Kenapa Manusia Punya Perasaan? (Belajar Psikologi: Seri Emosi)

  Рет қаралды 131,469

Satu Persen - Indonesian Life School

Satu Persen - Indonesian Life School

4 жыл бұрын

Perseners! pernah ngga sih lo marah-marah terus temen lo bilang lo emosian atau lo gampang nangis dan temen lo ngatain kalau lo emosional? Tapi sebenernya emosi itu apa sih? Kenapa emosi bisa muncul? dan apa sih pengaruhnya pada kehidupan kita semua? Yuk simak penjelasan dari Ifandi Khainur Rahim, Co-Founder Satu Persen tentang kenapa manusia punya perasaan, serta belajar psikologi dan emosi.
Kalau lo merasa saran-saran di video ini masih belum cukup membantu, lo bisa menyelesaikan masalah lo bareng Mentor Satu Persen dengan klik link berikut ini: satu.bio/emosi-manusia
Kalau lo mau ikut Membership Satu Persen dengan #HargaMurahBenefitBertambah, klik aja link ini:satu.bio/membership-satupersen
Kalau lo mau drop saran soal topik, lo bisa ke link ini:
satupersen.net/page/content-d...
━━━━━━━━━━━━━━
APA ITU SATU PERSEN?
▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀
Satu Persen-Indonesian Life School adalah startup pendidikan yang mengajarkan tentang pengetahuan dan kemampuan penting dalam hidup yang belum diajarkan di sekolah dan masyarakat luas.
Satu Persen memiliki layanan:
1) Konsultasi dengan Mentor: satu.bio/mentoring-satupersen
2) Konseling dengan Psikolog: satu.bio/konselingpsikolog
3) Webinar, Workshop dan Bootcamp: satu.bio/webinar-kami
4) Kelas Online: satu.bio/kelas-online-kami
━━━━━━━━━━━━━━
BUSINESS INQUIRIES
▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀
Email : partnership@satupersen.net
Speaking Enggagement : bit.ly/satumitra
Content Collaboration : bit.ly/satumitra2
━━━━━━━━━━━━━━
SOCIAL MEDIA UTAMA SATU PERSEN
▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀
Instagram Satu Persen: satu.bio/igsatupersen
Twitter Satu Persen: satu.bio/twitterofficialkami
LinkedIn Satu Persen: satu.bio/linkedin-kami
━━━━━━━━━━━━━━
SOCIAL MEDIA LAINNYA
▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀
Instagram Satu Persen for Career: satu.bio/kenali-spforcareer
Instagram Buku Self Knowledge: satu.bio/buku-self-knowledge-...
Instagram Mental Health Training: satu.bio/bmht-instagram
Instagram Cerita Konsultasi: satu.bio/cek-ceritakonsultasi
━━━━━━━━━━━━━━
TIM PENYUSUN VIDEO
▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀
Script: Dela Pranaya
Video Editor: Syifa Mediloka
Presenter: Ifandi Khainur Rahim
Poster Designer: Yasmine Iman
━━━━━━━━━━━━━━
Jangan lupa like, comment, share, dan subscribe ya!
Satu Persen
Lebih Baik Setiap Harinya
#SatuPersen​ #HidupSeutuhnya #SelfLove #Healing #SelfHealing #MemaafkanDiri #MaafkanDiri #PercayaDiri #ManajemenWaktu #Bahagia #Stress #Mindfulness #Kesuksesan #Asertif #KesehatanMental​ #Mindset​ #SemangatHidup​ #VideoMotivasi​ #KesehatanMental​ #Produktif​ #Overthinking​ #Psikologi​ #DiriSendiri​ #kataMutiara​ #KataKataMotivasi #Sukses #Pendapat #Gagasan #Perasaan #FilosofiTeras #Investasi

Пікірлер: 213
@SatuPersenIndonesianLifeschool
@SatuPersenIndonesianLifeschool 4 жыл бұрын
DAFTAR MENTORING SATU PERSEN: 1persen.link/layananmentoring-24 Testimoni Mentoring: 1persen.link/testimentoring Mentoring Satu Persen adalah program konsultasi 1-on-1 bersama Mentor Satu Persen untuk menaklukkan kecemasan, ketakutan, serta menemukan langkah hidupmu selanjutnya. Permasalahan yang dapat diatasi Mentoring Satu Persen: Kecemasan berlebih, Kurang percaya diri, Khawatir akan masa depan Overthinking Mengenal diri (minat dan bakat, kepribadian, etc) Kehilangan motivasi Berada dalam hubungan tidak sehat Sulit mendapatkan pasangan Ikuti 10.000 orang dari 15 negara yang telah terbantu Mentoring Satu Persen!
