Pulau Sampah Singapura Yang Berada Dekat Indonesia

  Рет қаралды 439,260

Jelajah bumi

Jelajah bumi

3 ай бұрын

Semakau adalah sebuah pulau berukuran 350 hektar yang terletak 8 KM dari daratan utama singapura. Lokasi ini dijadikan sebagai TPA atau tempat pembuangan sampah singapura. Pulau Semakau adalah TPA pertama dan satu satunya tempat pembuangan sampah di Singapura. Sebagai negara dengan ukuran relatif kecil, ketersedian lahan kosong untuk menampung berton ton sampah menjadi permasalahan serius bagi singapura.

Пікірлер: 989
@hodeng-9669
@hodeng-9669 2 ай бұрын
Di indonesia gak ada pemikiran seperti ini... yg ada para pejabat berpikir untuk memperkaya diri.. dengan cra MENCURI UANG RAKYAT / KORUPSI !!!!!
@putribaman2146
@putribaman2146 2 ай бұрын
Iya klw jujur pasti hidup rakyat nyaman, karena aparatur negara sudah ada bagiannya masing" Untuk mengurus negara
@azidjajili8352
@azidjajili8352 Ай бұрын
Betulll bro..bodoh semua pejabat di indonesia,yg ada di otaknya hanya cuan dan cuan untuk diri senderi dan keluarga
@pakuwonboys1562
@pakuwonboys1562 Ай бұрын
Betul bro
@ajiboy299
@ajiboy299 Ай бұрын
Penting perut dan keluarganya kenyang
@hendrytripaskahaditambunan4405
@hendrytripaskahaditambunan4405 28 күн бұрын
Pejabat Indonesiakan hanya ambisi menguras uang rakyat bukan utk mensejahterakan rakyat, pemikiran yg jitu hanya korupsi
@Ronagons
@Ronagons 2 ай бұрын
Saya sudah 5 tahun ini saya sudah membiasakan untuk tidak buang sampah sembarangan... Bahkan jika saya sedang di luar rumah dan jajan di pedagang kaki 5 pun sampah nya selalu saya kantongin pakai kresek atau saya sakuin di kantong celana sembari nyari tempat sampah.. Contoh kaya kita beli cilok, siomay, bakso atau jajanan yg menggunakan plastik dan kebetulan kita berada di jalanan sambil makan.. Maka bekas makanan nya selalu saya simpan dan saya buang di tempat sampah. Istri saya pun sering saya omelin kalau buang sampah sembarangan dan saya suruh pungut buat d buang pada tempat nya.. Hal tersebut sudah saya terapkan kepada istri dan saya akan ajarin ke anak saya yg masih balita untuk belajar membiasakan buang sampah pada tempat nya..
@susanaerna9410
@susanaerna9410 2 ай бұрын
Sama ... Saya juga membiasakan keluarga dan anak² membuang sampah di tempatnya . Atau membawa pulang (kita bakar dirumah)
@Ronagons
@Ronagons 2 ай бұрын
@@susanaerna9410 allhamdulilah kalau udah bnyak orng yg sadar akan kebersihan. Terima kasih
@vasand815
@vasand815 Ай бұрын
Saya merasa berdosa buang sampah selain di tempat sampah. Dan sakit hati melihat kalau ada org yg buang sampah sembarangan. Tapi mau ditegur malah dibacotin nanti. Mulai dari diri sndiri aja dlu
@HanaWasita
@HanaWasita Ай бұрын
Sama sampah jajan sekecil apapun kalau sampah sendiri saya kantongi atau ketemu tempat pembuangan sampah atau tong sampah mini market baru dibuang Udah kebiasaan rasanya gak nyaman aja buang sampah sembarangan
@kimhaza
@kimhaza 19 күн бұрын
Sama, kesadaran diri masing2 untuk tidak membuang sampah sembarangan, utk sekarang dari 10 orang Indonesia, 2 yg sadar akan lingkungan, sisanya mungkin persetan!?, terus terang, saya iri dgn negara yg bersih dari sampah, kita kapan kalau bukan kita sendiri bertindak dgn kesadaran diri untuk tidak membuang sampah sembarangan, dan pungutlah sampah di jalanan buang ke tempatnya...
@aquaboy1650
@aquaboy1650 2 ай бұрын
Gila semua teroganisir dan termanfaatkan dan menjadi hasil, luar biasa. Indonesia butuh keajaiban untuk menjadi seperti ini, apalagi rakyatnya yg ngeyelan dan gak akan pernah bs tertib, peraturan dibuat untuk dilanggar
@santrimbelink
@santrimbelink 3 ай бұрын
Secara tidak langsung, system pembuangan sampah Singapura ini merupakan langkah kecil mereka untuk reklamasi pulaunya.
@WaterDofungo
@WaterDofungo 2 ай бұрын
dan mengarah ke teritori indonesia. di masa depan bisa klaim laut. lumayan dapet beberapa kilo lah....
@nicolecache2431
@nicolecache2431 2 ай бұрын
sejak dari dulu, kan pemerintahan kita mendukung dengan cara menjual pasir ke mereka
@faridzuanbinjakfar7481
@faridzuanbinjakfar7481 2 ай бұрын
Harus di sebar luaskan berita ini agar menjadi contoh bagi indonesia
@Independen_Scoot.X9947
@Independen_Scoot.X9947 2 ай бұрын
Indonesia mengenaskan
@garisputus439
@garisputus439 2 ай бұрын
Percuma, sudah tau dari dulu.
@putribaman2146
@putribaman2146 2 ай бұрын
Setuju ,karena indonesia lebih banyak pulaunya cobo buat dong
@PaletKayu-kt4xq
@PaletKayu-kt4xq 2 ай бұрын
Indonesia mah negara besar sampah tinggal buang buang aja tanpa ada nya proses pembakaran atau daur ulang dari pada buat gitu gitu duit nya mending di korupsi
@hadipurnomo2541
@hadipurnomo2541 2 ай бұрын
Indonesia sdh lebih maju dari Singapura. Indonesia membuat gunung2 dan bukit dari sampah dan terjadi ekosistem ekonomi.
