын
Tu lihat saja..di Jalan Suyudono semarang, banyak ruko2..dan tempat usaha..yang pohonnya banyak ditebang..agar tempat usahanya kelihatan..gersang dan panas
@yudiyanto829
@yudiyanto829 Жыл бұрын
Indonesia sudah melakukan hal ini dari dulu Alhamdulillah. Tapi hanya di perkebunan kelapa sawit
@sebatashidup2431
@sebatashidup2431 Жыл бұрын
Disini di kota Bogor sekarang hujan hampir setiap hari bahkan seminggu yang lalu diguyur hujan terus 24 jam nonstop mau kerja dan beraktivitas saja sulit bahkan beberapa tempat rawan longsor karena diguyur hujan terus
@klewank2615
@klewank2615 Жыл бұрын
Sebenarnya ini sudah tau terutama para petani.tapi hal ini tidak berpengaruh karna butuh kesadaran dari seluruh rakyat Indonesia menyeluruh sampai ke akar akarnya akan kesadaran hutan.tidak cuma kalangan petani/pecinta hutan saja
@BEN_DESCARTES
@BEN_DESCARTES Жыл бұрын
Tul krn ketololan dan budaya malas
@purwitozanuar4853
@purwitozanuar4853 Жыл бұрын
di Indonesia kan juga ada. namanya embung. cekungan buatan untuk menampung air.
@moh.yunusyunus5163
@moh.yunusyunus5163 Жыл бұрын
dan sumur resapan sebagai cadangan air tanah dan meminimalisir erosi pengikisan tanah saat musim hujan
@acut99
@acut99 Жыл бұрын
Memang tp buat pertanian/perkebunan bukan buat pelestarian lingkungan
@susantibr8187
@susantibr8187 3 ай бұрын
Tapi tidak semua daerah yg buat embung ya? Pemerintah biasanya bikin waduk, mestinya semua daerah dan warga buat embung dan sumur resapan utk mengawasi krisis air bersih.
@effendyfaisah0413
@effendyfaisah0413 2 ай бұрын
Terutama di jalan jalan banyak
@counterattack1842
@counterattack1842 Жыл бұрын
Ini baru sumur resapan yg betul, air bisa meresap maksimal
@berkatenergy2446
@berkatenergy2446 3 ай бұрын
Aku sudh menerapkan di rumah, dengan konsep sumur resapan samua ujung atap rumah depan belakang samping aku buat talang PVC baru di alirkan pipa 3" Ke bak kontrol selanjutnya di alirkan ke sumur resapan, manfaatnya tersa sekarang sumur air bersih gak pernah kering meskipun kemaru panjang,, silakan saja di coba ini nyata
@susantibr8187
@susantibr8187 3 ай бұрын
Tanya bro, kalo di lingkungan hanya rumah kita saja yg buat sumur resapan, masih berpotensi kekerasan gak ya? Karena air tanahnya kan mengalir ke sumur tetangga. Sementara air yg kita tampung cuma sedikit (misalnya lahan kita cuma 10 m X 10 meter).
@berkatenergy2446
@berkatenergy2446 3 ай бұрын
@@susantibr8187 begini ya Mindset kita dlu yang harus berubah " Sumur resapan ini sebenarnya bukan manfaat utk jangka pendek utk 1 2 keluarga melainkan utk jangka panjang , juga agar deposit air tanah itu terjaga, Paling tidak ya ini yang paling nyata dan penting " Kita tidak ikut berkontribusi membuat banjir di bawah kita"
@untungbersama4370
@untungbersama4370 Жыл бұрын
Di Indonesia juga ada bos.. Cuma orang kampung yg tau dan tidak di expose media saja. Dan tiap daerah beda beda namanya
@momahemakcampervan3832
@momahemakcampervan3832 Жыл бұрын
betul, kearifan lokal
@jasmedi7926
@jasmedi7926 Жыл бұрын
Indonesia,harus banyak belajar,dari segi apa pun.