@sipotigkisulselpospitigara7808
@sipotigkisulselpospitigara7808 2 жыл бұрын
.
@jscv.0578
@jscv.0578 9 ай бұрын
Menurut saya. mood lebih dekat ke kondisi mental. Emosi adalah suatu bentuk respon baik sadar maupun tidak, dari pikiran terhadap suatu objek dengan ditandai perubahan pada bagian saraf otak hingga tekanan dan kontrol tubuh secara sifat mental. perasaan itu pikiran berdasarkan data diotak tentang suatu objek yg diamati dan memiliki ikatan emosi atau ingatan kenangan secara perubahan waktu. Expresi..... Pokerface.... Dll. Beberapa topik yg bisa jadi acuan skripsi juga bagus dibuat jadi konten bosku.
@jscv.0578
@jscv.0578 9 ай бұрын
Tambahan sedikit. " perasaan" Itu dipengaruhi oleh mindset dan mempengaruhi pada mood.
@anaknyaibunya2915
@anaknyaibunya2915 4 жыл бұрын
"pemahaman lo yang mendalam tentang emosi bakal bisa bikin lo bertindak dengan oke dalam berbagai situasi sosial"👍
@tubeyou5808
@tubeyou5808 4 жыл бұрын
Yoi, ketika pemahaman EQ meningkat secara tak langsung mengasah IQ seseorang. Lalu tahap selanjutnya adalah pencarian makna hidup (SQ).
@revianasylvan9554
@revianasylvan9554 4 жыл бұрын
Emosi = respon spesifik terhadap situasi tertentu 😊🙏
@channeluniversal.9082
@channeluniversal.9082 4 жыл бұрын
Plg pntg bljr utk mengontrol emosi, bkn menghlgkn emosi. Manusia bila tdk ad emosi, itu nm nya robot 😂
@gloriaparinussa
@gloriaparinussa 4 жыл бұрын
Ketika emosi digunakan dengan baik, justru akan membuat kita jadi kreatif. Setuju... emosi bisa memotivasi kita melakukan segala sesuatu, jadi gunakan emosi secara positif. Thanks Satu Persen 😊👍
@ridhorizkiawan8889
@ridhorizkiawan8889 4 жыл бұрын
Yg gw tau salah satu cara untuk jadi good leader ya dengan memanfaatkan emosi ini, leader yg baik sangat pintar menempatkan emosi
@hanarehatake1706
@hanarehatake1706 4 жыл бұрын
1% tolong dong,,, gimana caranya ngilangin trauma, terutama trauma psikis dari keluarga yg kita tidak bisa menghindari orang" itu.....
@parapuanku
@parapuanku 4 жыл бұрын
kenapa sih channel ini selalu dateng di waktu yang tepat, hari ini memang lagi badmood karena banyak hal-hal yang gak sesuai ekspetasi bad banget dari pagi sampai jam segini. dan syukur membaik setelah nonton ini tengkyu satu persen
@haritsallana7087
@haritsallana7087 4 жыл бұрын
AI kali ( Artificial Intelegent ) heheh
@fitriira1577
@fitriira1577 4 жыл бұрын
Dari sekian voice di 1%,voice kak ifan yg the best menurutku❤
@transferwawasanacademy
@transferwawasanacademy 4 жыл бұрын
Thanks ya Fitri :D
@nawaasriah
@nawaasriah 4 жыл бұрын
Favorit banget 😁
@shinsrimel6808
@shinsrimel6808 3 жыл бұрын
Akhirnya bisa nemu channel yang membantu keadaan mental dan jasmani saya saat ini, jauh dari lubuk hati saya menemukan jawaban dan semoga depresi saya membaik🙏✨
@adiamirudin430
@adiamirudin430 4 жыл бұрын
Nasi, nasi apa yang bikin sedih? Nasi b gue. Gue jadi pengen mentoring karena ngerasa sedih banget :(
@mutiaraauliaanhar9823
@mutiaraauliaanhar9823 4 жыл бұрын
Adi Amirudin nasib pengen mentoring tapi masih nabung.