@jajatsudrajatiskadir3535
@jajatsudrajatiskadir3535 2 ай бұрын
Efektif dan efisien keren yaa. Tidak ada sampah yang tebuang sia-sia. Mantap👍👍
@upia-de8fw
@upia-de8fw Күн бұрын
Gila... Keren... Singapura.. Luar biasa.. Semua ini karena kebijakan kepemimpinan pemerintahan nya yg cerdas pintar.. gak seperti di indonesia.. para pemimpin pejabat nya selalu berkonflik dan memperkaya diri sendiri dan mementingkan bendera masing" antar politik dan tak terlepas dari korupsi.. para pejabat nya.. gimana mau maju.. bangsa dan negara ini..
@aa.gejrot
@aa.gejrot 3 ай бұрын
Saya suka dengan ketegasan pemerintah singapura Semoga pemerintah indonesia bisa seperti pemrintah singapura bijak dan tegas. Agar indonesia bersih dari sampah.
@assusa3077
@assusa3077 2 ай бұрын
SDM warg kita aja yg d bawah sama rakyatny aja yg kurang edukasi sih menurut sy. Pernah liat dpan mata. Jelas2 ada bacaan d larang buang sampah disini.. E tetap buang sampah sembarangan😂mw lucu tp nyata.
@TenFIV
@TenFIV 2 ай бұрын
​@@assusa3077kesadaran itu dimulai dari diri kita, jangan mengandalkan pemerintah
@assusa3077
@assusa3077 2 ай бұрын
@@TenFIV iya maksud sy gitu.. Kesadaran warga dan SDM mohon maaf rendah.
@radenbocil8724
@radenbocil8724 2 ай бұрын
Jangan buah sampah sembarangan. Tapi bantar gebang tps nya cuma bisa jadi gunung begitu juga tps lain. Mekanisme pengelolaan sampah sprti Singapore butuh biaya besar dan jelas tak ada profitnya mana mau pemerintah kita tanpa cuan.
@user-ut2pu1yc2j
@user-ut2pu1yc2j 2 ай бұрын
Luar ngri itu warga menurut klu melanggar pemerintah denda denda denda ..khirya wrgya tkut klu mslh khilangan uang .akhirya nurut .semua jln ada cctv dan polisi sllu patroli dimana mana ..GK kyk indonesia polisi dipos ..sekli patroli razia motor 😂😂 denda ya gk Thu .klu luar gri luar biasa ketegasannya .meludah dijln ja kenak denda pa ge buang SMPh..jutaan dendanya .slm dri hongkong
@pendengaryangbaik14
@pendengaryangbaik14 3 ай бұрын
Jangan ngarep Indonesia bisa begini,,, kalau sampah2 dan tikus yang ada di dpr dan pemerintah di pelihara
@hannitaandriani7520
@hannitaandriani7520 3 ай бұрын
Harusnya ide ini ditiru oleh pemerintah Indonesia dan masyarakat dari sekarang, masalah sampah kalau tidak segera diatasi maka akan menjadi masalah besar bagi Indonesia dengan segudang rakyatnya, sama pentingnya pendidikan lingkungan dan praktek sejak dini yg diterapkan disekolah ke anak cucu kita..
@wongdesoklutukchanel7362
@wongdesoklutukchanel7362 3 ай бұрын
Sayang di Indonesia ini kalo ada pengolahan sampah belum mampu seperti ini kalopun anggaran nya malah di korupsi😅
@suprieko9644
@suprieko9644 3 ай бұрын
​@@wongdesoklutukchanel7362 main ke Solo mas, disana ada TPA terbesar yg ngambil sampah dari jogja &jateng buat diolah menjadi listrik & abunya buat uruk alun2 Mangkunegaran 😅
@tuxdaimon6235
@tuxdaimon6235 3 ай бұрын
Bener sangat disayangkan padahal kita mayoritas muslim,dan dalam islam juga ada "KEBERSIHAN SEBAGIAN DARI IMAN"
@agusbh7738
@agusbh7738 3 ай бұрын
Di Indo belum kerja ngobyek dulu......padahal sudah digaji 😂.
@Fyp_378
@Fyp_378 2 ай бұрын
Coba kritik presiden sana, di dengerin gak? Yaaa gabakal di dengerin emang rakyat itu siapa kok ngatur presiden 😂🤣😂 Kenyataanya hampir 50% di indonesia kurang cerdas. Makanya mudah di bodohi
@AlvatTaufik
@AlvatTaufik 3 ай бұрын
Negaranya kecil, pemerintahnya tegas, Warganya nurut, salah satu faktor yang membuat singapore menjadi negara maju
@subarnokw3505
@subarnokw3505 3 ай бұрын
sangat setuju n pendapatan perkapitanya tinggi
@user-ko5sb9ir7n
@user-ko5sb9ir7n 2 ай бұрын
Indonesia rakyat nya banyak keras kepala
@calonjenazah8116
@calonjenazah8116 2 ай бұрын
faktor utamanya hanya luas wilayah. soal pmerintahannya tegas/ngga, warganya nurut/ngga, itu smua sifatnya situasional smua negara ya punya masalah itu, ga melulu negara kecil bebas dri itu smua karna negaranya kecil, efek dominonya apa gampang ngatur dan mantaunya, kecil peluang korupsi, dari wilayah ujung sampe ujung bisa dapat perhatian entah itu infrastuktur ksejahtraan atau sbagainya dan yg paling penting, kesadaran... mreka sadar ga punya wilayah yg luas mreka sadar ga punya sumber daya alam yg mlimpah mreka sadar ga punya sumber daya manusia yg banyak dari ksadaran itu smua, mreka genjot maksimalin pluang yg ada
@Ridho-kt8xj
@Ridho-kt8xj 2 ай бұрын
​@@calonjenazah8116orang orang kolot nunggu menghilang dulu, perkiraan thn 2030
@Ridho-kt8xj
@Ridho-kt8xj 2 ай бұрын
​@@calonjenazah8116masa sih? negara negara kecil selain Singapura emg ada semaju Singapura
@sapujagat89
@sapujagat89 3 ай бұрын
Hebat pemimpin rakyatny...perlu d contoh...
@mrcl_way
@mrcl_way 3 ай бұрын
Selalu ada inovasi baru dalam hal teknologi dan ilmu pengetahuan di negara-negara maju. Beda halnya dengan negara terbelakang yang hanya membesar-besarkan masalah agama, tapi dalam hal attitude, kejujuran, ilmu dan sikap mencintai alam semuanya kosong.
