Рет қаралды 33
Video ini dibuat untuk memperkenalkan SMK Negeri 3 Jakarta dan sebagai bahan referensi bagi siswa-siswi khususnya yang akan lulus Sekolah Menengah Pertama (SMP). Nah... berhubungan dengan kegiatan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Ajaran 2021/2022, disini kami akan membantu kalian untuk mencari tahu lebih dalam lagi tentang SMK Negeri 3 Jakarta. Di video ini dijelaskan tentang profil sekolah, sarana prasarana yang dimiliki, prestasi, dan kegiatan-kegiatan yang ada di sekolah ini.
Untuk mengetahui informasi yang lebih banyak tentang SMKN 3 Jakarta, silakan kunjungi instagram @smkn3_jkt
Anggota Kelompok :
1. Ananda Supriatna (3)
2. Elsa Kurnia Vita 10)
3. Frisca Anesti Putri (11)
4. Kanaya Zuleyka Wisnu (17)
5. Secillia Selfi Yuniasti (30)
Kelas : XII Bisnis Ritel