@FUADNL
@FUADNL Жыл бұрын
Sangat bagus, ini membantu peresapan air hujan yang jika tanpa ini, air hujan hanya lewat, ya penampungan yang membantu tanah sekitar meresapkan air ke dalam. Terutama area puncak dan punggung perbukitan yang biasanya hanya lewat saja air hujanya
@Mhosad
@Mhosad Жыл бұрын
Kalo di jakarta di BULLIY kaum CEBONG 🤣🤣
@noormanpan8390
@noormanpan8390 Жыл бұрын
Perhutani perlu tahu ini
@onemanshowman
@onemanshowman Жыл бұрын
sangat cocok di aplikasikan di area yg sering kekeringan di provinsi NTT
@yudistirasugiatmodjo
@yudistirasugiatmodjo Жыл бұрын
masa km orgdaerah sampai terliat hal baru spt ini?aktifitas ini sdh tdk asing looh buat orgdaerah..apa krn history km sbg pekerja kantoran jd hal begini g asing.
@zaharahbintiharunzaharah5960
@zaharahbintiharunzaharah5960 Жыл бұрын
Alhamdulillah, ilmunya, marilah download bacaan Al-Quran zikir selawat dalam telefon pintar pasanglah di mana sahaja ikutlah baca bersama keluarganya, marilah membaca memahami tafsir AL-QURAN dgn KASIH SAYANG, Allahuallam
@mangkusony2240
@mangkusony2240 Жыл бұрын
Hal sederhana mengubah dunia
@darsidiksdr3698
@darsidiksdr3698 Жыл бұрын
Ini sering dilakukan para petani lahan kering di Indonesia
@agussetiawan4410
@agussetiawan4410 6 ай бұрын
Jakarta tempat turunnya air dari Puncak Bogor baik yg melalui sungai maupun yg air dalam tanahnya. Idealnya setiap daerah punya penampungan air seperti danau.
@skyadv9590
@skyadv9590 Жыл бұрын
Pinus dan lubang penampung air, sungguh keren sekalii
@ishakbanyumas5352
@ishakbanyumas5352 Жыл бұрын
Ada, terutama kl untuk tanah d halaman rumah, depan, belakang, bahkan d bawah rumah, dg membuat kolam yg d tutup beton, tujuan nya nnti musim kemaro bisa buat cuci siram tanaman, atao d jual
@Imaddongai
@Imaddongai 2 ай бұрын
Suruh orang India belajar dari Indonesia gimana cara nanam singkong di pasir dan berbuah jagung.
@ciptaan_ayah_ibu
@ciptaan_ayah_ibu Жыл бұрын
Manusia makin banyak, pohon terus ditebas. Udara makin panas. Hujan makin deras. Air sungai penuh. Banjir semakin keruh. Musim panas datang, air sulit diladang. Cintai alam. Kurangi laju populasi🤏
@hasanbahri89
@hasanbahri89 Жыл бұрын
Bener. Selagi ada transportasi umum, kurang penggunaan motor
@Kontak-rg5te
@Kontak-rg5te 4 ай бұрын
Setuju dengan metode ini. Baik untuk Tanaman di sekitar hutan pinus seperti ini. Tp ydk untuk kewan di sekitar hutan. Kenapa sebagian tdk di berikan terpal agar hewan sekitarpun bisa menikmati air hujan ini saat kemarau.
@reallive8525
@reallive8525 Жыл бұрын
dikampung ku juga ada untuk pertanian
@irwanusman6172
@irwanusman6172 Жыл бұрын
DW indonesia please soroti juga bagaimana sistem panen hujan di perkebunan sawit, managemen perkebunan sekarang sudah semakin baik dan tertata, di aeral yang sulit dapat air seperti areal Hilly disetiap beberapa pokok sawit terdapat “siltpit” untuk menampung air hujan. Jadi indonesia tidak perlu mencontoh karana sudah jalan sistemnya namun tidak terekspos saja
@acut99
@acut99 Жыл бұрын
Yg dicontoh itu penerapannya buat apa.