@lebahsaham9947
@lebahsaham9947 3 ай бұрын
indonesia terlalu sibuk dgn hal2 yg gk penting.. hahaha
@gogosummer_oh
@gogosummer_oh 3 ай бұрын
Tidak ada yang namanya negara terbelakang, yang ada negara berkembang 😂
@mama-se3qc
@mama-se3qc 2 ай бұрын
Anda sudah tahu itu semua, apakah anda sudah melakukan secara mandiri pengelolaan sampah anda sehingga tidak hanya menunggu orang lain atau pemerintah yang harus mengelola sampah anda?.
@bernardl.w3467
@bernardl.w3467 2 ай бұрын
wkwkwkwkwk betuuullll...... negara manakah itu...?? 😁😁
@bernardl.w3467
@bernardl.w3467 2 ай бұрын
@@gogosummer_ohiya berkembang terus gak maju2 😅😅
@tulisanibnu6561
@tulisanibnu6561 3 ай бұрын
kelebihan singapura, semua itu jelas, tentang tata ruang, hukum, peraturan dan lain-lain, semua saling menyadari dan akhirnya disiplin
@siswondo0724
@siswondo0724 3 ай бұрын
Negaranya seuprit. Kena sunami hilang
@erlanggagkadranakadrana7800
@erlanggagkadranakadrana7800 3 ай бұрын
Negara kecil dan ruang lingkup segitu jadi mudah dan gampang dan semua masyarakat bisa terkendali. Berbeda dengan negara kita yg sangat besar dan luar dan semua akan berbeda dalam setiap pemikiran..
@Ridho-kt8xj
@Ridho-kt8xj 2 ай бұрын
​​@@siswondo0724negara Singapura pernah kena tsunami? mereka terlindungi oleh pulau kita..
@Ridho-kt8xj
@Ridho-kt8xj 2 ай бұрын
​@@erlanggagkadranakadrana7800kaya india cuma versi sedikit bagus..
@mutiarabahasainggris7116
@mutiarabahasainggris7116 2 ай бұрын
​@@erlanggagkadranakadrana7800negara china negara besar tapi mudah diatur oleh pmerintahnya dan sangat maju ,karena hukumnya juga tegas tidak makan2 sogok
@upia-de8fw
@upia-de8fw Күн бұрын
Wajib di Contoh indonesia Harus nya.. kalau indonesia pengen maju.. di bangun untuk setiap 1 kabupaten 1. Tps.. kan indonesia negara luas.. wilayah nya juga luas.. jangan kalah sama singapura.. indonesia selalu terbelakang 100 tahun mingkin 200 tahun dari negara maju lainya.
@Lord_Kepo
@Lord_Kepo 3 ай бұрын
Ide yg briliant 👍
@user-nb3ex4ox2i
@user-nb3ex4ox2i 3 ай бұрын
Ya betul.... Karena Singapura banyak belajar dari ISRAEL
@ardista_a
@ardista_a 3 ай бұрын
Dan wilayahnya juga lua[s]. Seperti edukasi alam bawah sadar yg sedang berjalan, dengan usaha semata wayangnya ya? Wayang kapal. Wayang yg menerangkan pada masa yg belum ada kemasan masa itu. Maka jadilah sampah termasuk sobekan itu, wayang yg memang dikembalikan. Jadi sisik juga bisa. ☣️♻️
@ardisyah5931
@ardisyah5931 3 ай бұрын
Kasih an tak ada sisa.. untuk pemulung..,, semuanya jadi abu.. buat nguruk.. laut..., jenius.. plus licik..awas.. masuk ke laut Nusantara.....lkhh
@ardisyah5931
@ardisyah5931 3 ай бұрын
Bareng waktunya.. DKI Jakarta hilang di telan air . laut... sampai Depok..tak ada lagi Monas tempat demo oposan..,, NKRI jadi kerajaan.... lord Van Java.....khg
@mpm2767
@mpm2767 2 ай бұрын
Klo disini dijadiin gunung kan 😅
@thebananatribe
@thebananatribe 3 ай бұрын
BTW, Batam secara tak langsung juga merupakan salah satu pulau yang dijadikan tempat pembuangan sampah oleh Singapura, mulai dari sampah elektronik, furniture, onderdil kendaraan, pakaian, sepatu, dan banyak lainnya. Terkadang miris, dengan bangganya pedagang berjualan sepatu bekas dari Siangapur ini dengan spanduk besar bertuliskan " Sepatu Second Singapur" 🗿
@khairulsriwani7316
@khairulsriwani7316 2 ай бұрын
Ya juga masuk akal👍
@muhasri1985
@muhasri1985 2 ай бұрын
Jadi tempat pembuangan Sampah 😂
@nicolecache2431
@nicolecache2431 2 ай бұрын
tapi masih mayoritas penduduk nya beli produk baru 😂. nyari second buat iseng doang
@thebananatribe
@thebananatribe 2 ай бұрын
@@nicolecache2431 tak tau juga lah ya, harus ada datanya perihal ini, tapi khusus untuk kategori pakaian second, melihat ramenya pengunjung pasar kaget, dan mulai bertambahnya spot2 baru pasar second, sepertinya peminatnya sangat besar. Kayaknya menarik untuk disurvey ini, dan saya rasa 4 dari 10 orang di Batam bisa dikatakan ada entitas second pada dirinya, entah itu Topi, Tas, Baju, Celana, Sepatu, Gorden, Sprei, perabotan rumah dll 😂
@adityaap6896
@adityaap6896 2 ай бұрын
bukan sampah kalau masih bisa dipakai bang, ah elah lu
@bukanorangsuci9375
@bukanorangsuci9375 3 ай бұрын
Harusnya sebagian hutang negara Indonesia dialokasikan untuk membangun fasilitas pengelolaan sampah seperti di singapura ini, syukur di setiap kecamatan di Indonesia bisa punya fasilitas sebagus ini.. pasti Indonesia makin keren..