@Gozaan
@Gozaan 4 жыл бұрын
cakeep
@Riosaputra-zy2pv
@Riosaputra-zy2pv 4 жыл бұрын
Nasi nya masih banyak lauknya udh hbis ")
@lyrics_yeppiya
@lyrics_yeppiya 4 жыл бұрын
I don't why, if suaranya kak ifan ku slalu nyaman untuk dengerin di satu persen 1%
@rehansetiawan2571
@rehansetiawan2571 4 жыл бұрын
1 kata, Detail. 1 ucapan, makasih. Request min,, bahas tentang bipolar/psikopat dong versi 1%😂
@transferwawasanacademy
@transferwawasanacademy 4 жыл бұрын
Sudah ada ya, video baru tentang Bipolar :D
@rofiansahcahyaramadhan2114
@rofiansahcahyaramadhan2114 4 жыл бұрын
lagi lagi ini channel kaya ajaib bgt,muncul apa yg relate sama gw
@deaaureliyaputri2758
@deaaureliyaputri2758 4 жыл бұрын
Akhirnyaa😭 gw nyari video tentang ini dari lama gk ketemu ketemu
@deaaureliyaputri2758
@deaaureliyaputri2758 4 жыл бұрын
Kenapa sih manusia punya perasaan? apa gunanya..? kan kalo manusia gk punya yang namanya perasaan dia gk bakal ngerasain sedih, depresi, pesimis, dll.. Dan akhirnya satu persen ngejawab pertanyaan pertanyaan gua yg terus terngiang-ngiang di kepala gw:) Thanks satu persen 😘 Ada plusnya juga lagi, ngebahas tentang mood yang jadi problem dikehidupan gw "INGAT bahwa mood cuma reaksi kimia yg ada di otak" thanks bgt Lengkap. Mantap.
@mariacitra1100
@mariacitra1100 4 жыл бұрын
satu persen tuh cenayang ya bisa tau apa yang gue butuh :( oh iya kaak, kalau kelas yang sabtu ini tiketnya masih ada ga yaa?
@SatuPersenIndonesianLifeschool
@SatuPersenIndonesianLifeschool 4 жыл бұрын
Halo kak, masih ada. Silahkan kunjungi link.satupersen.net ya. Terima kasih😁
@febrinaangreta1726
@febrinaangreta1726 3 жыл бұрын
@@SatuPersenIndonesianLifeschool Apakah Laki-Laki memiliki Perasaan?
@JokoPurnomo-oy5sm
@JokoPurnomo-oy5sm 2 жыл бұрын
Inilah yang membuatku jadi fleksibel dimanapun di situasi apapun😁😁😁 Apalagi ditambah memasukan unsur 3 pola sudut pandang diri sendiri orang lain dan publik😃😃😃😃
@tubeyou5808
@tubeyou5808 4 жыл бұрын
IQ dan EQ saling melengkapi, saling mengontrol, sementara SQ sebagai pedoman dan penuntun arah hidup seseorang.
@user-js9tn1yj4w
@user-js9tn1yj4w 3 жыл бұрын
IQ apa ya?
@tubeyou5808
@tubeyou5808 3 жыл бұрын
@@user-js9tn1yj4w Inteligence Quotient
@elobahagia8101
@elobahagia8101 4 жыл бұрын
video di 1% kalau gua perhatikan dari semua video yang sudah gua tonton, semuanya selalu bertabrakan tetapi tetap satu tujuan, yakni Santuy😁 intinya kerenlah, selalu membuka wawasan gua👍🏻
@astutirana9378
@astutirana9378 4 жыл бұрын
Emosi itu ada dua ada emosi positif dan ada emosi negatif dan emosi itu juga penting dalam kehidupan seseorang. Gak selamanya emosi itu merugikan akan tetapi ada keuntungan nya. Tergantung dari seseorang bagaimana menempatkan :)
@shalimandidinprayoga8424
@shalimandidinprayoga8424 2 жыл бұрын
Bisa kah di jelas kan tentang emosi dan perasaan Dan ada berapa macam emosi dan perasaan....
