Рет қаралды 349,309
Berikut adalah 14 trik psikologi untuk memengaruhi siapapun. Seni persuasi adalah sebuah keterampilan yang harus dipelajari setiap orang, karena hal itu bisa sangat bermanfaat dalam berbagai situasi. Jika kamu ingin melakukan hal-hal seperti menutup penjualan yang penting, membujuk atasanmu untuk menaikkan gajimu, atau meyakinkan seseorang untuk melakukan sesuatu untukmu, maka kamu bisa mempelajari dan memanfaatkan ilmu psikologi untuk memengaruhi mereka.
Memahami kapan dan bagaimana cara untuk menggunakan trik-trik psikologi berikut ini juga akan membantumu untuk mendeteksi ketika ada orang yang menggunakannya kepadamu. Perlu diingat bahwa persuasi sama sekali berbeda dengan manipulasi. Niat baik selalu melatarbelakangi persuasi, sedangkan niat buruk selalu melatarbelakangi manipulasi. Di saat kamu mulai berbohong atau mengatakan kebenaran yang setengah-setengah, maka kamu telah memanipulasi orang lain.
Jadi, ingatlah itu ketika kamu memutuskan untuk menggunakan salah satu dari ke 14 teknik persuasi berikut ini.
---------------------------------------------
VIDEO LAIN UNTUK DITONTON:
17 Tips Psikologi Untuk MEMBACA Pikiran dan Karakter Orang Lain Secara Instan:
• 17 Tips Psikologi Untu...
15 Fakta Psikologi Yang Akan Membuatmu Tercengang:
• 15 Fakta Psikologi Yan...
15 Trik Psikologi Yang Berguna Untuk Kehidupan Sehari-Hari:
• 15 Trik Psikologi Yang...
---------------------------------------------
Musik Yang Digunakan:
Prod. Matthew May
KZbin Channel: / @matthewmaymusic