@dwipradono4941
@dwipradono4941 2 ай бұрын
keterbatasan akan melahirkan org² kreatif, dan memutar otak yg lbh kencang, hasilnya melahirkan karya yang luar biasa. salut... mudah2an indonesia punya beginian, buat pantai utara
@saifudindin6888
@saifudindin6888 2 ай бұрын
Benar benar salut, jadi bermanfaat ilmu para insinyur dan ilmuawan yg merancang serta mengelola sampah ini
@ArmanWibowo-oo1dx
@ArmanWibowo-oo1dx 3 ай бұрын
Di Indonesia seharusnya yang wilayahnya sangat luat. Harusnya ada TPS yang canggih seperti ini namun di bangun lebih dari satu setiap kabupaten nya. Karena luas wilayah nya yang sangat luas. Dan wajib di edukasi seluruh warga dan di beri. Sangsi jika melanggar. Membuang sampah sembarangan
@90minutes_soccer
@90minutes_soccer 3 ай бұрын
SDM kita masih rendah aturan aja sering di langgar
@sarahfaith4761
@sarahfaith4761 3 ай бұрын
betul itu, ga cuma dibuang sembarangan, dibakar sembarangan juga…bikin ISPA, kanker, ngurangi iq
@beruang7111
@beruang7111 3 ай бұрын
Mending di korupsi bro sama pejabat..mana mau ngudrusi yg kayak begituan..pdhl kl mau pasti bisa..
@virrochua8825
@virrochua8825 3 ай бұрын
pejabat di Indonesia, selalu membodohi rakyat..dibuai dgn janji dan semua serba instant..asal kantongnya pejabat bisa makin tebal.
@ChanelSendiri-qg4dh
@ChanelSendiri-qg4dh 3 ай бұрын
Sudah ada bahkan sebelom eropa dan singaporno..tapi di larang dgn alasan lingkungan..ayo mau ngomong apa lagi lu..
@user-yg4md4fj9q
@user-yg4md4fj9q 3 ай бұрын
Itu baru pemerintah yg bisa ngerti kondisi di negaranya...perlu di contoh
@rendyrifai7896
@rendyrifai7896 2 ай бұрын
Jelas dimengerti lah wong gk seberapa rakyatnya ga kek indo
@arjunapashaathallah8537
@arjunapashaathallah8537 2 ай бұрын
​@@rendyrifai7896 China ga over ?
@potato-wi9be
@potato-wi9be 2 ай бұрын
​@@rendyrifai7896sdm rakyatnya beda
@mochamadsyahrul4345
@mochamadsyahrul4345 3 ай бұрын
Jelajah Bumi....Doczon....KabarPedia.....Favorit poll❤
@agusbaehaqi4322
@agusbaehaqi4322 3 ай бұрын
Maju ny sebuah negara bukan karena luas wilayah, tapi karna SDM,, inilah singapura walupun negara ny kecil tapi mereka mampu buktikan pada dunia bahwa mereka bisa menjadi negara yg maju
@SamyoPol
@SamyoPol 3 ай бұрын
Timor leste kesadaran masyarakatnya akan membuang sampah juga perlu diacungi jempol.
@noefvon
@noefvon 2 ай бұрын
Sebenrnya ya sama aja kayak indo, cmn disana warganya sedikit jadi ya gk kliatan sampahnya
@mama-se3qc
@mama-se3qc 2 ай бұрын
Mari kita contoh mereka, kita biasakan tidak membuang sampah sembarang dan mengelola sampah secara mandiri.
@DeihanDzilky
@DeihanDzilky 3 ай бұрын
*_Wih KERÉN!!!_* *_Jakarta harusnya bisa menirunya, gak kebayang gunung sampah yang di Bantargebang bisa jadi pulau seluas apa jika mengikuti cara tersebut!!!_* *_Dan tentunya bisa digunakan sebagai Pulau reklamasi tanggul yang melindungi Jakarta biar gak tenggelam..._*
@kampretmemanggila8649
@kampretmemanggila8649 3 ай бұрын
yang penting FE, JIS dan monumen narsis... selain itu gak penting.
@DeihanDzilky
@DeihanDzilky 3 ай бұрын
@@kampretmemanggila8649 🤣😂😆😁🤭
@DY-el8sc
@DY-el8sc 3 ай бұрын
@@kampretmemanggila8649 org kek anda ga bisa diajak berpikir maju karena hidup terjebak bayang2 politik 🤣🤣
@onlyshortonly
@onlyshortonly 2 ай бұрын
sejuk x mata memandang tmpt yg bersih
@Ameliawulan-ku4wf
@Ameliawulan-ku4wf Ай бұрын
. Mantap perlu di tiru
@krstlln
@krstlln 3 ай бұрын
karena singapura mau bekerjasama dengan negara apa saja & open minded, maka tak heran singapura lebih maju dari sekitarnya. beda dgn malaysia & indonesia yg kaku, religious, ujung2nya rugi sendiri. mulai sekarang kalian jangan iri lagi, sebab memang kita negara close minded.
@BUNGMINTO
@BUNGMINTO 2 ай бұрын
Minim korupsi, sangat maksimal memanfaatkan posisi strategisnya, menjadi negara makelar dan penadah kejahatan dari indonesia.😊
@manbehindthegun5035
@manbehindthegun5035 2 ай бұрын
Siap si paling open minded
@user-ec8ob4kl5t
@user-ec8ob4kl5t 2 ай бұрын
😮 ketahuan blm pernah ke sgp ya😅😂 singapura gk religius? malahan indo yg gk religius. Di singapura ada Mahkamah Syariah lho gitu2. indo ada gak? Sungguh miris banyak masyarakat Indonesia yg merasa dirinya open minded, tapi entah open minded darimana nya. Terlihat kolot dan terbatas informasi😢
@BUNGMINTO
@BUNGMINTO 2 ай бұрын
@@user-ec8ob4kl5t mungkin maksud dia, jumlah tempat ibadah lebih byk di Indonesia, prosentase atheis byk di singapura.
@user-ec8ob4kl5t
@user-ec8ob4kl5t 2 ай бұрын
@@BUNGMINTO Presentase banyak gk nya di suatu negara gk menentukan negara itu maju atau gak nya. Kamu tau gak, pengukuran kemajuan suatu negara itu di bagi 3, negara maju, berkembang, dan gagal. negara maju dilihat dari iptek sama hdi (kualitas sdm nya). Banyak negara di timur tengah kyk qatar, saudi, uae, bahkan brunai jg masuk negara maju. krn kualitas sdm nya yg tinggi. Contoh lain, norwegia. padahal penghasilan negara tsb kebanyakan dari salmon
@feriliwa9519
@feriliwa9519 3 ай бұрын
Patut di tiru singapura
@hanifhayat3198
@hanifhayat3198 3 ай бұрын
Ya jika orang2 yang berurusan dengan tps( tmpt pembuangan sampah ) itu,amanah dan dengan ikhlas mengerjakan apa yg sudah jadi tugasnya? Come on cuy,,,ini indonesia...lebih besar dari singapura😊 Harap ma'lum dengan sgtu banyaknya manusia.dan bermacam2 beragam
@safaripantura8758
@safaripantura8758 2 ай бұрын
Mantap senang lihat konten ini
@QA-fy4dv
@QA-fy4dv 3 ай бұрын
Dinegara kita masih rendah soal buang sampah ... Apalagi dinegara kita gak jauh dari dunia warung dan pedagang kaki lima , dimana ada orang jualan makanan disekitarnya pasti ada sampah bekas anak jajan atau bekas makan orang dewasa ... Seperti kebiasaan yang sulit diubah karena sudah terbentuk sejak kecil untuk nyampah disekeliling dan dimana mana 😢😢😢
@Martina-vp3oq
@Martina-vp3oq 2 ай бұрын
Sudah 20 tahun tinggal & kerja di Singapore banyak hal yg aku pelajari dr Negara kecil ini. Emang sangat bersih dan sangat rapi.