@ismawanti.s7922
@ismawanti.s7922 4 жыл бұрын
untuk tim 1% terimakasih banyak atas ilmu pengetahuan yang telah diberikan selama ini 🙏Tetap semangat kak 💪 dan Jangan bosan membagi pengetahuannya😇
@novrianingsihridwan3455
@novrianingsihridwan3455 4 жыл бұрын
Jazakallahu khoyr kak. Ngebantu benget, buat saya yg mmang lagi mempelajri soal emosi. Di perbanyak yah karyanya👌 semoga lebih bnyak bermanfaat dan lebih berkah. 🤲
@bagussetiobudiraharja8946
@bagussetiobudiraharja8946 4 жыл бұрын
Menarik nih kalo Emosi dikaitkan sama Psikopat
@MotivasiSukses-Ikigai
@MotivasiSukses-Ikigai 4 жыл бұрын
👍🏻 emosi = salah satu metode kita bertahan hidup
@jakartaagenda4686
@jakartaagenda4686 4 жыл бұрын
Story telling tingkat dewa. Keren penjelasan konsepnya dg bahasa yg enak dan alur runtut. Sukses terus
@pamalah99
@pamalah99 4 жыл бұрын
Ka ifandi tolong bahas tentang motivasi emosi dari segi pendidikan dong🥰
@elevenlee1001
@elevenlee1001 4 жыл бұрын
Seketika gua menghubungkan topik ini dgn film Inside Out
@dhitakrd
@dhitakrd 3 жыл бұрын
Gue bener-bener butuh banget penjelasan ini. Yok bisa yok, bisa memahami emosi lebih dalam.
@hwangmin
@hwangmin 2 жыл бұрын
Orang yg udah bisa ngatur emosinya hidupnya tuh kayak lebih ringan sama bisa nempatin diri, kreatifitasnya malah lebih ningkat
@alanawinarta9887
@alanawinarta9887 4 жыл бұрын
Terima kasih...
@valentmalau3627
@valentmalau3627 4 жыл бұрын
Tengkyu mba della scriptnya bgs bgt
@betta303
@betta303 4 жыл бұрын
My favorite content😊
@RonyKustendro
@RonyKustendro 4 жыл бұрын
Bagus... terima kasih 1%, pembahasan yang menarik tentang emosi dan kompilasi videonya keren... 👍
@indahtk259
@indahtk259 3 жыл бұрын
Saya suka bahasan iniihh... Sangat bisa dipahami dan dimengerti
@masher84
@masher84 4 жыл бұрын
Luar biasa......
@rohmahfatimah1424
@rohmahfatimah1424 Жыл бұрын
thanks full kak insightnya, ngebantu banget
@alizasalsabila2996
@alizasalsabila2996 4 жыл бұрын
Sangat faedahh makasiii
@Arya.comexpres
@Arya.comexpres 6 ай бұрын
Keren ka terus kembangin vidionya ❤
@muhammadhidayat8055
@muhammadhidayat8055 2 жыл бұрын
Thanks
@fazyy_joharii
@fazyy_joharii 4 жыл бұрын
Ok gue udah fhm apa itu emosi... Makasih ya kak😁
@ayudiah3764
@ayudiah3764 4 жыл бұрын
Segitu bagusnya channel ini,terus berkaya yaa💯💞
@innahavidatussaniyah
@innahavidatussaniyah 4 жыл бұрын
Terimakasih:)
@lolamazini4426
@lolamazini4426 4 жыл бұрын
menurut gua yang paling identik dari satu persen suaranya kak ifan
@iinrasman7131
@iinrasman7131 3 жыл бұрын
terimakasih terimakasih terimakasih...😍😍😍
@pauloelle0239
@pauloelle0239 3 жыл бұрын
trmks bnyk kk,untk vidio motifasinya sgt bermanfaat sekali,ttp smgt sht sll kk di tunggu next vidio nya Gbu👍
@budi_momo
@budi_momo 4 жыл бұрын
Bagaimana dlm menggunakan emosi supaya dpt bermanfaat bagi diri sendiri dan hubungan antara sesama manusia, thanks pembelajarannya satu persrn
@penggemarbisnis
@penggemarbisnis 2 жыл бұрын
Gw nonton video ini karena setelah menonton cukup banyak film yang berakhir bahagia.Tapi,pada akhirnya saya merasakan kehampaan.Kenapa filmnya harus berakhir.Kenapa saya punya emosi ini dn itu?
