Perusahaan ini Menekuk Pesaingnya Pakai AI. Begini Caranya.

  Рет қаралды 75,193

Dr. Indrawan Nugroho

Dr. Indrawan Nugroho

4 ай бұрын

“Kecerdasan buatan atau AI akan mengubah dunia lebih dari apapun dalam sejarah umat manusia. Lebih dari listrik” (Kai Fu Lee, penulis buku AI Superpowers). AI akan membelah dunia menjadi dua: pemenang dan pecundang. Dimana Anda tergantung dari apa yang Anda putuskan hari ini. Dalam video ini kita simak bagaimana perusahaan-perusahaan di dunia telah bergerak mendahului kurva untuk menangkap peluang di era AI ini. Mereka yang menunggu, akan tertinggal selamanya.
Disclaimer:
Video ini merupakan ulasan sederhana terkait fenomena bisnis atau industri untuk digunakan masyarakat umum sebagai bahan pelajaran atau renungan. Walaupun menggunakan berbagai referensi yang dapat dipercaya, video ini bukan naskah akademik maupun karya jurnalistik.
Sumber Referensi:
Lee, K.-F. (2018). AI Superpowers: China, Silicon Valley, and the New World Order. Houghton Mifflin Harcourt.
"Competing in the Age of AI." Harvard Business Review, Januari 2020. hbr.org/2020/01/competing-in-...
"How Will AI Affect Jobs?" Nexford University Insights. www.nexford.edu/insights/how-...
"PHK Terus Berlanjut Akibat Pengembangan Kecerdasan." Kompas.id, 8 Februari 2024. www.kompas.id/baca/opini/2024...
"What Will Generative AI Mean for Jobs?" Goldman Sachs Insights. www.goldmansachs.com/intellig...
Daugherty, P. R., & Wilson, H. J. (2018). Human + Machine: Reimagining Work in the Age of AI. Harvard Business Review Press.
Dr. Indrawan Nugroho adalah CEO dan Co-founder CIAS, sebuah perusahaan konsultan inovasi dengan misi memampukan para talenta korporat dalam mendesain, mengembangkan dan mengimplementasikan inovasi untuk meningkatkan kinerja perusahaan
Kunjungi:
www.cias.co
www.indrawannugroho.com
My contact:
bit.ly/Kontak-Indrawan-3
Follow me at:
/ indrawannugroho
/ indrawannugroho
#corporateinnovation #cias #strategibisnis #konsultaninovasi