@AgusBawole-vm3fl
@AgusBawole-vm3fl 2 ай бұрын
Krn kecil maka mudah dikontrol, di awasi, dan di tata kelolah dg sgt baik👍 sekiranya Indonesia hanya seluas Jakarta, maka itu akan sama dg Singapura (itu analisa saya). Tapi krn Indonesia sgt luas, hmpir 7000 km panjangnya dan hmpir 4000 lebarnya, maka silahkan dibayangkan bgmn menata kelolah sebesar itu??? Belum lagi SDM yg msh jauh dari kata disiplin, yah silahkan dibayangkan itu semua, tak semudah membalikkan telapak tangan mba✍️
@AlanLiu-gr2bs
@AlanLiu-gr2bs 2 ай бұрын
Klu Indonesia luas tapi blm apa2 dibanding luasnya Rusia, China dan Amerika tetapi mrk bisa ngaturnya dgn baik
@Nahda_cannel
@Nahda_cannel 2 ай бұрын
Karna kecil mereka mencari solusi .....klo diindonesia ..ah yg laen aja pada buang disitu ..gt 😅
@AgusBawole-vm3fl
@AgusBawole-vm3fl 2 ай бұрын
@@AlanLiu-gr2bs SDM salah satu faktor bagus tidaknya suatu negara kedepannya, jg anda berpikir SDM Indonesia 20-30 thn lalu sudah setara AS, Russia, China atau Eropa, boro-boro😁😁😁. Jadi analisa saya SDM adalah kunci suatu negara akan cepat maju atau tidak✍️
@invisible0093
@invisible0093 2 ай бұрын
Tinggal dmn?
@danilprisilia6129
@danilprisilia6129 2 ай бұрын
Sekitar 5tahun yg lalu saya pernah masuk ke dalam Tim “Pak Sujak” beliau asli orang jawa tengah yg punya teknologi pengolahan sampah mirip seperti ini,hanya saja tampilan telnologi tidak secanggih punya singapura Dulu kami berharap pemerintah pusat bs mengembangkan teknologi nya….. Tapi itu semua hanya harapan saja,akhir nya teknologi nya tidak di lirik sama sekali mungkin karena tidak menghasilkan uang untuk para pejabat terkait😢
@oneaqwam
@oneaqwam 3 ай бұрын
Sy dulu waktu masih sekolah dasar 2009 walikelas sdh menginformasikan keindahan dan kebersihan Singapura. Kereeen
@user-el4vw3yh5w
@user-el4vw3yh5w 2 ай бұрын
Ini patut dicontoh, menurut saya ini sangat bagus. Sehingga polusi jauh dari pendudukan. Sehingga bau tak sedap TDK mengelilingi rumah warga, seperti di BANTARGEBANG BEKASI. dengan sampah yg menumpuk seperti gunung bau nya kemana mana
@r-fatahillah8180
@r-fatahillah8180 2 ай бұрын
Sudah di mulai di dki sudah groundbreaking pmbangunannya dimasa anies mnjabat tapi distop olh pj heru dgn alasan keuangan dki.
@winarto6333
@winarto6333 2 ай бұрын
Mudah mudahan Indonesia bisa meniru singapura dibuatkan pondasi lingkar dilaut diisi serbuk sampah yg sudah di serbukan..akhirnya jadi pulau kecil2.. mohon tirulah jadi pulau Semakau Singapura..
@hanifhayat3198
@hanifhayat3198 3 ай бұрын
Apakah sebesar negara kita bisa? Ataukah belom ada yg mau? Atau cuma bisa menonton dari video saja?
@dedidenok5943
@dedidenok5943 Ай бұрын
Ayok kita yg mulaih, sbagai anak muda kita pasti bisa
@Dronwayang
@Dronwayang Ай бұрын
Hadir nyimak yah Kak
@pemudajanggutan3622
@pemudajanggutan3622 2 ай бұрын
Ketika dana desa di gunakan dengan bijak dan tepat untuk kemajuan daerah tidak di korupsi jadi lah TPA semakau. Beda cerita jika dana desa itu di negri konoha. Salam nusantara
@ghifarichanel
@ghifarichanel 2 ай бұрын
Gimana kalo di setiap profinsi dibuat pabrik pembakar sampah dan dibuat pulau kyak singapura, akan bersih skli NKRI ini, daerah kita bersih dan daratan kita bertambah.
@HARIKITAVLOG
@HARIKITAVLOG 3 ай бұрын
Indonesia butuh 500 tahun buat mewujudkan hal seperti ini. 😭
@Pebrianaana
@Pebrianaana 3 ай бұрын
Soal proyek kereta cepat aja bisa terlaksana. Masa proyek pengolahan sampah ga bisa terlaksana ? Padahal bisa di manfaatkan menjadi sumber energi, bahan bangunan, peralatan rumah tangga, pembangunan jalan, pupuk, lapangan pekerjaan, mengurangi sampah, ramah lingkungan, dll
@joeforest855
@joeforest855 2 ай бұрын
Bisa jadi..
@HARIKITAVLOG
@HARIKITAVLOG 2 ай бұрын
Kita butuh perbaikan otak dan mainset generasi makanya butuh waktu yang cukup lama.
@DiraziFour
@DiraziFour 2 ай бұрын
Pak Anis udh buat, liat di youtube
@skaoneboy
@skaoneboy 2 ай бұрын
gak iphone to iphone, negara singapore luasnya cuman 1 kabupaten, negara indonesia luasnya 1/10 bumi, ngurus negara yg luasnya 1 kabupaten mah easy bos...