@susilopurwanto5563
@susilopurwanto5563 Жыл бұрын
Makasih dw
@andrikurniawan6459
@andrikurniawan6459 2 ай бұрын
India Allahumma sholli wa sallim wa baarikh ala Sayyidina Muhammadin wa'ala ali Sayyidina Muhammadin fil awwalin wal aakhirin wa fil mala'il a'laa ilaa Yaumiddin
@sulistyoendro.1355
@sulistyoendro.1355 Жыл бұрын
Bagus banget, sangat inspiratif
@nmeci8820
@nmeci8820 Жыл бұрын
mirip konsep sumur resapan.
@robittornado4279
@robittornado4279 4 ай бұрын
Daerah subur jangan di tanam pinus nanti kering2 banyak daerah2 bukit2 yg kaya mataair setelah pohon2 lokal di gantipinus jadi hilang mataairnya
@zorazonha
@zorazonha Жыл бұрын
Sayangnya Pohon hutan sekarang kebanyakan berubah jadi kebon Kelapa Sawit dan sudah jadi hak milik Perorangan
@soeswantobae1730
@soeswantobae1730 Жыл бұрын
Kalo dijakarta namanya Sumur resapan Bedanya sumur resapan lebih berfungsi mengurangi kecepatan kendaraan, karena kalo ngebut bisa nyungsep
@susantibr8187
@susantibr8187 3 ай бұрын
Mengurangi banjir kali, mempercepat air surut. Plus untuk menyimpan air sebagai cadangan air di musim kemarau.
@andrikurniawan6459
@andrikurniawan6459 Жыл бұрын
Amazing Allahumma shali wa salim wa barikh ala Sayyidina Muhammadin wa'ala ali Sayyidina Muhammadin fil awwalin wal akhirin wa fil mala'il a'la ila Yaumiddin
@yudis
@yudis Жыл бұрын
Dari komen2 yang saya baca di postingan video ini ternyata petani/warga indonesia sudah melakuknya sejak lama, ..tetapi dr judul video ini kesannya orang indonesia tidak tahu metoda/cara ini
@acut99
@acut99 Жыл бұрын
Memang, tp disini buat perkebunan/pertanian, itu poinnya.
@channel-vw9dm
@channel-vw9dm Ай бұрын
Seharusnya smua pertanian menerapkan sistem ini untuk mnjadi sumber resapan air.
@peksi-kardo
@peksi-kardo Жыл бұрын
Malah jd tanah longsor itu, tanah jd jenuh air...
@cayteknik1375
@cayteknik1375 Жыл бұрын
Seharusnya tidak,karena fungsi penampungan air swndiri untuk
@totosudiharto1709
@totosudiharto1709 Жыл бұрын
Mirip sumur resapan cara mereka
@duniasecurity646
@duniasecurity646 Жыл бұрын
Dijakarta UD ada sumur resapan
@mdaras6390
@mdaras6390 2 ай бұрын
Mantaap
@yui11199
@yui11199 Жыл бұрын
Sederhana tapi kayaknya sangat efektif yaaah 🤩❤️
@Mhosad
@Mhosad Жыл бұрын
Kalo di jakarta di bulliy cebong 🤣🤣
@widaswaramadiun4142
@widaswaramadiun4142 Жыл бұрын
Harus di imbangi dengan penghijauan, misal kita memaximalkan hanya memaksakan suatu bukit/gunung untuk menampung air hujan, tapi gunung nya gundul, beresiko tanah longsor
@tinodafuq4219
@tinodafuq4219 Жыл бұрын
Udah lama d indonesia melakukan ini, namanya Rorak. Kl d indo tujuannya untuk mengurangi genangan permukaan.
@nusaidamansaid6064
@nusaidamansaid6064 Жыл бұрын
Itu adalah sumur resapan sederhana, tapi di Indonesia sudah masuk politik akan tergantung program siapa ??? Kalo bukan kelompoknya biar bagus dibilangnya jelek...!! Contoh kasus sumur resapan di DKI...