Пікірлер: 121
@karangputih
@karangputih
Satu hal yg mencemaskan dari kemajuan AI adalah munculnya perusahaan raksasa yg kemudian bertindak sbg monopoli dan membunuh usaha2 kecil.
@muhanjindan
@muhanjindan
Efesiensi memang penting, namun modularisasi adalah gerbang utamanya.
@rofinusbguru6878
@rofinusbguru6878
Terima Kasih Banyak TUHANku.. Thanks ya Dr. Indra.. Aku BAHAGIA SEHAT SEMPURNA dan MENGUCAP SYUKUR.. Aku Memilih Jadi SUKSES MAKMUR DERMAWAN KAYA RAYA BERKELIMPAHAN Amiin.-
@SiwiRachman
@SiwiRachman
Sisi lainnya ada kengerian, semakin tinggi ketergantungan manusia pada teknologi mengakibatkan manusia akan lebih mudah dikendalikan dan diarahkan
@isalutfi
@isalutfi
Menyimak. Terima kasih pak Indrawan
@pakarstempel9564
@pakarstempel9564
jadi kesimpulannya AI
@Eleganttf2
@Eleganttf2
hebat salut saya sama Jensen huang dan Nvidia, semenjak Nvidia V100 rilis gpu buat datacenter dan HPC dan hadirnya Tensor core buat akselerasi matrix utk ai training dan development mulai rapid berkembang yg bahkan dipake untuk develop chatGPT versi 3 di 2018, barulah berkembang lebih pesat semenjak A100 rilis di 2020 yg kemudian di training untuk chatGPT 3.5 dan 4
@FarizCircleXVIP
@FarizCircleXVIP
kita suka ni konten kek gini, lebi bagus lagi kalo diajarin cara menekuk dengan memakai AI
@M.Kemal_Alam
@M.Kemal_Alam
Terimakasih atas ulasan dan informasinya Bapak.
@rudimosclot6157
@rudimosclot6157
Kuliah MAHAL ini! Makasih Coach 🙏
@a.adiiHOK
@a.adiiHOK
Keunggulan AI : Lebih mempermudah karena mempermudah maka hasil nya pun cenderung lebih banyak, hemat budget, bakar duit hanya di awal untuk riset& inovasi hasil nya akan balik modal 10x lipat dan pada akhirnya AI/Perkembangab Teknologi akan mempermudah manusia hingga manusia besar kepalan dn seakan2 sudah menjadi tuhan dunia
@rince_2146
@rince_2146
terima kasih penjelasannya bapak Dr
@arifinprasetya5174
@arifinprasetya5174
Saya membayangkan perusahaan tempat saya bekerja bisa memberikan solusi atas permasalahan “pengadaan barang & jasa” di klien saya. Sehingga komoditas jualan di peruasahaan saya bertambah menjadi layanan “subscription”
@wonderfullmomment5145
@wonderfullmomment5145
wow..jadi kita bisa memiliki assistant super pintar dan cangghih dengan AI ini..betapa mudahnya hidup di masa depan...
@linggardalamsyah1462
@linggardalamsyah1462
luar biasa penjelasannya singkat dan jelas, dan juga menambah wawasan. kapan pak bisa upload tekait analisa di perusahaan jasa.
@FarizCircleXVIP
@FarizCircleXVIP
genius, thanks banget atas konten nya, really help us
@gesarizky
@gesarizky
tahun 2018 mengajukan skripsi s1 tentang sistem pakar, yaitu sistem yang diharapkan untuk menggantikan atau membantu tugas seorang pakar , lihat-lihat dokumentasi sistem pakar yang lain pada saat itu masih sangat sederhana tapi sudah sangat kuat untuk menjadi pondasi suatu sistem yang terpadu, akhirnya lulus dan sayangnya tidak melanjutkan tentang topik itu, karena industri teknologi di indonesia masih belum melirik hal itu jadi saya fokus di web dev dan mobile dev yang pada saat itu sangat dibutuhkan dan saat opengpt booming saya nyesel bgt kenapa ga ngambil jalur itu.....
@user-ip3ro9yb9n
@user-ip3ro9yb9n
AI boleh utk membantu manusia menyiapkan n mengolah data, tp tdk utk mengambil keputusan sbg Decision Maker yg tetap harus dilakukan manusia .... Otherwise it will be take over like God Eyes !!!
@comradeblin256
@comradeblin256
AI dalam pengambilan keputusan tidak lebih baik dari manusia, tapi menjadi Sekretaris terbaik yang dapat men-compile data ngejelimet menjadi lebih mudah dicerna, serta memprediksi secara matematis kemungkinan masa depan berdasarkan data yang ada.
@PipoHargiyanto
@PipoHargiyanto
Mantap Dr Indrawan 👍🏻
Cara NVIDIA jadi Perusahaan USD 1 Triliun
14:34
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 147 М.
Peluang dan Ancaman Kecerdasan Buatan (AI)
42:06
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 212 М.
Incredible magic 🤯✨
00:53
America's Got Talent
Рет қаралды 76 МЛН
Heartwarming: Stranger Saves Puppy from Hot Car #shorts
00:22
Fabiosa Best Lifehacks
Рет қаралды 22 МЛН
Cat Corn?! 🙀 #cat #cute #catlover
00:54
Stocat
Рет қаралды 15 МЛН
Cara LEGO Selamat Dari Bangkrut Hingga Jadi Pemimpin Pasar
13:16
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 100 М.
Toshiba di Ujung Tanduk karena Taktik Tipu-Tipu
12:50
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 448 М.
Siap-siap jadi Korban Perang Teknologi Amerika vs China
14:46
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 694 М.
Ada Yang "Aneh" Dengan Tomoro Coffee
13:09
Raymond Chin
Рет қаралды 884 М.
Profesor Giveaway Adalah Maut! #intriguerk
28:47
Rhenald Kasali
Рет қаралды 156 М.
Strategi Blue Bird Merebut Kembali Bisnis Taksi
32:43
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 18 М.
LEBIH PENTING PENGETAHUAN ATAU PENGALAMAN? | Dr. Indrawan Nugroho
32:25
Kematian Mengenaskan dari Game Expo Terbesar Dunia
14:11
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 62 М.
TikTok Akan Mendisrupsi Semua Industri. Begini Strateginya.
22:37
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 857 М.
Incredible magic 🤯✨
00:53
America's Got Talent
Рет қаралды 76 МЛН