Era PALING MENGERIKAN untuk Ditinggali Sepanjang Sejarah Alam Semesta

  Рет қаралды 24,258

Semestamu

Semestamu

Күн бұрын

Gabung menjadi member KZbin atau Patreon Semestamu untuk bergabung di ruang Discord khusus. Kamu juga bisa dapat kelebihan lain seperti request video short!
KZbin: www.youtube.com/@semestamu/join
Patreon : / semestamu
Sekarang kalian bisa nikmatin konten semestamu dalam bentuk tulisan, yuk langganan di semesta.karya.mu
Kamu juga bisa dukung semestamu dengan membeli merchandise:
Tokopedia: www.tokopedia.com/semestamuof...
TikTok Shop: vt.tiktok.com/ZSLJM4mfJ/
Shopee: shopee.com/semestamu_official
Ikuti juga semestamu:
TikTok : / semestamu_official
X : www.x.com/Sainsmu
Instagram: / semestamu_official
Peralatan yang kami pakai
Kamera Utama: c.lazada.co.id/t/c.bgzyGm
Microphone: c.lazada.co.id/t/c.bgzyu5
Lighting: c.lazada.co.id/t/c.bgzyur
TIMESTAMPS
00:00 Intro
01:38 Mata manusia
05:37 Alam semesta era kegelapan
14:00 Akhir masa kegelapan alam semesta
22:15 Outro
Alam semesta adalah tempat yang sangat mengerikan, dia gelap dan sangat dingin. Dari 93 miliar tahun cahaya luas alam semesta, satu-satunya tempat yang kita tahu bisa manusia tinggali adalah Bumi. Tetapi alam semesta tidak sepenuhnya gelap, kita masih bisa melihat cahaya yang bersumber dari bintang-bintang, supernova, atau quasar. Rumah kita, Bumi, bisa ditinggali dikarenakan ada matahari yang memberikan cahaya dan energi.
Jauh di masa lalu, 320 ribu tahun setelah big bang atau sekitar 13,8 miliar tahun yang lalu, alam semesta lebih mengerikan lagi. Dia tidak memiliki sumber cahaya apapun. Pada periode yang berlangsung sekitar 100 miliar tahun ini, alam semesta benar-benar tempat yang gelap. Tidak ada satupun bintang yang menyinari alam semesta.Periode ini dikenal sebagai Dark Ages of the Universe, pertanyaannya kenapa masa kegelapan alam semesta ini bisa terjadi? Dan bagaimana dia bisa berakhir?
Referensi:
www.thoughtco.com/how-the-hum...
www.bbc.com/future/article/20...
people.ast.cam.ac.uk/~pettini...
bigthink.com/starts-with-a-ba...
www.astro.yale.edu/larson/pape...
webbtelescope.org/contents/ar...
arxiv.org/ftp/astro-ph/papers...
www.researchgate.net/publicat...
www.hko.gov.hk/en/education/r...
pages.uoregon.edu/jimbrau/ast...
webb.nasa.gov/content/science...
universe.nasa.gov/universe/ba...
Credit:
Host oleh Arby Nuryana
Ditulis oleh Arby Nuryana
Pascaproduksi oleh Ahmad Ulinuha
Eksekutif Produser oleh Bachtiar Rifai
For business inquiries: contact@semesta.mu
#sains #ipa #fisika #alamsemesta #semesta #semestamu #luarangkasa #astronomi #era #kegelapan

Пікірлер: 75
@semestamu
@semestamu 7 ай бұрын
Halo guys, mau nikmatin konten semestamu dalam bentuk tulisan? yuk dukung semestamu dengan subscribe di semesta.karya.mu
@yoyuitol
@yoyuitol 4 ай бұрын
Sama sangat terpesona sama gambarnya
@jodonya_mingyu
@jodonya_mingyu 8 ай бұрын
ini kek puzzle materi fisika SMA berkumpul dan menyatu.. emang fisika itu mapel yg menyenangkan kalau ga ketemu rumus
@semestamu
@semestamu 8 ай бұрын
Haha iya
@ariefdarmawan3048
@ariefdarmawan3048 6 ай бұрын
Bener banget lagi😂
@EVERZACK
@EVERZACK 4 ай бұрын
Sama kek kimia, kalo ga ketemu rumus' beh menyenangkan bangett mapel nya
@ZidanGondang-ps5vy
@ZidanGondang-ps5vy 8 ай бұрын