@HanaWasita
@HanaWasita Ай бұрын
Keren Yah .. Semoga Indonesia Menyusul Mengikuti singapora untuk penanganan sampah Yang sudah menumpuk
@bahtiarkelana4253
@bahtiarkelana4253 Ай бұрын
Harus di contoh, sampah di bakar jadi energi listrik, asap di filter jadi aman di buang di udara, sisa abu di bikin pulau.
@hansbrick123
@hansbrick123 3 ай бұрын
Jangan jauh-jauh menuntut pemimpin untuk bertindak hei orang Indonesia! Mulailah dulu dari kebiasaan kalian membuang sampah pada tempatnya!
@erlanggagkadranakadrana7800
@erlanggagkadranakadrana7800 3 ай бұрын
Apakah anda sudah membuang sampah pada tempat nya? Negara besar akan berbeda pendapat. Satu sadar akan sampah tetapi yg lain apakah ikut sadar!
@hansbrick123
@hansbrick123 3 ай бұрын
@@erlanggagkadranakadrana7800 saya sudah mulai dari diri saya sendiri. Anda kapan? Jangan bilang memulai dari diri sendiri sementara orang lain belum adalah Hal sia-sia. Kalau setiap orang bermental seperti itu anak cucu kita akan segera mewarisi bumi yang Kotor dengan sampah berserakan
@erlanggagkadranakadrana7800
@erlanggagkadranakadrana7800 2 ай бұрын
@@hansbrick123 ahahha lucu komenan lu.. tidak usah tanya sya akan kesadaran. Rumah gw sudah pasang tempat sampah 2jenis non organik dan organik. Lu nyuruh seluruh indonesia untuk bertindak.agak laen lu kalau nulis ahahah
@hansbrick123
@hansbrick123 2 ай бұрын
@@erlanggagkadranakadrana7800 saya bukan menyuruh, saya mengajak. Ya biarin kalo menurut anda lucu, tapi paling gak saya sudah berusaha. Tahu sendiri kan mengajak orang untuk Hal baik itu susah, ditambah lagi ada aja orang yang nyinyirin macem anda begini.
@erlanggagkadranakadrana7800
@erlanggagkadranakadrana7800 2 ай бұрын
@@hansbrick123 nyinyirin itu tanda baik buat kita berusaha lebih baik. Bukan berarti menyerah. Semoga banyak yg bisa lebih baik atas semangat lu broo👍
@odihrz
@odihrz 2 ай бұрын
Aduh warganet yang budiman dan maha benar, kenapa selalu membandingkan dgn Indonesia dan menjelekkan, Indonesia itu luas sedangkan Singaparna hanya seuprit gitu ya lebih mudah dalam hal mengatur tata ruang, coba tukar posisi andai luas Singaparna sebesar Indonesia belum tentu bisa demikian. Ya memang ambil yang baiknya tapi kalo membandingkan untuk menghujat negeri dimana engaku lahir itu tak baik ya..
@criezari2776
@criezari2776 2 ай бұрын
kalau begini pola pikirnya kapan majunya..?
@palmtree_
@palmtree_ 2 ай бұрын
singapura maju dan warganya makmur karena pemimpin2ya cerdas, visioner, dan AMANAH, hampir tdk ada korupsi. kalau singapura seluas 5 juta km2, penduduknya 280 juta, kaya SDA, dan punya pemimpin spt LEE KUAN YEW, singapura pasti lebih maju dan kuat dari jepang, mendekati china dan AS>
@user-vb6hf6fi7b
@user-vb6hf6fi7b 2 ай бұрын
Luarbiasa👍
@lamandauok9020
@lamandauok9020 3 ай бұрын
Andai jakarta dan kota kota di indonesia mau meniru ini sangat luar biasa
@UdinNelayan
@UdinNelayan 15 күн бұрын
Pejabat kita hanya memperkaya diri mikirnya...beda sama negara2 yg lain.semoga kelak kita mendapatkan pemimpin yg betul2 amanah dan adil
@mangunsadigeo4820
@mangunsadigeo4820 3 ай бұрын
Ide besar dgn biaya besar namun pemanfaaanya sangat baik utk area baru berupa pulau kecil yg sangat bermanfaat utk penangkal abrasi pantai pantai depan kota di jakarta, semarang, belawan/kota medan, banda aceh, ujung pandang makasar, manado, dll. Berupa solusi transper teknologi pulau daur ulang sampah jangka panjang utk Indonesia.
@musakirtanete6020
@musakirtanete6020 2 ай бұрын
😮😮😮😮 mntab skali video nya
@YProductionMasyadhi
@YProductionMasyadhi 12 күн бұрын
Kereeeen... seandainya di Indonesia ada kayak gini
@mytgaming8616
@mytgaming8616 29 күн бұрын
Wow luar biasa pengolahan sampahnya,sampah terkendali,energi dapat,nambah pulau lagi,wajib kita tiru,❤️🇮🇩🙏
@AzimoJoss-by8em
@AzimoJoss-by8em 3 ай бұрын
Assalamualaikum wonosobo hadir
@adyfery23
@adyfery23 3 ай бұрын
Negara kecill yg sangat maju, memanfaatkan teknologi dgn luas wilayah yg minimal
@ricky_tardiana7392
@ricky_tardiana7392 3 ай бұрын
Secara tidak langsung Singapura bisa membuat pulau reklamasi tanpa harus mengeruk pasir di wilayah lainnya. Dan Singapura bisa memperbesar daratan nya sediri dan mengembangkan negaranya secara mandiri.