@erynoak2729
@erynoak2729 4 жыл бұрын
Emosi adalah reaksi dr hal yg berkontak dengan panca indera, dr situ terbentuk perasaan, pengenalan objek, dan memori kita merekam.. Terakhir masuk ke kesadaran kita untuk memutuskan sesuatu..
@krisdiyantifaizah7146
@krisdiyantifaizah7146 4 жыл бұрын
Makasih ini membantu
@hikammu
@hikammu 4 жыл бұрын
Proses menjalani untuk bisa saling bekerjasama dengan emosi biar tidak dikontrol olehnya apalagi dalam situasi yg gak mengenakan, kayaknya sangat dibutuhkan kesabaran yang friendly
@febrinaangreta1726
@febrinaangreta1726 Жыл бұрын
Hikammu Kalo Setan Emang Dari Sononya Gak Punya Perasaan
@anitalusias.7343
@anitalusias.7343 3 жыл бұрын
aku masih umur 13 tahun dan masih perlu banyak hal blajar tentang kehidupan. makasih 1% membuat aku berpikir lebih dewasa
@Isma_Nurpadilah
@Isma_Nurpadilah 9 ай бұрын
emosi bisa membuat kita lebih tenang👌🏻
@wandikobutarbutar9719
@wandikobutarbutar9719 10 ай бұрын
good
@istiwul
@istiwul 4 жыл бұрын
Jadi bayangin film inside out
@MReyhanNIhsan
@MReyhanNIhsan 4 жыл бұрын
ya ibaratnya, manusia itu punya akal sama nafsu, nah manusia yg baik adalah manusia yg bisa ngontrol hawa nafsunya. Akal dan nafsu adalah penyebab bahwa kita bisa berpikir dan punya perasaan, membedakan baik dan buruk seperti yg dijelaskan video diatas...oh iya dan jgn lupa, ada tuhan yg ngatur semuanya selain usaha manusia...
@yudha0802
@yudha0802 4 жыл бұрын
Hallo mentor bisakah saya bertanya disini gimana si pendatmu tentang relationship(hubungan pacaran),kenapa pacaran itu haram dalam islam sbelum sah dan komitmen pun tidak boleh,jdi menurutmu gimana bisakah buatkan videonya,,plizz 🙏🏻
@ilhamifadil3327
@ilhamifadil3327 9 ай бұрын
Cara menenangkan emosi adalah dgn cara memikirkan efek ke orang dan ke kita sendiri
@fauziahqurrotaayuni244
@fauziahqurrotaayuni244 4 жыл бұрын
Luv luv luvvvvvvvvv ❤❤❤ satu persen is the best
@niputushintiareski6627
@niputushintiareski6627 4 жыл бұрын
Lagii dong kakk video ngebahas emosii
@flyandfall654
@flyandfall654 4 жыл бұрын
Buatin video tentang kesehatan fisik lagi dong kak!
@transferwawasanacademy
@transferwawasanacademy 4 жыл бұрын
Sudah ada ya video terbaru tentang Corona Virus :D
@axxtrous
@axxtrous 4 жыл бұрын
Lah, w kalo diputusin pacar malah bersyukur :( jadi bisa bebas deket sama siapa aja. Tapi sampe sekarang ga putus putus :( udah ga tahan si sama sikap posesifnya. Tapi ya mau gimana lagi, mau di putusin kasian dianya udah baik banget dan ga pernah kasar (verbal atau fisik) sama w selama 3 tahun ini 😂 jadi yaudalah, jalanin aja.