Masa kegelapan alam semesta adalah masa yang lalu yang gelap tapi dari awal kegelapan itulah muncul sesuatu yang terang dan indah seperti yang kita kenal saat ini.video ini memberi rasa kagum saya kagum akan keajaiban alam semesta dimasa lalu
@semestamu
@semestamu 7 ай бұрын
Mantap
@mufard9988
@mufard9988 8 ай бұрын
Menunggu informasi selanjutnya
@holling4771
@holling4771 8 ай бұрын
ini salah satu channel yang paling sering gua pause setiap nonton videonya... 👍👍🤯
@RatapiTeh
@RatapiTeh 2 ай бұрын
Semoga berkah ke ilmu selanjutnya. Btw tolong bahas ttg Ruang Waktu, dimana membahas: 1. Waktu dulu 2. Waktu sekarang 3. Waktu masa dpn 4. Satu garis waktu dimana tdk ada ke-3 masa waktu tsb dan semua masa waktu sama. Soalnya banyak yg penasaran dan cari² source gak nemu yg bisa bikin paham dan ringkas. Bahkan sy pake AI punya Microsoft pun ttp saja sampah jawabannya 😂
@Minecraft_fadhil
@Minecraft_fadhil 8 ай бұрын
Halo saya sudah tidak sabar lagi nonton nya fidio abang 🙏🙏👏👏👏👏👏👏🗿
@MagicChessBangBang.
@MagicChessBangBang. 8 ай бұрын
Bahas efek magnet di Luar angkasa bang 😊
@jajangjangkung3123
@jajangjangkung3123 7 ай бұрын
Sungguh luar biasa kinerja alam semesta ini, kita hanya setitik debu yang hidup diluasnya semestamu
@marjukibengkari5778
@marjukibengkari5778 8 ай бұрын
sangat bermanfaat
@Miner_BTC
@Miner_BTC 8 ай бұрын
Luar biasa
@Minecraft_fadhil
@Minecraft_fadhil 8 ай бұрын
Wah seru han hoooooo 🤯🤯🤯🤯
@mufard9988
@mufard9988 8 ай бұрын
Ga kerasa padahal kayak baru nonton 😅
@jajangjangkung3123
@jajangjangkung3123 7 ай бұрын
Cukup mudah dipahami. Terimakasih 🙏🏻🙏🏻🙏🏻
@ridoramadhan9655
@ridoramadhan9655 7 ай бұрын
Setia sama semestamu ❤
@semestamu
@semestamu 7 ай бұрын
Thankyou
@SIDASELO.....
@SIDASELO..... 8 ай бұрын
Gak sabar
@Settiadesember_Storry
@Settiadesember_Storry 8 ай бұрын
saya yakin tidak banya org yg mengerti ini,kecuali akal fikirannya melampai kemampuanya
@iqbalrizal8243
@iqbalrizal8243 6 ай бұрын
Masya Allah,,,,
@haidirfajri6623
@haidirfajri6623 7 ай бұрын
Terimakasih 🎉
@ekowahyudi6120
@ekowahyudi6120 15 күн бұрын
Masa kegelapan bumi akan terjadi saat matahari mengalami fase katai mera(matahari Padam karena gasnya tidak terbakar) Akan terjadi sekitar 4 milyar tahun lagi beruntungnya ada bintangnya Andromeda jadi bumi tidak mengalami kegelapan terlalu lama.
@setyowibowo7094
@setyowibowo7094 4 ай бұрын
Keren
@dedyfebriansyah5704
@dedyfebriansyah5704 7 ай бұрын
Betapa maha telitinya Allah
@Heroine-ui9kn
@Heroine-ui9kn 3 ай бұрын
Bagus kak
@21-_-5-_-11
@21-_-5-_-11 4 ай бұрын
Gelap, tidak ada cahaya, hampa
@RifzErxsun-cs8ph
@RifzErxsun-cs8ph 8 ай бұрын
assalamualaikum bg.. tlog..bahas film The Wandering Earth penasaran gw bisakah bumi seperti itu 😂😂
@semestamu
@semestamu 8 ай бұрын
Nggak bisa bang
@MuhammadRidho-gg2ri
@MuhammadRidho-gg2ri 4 ай бұрын
Hlo bg 😁, followers dari tiktok nih 😁
@muhamadnurfauzi9983
@muhamadnurfauzi9983 7 ай бұрын
Seru bgt liat ginian😅
@fajarramelan4271
@fajarramelan4271 7 күн бұрын
Min kira-kira kalau dibayangkan bagaimana pemandangan alam semesta sebelum usianya yg ke-380.000 ketika masih diselimuti radiasi? Kalo ga salah alam semesta belum transparan kan min karena Foton masih sibuk ditabrak dan menabrak elektron? Dan ketika alam semesta belum transparan itu apakah semua hanya berisi pendaran cahaya yg sangat silau atau bagaimana min?