@lukisman.rachmad5026
@lukisman.rachmad5026 Жыл бұрын
Indonesia gk perlu nyonto bung, anda perlu piknik ke Indramayu, Sumedang, Purwakarta, Ciamis Cianjur dsb (jabar). Brebes, Tegal, Banyumas, Purworejo, Wonogiri, Klaten dsb ( jateng ), Ngawi, Madiun, Jombang, Mojokerto dsb ( Jatim ). Bahkan di P Sumatra Kalimantan, Sulawesi, Bali, Lombok dsb...dsb sudah mempraktekkan cara ini secara turun temurun. Sy bisa tau hal ini, karena hobi kluyuran di daerah2 pertanian. Jadi jangan remehkan Indonesia.
@acut99
@acut99 Жыл бұрын
Iya tp poinnya penerapannya buat apa. Sistem ini mah ga hanya disini tp sistem yg umum di banyak belahan dunia.
@ahmadeka2124
@ahmadeka2124 Жыл бұрын
Klo di Kalimantan banyak itu ex galian tambang
@albertusnl7201
@albertusnl7201 Жыл бұрын
Trmksh 🙏🙏
@xtomtomtomx
@xtomtomtomx Жыл бұрын
neneknya nenek gw udah pake teknik ini sebelum org india tau.
@acut99
@acut99 Жыл бұрын
ini bukan soal siapa yg pertama menerapkan tp penerapannya buat apa. Disini rata2 buat perkebunan/pertanian. Lagian blm tentu jg hanya krn disini udah diterapkan dari dulu berarti kita yg pertama. Sistem ini sistem umum yg tersebar luas di banyak belahan dunia ga hanya disini.
@dedhos99
@dedhos99 Жыл бұрын
Seharusnya dibikin sperti sumur resapan aja, jd ada tutupnya..kalo terbuka sperti itu malah ntar jadi sarang nyamuk
@NSUChannel
@NSUChannel 2 ай бұрын
Luar biasa😊
@DANIWISNUWIDIYANTO
@DANIWISNUWIDIYANTO Жыл бұрын
Indonesia punya Embung. Jauh lrbih maju dari cara ini.
@asiandriumar4391
@asiandriumar4391 Жыл бұрын
ARB sudah mmpraktekkan ketika jadi gubernur jkt tapi para buzzers sewot semoga mrk lihat film ini
@lawakpehtem2504
@lawakpehtem2504 Жыл бұрын
d indonesia banyak yg begini...terutama d jalan2😁
@NetTizan
@NetTizan Жыл бұрын
Salah judul gak perlu contoh udah ada dari dulu di indonesia mah indonesia lebih hebat.
@quotes2799
@quotes2799 Жыл бұрын
Anggaraannya em em an itu😊
@wakjanggood8668
@wakjanggood8668 Жыл бұрын
Lobangnya sebaiknya agak landai, biar hewan hewan yang kecemplung bisa mudah keluar.
@Wandy_user
@Wandy_user 2 ай бұрын
Lepas kan kelinci saja di hutan. Pasti dibuat gorong2 natural
@kaoskaosdistro
@kaoskaosdistro Жыл бұрын
Di jakarta ada yg mirip mirip, ide cerdas dari sang gubernur si bapak politik identitas
@HA-dl6dq
@HA-dl6dq Жыл бұрын
KEREN 👍
@ashrofiq
@ashrofiq Жыл бұрын
Konsepnya sama dengan sumur resapan, tapi sumur resapan dijakarta banyak yang membuli
@channelmynisrina2083
@channelmynisrina2083 Жыл бұрын
Luar biasa
@ronomedjo4759
@ronomedjo4759 Жыл бұрын
Kalo di negri konoha gali lubang buat panen hujatan
@luarbiasawaras8700
@luarbiasawaras8700 Жыл бұрын
Sudah dibikin ribuan sumur resapan di jakarta bro, buat panen hujan
@bonex234
@bonex234 Жыл бұрын
Teknik ini dipakai juga di jakarta, walhasil satu truk kejeblos, satu pengendara motor tewas
@ExoRandomUpload
@ExoRandomUpload Жыл бұрын
00:29 awkwkwk kepleset
@penjualsategarongmbahjambr7579
@penjualsategarongmbahjambr7579 Жыл бұрын
Indonesia sdh memiliki bernama embung. Selain menampung air hujan jg bisa dipakai bwt tempat pariwisata. Indonesia sdh memiliki ribuan embung setelah dibangun era presiden Jokowi.