@anonymous7858
@anonymous7858 4 жыл бұрын
Gue doain semoga besok PUTUS 😱
@c.m925
@c.m925 4 жыл бұрын
@@anonymous7858 ga boleh jahat atuh
@anonymous7858
@anonymous7858 4 жыл бұрын
@@c.m925 A'a gak jahat Neng,cuma sadis aja 😱
@nisrinarhmwti4098
@nisrinarhmwti4098 4 жыл бұрын
Terimakasih satu persen :)
@lisma711
@lisma711 4 жыл бұрын
Thanks 1%
@sulhamrumi6992
@sulhamrumi6992 4 жыл бұрын
Bahas bipolar disorder, bang..
@ladisafergieimanah3878
@ladisafergieimanah3878 3 жыл бұрын
Aku sangat suka satu persen 👍
@ahmadadi8505
@ahmadadi8505 4 жыл бұрын
Ini yang di katakan dosen saya bahwa everything is chemistry Semua bidang kehidupan membutuhkan kimia didalamnya. Saya di tantang untuk menyebutkan kegiatan yang tidak ada kaitannya dengan kimia. Anyone to try??
@herdinandryan4071
@herdinandryan4071 4 жыл бұрын
Nonton anime
@ahmadadi8505
@ahmadadi8505 4 жыл бұрын
@@herdinandryan4071 nonton anime karena itu hiburan maka kita akan merasa senang. setiap 1 minggu sekali kita nungguin update tuh, setelah update kita cepet cepet lihat anime nya. maka akan bekerja sistem otak yang namanya dopamin yang menimbulkan rasa senang. dopamin akan terus diproduksi jika kita melakukan hal hal yang bisa membuat kita senang. nah dopamin itu adalah senyawa kimia.
@dapetin924
@dapetin924 4 жыл бұрын
Meditasi...
@herdinandryan4071
@herdinandryan4071 4 жыл бұрын
Me maki orang
@ahmadadi8505
@ahmadadi8505 4 жыл бұрын
@@dapetin924 meditasi adalah suatu proses yang sangat bermanfaat untuk mengurangi stres. Ketika kita bermeditasi serotonin dan endrofin akan dilepas selama mediasi dan menciptakan perasaan bahagia. Adapun hormon cortisol berkurang sehingga memperlambat penuaan.
@aripin898
@aripin898 4 жыл бұрын
Komen dulu ah,wkwk
@moh_ari98
@moh_ari98 4 жыл бұрын
pengen nangis... channel ini terlalu bagus sayangggg :')
@karya.pm_exhibition
@karya.pm_exhibition 11 ай бұрын
ok
@randyalfarezel
@randyalfarezel Жыл бұрын
Requset min bahas tentang mengendalikan interpretasi dan persepsi ala 1% min.Tolong Tag Saya kalau udh selesai
@stevanusaditya2601
@stevanusaditya2601 4 жыл бұрын
Rajin nonton satu persen saya jadi makin pinter
@ilhamwisnu7819
@ilhamwisnu7819 4 жыл бұрын
Emosi jiwa ku 🔥🔥🔥
@susiatisuryono4185
@susiatisuryono4185 4 жыл бұрын
Sangat bermanfaat, terima kasih 1% utk videonya kali ini...😊👍
@channelsembarang258
@channelsembarang258 2 жыл бұрын
mantap mudah di mengerti
@channelsembarang258
@channelsembarang258 2 жыл бұрын
4:11
@channelelangputih2213
@channelelangputih2213 4 жыл бұрын
👍🏻👍🏻
@wayanmarni7586
@wayanmarni7586 Жыл бұрын
😊
@bungaaphiqcannel2792
@bungaaphiqcannel2792 4 жыл бұрын
Trim..setelah ikut mentoring dan ikutin yuo tube 1 persen banyak perubahan dalam menjalani hidup
@indriwinegal7966
@indriwinegal7966 4 жыл бұрын
Aku curhat ke temen tentang apa yang aku rasain, terus temenku bilang aku emosian, pendendam dan baperan. Bahkan ketika aku cerita tentang orang ngelecehin aku aja aku gk boleh marah, gk boleh emosi. Harus Nerima perlakuan orang lain. Well setelah sekian banyak curhatan selalu saya yang dibilang baperan emosian pendendam dll. Akhirnya aku speak up kenapa aku selalu kamu bilang baperan? Aku cuma pengen didengarkan, kenapa aku selalu salah?? Dan dia tanpa jawaban langsung ngeblokir aku. Well salah kah aku?? Gk bolehkah aku punya perasaan? Aku hanya ingin didengar
@ahmadfatoni8558
@ahmadfatoni8558 4 жыл бұрын
Bang buatin tentang mengontrol orang lain
@muhammadtaufiq802
@muhammadtaufiq802 2 жыл бұрын
Emosi = reaksi spontan (intinya). Apa ada hubungannya dengan rasional? yang saya lihat definisinya di wikipedia adalah suatu pola pikir dimana seseorang bersikap dan bertindak berdasarkan logika dan nalar. Mohon penjelasannya ka 🙏
@rqmini8113
@rqmini8113 4 жыл бұрын
Tapi bang, menurut Mark Manson dalam bukunya "Everithing is Fucked" tubuh kita itu malah lebih sering diambil alih oleh emosi kita, dan kenyataannya emang banyak orang ga pernah bisa ngendaliin emosinya. Mungkin lain kali bisa lebih spesifik ni bang gimana cara mengendalikan emosi itu.