@marjukibengkari5778
@marjukibengkari5778 8 ай бұрын
👍👍👍👍
@dannnnn809
@dannnnn809 8 ай бұрын
Thank you min
@semestamu
@semestamu 8 ай бұрын
Sama sama
@samahmadoke8704
@samahmadoke8704 7 ай бұрын
Nyimak.
@bilbet3350
@bilbet3350 7 ай бұрын
SDM kita kalau mau maju dan pintar harus paham dlu ilmu fisika. Krna fisika lah yang menyusun manusia, pohon, kita bsa berjalan, melihat smua karena mekanisme fisika. Makanya org bule pada cerdas, karna bnyak ahli fisika dsna.
@user-pf6se8kt1s
@user-pf6se8kt1s 7 ай бұрын
gabakal bisa , sdm Indonesia mayoritas masih lengket dengan agama ( Islam ) , dalam Al-Qur'an sendiri menjelaskan manusia tidak bisa menembus langit , semua hal di dunia ini ( fisika ) dan Al-Qur'an itu bertentangan , semua telah ditulis di Al-Qur'an tapi fisika juga punya penjelasannya tersendiri , contoh : alam semesta diciptakan oleh Allah tapi dalam fisika alam semesta ini tercipta karena ledakan big bang
@JeepXj-xt1yv
@JeepXj-xt1yv 7 ай бұрын
@@user-pf6se8kt1s Bigbang itu hanya proses penciptaan bukan entitas yang menciptakan, ilmu pengetahuan yang benar akan selaras dengan agama yang benar, dan agama yang benar tidak akan bertentangan dengan ilmu pengetahuan karena keduanya merupakan hasil karya dari satu entitas yaitu Sang Khalik (Pencipta)
@erwinapaja4811
@erwinapaja4811 5 ай бұрын
Bisa kalo negara pendidikannya berbasis sekuler atau netral​@@user-pf6se8kt1s
@elzynnn
@elzynnn 6 ай бұрын
NADAMU UBAH KLO NGOMONG NYELESIN
@fikrihkasalama3434
@fikrihkasalama3434 8 ай бұрын
Apakah alam semesta akan selamanya ada karena setelah alam semesta berakhir alam semesta yang baru akan lahir dan begitu seterusnya....dan apakah alam semesta yang kita tinggali ini adalah alam semesta yang lahir dari alam semesta sebelumnya yang telah berakhir 🤔
@speakeraktif2607
@speakeraktif2607 6 ай бұрын
Bang bahas planet Nibiru
@noahaiden2047
@noahaiden2047 8 ай бұрын
Bahas "Strange Matter" dong bang, gw cari gak ada yg pake b. Indo
@anitanita4875
@anitanita4875 6 ай бұрын
bang gimana kalau semua Bimasakti bergabung apakah ada Bimasakti yang baru
@orangjoystick123
@orangjoystick123 6 ай бұрын
Besarin suara penjelasan nya kak, dan kecilkan soundtracknya
@Kamar.rumah.berdoa
@Kamar.rumah.berdoa 7 ай бұрын
Min tolong bahas tentang white hole dong
@zaynn_kingdemon
@zaynn_kingdemon 8 ай бұрын
Masa sebelum big bang adakah?...
@sefutabais
@sefutabais 7 ай бұрын
Udah subscribe bang tik tok yg membawa ku kesini😅
@semestamu
@semestamu 7 ай бұрын
Mantap
@Dartsopan
@Dartsopan 7 ай бұрын
Sedih 😢
@yters5981
@yters5981 2 ай бұрын
Mungkin tidak benar-benar gelap karena Partikel Foton/Gelombang ELektromagnetik sudah ada. Seandainya ada yang dapat melihat di luar spektrum cahaya tampak, maka tidak akan merasakan kegelapan. CMIIW.
@samahmadoke8704
@samahmadoke8704 4 ай бұрын
Mungkin maksudnya masa kegelapan apam semesta 100juta tahun.