@rachman5356
@rachman5356 10 ай бұрын
Hallo dw apa ini bisa jadi solusi untuk mengurangi titik api di indonesia dengan cara melembabkan permukaan tanah ?
@oposite755
@oposite755 Жыл бұрын
klo dalam skala kecil, Kita bisa membuat sumur resapan di samping rumah ,agar air tanah,tidak habis,,
@4zm1
@4zm1 Жыл бұрын
Mirip Lubang Biopori. Gak perlu lubang ukuran besar...
@user-rk3lo2vl8p
@user-rk3lo2vl8p 10 ай бұрын
di kita kan juga ada embung
@dinokaka1366
@dinokaka1366 Жыл бұрын
Pada prakteknya di bukit di buat lobang air akan langsung terserap
@lekoto99
@lekoto99 Жыл бұрын
Ditunggu info barunya
@Arsyadpotall
@Arsyadpotall Жыл бұрын
Keren bgt orang india
@Glorymusik44
@Glorymusik44 Жыл бұрын
Biooh makane dolen sing adoh lawas iku mbak... Saknone lagi ngerti sampean
@achmadali764
@achmadali764 Жыл бұрын
Kalau contoh seperti ini banyak, Indonesia sekarang pada musim korupsi
@endonesy2106
@endonesy2106 Жыл бұрын
Di Indonesia cuma jadi bahan tertawaan dan olok-olok, seperti sumur resapan. Katanya air hujan ya dialirkan ke laut saja bukan dimasukkan kedalam dalam tanah. 🙏🙏🙏
@BeningAjha
@BeningAjha 2 ай бұрын
Ketinggalan zaaman. Di tempatku sudah menerapkan puluhan tahun silam
@surotno9967
@surotno9967 Жыл бұрын
Di Indonesia sudah punya cara nya sendiri dgn kearifan lokal sendiri tolong apa2 jgn suka ngebanding2in kita gk suka di banding2in
@acut99
@acut99 Жыл бұрын
Yg diliat tu penerapannya, ga usah defensif merasa tersaingi.
@AkrilikArtChannel
@AkrilikArtChannel Жыл бұрын
Kalo dikita gali lubang di hutan buat nanem klapa sawitch
@anakkebun4053
@anakkebun4053 Жыл бұрын
Saya menyebutnya rorak. Banyak diaplikasikan di perkebunan sawit
@pujianto9748
@pujianto9748 Жыл бұрын
Itu namanya kalo di indonesia adalah sumur resapan
@andai_andaibahagiablora1247
@andai_andaibahagiablora1247 2 ай бұрын
Di luar negri kayake lg berlomba" untuk menjaga alam Di konoha yang penting cuan Mau alam rusak atau bagaimana terserah Tapi mau g mau juga kebutuhan hidup 😢
@dana_parawangsah
@dana_parawangsah Ай бұрын
Untuk di perbukitan seperti itu jika dibuat galian apakah tidak malah memperbesar peluang terjadinya longsor ya?
BAMBU IS BAMBOO: Oksigen, Air, dan Ekonomi dari Bambu | PELESTARI
16:24
How I Did The SELF BENDING Spoon 😱🥄 #shorts
00:19
Wian
Рет қаралды 36 МЛН
Magic? 😨
00:14
Andrey Grechka
Рет қаралды 16 МЛН
Они так быстро убрались!
01:00
Аришнев
Рет қаралды 3,3 МЛН
Begini Cara Jerman Restorasi Sungai Demi Menjaga Ekosistem
4:04
DW Indonesia
Рет қаралды 163 М.
MENABUNG AIR | 15 MINUTES METRO TV
15:14
15 Minutes Metro TV
Рет қаралды 26 М.
EMBUNG HUJAN PENGUBAH KEHIDUPAN | PELESTARI
15:18
Watchdoc Image
Рет қаралды 148 М.
Cegah Bencana Banjir dan Krisis Air lewat Gerakan Menabung Hujan
7:31
Сделал из зарядного устройства нечто!
0:48