@SatuPersenIndonesianLifeschool
@SatuPersenIndonesianLifeschool 4 жыл бұрын
Tunggu bahasan mengatur emosi di video selanjutnya ya:D
@larissa30862
@larissa30862 9 ай бұрын
betul mesti maintain juga utk nerima emosi negatif tapi ga too go with the flow dgn emosi yg lg dirasain
@regitazsalsabilaofficial9438
@regitazsalsabilaofficial9438 4 жыл бұрын
Kak bahas tentang atheis, agnostik, dan deisme dong. Aku penasaran mau tau perbedaannya.
@anisamelamita728
@anisamelamita728 3 жыл бұрын
Min plis jawab, bisakah kecerdasan emosi di ukur, kalau bisa pakai apa cara mengukurnya, menggunakan skala apa? (for research min)
@BlondieDiaries
@BlondieDiaries 3 жыл бұрын
Mungkin seluruh urusan bisa lebih mudah jika tidak terlalu memiliki perasaan / emosi
@Pupuzela
@Pupuzela 4 жыл бұрын
Overall was great. But I need to point to this specific time; 11:08 "Karena pada akhirnya emosi itu hanyalah reaksi kimia yang terjadi dalam otak" Gimana kalo gue bilang _consciousness_ itu *hanyalah* aksi reaksi antar miliaran neuron? Dampak bagi yang mengiyakan hal ini gimana menurutmu?
@botrezkii
@botrezkii 4 жыл бұрын
which is true. hahahahahaha
@transferwawasanacademy
@transferwawasanacademy 4 жыл бұрын
Gak gimana-gimana sih, nothing in this life really matters anyway (termasuk consciousness) :D #personalopinion
@yantonism
@yantonism 3 жыл бұрын
Sebelumnya makasih banyak Kak🌻Saya punya pertanyaan, Cinta dan suka masuknya ke mana ya? Perasaan atau mood?
@rizkyfaiz6296
@rizkyfaiz6296 Жыл бұрын
Saya sampai menangis kenapa baru kali ini saya berpikir psikologi itu penting untuk kehidupan sehari hari
@riasyi117
@riasyi117 4 жыл бұрын
Terima kasih satu persennnn❤️❤️❤️
@ahmadfauza5331
@ahmadfauza5331 4 жыл бұрын
Setelah gw nonton video ini. Berarti kalo ada yang bilang "lo tuh jangan emosian banget" itu sebenarnya aneh yah. Masa iya kita gk boleh punya emosi ntar jadi robot dong😂
@rahmaayupratiwi9057
@rahmaayupratiwi9057 4 жыл бұрын
Nggak aneh jg si menurutku. Kan dia bilang, "jangan emosian bgt" artinya boleh emosi tp jangan berlebihan. Kata "banget" dalam.kalimatnya dia itu nunjukin kalo pengungkapan emosi itu udh berlebihan. Menurutku si gtu. Hehe
@theawilona5088
@theawilona5088 4 жыл бұрын
Kak Evan, bahas tentang rasa takut ama hal gaib donk.. "kenapa kita bisa takut ama hantu" 😂
@thanaphan111
@thanaphan111 4 жыл бұрын
Up
@langkahdepan1444
@langkahdepan1444 4 жыл бұрын
Marah itu frustasi Perasaan/merasakan/ekspresi itu emosi
@sunartoaja9111
@sunartoaja9111 3 жыл бұрын
Iya memang ada temen gua emosi terus
@mhabi2530
@mhabi2530 4 жыл бұрын
Setelah nonton video ini gw merasa gw gk akan narah lagi beberapa lama kemudian kalah push rank banting hp
@lauranatasha3452
@lauranatasha3452 3 жыл бұрын
Aku pernah baca kalo ada yang namanya alexithymia orang yang ga memiliki/ga mampu mengungkapkan emosi. Bisa bahas ini ga?