@pozejc
@pozejc 8 ай бұрын
bahas kenapa luar angkasa itu gelap bang apakah bintang yang banyak itu tidak bisa menerangi seluruh luar angkasa
@megaap
@megaap 8 ай бұрын
Emang bener kalo teori big, bang pinjem seratus itu beneran?
@Hytam233
@Hytam233 4 ай бұрын
​@DILARANG_MENGUNJUNGI_AKUN_INI apa sih bjir ngarah nya ke negara
@okeboomer8823
@okeboomer8823 8 ай бұрын
Next bahas dunia kuantum bang penyusun seluruh apapun di alam semesta bang
@semestamu
@semestamu 8 ай бұрын
Kita udah bahas beberapa tentang kuantum, coba di cek bang
@farizibrahim8900
@farizibrahim8900 7 ай бұрын
Bang matahari bisa super nova ga
@semestamu
@semestamu 7 ай бұрын
Nggak bisa bang
@muhammadanugrahalfirizqy8762
@muhammadanugrahalfirizqy8762 7 ай бұрын
Kak emang ada alien di bulan?
@Minecraft_fadhil
@Minecraft_fadhil 8 ай бұрын
Bang
@jaygaming697
@jaygaming697 4 ай бұрын
Bang mic lu kurang jelas
@haidirfajri6623
@haidirfajri6623 7 ай бұрын
kita ga bakal mampu melihat alien contohnya malaikat setan jin dan tuhan yang tidak bisa kita lihat
@ahmadivan_mv3834
@ahmadivan_mv3834 8 ай бұрын
orang bisa tau masa lalu sampe 13 miliyar tahun lalu itu gimana yaa
@semestamu
@semestamu 8 ай бұрын
Yang jelas nggak mudah
@JeepXj-xt1yv
@JeepXj-xt1yv 7 ай бұрын
Salahsatunya diukur dari bintang terjauh yang bisa kita amati, sejauh ini bintang terjauh yang bisa diamati kisaran 13milyar tahun, kalau ada yang lebih jauh seperti 15milyar tahun maka cahaya itu sudah menempuh 15milyar tahun maka alam semesta berumur 15milyar tahun
@Hytam233
@Hytam233 4 ай бұрын
Mungkin pake cahaya bintang?
@Dailyyy_Art
@Dailyyy_Art 8 ай бұрын
Jangan harap bisa menembus rahasia tuhan, pengetahuan kita (manusia) sudah di batasi oleh sang pencipta (allah)
@MuhammadRidho-gg2ri
@MuhammadRidho-gg2ri 4 ай бұрын
Hlo bg 😁, followers dari tiktok nih 😁
Apakah Ada Ujung Alam Semesta?
10:04
Kok Bisa?
Рет қаралды 14 МЛН
What it feels like cleaning up after a toddler.
00:40
Daniel LaBelle
Рет қаралды 79 МЛН
Женская драка в Кызылорде
00:53
AIRAN
Рет қаралды 478 М.
Playing hide and seek with my dog 🐶
00:25
Zach King
Рет қаралды 33 МЛН
Tiga Kemungkinan Terjadinya KIAMAT Menurut SAINS
22:27
Semestamu
Рет қаралды 32 М.
How Did The Universe Begin?
2:26:46
History of the Universe
Рет қаралды 12 МЛН
Apakah Kita Akhirnya Menemukan Materi Gelap?
30:51
Semestamu
Рет қаралды 42 М.
مافيا | الدحيح
34:03
New Media Academy Life
Рет қаралды 1,3 МЛН
Documentary Book: Those Who Hide the Sun | Full indexed
3:40:24
لوتس للنشر الحر - Lotus Free Publishing
Рет қаралды 2,1 МЛН
Mengapa kita sendirian di alam semesta?
28:27
Serial Sisi Terang
Рет қаралды 310 М.
Quiet Night: Deep Sleep Music with Black Screen - Fall Asleep with Ambient Music
3:05:46
Apakah Bumi Sedang Berada Pada Zaman Es?
23:44
Semestamu
Рет қаралды 58 М.
Tag her 🤭💞 #miniphone #smartphone #iphone #samsung #fyp
0:11
Pockify™
Рет қаралды 73 МЛН
iPhone socket cleaning #Fixit
0:30
Tamar DB (mt)
Рет қаралды 16 МЛН
Копия iPhone с WildBerries
1:00
Wylsacom
Рет қаралды 7 МЛН