@Muhammadzaid8989
@Muhammadzaid8989 2 ай бұрын
Mantab ni pemerintah singapora,harus di contoh ni sama pejabat pemerintah di setiap daerah di indonesia👍❤️
@ViVo-zd8dx
@ViVo-zd8dx 2 ай бұрын
Kalau para pemimpin Indonesia banyak yang dipilih oleh rakyat berdasarkan mancung nya hidung...pasti otaknya jauh ketinggalan dibanding pola pikir para Petinggi Singapura yang terdiri dari para cerdik cendekiawan
@cvsakapat
@cvsakapat 27 күн бұрын
Kalau yang seperti ini di Indonesia bisa unjuk rasa pemulung dan juragannya. Mengurangi lapangan kerja. Kalau dibakar Demolah pemerhati dan aktivis lingkungan karena asap, polusi dan pencemaran udara didukung para pengamat lingkungan dan kesehatan. Kalau ditimbun Demolah warga kota yang jadi tempat nimbun, mencemari tanah dan air. Jadi sampah itu kalau mau hilang ya dibakar terkendali dengan incinerator bukan didiskusikan saja . Asapnya disaring sampai 25 tahap saringan, Teknolognya sudah ada tinggal asapnya ditambah tahap pemurniannya yang biasanya 4 tahap jadikan 25 sd 30 tahap sampai tidak ada asapnya. Golnya sampah 90% jadi arang dan abu. Tanah lebih toleran dengan abu dibanding plastik dan mikroplastik di laut tidak terurai selamanya. Jadi bakar sampah dari darat laut dan sungai. Solusi asap gunakan tabung filter asap sederhana tapi diulang sampai 25 tahap. Pasti beres dan tidak mual denger diskusi sampah dari sejak 100 tahun yang lalu.
@uki_dj7793
@uki_dj7793 2 ай бұрын
Di indonesia pemandangan yg indah saat jalan subuh lihat aning berebutan pempers bayi..
@putuindah1674
@putuindah1674 3 ай бұрын
Pernah lihat truk sampah ini langsung di depan hotel tempat menginap waktu liburan di Singapore. Sampah di ambil pada pagi hari👍
@Power_rangers21
@Power_rangers21 Ай бұрын
Keren memang negara singapura ❤
@fendikalbert534
@fendikalbert534 3 ай бұрын
Klo di indonesia menerapkan seperti itu sampahnya,saya yakin banyak pulau reklamasi baru.penerangan jalan pakai listrik hasil pembakaran sampah setiap kab/kota di indonesia.mantap
@susanaerna9410
@susanaerna9410 2 ай бұрын
Mantap 👍 Bisa dicontoh ini . 🙏🙏🙏
@tutitito6911
@tutitito6911 3 ай бұрын
Mantabbb!!!, pantas ditiru
@user-rs5qd1pc1f
@user-rs5qd1pc1f 2 ай бұрын
Joss betul sistem pengolahan sampahnya perlu di contoh mantap
@munawarseryati5264
@munawarseryati5264 2 ай бұрын
Bisa dijadikan contoh kepada negara2 seluruh dunia yg berbeza iklim.
@dollarreceh5640
@dollarreceh5640 2 ай бұрын
Tarik sis... Semakau
@JokerFarm24
@JokerFarm24 2 ай бұрын
Salut sama yg buat narasi ,cerdas dan tepat sasaran . Aku yakin Indonesia bisa . Cuman,saya pengen ikut andil di situ,tapi kayak nya trobosan begitu tahayul rasa Indonesia. Kudu rapat dulu ,rapat dan rapat .
@upia-de8fw
@upia-de8fw Күн бұрын
Beruntung tuh jadi penduduk warga singapura.. punya pemerintahan maju moderen dan bersih.. gak seperti konoha.. Rakyat hidup dalak kebodohan kemiskinan keterbelakangan dan dalam penindasan terus para pemimpina nya.. kekayaab nkri sumber daya alam nya. di kuras habis buat memperkaya Aseng.. dan segelintir sekelompok para pejabat aja yg punya kepentingan dan para mafia.. bisnis..
@ferrisyafri4475
@ferrisyafri4475 2 ай бұрын
Keren banget
@pemainnewbie5323
@pemainnewbie5323 Ай бұрын
percuma netizen indo gembar gembor "indonesia harus kek gini" lah wong orang2nya aja pemikiran yang penting hidup, senggol2 an buat hidup
@diffproject7908
@diffproject7908 14 күн бұрын
Keren.masa indonesia gak mau niru
@herlovesalforever8352
@herlovesalforever8352 3 ай бұрын
bagusss iniii
@santiagofarya8630
@santiagofarya8630 3 ай бұрын
Furak demais 🥰❤️👍
@TrisnaTV
@TrisnaTV 3 ай бұрын
Ini patut di contoh, jangan yang jelek aja yang di contoh
@AlexaTino
@AlexaTino 3 ай бұрын
Indonesia harusnya ikut mencontoh Singapura dalam hal kelola sampah..
@sobatkakilima7152
@sobatkakilima7152 3 ай бұрын
Masyarakatnya aja masih banyak buang sampah sembarangan
@rudyvlogkpg
@rudyvlogkpg 2 ай бұрын
Indonesia pasti bisa dong mencontoh Singapura soal proses daur ulang sampah.bahkan bisa sampai jadi sumber energi listrik. Wahh luar biasa loh jika bisa seperti Singapura. Ayo pak Prabowo dan Mas Gibran harus mulai contoh singapura
@anugrahagung
@anugrahagung 3 ай бұрын
Indonesia kan punya banyak pulau dan kosong...boleh tuh salah satunya dijadikan tpa dari pulau2 terdekat yang terisi. ..jadi sampah tidak dibuang seperti bantar gebang yang semakin penuh...
@donisihombing3275
@donisihombing3275 2 ай бұрын
😂indo kebanyakan korub
@ritatyas2615
@ritatyas2615 Ай бұрын
Sy berharap pulau2 yg masih ada tempat untuk dimungkinkan bikin pabrik seperti ini d optimalkan... Ky ikn ..🤔great tpa semakau ... Dmn ada kemauan disitu ada jln
@UjangSutrisman98
@UjangSutrisman98 3 ай бұрын
Harusnya sampah Bantar gebang di buat kaya gitu,, bila perlu taburkan di jakarta biar menghindari abrasi setidaknya mengurangi minim resiko tenggelam
@user-if7mz9tt3b
@user-if7mz9tt3b 3 ай бұрын
Indonesia harusnya sudah bisa kreatif dalam penanganan sampah, dapat di lihat dari negara negara lain termasuk negara singapura ini. Dengan adanya proses pengelolaan sampah yang super inovatif dan solutif pada sisa bakaran sampah yang di buang ke pulau tersendiri yang dimana pulau tersebut malah jadi tempat para satwa liar datang ke pulau tersebut yang menandakan bahwasanya pulau tersebut aman dan nyaman bagi makhluk hidup, tidak seperti indonesia yang membuat tumpukkan sampah sampai segunung dan menimbulkan bau sejauh berkilo kilo meter yang terkena dampak ke masyarakat contohnya di TPA Terjun berada di kota medan. Emang butuh kesadaran dari masyarakat untuk menjaga lingkungan indonesia tapi peran pemerintah sangat penting dalam pembuatan regulasi dan penyediaan fasilitas.
