Рет қаралды 774,363
Kijang Doyok, yang biasa disebut dengan Kidoy oleh Om Bima ini merupakan mobil yang sudah menemani beliau sejak masa muda.Toyota Kijang generasi kedua yang ia miliki ini masih sangat gagah dan terawat walau umurnya sudah mencapai 35 tahun. Dengan masih mempertahankan konsep klasiknya, Om Bima memodifikasi beberapa bagian pada Kidoynya.
Penasaran perubahan apa saja yang sudah dilakukan Om Bima pada Kidoy 1985 miliknya? Yuk, simak videonya!
Buat kamu yang juga ingin punya mobil Kijang, pas banget nih, banyak penawaran menarik yang bisa kamu dapatkan di:
bit.ly/seva-kijang
bit.ly/seva-innova
Buat kalian yang mobil modifikasinya juga mau di-review oleh Seva, bisa banget nih untuk mengirimkan detail info modifikasi dan foto mobil ke email : seva.adp@gmail.com
Kita tunggu mobil kamu di KZbin kami ya!
#godaanlelaki #kijang #kijangkotak