@kyeom5846
@kyeom5846 4 жыл бұрын
Klo didaerah sini emosi itu ngamuk
@sarahshafazahrani2619
@sarahshafazahrani2619 Жыл бұрын
kak, dosen saya mengatakan emosi itu akan menimbulkan reaksi tubuh dan intensitasnya tinggi
@mohamadjalu5013
@mohamadjalu5013 4 жыл бұрын
ka mau tanya, klo terlalu sering ngontrol emosi, bisa ngatasin dan dapat ngambil keputusan dari emosi kita sendiri, itu bukannya bisa bikin kita gk punya emosi yang "sesungguhnya" yaa. jadi yg harus nya sedih, dia malau mikir kenapa dia sedih dll. gimana menurut kk? trimakasih :)
@Peanuts76
@Peanuts76 2 жыл бұрын
ini masalah si, karena saya terlalu menekan dan nyuekin emosi, makanya psikosomatis....
@29_syahrezaarkhandyandraca60
@29_syahrezaarkhandyandraca60 2 жыл бұрын
Emosi adalah Reaksi individu terhadap suatu kejadian yang terjadi. Emosi terjadi bila ada sesuatu sebab. Syahreza Arkah DC No29
@lucyangela3046
@lucyangela3046 3 жыл бұрын
Gara gara 1% aku jdi tertarik ama ilmu psikologi .
Tips Mengontrol Emosi dan Sifat Sensitif (Belajar Psikologi: Seri Emosi Manusia)
15:28
Satu Persen - Indonesian Life School
Рет қаралды 266 М.
SUSAH NGOBROL KARENA PEMALU? Cara Mengatasi Kecemasan Sosial | Satu Insight Episode 49
14:26
Satu Persen - Indonesian Life School
Рет қаралды 363 М.
Дарю Самокат Скейтеру !
00:42
Vlad Samokatchik
Рет қаралды 6 МЛН
Heartwarming: Stranger Saves Puppy from Hot Car #shorts
00:22
Fabiosa Best Lifehacks
Рет қаралды 21 МЛН
How Many Balloons Does It Take To Fly?
00:18
MrBeast
Рет қаралды 76 МЛН
Kuliah Psikologi Emosi
29:28
Kuliah Psikologi
Рет қаралды 872 М.
10 HAL DARI DIRIMU YANG HARUS TETAP DIRAHASIAKAN
6:58
Dua Koin
Рет қаралды 361
Buat Kamu Yang Gampang Terpancing Emosi Marah (Mengendalikan Rasa Marah)
14:52
Satu Persen - Indonesian Life School
Рет қаралды 240 М.
10 Tipe Orang Yang Harus Berhenti Kamu Jadikan Teman
8:57
Calon Psikolog
Рет қаралды 251 М.
Tips Merencanakan Hidup (Memahami Tujuan Hidup)
15:20
Satu Persen - Indonesian Life School
Рет қаралды 1,1 МЛН
Bagaimana Alam Bawah Membentuk Kepribadian Manusia? Belajar Psikologi: Seri Teori Kepribadian Freud
17:55
Cara Menghilangkan Pikiran Negatif
11:52
Satu Persen - Indonesian Life School
Рет қаралды 1,1 МЛН
Ryu Hasan - Pentingnya Melatih Kecerdasan Emosional Kita
51:49
Jendela Ilmu
Рет қаралды 22 М.
Дарю Самокат Скейтеру !
00:42
Vlad Samokatchik
Рет қаралды 6 МЛН