@semangarttv2611
@semangarttv2611 Ай бұрын
Keren.. indonesia patut meniru pengelolaan sampah seperti singapura
@darwinvlog6699
@darwinvlog6699 2 ай бұрын
Kren kren.. Imdonesia pulaunya makin dikisi laut habis...
@uraybayu5214
@uraybayu5214 3 ай бұрын
Hebat
@daniel.imnida
@daniel.imnida 2 ай бұрын
Harusnya bisa di terapkan di pulau bantar gebang yang sudah menggunung dengan bau yang khas.. 😁
@qwerty-zj7nm
@qwerty-zj7nm 3 ай бұрын
Negara 101 aturan cm ttp di puji kebersihan ma ksehatannya jago👍 mudahan di baca kali bs kcipratan tunjangan pak lee kwan yeu 😅 bcanda min. Mantap liputannya👍👍
@nuraditohakamsul3420
@nuraditohakamsul3420 2 ай бұрын
Luar biasa..., patut dicontoh 👍
@saefulazhar950
@saefulazhar950 3 ай бұрын
Harus d tiru
@user-ws5qh1xk6q
@user-ws5qh1xk6q 3 ай бұрын
Indonesia hrs belajar banyak.., Bravo and Perfect.. JB
@wahtugrizzly1071
@wahtugrizzly1071 3 ай бұрын
Walaupun negara kecil tapi kemajuan nya patut di acungi jempol, dari hal kecil seperti sampah aja mereka bisa mengatasinya, kesadaran dan kepedulian pemerintahnya dan masyarakat nya akan resiko sampah sangat besar, semoga menjadi contoh bagi negara” lain seperti Indonesia
@edwinfajar7057
@edwinfajar7057 3 ай бұрын
Negara Konoha cuma menang dalam hal Agama
@Maslanlanzzz
@Maslanlanzzz 2 ай бұрын
SDM ny juga nurut diajak maju
@ketutherman7799
@ketutherman7799 2 ай бұрын
Hebat.saya suka cara kerja ya..sampah jadi abu..subur..
@Mbs-bigclas84
@Mbs-bigclas84 26 күн бұрын
Negara super mini ya mudah tata kelola nya disemua sektor
@araara1122
@araara1122 2 ай бұрын
Di indonesia jangankan TPA, truk sampah aja gak banyak, masuk ke perumahan kami cuma 1 minggu sekali bahkan lebih lagi. Padahal bukan gratis ya, tapi bayar 20rb. Makanya jangan heran ada orang yang buang sampah ke tanah kosong yang ada tulisan "dilarang buang sampah kecuali anjing!", bisa aja didaerah itu gak ada tempat pembuangan bahkan gak masuk truk sampah disana.
@kuliahgaming4596
@kuliahgaming4596 Ай бұрын
Simpel cara kerja nya. Awal mula sampah yang diangkut dari tempat pembuangan sampah yang sudah di pilah, kemudian sampah itu di perkecil ukurannya setelah itu sampah di bakar, uap panas yang hasil pembakaran diubah untuk menjadi energi listrik menggunakan generator untuk mengubah uap panas menjadi energi listrik, setelah itu asap pembakaran yang masih mengandung karbon dioksida disaring menggunakan alat khusus agar tidak mencemari lingkungan. Point penting nya iya lah cari alat yang menyaring karbon dioksida seperti pada video tersebut agar bisa kita gunakan juga di negara kita.
@fitriahthoyib1911
@fitriahthoyib1911 2 ай бұрын
Pemerintah Indonesia sebenarnya sangat bisa mengadopsi tata kelola sampah seperti ini, bahkan mungkin lebih baik. Dicoba dulu saja di kota-kota besar sebagai pilot project. Yang penting konsisten dan jangan dikorupsi anggarannya.
@user-ce3yn5vt4o
@user-ce3yn5vt4o 23 күн бұрын
Cerdas, di 2035 saat sudah memenuhi kapasitas maksimal, tinggal memberi sekat, dan bertambah luaslah reklamasinya.. Begitu seterusnya.. Mantappp
@rens071
@rens071 3 ай бұрын
mmm jadi ini yang bikin singapur selalu bersih
@BangZEN77
@BangZEN77 2 ай бұрын
Mantap patut kita contoh
@user-bk7ku8ww4n
@user-bk7ku8ww4n 2 ай бұрын
Ini bagus di terapkan di Indonesia di daerah" Yang penurunan tanahnya tinggi
@arahati
@arahati 3 ай бұрын
Hadir and salam kenal 🙏
Menjelajahi Indonesia: Negara Paling Mengagumkan di Planet ini?
1:36:14
Lifeder Indonesia
Рет қаралды 4 МЛН
Negara Kecil Yang Makmur di Segitiga Bermuda
9:34
Jelajah bumi
Рет қаралды 53 М.
Чай будешь? #чайбудешь
00:14
ПАРОДИИ НА ИЗВЕСТНЫЕ ТРЕКИ
Рет қаралды 2,9 МЛН
Which one is the best? #katebrush #shorts
00:12
Kate Brush
Рет қаралды 20 МЛН
⬅️🤔➡️
00:31
Celine Dept
Рет қаралды 30 МЛН
GUNUNG HARUN - Atap Negeri Kalimantan Utara #2
21:48
Fiersa Besari
Рет қаралды 1,6 МЛН
Mengapa Tidak Ada yang Mau Tinggal di Pusat AS?
10:38
SISI TERANG
Рет қаралды 1 МЛН
Kota Makmur di Tengah Samudera Yang Dipadati Manusia
10:12
Jelajah bumi
Рет қаралды 657 М.
Mengapa Norwegia Makin Hari Makin Kaya?
15:42
Geografyi
Рет қаралды 326 М.
Pulau ini akan Tenggelam, Penduduknya Masih Bertahan | Pulau Mensemut 2023
41:40
REVIEW STARLINK INDONESIA - INI REVOLUSIONER 🔥
24:11
GadgetIn
Рет қаралды 3,2 МЛН
Distrik: Bantar Gebang dan Kemampuan Adaptasi Manusia
53:10
Asumsi
Рет қаралды 6 МЛН
Чай будешь? #чайбудешь
00:14
ПАРОДИИ НА ИЗВЕСТНЫЕ ТРЕКИ
Рет қаралды 2,9 МЛН